PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KEJOBONG Jl. Raya Kejobong Purbalingga kode pos 53392 Jawa Tengah Telp. (0281) 6580283 E-mail :
[email protected]
KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KEJOBONG NOMOR 440/018/I/2018
TENTANG PEMBENTUKAN TIM KREDENSIAL TENAGA KLINIS
KEPALA UPTD PUSKESMAS KEJOBONG, Menimbang
:
a. bahwa masyarakat berhak untuk mendapatkan pelayanan kesehatan bermutu dari tenaga kesehatan yang profesional dan berkompeten; b. bahwa
untuk
menentukan
dan
mempertahankan
kompetensi tenaga kesehatan di Puskesmas Kejobong, maka eprlu dilakukan kredensial arau rekredensial dengan mengacu pada standar kompetensi Puskesmas dan penilaian kinerja; c. bahwa sehubungan dengan butir a dan b tersebut diatas perlu ditetapkan keputusan Kepala Puskesmas Kejobong tentang pendelegasian wewenang di UPTD Puskesmas Kejobong;
Mengingat
:
1.
Undang - Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Kesehatan;
2.
Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan;
3.
Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional;
4.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1796 Tahun 2011 Tentang Registrasi Tenaga Kesehatan;
5.
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas;
6.
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Kabupaten/Kota;
MEMUTUSKAN : Menetapkan
:
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KEJOBONG TENTANG PEMBENTUKAN
TIM
KREDENSIAL
DI
PUSKESMAS
KEJOBONG. KESATU
:
Dalam surat keputusan ini yang dimaksud adalah : 1. Kredensial
adalah
proses
evaluasi
terhadap
tenaga
kesehatan baru atau akan diberi kewenangan klinis. 2. Rekredensial adalah proses re-evaluasi terhadap tenaga kesehatan yang telah bekerja atau memiliki kewenangan klinis tertentu. 3. Tim kredensial adalah sekelompok karyawan dengan reputasi dan kompetensi yang baik untuk menelaah segala hal yang terkait dengan tenaga klinis. KEDUA
:
Susunan tim kedensial Puskesmas Kejobong dan uraian tugas Tim
Kredensial
merupakan
sebagaimana
bagian
yang
tercantum
tidak
pada
terpisahkan
lampiran
dari
Surat
Keputusan ini; KETIGA
:
Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan Dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Kejobong pada tanggal : 2 Januari 2018 Kepala UPTD Puskesmas Kejobong
ISTOMO PUJI
Lampiran
:
Keputusan Kepala Puskesmas Kejobong
Nomor
:
440/018/I/2018
Tentang
:
Tim Kredensial Puskesmas Kejobong
TIM KREDENSIAL UPTD PUSKESMAS KEJOBONG 1. Susunan Tim Kredensial : Ketua
:
Tri Wahyuni, S.Kep Ns
Anggota
:
dr. Kristinova Chandra Dewi Novi supriyatiningsih, Amd.Keb Fitriyani Susilanto Sulimah
2. Uraian Tugas : a. Membuat instrumen kredensial yang meliputi : 1) Administrasi 2) Kompetensi / ketrampilan b. Memberikan
penilaian
terhadap
tenaga
kesehatan
sesuai
instrumen
kredensial. c. Merekomendasikan hasil kredensial kepada Kepala Puskesmas. d. Melakukan rekredensial ulang setiap 1 tahun sekali.
Ditetapkan di : Kejobong Pada tanggal : 2 Januari 2018 Kepala UPTD Puskesmas Kejobong
ISTOMO PUJI