Po Review Winda.docx

  • Uploaded by: Muhammad Adlan Ardiansyah
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Po Review Winda.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 402
  • Pages: 2
Nama

: Winda Islamiati

NIM

: 7211417037

Rombel

: Akuntansi B 2017

REVIEW JURNAL INTERNASIONAL Judul

Managing diversity at work: Does phychological safety hold the key to racial differences in employee performance? Jurnal Journal of Occupational and Organizational Psycholoy, The British Psychological Society Volume dan Halaman Volume 86 hal 242-263 Tahun 2013 Penulis Barjinder Singh, Doan E. Winkel and T.T Selvarajan Reviewer Winda Islamiati Tanggal 20 Maret 2019 Tujuan Penelitian 1. Untuk mengetahui pengaruh mekanisme psikologi dalam mendasari hubungan antara keragaman iklim dan kinerja karyawan 2. Untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja yang aman terhadap kepercayaan diri karyawan 3. Untuk mengetahui pentingnya keamanan psikologis dalam kinerja karyawan Subjek Penelitian Subyek penelitian ini adalah kinerja karyawan. Metode Penelitian Riset ini didesain dengan metode survei. Diambil sebanyak 165 responden sebagai sampel penelitian, terdiri atas karyawan dan keluarganya. Komposisi ras adalah 100 putih 61%, 48 hispanik 29% dan 17 lainnya memiliki kategori ras lain. Definisi Operasional Keragaman iklim adalah adanya bermacam-macam budaya dalam Variabel Dependen suatu tempat yang dibawa oleh masing-masing individu sehingga dalam tempat tersebut terdapat iklim baru yang lebih berwarna. Budaya disini dapat diartikan ras, agama, suku dan lainnya. Cara dan Alat 1. Alat Mengukur Variabel Alat penelitian dengan menggunakan kuesioner yang diberikan Dependen kepada para responden sebagai sampel penelitian yaitu 165 orang responden.

Definisi Operasional Variabel Independen

Langkah-Langkah Penelitian

2. Cara Memberikan pilihan kepada responden menggunakan jawaban berskala. Kinerja karyawan (prestasi kerja) adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seseorang pegawai dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan kepadanya (Mangkunegara, 2009:18). 1. Mengidentifikasi dan merumuskan masalah 2. Melakukan studi pendahuluan dengan mengevaluasi studi terdahulu 3. Merumuskan hipotesis 4. Mengidentifikasi variabel dan definisi operasional variabel 5. Menentukan rancangan dan desain penelitian

Hasil Penelitian

Kekuatan Penelitian

Kelemahan Penelitian

6. Menentukan instrumen penelitian 7. Menentukan subyek penelitian 8. Melaksanakan penelitian dengan memberikan pertanyaan yang jawabannya berskala 9. Melakukan analisis data 10. Merumuskan hasil penelitian 11. Menyusun laporan penelitian 1. Ada pengaruh yang bermakna dari mekanisme psikologi dalam mendasari hubungan antara keragaman iklim dan kinerja karyawan 2. Ada pengaruh yang signifikan dari lingkungan kerja yang aman terhadap kepercayaan diri karyawan 3. Ada pengaruh yang signifikan dari keamanan psikologis yang memediasi jalur keragaman iklim dan kinerja karyawan Kekuatan dalam penelitian ini adalah responden yang diteliti tidak hanya karyawannya, tetapi juga keluarganya. Sehingga hasil yang diperoleh lebih akurat. Dalam penelitian ini tidak memperhatikan bahwa perbedaan rasial yang muncul ke permukaan dapat mengakibatkan konflik-konflik internal.

Related Documents

Po Review Winda.docx
December 2019 2
Po
October 2019 53
Po
November 2019 45
Po
May 2020 22
Po
August 2019 46
Po
June 2020 18

More Documents from ""