Sop Pengukuran Sasaran Mutu Kesesuaian Diagnosa Dan Terapi.docx

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Pengukuran Sasaran Mutu Kesesuaian Diagnosa Dan Terapi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 243
  • Pages: 1
PENGUKURAN SASARAN MUTU KESESUAIAN DIAGNOSA DAN TERAPI

SOP

No. Dokumen

: SOP-90/UKP–CKG/10-2015

No. Revisi Tanggal Terbit

: 00 : 1 Oktober 2015

Halaman

: 1 dari 1

Puskesmas

dr. Rita Wedya Astuti

Kecamatan Cakung

NIP.197407032006042024

1. Pengertian

Pengukuran

sasaran

mutu

kesesuaian

diagnosa

dan

terapi

adalah

pemantauan petugas dalam melakukan diagnosis dan memberikan obat kepada pasien supaya tidak terjadi kesalahan yang berulang 2. Tujuan

Prosedur ini sebagai acuan dalam pengukuran sasaran mutu ketepatan diagnosa dan terapi di unit pelayanan umum di Puskesmas Kecamatan Cakung

3. Kebijakan

SK Kepala Puskesmas Kecamatan Cakung No.2.076.1/2015 tentang Kebijakan Mutu dan Keselamatan Pasien

4. Referensi

PERMENKES NO 5 TAHUN 2014 tentang Panduan Praktik Klinik bagi Tenaga kesehatan di fasilitas Pelayanan Primer

5. Langkahlangkah

1. Petugas mengambil rekam medis/buku status pasien 20% dari kunjungan setiap hari kerja 2. Petugas melakukan pemantauan sasaran mutu kesesuaian diagnosa dan terapi terhadap prosedur klinis yang di tetapkan 3. Petugas mencatat hasil pemantauan dalam form pemantauan layanan medis 4. Petugas merekap hasil pemantauan sasaran mutu 5. Petugas menghitung pencapaian sasaran mutu sesuai formula 6. Petugas membuat laporan bulanan pemantauan,dan pencapaian sasaran mutu 7. Petugas membuat analisa penyebab dan rencana perbaikan, jika sasaran mutu tidak mencapai target 8. Petugas membuat verifikasi rencana perbaikan jika laporan bulan sebelumnya ada rencana perbaikan 9. Petugas meminta tanda tangan petugas sesuai dengan yang tertera di bagian bawah laporan,serahkan laporan sasaran mutu ke WMM paling lambat tanggal 10 setiap bulannya dan di simpan diunit masing-masing

6. Unit terkait

Semua Unit pelayanan

Related Documents