Sekuensing Dna Merupakan Proses Atau Teknik Penentuan Urutan Basa Nukleotida Pada Suatu Segmen Molekul Dna.docx

  • Uploaded by: DwiIndah
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sekuensing Dna Merupakan Proses Atau Teknik Penentuan Urutan Basa Nukleotida Pada Suatu Segmen Molekul Dna.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 117
  • Pages: 2
Sekuensing DNA merupakan proses atau teknik penentuan urutan basa nukleotida pada suatu segmen molekul DNA. Urutan tersebut dikenal sebagai sekuens DNA, yang merupakan informasi paling mendasar suatu gen atau genom karena mengandung instruksi yang dibutuhkan untuk pembentukan tubuh mahluk hidup. Pengurutan (sequencing) asam nukleat memungkinkan untuk mengetahui kode genetik dari molekul DNA. Sekuensing DNA selanjutnya dapat dimanfaatkan untuk menentukan identitas mau pun fungsi gen atau fragmen DNA dengan cara membandingkan sekuens-nya dengan sekuens DNA lain yang sudah diketahui.

Sumber: Glick BR, Pasternak JJ, Patten CL. 2010. Molecular Biotechnology: Principles and Applications of Recombinant DNA. (4 ed.). Washington, DC: ASM Press. Hlm. 117– 118. Rogers K. 2011. New Thinking about Genetics. New York: Britannica Educational Publishing, Hlm. 132.

Related Documents


More Documents from "Bintang Matahari"