Tugas Komunikasi Azka.docx

  • Uploaded by: Nyimas An'umillah Fatharani
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tugas Komunikasi Azka.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 448
  • Pages: 2
Nama

: Nyimas An’umillah Fatharani

Tingkat

: 1B KESADARAN DIRI MODEL JOHARI WINDOW

1.Kuadran I ( The Open self ) Open Self atau membuka diri merupakan suatu perilaku keterbukaan terhadap diri sendiri maupun orang lain baik dalam bentuk perasaan, kesadaran dan motivasi. Keadaan ini membuat seseorang lebih mudah menjalin hubungan,interaksi ataupun komunikasi terhadap orang lain. Contoh:  Ketika kita bertemu seseorang yang baru dikenal, kita lebih cenderung memberikan senyuman hangat. Itu menandakan sikap keterbukaan terhadap orang lain maupun diri sendiri.  Melakukan jabat tangan saat bertemu dengan orang baru yang ingin kita ajak berkenalan.  Memulai obrolan terhadap orang yang baru dikenal untuk menjalin interaksi dan pengenalan diri terhadap seseorang sebagai tahap awal keterbukaan diri terhadap seseorang.

2.Kuadran II ( The Blind Self ) The Blind Self atau sering disebut kebutaan diri merupakan suatu keadaan dimana seseorang prilaku yang tidak bias memahami dirinya sendiri dan selalu berfikir negative terhadap dirinya sendiri sehingga memicu kesalahpahaman dan permasalahan lainnya yang terjadi dikarnakan orang lain lebih memahami diinya ketimbang dirinya sendiri. Contoh :  Ketika seseorang mencari muka depan gurunya teteapi dia tidak banyak tau tentang apa apa.  Ketika seseorang kurang bersyukur dan merasa dirinya paling lemah tetapi dia memiliki segalanya.  Ketika seseorang mengalami masalah dan dia memberikan motivasi dan dorongan kepada orang tersebut namun ketika dirinya sendiri yang mengalami masalah, dia tidak tau harus melakukan apa apa.  Sifat egois juga merupakan contoh dari The Blind Self karna ketika seseorang merasa dirinya paling benar ,namun kenyataan yang sebenarnya orang lain lebih tau bahwa dirinya salah.

3.Kuadran III ( The Hidden Self ) The Hidden Self atau disebut juga sesuatu yang tersembunyi merupakan suatu keadaan dimana seseorang harus atau bias menyembunyikan suatu rahasia sebagai hal yang dianggap privasi atau suatu hal yang tidk perlu dipublikasikan kepada orang lain. Contoh :  Ketika sedang merasakan kesedihan dan tidak ingin satu orangpun yang tau  Menanamkan dendam terhadap seseorang yang hanya diketahui dirinya sendiri tanpa orang lain tau.  Perasaan iri terhadap milik orang lain yang lebih dari dirinya sendiri.

4.Kuadran 4 ( The Unknow self ) The Unknow self merupakan suatu kondisi seseorang yang tidak bias memahami dirinya sendiri bahkan orang lainpun tidak bias paham tentang dirinya. Pada kondisi ini seseorang tidak dapat menciptakan interaksi ataupun komunikasi yang efektif dikarnakan tidak ada pemahaman antara kedua belah pihak yang berkomunikasi. Contoh :  Ketika seseorang tidak memiliki rasa percaya diri yang merupakan contoh dari ketidak pemahaman diri sendiri maupun orang lain.  Ketika seseorang melakukan kesalahan tetapi tidak mau menerima masukan dari orang lain  Tidak ingin bercerita tentang masalah yang ia hadapi ,karna ia tau dirinya sendiri saja tidak memahami apa yang terjadi padanya apalagi orang lain yang ingin memahaminya.

Related Documents


More Documents from "Yaru Kami"