Soal Pos Tes Pkg 2015.docx

  • Uploaded by: shary
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Soal Pos Tes Pkg 2015.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,381
  • Pages: 9
POS TEST PKG 2015 Mata Pelajaran : Fisiska 1. Perhatikan tabel berikut! NO. BESARAN FISIKA SATUAN 1. Volume m3 2. Massa kg 3. Kelajuan m/s 4. Panjang m 5. Gaya N 6. Kalor J/s 7. Suhu K Pasangan besaran turunan dan satuannya yang sesuai SI, adalah…. A. 1, 3, dan 5 B. 2, 3, dan 6 C. 2 , 4, dan 7 D. 3, 5, dan 6 2. Perhatikan gambar berikut!

Bila panjang sisi-sisi balok 2 cm dan berat balok 64 N, maka besar tekanan pada lantai adalah …. A. 1600,00 N/m2 B. 256,00 N/m2 C. 32,00 N/m2 D. 2,56 N/m2 3. Perhatikan gambar berikut!

10m Sopir mobil sedan ingin memarkir mobilnya tepat 0,5 m di belakang sepeda yang mula-mula berjarak 10 m dari kedudukan mobil sedan. Besar usaha yang dilakukan oleh mobil sedan tersebut adalah …..

A. 525 joue B. 500 joue C. 495 joue D. 475 joule 4. Perhatikan gambar!

Sebuah bola jatuh dari suatu ketinggian tertentu seperti terlihat pada gambar. Pernyataan yang benar adalah … A. Energi potensial semakin kecil, energi kinetik semakin besar, energi mekanik tetap B. Energi potensial semakin besar, energi kinetik semakin kecil, energi mekanik tetap C. Energi potensial tetap, energi kinetik semakin besar, energi mekanik semakin besar D. Energi potensial dan energi kinetik semakin kecil, energi mekanik semakin kecil Pada seutas tali 5. Pada seutas tali merambat suatu gelombang dengan laju 30 m/det. Jika panjang gelombang tali 0,5 m,frekuensi gelombangnya adalah… A. 30 Hz B. 40 Hz C. 50 Hz D. 60 Hz 6. Perhatikan pernyataan berikut! 1) Resonansi terjadi jika kedua frekuensi benda berbeda 2) Gema merupakan bunyi pantul yang terdengar jelas sesaat setelah bunyi asli 3) Bunyi dapat kita dengar karena adanya peristiwa resonansi pada telinga Pernyataan yang benar tentang bunyi adalah nomor …. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 1, 2 dan 3 7. Perhatikan gambar di bawah ini ! Cermin datar

Tinggi bayangan dan jarak bayangan yang dihasilkan cermin datar di atas ....

A. Tinggi bayangan 15 cm dan jarak bayangan 1m

30/12

B. Tinggi bayangan 15 cm dan jarak bayangan 2 m C. Tinggi bayangan 30 cm dan jarak bayangan 1 m D. Tinggi bayangan 30 cm dan jarak bayangan 2 m 8. Seorang hipermetropi memiliki titik dekat 80 cm, besar kekuatan lensa kacamata agar ia dapat melihat normal adalah …. A. 0,55 dioptri B. 0,80 dioptri C. 1,05 dioptri D. 1,75 dioptri 9. Perhatikan gambar berikut!

Sisir plastik

Kertas-kertas kecil

Kain sutera Kain I

Kain wol Kain II

Hasil percobaan, sisir plastik tersebut dapat menarik kertas-kertas kecil seperti pada gambar karena telah bermuatan listrik yang ditimbulkan oleh peristiwa penggosokan dengan . . . . A B C D

Digosok dengan Kain I Kain II Kain I Kain II

Peristiwa yang terjadi Elektron pindah dari kain ke sisir Elektron pindah dari kain ke sisir Elektron pindah dari sisir ke kain Elektron pindah dari sisir ke kain

10. Di suatu rumah tangga, terdapat TV 100 watt dan lampu 20 watt yang dipakai rata-rata 8 jam sehari. Jika tarif listrik Rp. 500,- per kWh, maka biaya pemakaian energi listrik selama 30 hari sebesar... A. Rp. 28.800, B. Rp. 16.000,C. Rp. 15.000,D. Rp. 3.600,11. Perhatikan gambar berikut !

jika massa balok 50.000 gram. Berapa besar massa jenis balok tersebut …..

A. 5.00 kg/ m3 B. 2.00 kg / m3 C. 2.50 kg /m3 D. 1.00 kg / m3 12. Perhatikanlah tabel massa jenis beberapa zat berikut! Nama zat Massa jenis (kg/m3) Ket A 1000 B 800 C 13.900 D 2.700 Berikut ini adalah gambar suatu zat yang dimasukkan ke dalam zat lain sesuai tabel tersebut. Gambar syang benar adalah ….

13. Perhatikan grafik berikut! T (suhu) 50

B

20

Q

Jumlah kalor yang dibutuhkan oleh 2 kilogram air jika kalor jenis air 4.200 J/kgoC adalah .... A. 1500 J/kgoC C. 2400 J/kgoC B. 2800 J/kgoC D. 2850 J/kgoC

14. Perhatikan gambar

Dua orang siswa mendorong gerobak, bila jarak yang ditempuhnya 200 meter, usaha ke dua siswa tersebut adalah .... A. B. C. D.

