Tugas Kwn Belum Jadi.docx

  • Uploaded by: Peggy Fars Cipedy
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tugas Kwn Belum Jadi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 425
  • Pages: 5
TUGAS PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

“Kriteria dan Prosedur Menjadi Pahlawan Nasional”

NAMA

: SITI NUR LAILATUL ULFA

NIM

: G41140014

GOLONGAN

:A

PRODI

: REKAM MEDIK

PROGRAM STUDY DIV REKAM MEDIK JURUSAN KESEHATAN

POLITEKNIK NEGERI JEMBER 2016

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Negara Indonesia adalah Negara yang berdiri karena adanya sebuah perjuangan dari bangsa Indonesia sendiri. Dimana bangsa Indonesia itu juga terdiri dari rakyat yang tinggal di Negara Indonesia. Orang yang berjuang untuk negaranya ini yang disebut sebagai pahlawan nasional. Undang – Undang Dasar Indonesia mengatur tentang adanya gelar pahlawan nasional yang berdasarkan pada criteria dan prosedur yang sudah ditetapkan. Oleh karena itu gelar pahlawan nasional harus diberikan kepada orang yang sudah melakukan perjuangan yang sesuai dengan criteria dan prosedur yang berlaku. Seperti yang tercantum dalam UU Nomor 20 Tahun 2009 tentang Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan (GTK). Pahlawan nasional adalah gelar yang diberikan kepada warga Negara Indonesia atau seseorang yang berjuang melawan penjajahan di wilayah yang sekarang menjadi wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang gugur atau meninggal dunia demi membela bangsa dan Negara, atau yang semasa hidupnya melakukan tindakan kepahlawanan atau menghasilkan prestasi dan karya yang luar biasa bagi pembangunan dan kemajuan bangsa dan negara Republik Indonesia. Pemberian gelar pahlawan nasional memang harus dilakukan sebagai perwujudan rasa hormat dan terima kasih kepada orang yang sudah melakukan perjuangan demi kedamanaian suatu wilayah dan kedamaian suatu Negara.

1.2 Rumusan Masalah

1.2.1. Pengertian tentang pahlawan nasional dan pengertian yang terkait dengan pahlawan nasional. 1.2.2. Undang –Undang Dasar yang mengatur tentang gelar pahlawan nasional 1.2.3. Criteria untuk menjadi pahlawan nasional 1.2.4. Prosedur dalam penetapan pahlawan nasional

1.3 Tujuan

1.3.1. Untuk mengetahui pengetian pahlawan nasional dan hal-hal yang terkait. 1.3.2. Dapat memiliki pengetahuan tentang UUD yang mengatur tentang pahlawan nasional. 1.3.3. Mengetahui criteria penetapan pahlawan nasional. 1.3.4. Mengetahui prosedur penetapan pahlawan nasional.

BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan Pahlawan nasional adalah gelar yang diberikan kepada warga Negara Indonesia atau seseorang yang berjuang melawan penjajahan di wilayah yang sekarang menjadi wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang gugur atau meninggal dunia demi membela bangsa dan Negara. Pemeberian gelar pahlawan ini diatur dalam UU No.20 tahun 2009 tentang Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan (GTK). Dikatakan sebagai pahlawan nasional harus sesuai dengan criteria yang tercantum dalam pasal 25 dan pasal 26 UU No. 20/2009. Dan dalam pengusulan pahlawan nasional terdapat beberapa prosedur yang harus dilakukan.

3.2 Saran Kita sebagai warga Negara Indonesia sudah selayaknya berjuang demi kedamaian dan ketentraman Negara Indonesia. Dan pemberian gelar pahlawan sudah selayaknya diberikan kepada warga Negara yang sudah melakukan perjuangan demi Negara Indonesia.

DAFTAR PUSTAKA

http://www.kemsos.go.id/modules.php?name=Pahlawan http://dissos.jabarprov.go.id/current.php?fx=sub&sel=oth&subsel=&idx=582 http://k2ks.kemsos.go.id/wp-content/uploads/2014/11/Prosedur-Pengusulan-Pahnas-dan-PK.pdf

Related Documents

Tugas Kwn
October 2019 42
Kwn
June 2020 23
Tugas Kwn Ujian.docx
April 2020 5
Kwn
June 2020 23
Kwn
June 2020 19

More Documents from "GRACE KEEN J S"

Tabel Ppi.docx
June 2020 13
Analisis Swot.docx
June 2020 16
Jadwal Piket Kost.docx
June 2020 19
Bab Ii Ppg.docx
June 2020 8
Logo Polije.docx
June 2020 10