Spk Ok Pk I.docx

  • Uploaded by: santy widyaningsih
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Spk Ok Pk I.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,103
  • Pages: 5
Nomor Lampiran Perihal

: : :

052/Komper.RSKMCL/V/2017 1 Bendel Rekomendasi Surat Penugasan Klinis

Kuningan, 24 Mei 2017

Kepada Yth, Direktur RSU KMC Luragung Di Tempat

Dengan hormat,

Bedasarkan

hasil

proses

kredensial

maka

dengan

merekoemndasikan nama yang tercantum di bawah ini

ini

Komite

Keperawatan

untuk di berikan Surat

Penugasan Klinis atas ; Nama

: Yuddi,Amd.Kep

Kualifikasi

:

Perawat Klinis PK II OK

Dengan kewenangan klinis sebagaimana tercantum dalam Rincian Kewenangan Klinis yang terdapat dalam lampiran surat ini. Demikian dan terima Kasih atas perhatianya

Ketua Komite Keperawatan RS. KMC Luragung

(...............................................)

(.............................................)

Lampiran :

Nama Perawat Pendidikan Formal Kualifikasi

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS PERAWAT (CLINICAL PRIVILEGE) : Yuddi,Amd.Kep : D III Keperawatan : Perawat Klinis II OK

1. Kopetensi Perawat Pra Perawat Klinik Penilaian Oleh Assesor Kopeten Dibawah Belum Supervisi Kopeten Melakukan Komunikasi Interpersonal dalam tindakan Keperawatan Melakukan komunikasi theurapeutik Melakukan Pendokumentasian Keperawatan Menerima Pasien baru Melakukan dokumentasi proses keperawatan Memulangkan pasien atas izin dokter Memulangkan pasien atas permintaan sendiri Memindahkan pasien antar ruangan Memindahkan pasien ke rumah sakit lain Penanganan pasien kabur Permohonan pasien cuti rawat Melakukan tindakan pemeriksaan Fisik Melakukan pemeriksaan fisik dari kepala sampai kaki Menghitung pernafasan Mengukur lingkaran perut Mengukur suhu tubuh Mengukur tekanan darah Mengukur nadi Memfasilitasi kebutuhan kebersihan diri dan lingkungan Memandikan pasien di tempat tidur Membersihkan mulut Mengganti alat tenun Mengganti alat tenun dengan pasien di atasnya Mencuci rambut Menyikat gigi pasien Menyisir rambut pasien Membersihkan mulut pasien tida sadar Memotong kuku Mengatur Posisi Pasien Memberikan posisi dorsal recumbent Memberikan posisi litotomi Memberikan posisi prone Memberikan posisi supinasi Memberikan posisi semifowler Memberikan posisi fowler Membantu pasien pindah dari tempat tidur ke rostule Memfasilitasi pemberian O2 Memberikan O2 dengan Nasal Kanula Melatih batuk efektif Memfasilitasi kebutuhan cairan dan elektrolit Mengukur balance cairan Memberikan makanan pasien via oral Memberikan makanan pasien via nasogatrik tube Menghitung tetesan cairan infuse Melakukan perawatan infuse

No Rincian Kopetensi Klinis A. 1 B 1 2 3 4 5 6 7 8 C 1 2 3 4 5 6 D 1 2 3 4 5 6 7 8 9 E 1 2 3 4 5 6 7 F 1 2 G 1 2 3 4 5

No Rincian Kopetensi Klinis

Penilaian Oleh Assesor Kopeten Dibawah Belum Supervisi Kopeten

6 Melakukan penggantian cairan infuse 7 Melakukan pelepasan infuse 8 Memberikan kompres dingin H Memfasilitasi kebutuhan eliminasi 1 Menolong pasien BAB 2 Menolong pasien BAK 3 Melakukan clysma glyserin I Memfasilitasi Kebutuhan Integritas Jaringan 1 Mengompres Luka 2 Perawatan Luka Sederhana 3 Memberikan Rendaman Duduk J Memfasilitasi kebutuhan keamanan dan keselamatan 1 Melakukan penilaian pasien resiko jatuh 2 Melakukan pemasangan gelang identitasi pasien 3 Memasang Restrain K Memfasilitasi kebutuhan rasa nyaman 1 Melakukan asesmen nyeri pada pasien dewasa 2 Teknik Distraksi Relaksasi L Menerapkan Prinsip Pencegahan Infeksi Nosokomial 1 Melakukan Hand Hygine 2. Kopetensi Perawat Klinik Kamar I Bedah No Rincian Kopetensi Klinis

A 1 2 3 4 5

6 7 8 9 10 11 12 13 B 1 2 3 4 5

Penilaian Oleh Assesor Kopeten Dibawah Supervisi Pemberian dan Menejemen Asuhan Keperawatan Perioperatif Persiapan Pre Operatif Melakukan teknik komunikasi teurapeutik Melakukan asuhan keperawatan perioperatif di kamar bedah Memeriksa setiap kelengkapan status pra bedah Memberikan Pendidikan Kesehatan pada pasien pra operasi Melakukan prinsip teknik steril kamar bedah dengan benar

