RETENSI RM Nomor Dokumen :
Nomor Revisi :
Halaman :
00
1/1 Ditetapkan oleh :
Tanggal Terbit : STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
PENGERTIAN TUJUAN KEBIJAKAN
Kegiatan penyusutan atau pengurangan berkas rekam medis dari rak penyimpanan dan pemusnaahan berkas rekam medis yang sudah tidak memiliki nilai guna. Sebagai penerapan acuan langkah - langkah untuk mengurangi berkas rekam medis yang semakin bertambah. Surat Keputusan Direktur 1.
PROSEDUR
UNIT TERKAIT
2. 3. 1. 2.
Memindahkan berkas rekam medis dari rak aktif ke rak inaktif dengan cara memilah pada rak file sesuai tahun kunjungan. Membuat daftar pertelaah berkas rekam medis yang dimusnahkan. Menyimpan softcopy pada beberapa flashdisk sebagai backup data jika terjaadi eror. Rekam Medis. Filling.