Spo Serah Terima Pasien Ranap Print.docx

  • Uploaded by: Sri aysah
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Spo Serah Terima Pasien Ranap Print.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 285
  • Pages: 2
SERAH TERIMA PASIEN PASCA 0PERASI DENGAN PERAWAT RAWAT INAP/HCU No. Dokumen : PAB/008/RSUDCil

No. Revisi 00

Halaman 1/2

Ditetapkan : Direktur RSUD Cilincing STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

PENGERTIAN

Tanggal Terbit 02 Januari 2018 dr.Netty Siahaan, M.K.MARS NIP 196104241987112001 Suatu prosedur yang dilakukan dalam melakukan serah terima pasien setelah setelasi tindakan operasi dengan perawat Rawat Inap/HCU

TUJUAN

Sebagai acuan dalam penerapan langka-langkah serah terima pasien di kamar operasi

KEBIJAKAN

SK

Direktur

RSUD

Cilincing

No

002.09/SK-

RSUDCil/VII/2018 PROSEDUR

a. Dokter bedah, Dokter Anestesi, Perawat Anestesi Setelah pasien dilakukan pembedahan/anestesi, pasien diawasi di ruang pulih sadar. b. Dokter Anestesi dan Perawat Anestesi kemudian segera diperiksa ulang tanda vital: tekanan darah, suhu, denyut jantung dan respirasi c. Dokter Bedah, Dokter Anestesi, Perawat Anestesi melakukan pengawasan pasien sampai dengan sadar d. Perawat Anestesi menelepon perawat rawat inap/HCU untuk menjeput pasien yang telah dioper/asi e. Setelah perawat rawat inap tiba di ruang penjemputan pasien post operasi dengan membawa bed pasien, perawat Anestesi kemudian memindahkan pasien dari

bed kamar operasi ke bed Rawat inap kemudian perawat anestesi melakukan serah terima pasien post operasi dengan menyertakan dokumen rekam medis pasien meliputi : 

TD, HR,SH,SPO2,RR



Tingkat kesadaran



Jalan nafas



Warna dan turgor kulit



Lokasi luka operasi



Drain dan jumlah cairan



Infus



Status rekam medis pasien



Form Laporan pembedahan, instruksi dokter bedah, instruksi doker anestesi



Jaringan bila ada



Foto rontgen

f. Kemudian setelah itu perawat rawat inap dan perawat anestesi memberikan tanda tangan pada ceklist serah terima pasien g. Perawat rawat inap/HCU keluar dari ruang pemulihan dengan mengucapkan salam UNIT TERKAIT

1. Kamar Operasi 2. Rawat Inap 3. HCU 4. Farmasi 5. Laboratorium 6. Radiologi 7. Rekam Medis 8. CSSD 9. Cleaning service 10. Laundry

Related Documents


More Documents from "Nicen Suherlin"