Pancasila 6.docx

  • Uploaded by: Dias Febriani
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pancasila 6.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 621
  • Pages: 3
Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu

Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu ABDILAH FISADRI ARIAN RANGGA PUTRA HARRY DWI SAPUTRA IIS CAHYANINGSIH LUCY APRIANTI

1041811001 1041811054 1041811013 1041811058 1041811016

Dinamika pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu Pancasila sebagai pengembangan ilmu belum dibicarakan secara eksplisit oleh para penyelenggara negara pada umumnya hanya menyinggung masalah pentingnya keterkaitan antara pengembangan ilmu dan dimensi kemanusiaan (humanism).

Tantangan pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu Kapitalisme yang sebagai menguasai perekonomian dunia, termasuk Indonesia. Akibatnya , ruang bagi penerapan nilai-nilai pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu menjadi terbatas.

Globalisasi yang menyebabkan lemahnya daya saing bangsa Indonesia dalam pengembangan iptek sehingga Indonesia lebih berkedudukan sebagai konsumen daripada produsen dibandingkan dengan negara-negara lain.

1. Dinamika pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu 2. Tantangan pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu 3. Esensi dan urgensi pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu

Kajian tentang pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu baru mendapat perhatian yang lebih khusus dan eksplisit oleh kaum intelektual dibeberapa perguruan tinggi, khususnya universitas gajah mada yang menyelenggarakan seminar nasional tentang pancasila sebagai pengembangan ilmu, 1987 dan simposium dan sarasehan nasional tentang pancasila sebagai paradigma ilmu pengetahuan dan pembangunan naional, 2006.

Konsumerisme menyebabkan negara Indonesia menjadi pasar bagi produk teknologi negara lain yang lebih maju iptek nya

Pragmatisme yang berorientasi pada 3 ciri, yaitu : workability ( keberhasilan), satisfaction (kepuasan), dan result (hasil) (titus,dkk., 1984) mewarnai perilaku kehidupan sebagian besar masyarakat indonesia.

Esensi pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu • Sila pertama, ketuhanan yang maha esa memberikan kesadaran bahwa manusia hidup didunia ibarat sedang menempuh ujian dan hasil akan menentukan kehidupannya yang abadi di akhirat nanti. Salah satu ujian nya adalah manusia diperintahkan melakukan perbuatan untuk kebaikan, bukan untuk membuat kerusakan dibumi.

• Sila ketiga, persatuan indonesia memberikan landasan esensial bagi kelangsungan negara kesatuan republik indoneia (NKRI). Nilai persatuan indonesia juga memberikan kesadaran kepada bangsa indonesia akan rasa nasionalisme bangsa indonesia. Dengan ilmu pengetahuan dan teknologi persatuan dan kesatuan bangsa-bangsa dapat terwujud dan terpelihara.

• Sila kelima, Berdasarkan nilai keadilan, mengimplementasikan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi harus menjadi keseimbangan dan keadilan dalam kehidupan manusia, yaitu keseimbangan dan keadilan dalam hubungan antara manusia dengan sesamanya, manusia dengan penciptanya, dan manusia dengan lingkungan dimana mereka berada.

• sila kedua, kemanusian yang adil dan beradab memberikan arahan, baik bersifat universal maupun khas terhadap ilmuan dan ahli teknik diindonesia. Asas kemanusiaan atau humanisme menghendaki agar perlakuan terhadap manusia harus sesuai dengan kodratnya sebagai manusian, yaitu memiliki keinginan, seperti kecukupan materi, bersosialisasi, eksistensinya dihargai, mengeluarkan pendapat, berperan nyata dalam lingkungan nya, bekerja sesuai dengan kemampuannya yang tinggi

• Sila keempat ,kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan memberikan arahan asa kerakyatan, yang mengandung arti bahwa pembentukan negara republik indonesia ini adalah oleh dan untuk semua rakyat indonesia. Setiap warna negara mempunyai hak dan kewajiban yang sama terhadap negara

Selain itu, ada beberapa nilai pokok yang perlu diperhatikan dalam pengembangan ilmu yaitu: 1. Rumusan hak asasi yang merupakan sarana hukum untuk menjamin penghormatan terhadap manusia 2. Keadilan dalam bidang sosial, politik, dan ekonomi sebagai hal yang mutlak. 3. Soal lingkungan hidup 4. Nilai manusia sebagai pribadi

Urgensi pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu