Satuan Acara Penyuluhan Asi Ekslusif.docx

  • Uploaded by: zaenatasiah eka wahyuni abdi
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Satuan Acara Penyuluhan Asi Ekslusif.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 681
  • Pages: 5
SATUAN ACARA PENYULUHAN PENTINGNYA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

Topik

: Pentingnya pemberian ASI Eksklusif

Sub Topik

: Pengertian, tujuan, manfaat ASI bagi ibu, bayi, keluarga dan negara, kandungan

ASI, hal-hal yang mempengaruhi produksi ASI, perbedaan ASI dan susu formula, serta teknik menyusui dengan benar. Sasaran

: Ibu-ibu post partum. Tempat

Hari/tanggal

: Ruang Nifas Kelas II di RS Ratu Zalecha Martapura. : Selasa, 13 Mei 2014 pukul 09.00 s.d selesai.

: 45 menit Penyuluh

: 1. Muhammad Fahrin Nizami

2. Raudati Heldayani 3. Reja Agung Maulana

I.

ANALISA DATA

A. Kebutuhan peserta didik

Ilustrasi Pemberian ASI Ekslusif Setelah usai melahirkan, ibu-ibu postpartum di Ruang Nifas Kelas II yang sudah sehari di rawat di RS Ratu Zalecha Martapura. Ibu-ibu ini merupakan primipara (baru pertama melahirkan), hal

ini kemungkinan adanya ketidaktahuan tentang pentingnya pemberian ASI Eksklusif pada bayinya. Karena ketidaktahuan ini banyak ibu-ibu yang tidak memberikan ASI pada bayinya disebabkan berbagai faktor yang bermacam-macam misalnya : karena ASI belum atau tidak keluar, kondisi ibu yang belum memungkinkan menyusui satu jam pasca melahirkan maka bayi diberi susu formula. Sehingga bisa menjadi penyebab ibu-ibu memberikan susu formula ketimbang ASI. Maka dari itu perlu diadakan pendidikan tentang ASI Eksklusif dalam rangka memberikan pengetahuan tentang pentingnya pemberian ASI Eksklusif.

B. Karakteristik peserta didik Ibu Alis, Ibu Tika, Ibu Icho, dan Ibu Hikmah merupakan ibu rumah tangga dengan pendidikan terakhir jenjang SMA dan berusia 21-24 tahun.

II.

TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM Setelah dilakukan pendidikan kesehatan 80% ibu-ibu postpartum di ruang nifas kelas II RS Ratu Zalecha Martapura, mampu mengetahui dan memahami konsep, manfaat ASI dan teknik menyusui dalam pemberian ASI Eksklusif dengan bantuan penyuluh.

III. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS Setelah dilakukan pendidikan kesehatan selama 30 menit diharapkan ibu-ibu di ruang nifas kelas II mampu: a.

Menjelaskan pengertian ASI Eksklusif dengan baik dan benar.

b. Menyebutkan tujuan pemberian ASI Eksklusif dengan benar. c.

Menyebutkan 3 manfaat baik bagi ibu maupun bagi bayi dengan benar.

d. Menyebutkan 2 dari hal-hal yang mempengaruhi produksi ASI dengan benar. e.

Menyebutkan 3 dari 6 perbedaan ASi dansusu formula.

f.

Mendemonstrasikan teknik menyusui secara benar dengan bantuan penyuluh.

IV. MATERI (TERLAMPIR) 1. Pengertian ASI Eksklusif. 2. Tujuan pemberian ASI Eksklusif.

3. Manfaat ASI Eksklusif bagi ibu, bayi, keluarga dan negara. 4. Kandungan ASI. 5. Hal-hal yang mempengaruhi produksi ASI 6. Perbedaan ASI dan susu formula. 7. Teknik menyusui dengan benar.

V.

METODE

1. Ceramah 2. Demonstrasi 3. Tanya Jawab

VI. MEDIA 1. Gambar 2. Leaflet 3. Flipchart 4. Alat peraga

VII. PROSES KEGIATAN PENYULUHAN No

Waktu

Kegiatan Penyuluhan 

1. Pembukaan 7

Memberi salam pembuka dan



perkenalan diri

menit :

2. Inti 30 menit :

Kegiatan Peserta



salam



Menjelaskan TIU dan TIK



Menyebutkan materi yang

dan

akan diberikan

memperhatikan



Mendengarkan

Menanyakan (review) tentang ASI

Menjawab pertanyaan

menurut salah satu ibu-ibu di ruang

penyuluh

nifas kelas II 

Menjawab



Menjelaskan materi tentang:

dengan penuh

1. Pengertian ASI Eksklusif. 2. Tujuan dari pemberian ASI

Mendengarkan

perhatian 

Bertanya pada

Eksklusif.

penyuluh bila masih

3. Manfaat ASI Eksklusif bagi ibu, bayi ada yang belum jelas dan keluarga. 4. Apa saja kandungan dalam ASI.

5. Hal-hal yang mempengaruhi produksi ASI. 6. Perbedaan ASI dan susu formula. 

Demonstrasi teknik menyusui dengan benar.

3. Penutup 8 menit:



Tanya jawab



Menyimpulkan hasil

hal yang belum

penyuluhan

jelas



Memberikan salam penutup





Menanyakan

Aktif bersama dalam menyimpulkan



Membalas salam

VIII. EVALUASI 1. Mengajukan pertanyaan lisan. a. 

Menanyakan apa yang dimaksud ASI Eksklusif.

b. 

Tes awal.

Tes akhir

Menanyakan kepada Ibu Tika apa manfaat dari pemberian ASI Eksklusif baik bagi ibu, bayi, keluarga maupun negara.



Menanyakan kepada Ibu Hikmah apa kandungan dalam ASI.



Menanyakan kepada Ibu Alis hal-hal yang mempengaruhi produksi ASI.



Menanyakan kepada Ibu Icho bagaimana teknik menyusui dengan benar.

2. Observasi. 

Respon/tingkah laku ibu-ibu saat diberi pertanyaan: apakah diam atau menjawab (benar atau kurang tepat).



Ibu-ibu antusias atau tidak.



Ibu-ibu mengajukan pertanyaan atau tidak.

IX. REFERENSI Retna, Diah. 2008. Asuhan Kebidanan Nifas. Yogyakarta: Nuha medika. Roesli, Utami. 2000. Mengenal ASI Eksklusif. Niaga Swadaya. Salehah, Sitti. 2009. Asuhan Kebidanan Pada Masa Nifas. Jakarta: Salemba Medika.

Related Documents


More Documents from "tarsini"