165 kJ 175 kJ 625 kJ 1.025 kJ

15. Seorang siswa melakukan percobaan menempatkan sebuah balok yang massanya 5 kg di atas meja. Kemudian balok tersebut dihubungkan dengan neraca pegas, ketika ditarik besar gaya penarik terbaca pada neraca pegas 60 N. Maka percepatan benda tersebut adalah .... A. 5 m/s2 B. 10 m/s2 C. 12 m/s2 D. 15 m/s2 16. Perhatikan gambar bandul berikut!

A

C B

Jumlah getaran dari A  B  C  B adalah…. A. B. C.

1 4 1 2 3 4

getaran getaran getaran

D. 1 getaran 17. Perhatikan gambar skema trafo berikut!

Jika kuat arus pada kumparan sekunder 3 A, maka arus yang dihasilkan dari kumparan primer adalah…. A. 1, 5 A B. 2 A C. 6 A D. 10 A 18. . Perhatikan rangkaian listrik di bawah ini!

Jika : R1 = R2 = 10 ohm R3 = R4 = 8 ohm kuat arus( I ) yang mengalir sebesar . . . . A. 0,5 A B. 2, 5 A C. 3,6 A D. 28,8 A

19. Sebuah rumah menggunakan peralatan listrik seperti tercantum pada tabel berikut! No

Alat listrik

Jumlah

Waktu penggunaan

1 2 3

Lampu 10 W TV 100 W Setrika 300 W

4 1 1

10 jam/hari 10 jam/hari 2 jam/hari

Besar energi listrik yang digunakan selama 1 bulan (30 hari) adalah…. A. 120 kWh B. 60 kWh C. 40 kWh D. 20 kWh 20. Perhatikan pernyataan berikut! 1. Perubahan rasi bintang yang tampak dari bumi 2. Perbedaan waktu ditempat yang berbeda 3. Terjadinya perubahan arah angin didaerah katulistiwa 4. Perbedaan lamanya waktu siang dan malam 5. Gerak semu tahunan matahari Pernyataan yang tepat akibat terjadinya revolusi bumi adalah…. A. 1, 3, dan 4 B. 1, 2, dan 4 C. 2, 3, dan 5 D. 3, 4, dan 5 21. Perhatikan zat berikut! 1. CO2 2. O2 3. NHOH 4. H2

Yang merupakan rumus molekul unsur adalah…. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 22. Perhatikan data berikut! 1. Bersifat korosif 2. Terasa licin di tangan 3. Mengubah lakmus biru menjadi merah 4. Mengubah lakmus merah menjadi biru 5. Rasanya asam Berdasarkan data di atas, yang merupakan ciri-ciri larutan asam adalah…. A. 1, 2, dan 4 B. 1, 3, dan 5 C. 2, 3, dan 4 D. 3, 4, dan 5 23. Besi yang massanya 4 kg suhunya 20 0C dipanaskan dengan kalor 92 kilo joule. Apabila kalor jenis besi 460 J/kg 0C, maka suhu besi setelah dipanaskan adalah …. A. 40 0C B. 50 0C C. 60 0C D. 70 0C 24. Perhatikan gambar!

Jika daya primer=daya sekunder, jumlah lilitan primer dan sekunder serta kuat arus listrik primer tampak pada gambar, maka kuat arus listrik yang mengalir melalui kumparan sekunder sebesar …. A. 0,5 Ampere B. 2 Ampere C. 4 Ampere D. 8 Ampere 25. Sebuah benda terletak di depan cermin seperti gambar beriut!

Perbesaran dan sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin tersebut adalah …. A. 2 kali, maya terbalik B. 3 kali, nyata terbalik C. 4 kali, nyata terbalik D. 6 kali, maya tegak

26. erhatikan gambar berikut!

Skala yang ditunjukkan termometer Fahrenheit adalah …. A. 58 0F B. 59,75 0F C. 68 0 F D. 122 0F 27. Dalam sebuah rumah terdapat 5 lampu masing-masing 20 watt menyala selama 10 jam perhari, sebuah TV 60 watt menyala 8 jam per hari, dan sebuah seterika 250 watt digunakan 4 jam per hari. Berapakah besar energi listrik yang digunakan selama satu bulan (30 hari)? A. 70,04 kWh B. 72,44 kWh C. 74,4 kWh D. 76,4 kWh 28. Perhatikan gambar berikut!

t= 4 sekon

Sebuah kapal menembakan gelombang ke dasar laut melalui osilator menerima gelombang pantul, jika cepat rambat bunyi di dalam laut 3400 m/s kedalaman laut tersebut adalah…. A. 3.396 m B. 3.404 m C. 6.800 m D. 13.600 m 29. Perhatikan gambar berikut!

Dari gambar tersebut , diketahui hambatan masing-masing 15 Ω dan 10 Ω dan kuat arus 2 A,beda tegangan yang mengalir dalam rangkaian sebesar….Volt A. B. C. D.

54 10,8 2,25 0,4

30. Dua buah bola sejenis berada diatas tanah yang mengunduk seperti pada gambar berikut!

Perbandingan jumlah energi potensial yang dimiliki oleh bola A dan bola B adalah …. A. B. C. D.

1:1 1:2 2:1 3:2

Related Documents

Soal Pos
October 2019 20
Soal Tes Olimpiade Kimia
December 2019 34
Soal Olimpiade Tes Guru.docx
December 2019 37
Soal Tes Bidan Masuk.docx
November 2019 26

More Documents from "rsia sekarwangi"