Siapa Yg Berhak Menulis Resep Dan Perbedan Dokter Dan Apoteker.docx

  • Uploaded by: Rizal Emangk Gantengz
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Siapa Yg Berhak Menulis Resep Dan Perbedan Dokter Dan Apoteker.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 205
  • Pages: 1
Siapa yg berhak menulis resep, Perbedaan dokter dan apoteker

Resep Obat. Membicarakan obat tentunya tidak lepas dari resep. Resep adalah permintaan tertulis dari seorang dokter, dokter gigi, atau dokter hewan kepada apoteker untuk membuat dan menyerahkan obat kepada pasien. Mereka yang berhak menulis resep adalah: 

Dokter



Dokter gigi, terbatas pd pengobatan gigi & mulut.



Dokter hewan, terbatas pengobatan hewan.

Perbedaan Dokter dan Apoteker Dokter bertugas untuk menganalisis pasien dari rekam medis dan pemeriksaan fisik. Selain itu, dokter juga memiliki tugas untuk menangani masalah pasien seperti pembedahan, penjahitan, dan sebagainya. Dokter juga dapat memberikan rujukan kepada dokter yang lebih ahli. Dan yang tak kalah penting, dokter berperan sebagai pengedukasi pasien dan keluarganya dalam perencanaan tatalaksana dan pelaksana pelayanan terpusat pada pasien. Dokter berhak untuk menulis resep kepada pasien, sedangkan apoteker dapat membantu dokter dalam menulis resep, namun tetap harus sesuai dengan diagnose dan pengobatan yang akan dilakukan dokter. Apoteker wajib melayani resep dokter, dokter gigi dan dokter hewan. Apoteker berperan dalam meningkatkan ketaatan pasien. Apoteker juga berperan untuk memastikan apakah obat yang diresepkan sudah tepat atau belum, sesuai dengan profil pasien (kemampuan pasien untuk membeli obat). Apoteker berhak untuk menelepon dokter untuk mengganti obat yang diresepkan dengan obat serupa yang lebih tepat guna.

Related Documents


More Documents from ""