Perhitungan Kebutuhan Tenaga Keperawatan.docx

  • Uploaded by: santy widyaningsih
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Perhitungan Kebutuhan Tenaga Keperawatan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 515
  • Pages: 4
PERHITUNGAN KEBUTUHAN TENAGA KEPERAWATAN/ KEBIDANAN RSU KUNINGAN MEDICAL CENTER DENGAN METODA FORMULASI NINA (1990) Metoda Formulasi Nina (1990) menggunakan 5 ( lima ) tahapan dalam menghitung kebutuhan tenaga dengan rumus sebagai berikut : Tahap I

: A = adalah jumlah perawatan klien dalam 24 jam per-klien. Rata-rata jumlah jam perawatan di Ruang Rawat Inap RSU Kuningan Medical Center adalah 3 jam ( 180 menit)

Tahap II

: B = adalah jumlah rata-rata jam perawatan untuk seluruh klien dalam 1 ( satu ) hari B = A x TT ( Tempat Tidur)

Tahap III

: C = Jumlah jam perawatan seluruh klien dalam 1 Tahun C = B x 365 Hari

Tahap IV

: D = Jumlah perkiraan realistis jam perawatan yang dibutuhkan dalam 1 Tahun D = C x BOR 80 80 adalah ketentuan tetap/ nilai tetap untuk ketentuan realistis jam perawatan

Tahap V

: E = Jumlah tenaga perawat yang dibutuhkan E=

D 1878

1878 adalah nilai tetap ( Hari efektif – 52 Hari minggu dalam 1 Tahun = 131 Hari) x Jam kerja efektif per-hari ( 6 Jam)

PERHITUNGAN KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT RPU I Tahap I

: A = 3 Jam

Tahap II

: B = 3 Jam x 23 (Jumlah Tempat Tidur RPU I) = 69 Jam/ Hari

Tahap III

: C = 69 x 365 Hari = 25.185 Jam/ Tahun

Tahap IV

: D = 25.185 x 103,07 80 = 32.448 Jam Realistis

Tahap V

: E = 32.448 1878 = 17,28 = 17 orang

Jadi kebutuhan tenaga Perawat RPU I dengan Jumlah TT = 23 Tempat tidur dan dengan nilai BOR rata-rata selama 3 bulan yaitu 103,07 % adalah sebanyak 17 orang dengan formulasi 5 : 5 : 4 dan 3 tenaga untuk cadangan.

PERHITUNGAN KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT RPU II Tahap I

: A = 3 Jam

Tahap II

: B = 3 Jam x 43 (Jumlah Tempat Tidur RPU II) = 129 Jam/ Hari

Tahap III

: C = 129 x 365 Hari = 47.085 Jam/ Tahun

Tahap IV

: D = 47.085 x 80,16 80 = 47.180 Jam Realistis

Tahap V

: E = 47.180 1878 = 25,12 = 25 orang

Jadi kebutuhan tenaga Perawat RPU II dengan Jumlah TT = 43 Tempat tidur dan dengan nilai BOR rata-rata selama 3 bulan yaitu 80,16 % adalah sebanyak 25 orang dengan formulasi 8 : 8 : 5 dan 4 tenaga untuk cadangan.

PERHITUNGAN KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT / BIDAN R. NIFAS DAN ANAK Tahap I

: A = 3 Jam

Tahap II

: B = 3 Jam x 24 (Jumlah Tempat Tidur R. Nifas dan Anak) = 72 Jam/ Hari

Tahap III

: C = 72 x 365 Hari = 26.280 Jam/ Tahun

Tahap IV

: D = 26.280 x 65,03 80 = 21.362 Jam Realistis

Tahap V

: E = 21.362 1878 = 11,4 = 12 orang

Jadi kebutuhan tenaga Perawat R. Nifas dan Anak dengan Jumlah TT = 24 Tempat tidur dan dengan nilai BOR rata-rata selama 3 bulan yaitu 65,03 % adalah sebanyak 12 orang dengan formulasi 4 : 3 : 3 dan 2 tenaga untuk cadangan.

Related Documents


More Documents from ""