Melakukan prosedur penggunaan APD 9( Alat perlindingan diri ) Melakukan prosedur pencegahan dan pengendalian infeksi Memahami prosedur keselamaan pasien Melakukan pendampingan pada pasien persiapan operasi Memasang perangkat monitoring yang di perlukan : tensi metrer, oksimetri, bed side monitor Menyediakan O 2 bila di perlukan Mengajarkan teknik relaksasi untuk persiapan ambulasi post opeasi Membantu ahli bedah dan anastesi untuk pemerisksaan fisik Asuhan Keperawatan Intra Operasi Memantau Balance cairan yang keluar dan masuk Membantu dokter anastesi mempersiapkan berbagai posisi operasi Memasang pasien plate pada pasien sesuai dengan prosedur Mempersiapkan perlengkapan dasar kamar bedah Menyediakan peralatan khusus bedah dasar

Belum Kopeten

6

Me3mbantu anastesi dalam memberikan obat topikal, anastesi lokal, obat mata , pemasangan infus C Asuhan Keperawatan Post Operasi 1 Memantau tanda-tanda vital pasien post operasi 2 Memberikan selimut hangat 3 Membantu memindahkan pasien dari meja operasi ke balncard 4 Memantau Balance cairan 3. Kopetensi Perawat Klinik Kamar II Bedah No Rincian Kopetensi Klinis

A 1 2

3 4 5 6 B 1 2 3 4 5 6

7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19

Pre Operatife Melakukan proses penerimaan dan mentransfer pasuien sesuai prosedur Melakukan prosedur persiapan pembedahan ( Bedah Dasar ) dengan rencana tindakan oeprasi dengan SPO Sudah di tetapkan Menerapkan Standart pengendalian dan pencegahan infeksi Membimbing PK II Melakukan surgical ceklist bersama tim operasi Melakukan keterampilan Bantuan Hidup Dasar Intra Operasi Melaksanakan persiapan operasi sesuai dengan SOP Menerapkan standart pencegahan dan pengendalianm infeksi Membimbing PK I Melakukan prosedur cuci tangan bedah dengan benar Melakukan prosedur memakai jas operasi dan sarung tangan Melakukan perhitungan instrumen peralatan lain a. Sebelum pembedahan di mulai b. selama prosedur pembedahan c. sebelum penutupan area operasi Melakukan pemasangan sarung meja mayo dengan benar Melakukan penyusunan instrumen di meja mayo dengan benar Melakukan teknik aseptic dan septic di area operasi Menghubungkan peralatan yang dibutuhkan seperti suction dan ESU memeriksa fungsi alat yang di gunakan Melakukan assisten bedah dalam melakukan drapping area operasi Melakukan pemasangan handle lampu operasi Melakukan surgical Checklist bersama tim operasi Melakukan teknik instrumen Melakukan teknik instrumen sesuai langkah pembedahan secara benar ( Cara memberikan instrumen , memahami bahasa isyarat tangan ) Melakukan pemeriksaan pembungkus peralatan sterile sebelum di buka Memeriksa dan membuka peralatan sterile dan diberikan pada scrube nurse Memantau dan mempertahankan teknik steril sepanjang oeprasi berlangsung Memberikan spesimen kepada sircukating nurse dan memastikan sudah di label sesuai dengan pemeriksaaan yang di butuhkan

Penilaian Oleh Assesor Kopeten Dibawah Supervisi

Belum Kopeten

20 21 22 23 24 C. 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Melakukan dressing dan memastikan bahwa semua drainage terhubung dan terfiksasi dengan baik dan benar Melakukan prosedur membuka jas dan sarung tangan operasi Melakukan prosedur pemindahan pasien dari ruang operasi ke ruang pemulihan Melakukan pengecekan kondisi dan fungsi alat operasi Mendemonstrasikan keterampilan BHD Post Operasi Melakukan proses mentransfer pemulangan klien sesuai dengan prosedur Melakukan kopetensi PK I Membimbing PK I Melakukan pembersihan alat setelah operasi Melakukan pengecekan kondisi dan fungsi alat operasi Melakukan Penyusunan set instrumen Melakukan berbagai prosedur metode sterilisasi Melakukan prosedur pemeliharaan kamar oeprasi Melakukan BHD

Demikian Rincian Kewenangan Klinis Perawat ditetapkan dengan berorientasi pada pedoman kopetensi Keperawatan Rumah Sakit KMC Luragung dengan mempertimbangkan situasi serta kondisi Rumah Sakit KMC Luragung. Rincian Kewenangan Klinis keperawatan secara berkala akan dievaluasi dan disempurnakan sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi keperawatan yang ada Dikeluarkan

:

Kuningan

Pada Tanggal

:

24 Mei 2017

Ka. Komite Keperawatan

(................................................)

Ka. Sub. Komite Kredensial

(................................................)

Related Documents

Spk Ok Pk I.docx
December 2019 36
Pis Pk Ok Fixxxx.docx
October 2019 26
Lampiran Spk Bidan Pk 1.xlsx
December 2019 12
Pk
June 2020 34
Pk
June 2020 34
Ok Ok Ok Ok Ok.pdf
June 2020 59

More Documents from "Itseed Corca"