Resum Igd Pada Tn D Dengan Ckd.pptx

  • Uploaded by: Auliya Rachma
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Resum Igd Pada Tn D Dengan Ckd.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 521
  • Pages: 10
RESUM IGD PADA Tn D DENGAN CKD ((CHRONIC KIDNEY DISEASE) MUKTI NURHIDAYATI 1811040104

PRIMARY SURVEY Airway: jalan nafas paten, tidak ada obstruksi jalan nafas, tidak ada snoring dan gurgling  Breathing: R 30x/m, pernafasan adekuat, irama nafas teratur, suara nafas vesikuler  Circulation: CRT 2 detik, akral hangat, nadi 80x/m, S:36,7  Disability: GCS E4 M6 V5, composmentis, pupil  Eksposure: tidak terdapat luka dan fraktur  Folley kateter: tidak terpasang 

SECONDARY SURVEY 

Seorang laki-laki 40 tahun datang ke IGD pada tanggal 21 Januari 2019 pukul 16.00 dengan keluhan saat BAK sakit dan tidak lancar, sesak nafas, merasa mual. empat hari sebelum masuk RS pasien mengatakan kaki mulai membengkak dan berjalan sangat sakit. Piting oedem kedalaman 3 mm waktu kembali 5 detik. TD 170/100 mmHg. Pasien mengatakan sebelum ke RS belum mengkonsumsi obat apapun, terakhir makan pada pukul 13.00 yaitu nasi dan ayam. Pasien mengatakan tidak memiliki riwayat DM, gagal jantung, namun mengetahui mengalami hipertensi. Pasien mengatakan tidak memiliki alergi obat dan makanan. Hasil pemeriksaan laboratorium kreatinin BUN 117,7 mg/dL (N 7-18), kreatinin 8,46 mg/dL (N 0,60-1,30),

DATA ABNORMAL Respirasi 30x/menit (normal 1220x/menit)  oedem kaki kedalaman 3 mm waktu kembali 5 detik  BUN 117,7 mg/dL, kreatinin 8,46 mg/dL, Natrium 165 mEq/L (135-155) 

PATHWAY Gagal ginjal

proteinuria

Penurunan tekanan osmotik

Caian keluar ke ekstravakuler

Edema

Kelebihan volume cairan

DIAGNOSA UTAMA 

Kelebihan volume cairan

diagnosa ini ditegakan berdasarkan pasien mengalami oedem kaki kedalaman 3 mm waktu kembali 5 detik. Pemeriksaan laboratorium Natrium 165 mEq/L (135-155). Pasien mengatakan saat BAK sakit dan tidak lancar, sesak nafas, merasa mual.

TUJUAN DAN INTERVENSI NOC NIC Setelah dilakukan tindakan  Tentukan faktor resiko keperawatan diharapkan kelebihan cairan fungsi ginjal meningkat  Catat ada tidaknya vertigo dengan indikator  Berikan cairan dengan  Hipertensi (awal 2, target tepat 4)  Terapi IV  Mual (awal 2, target 4)  Pastikan semua IV  Edema (awal 2, target 4) berjalan dengan benar

IMPLEMENTASI DAN EVLUASI IMPLEMENTASI  Mencatat ada tidaknya vertigo  Memberikan cairan dengan tepat  Kolaborasi Memberikan terapi IV omeprazol dan furosemid, memasang infus NaCl 10 tpm  Memastikan semua IV berjalan dengan benar

EVALUASI Pasien mengatakan mual berkurang, BAK lebih banyak Oedem terlihat berkurang Respirasi 26x/menit Terpasang infus NaCl 10 tpm Masalah teratasi sebagian  Hipertensi (awal 2, hasil 2) TD 160/100  Mual (awal 2, hasil 3)  Edema (awal 2, hasil 3) oedem kaki setelah dilakukan tindakan keperawatan kedalaman 2 mm waktu kembali 4 detik (awal kedalaman 3 mm waktu kembali 5 detik)

KOMPLIKASI 

komplikasi pada pasien CKD salah satunya adalah hiperkalemia, seseorang yang mengalami CKD akan mengalami gangguan filtrasi pada ginjal, hal ini mengakibatkan ginjal tidak dapat lagi menukar Kalium dengan Natrium sehingga menyebabkan berlebihnya kalium dalam darah. kalium yang tinggi ini akan membuat jantung bekerja dengan tidak sempurna, sehingga menyebabkan gangguan pada jantung yang dapat menyebabkan jantung berhenti berdetak dan kemaTian. Pada pasien CKD kemampuan untuk membuang kalium sangatlah rendah.

PROGNOSIS 

Setelah dilakukan tindakan keperawatan pasien membaik, pasien mengatakan mual berkurang, BAK lebih banyak, respirasi 26x/menit (awal 30x), kedalaman edema 2 mm waktu kembali 4 detik (awal kedalaman 3 mm waktu kembali 5 detik)

Related Documents

Resum
August 2019 47
Resum
October 2019 42
Resum
November 2019 35
Resum
December 2019 29
Resum
November 2019 35

More Documents from ""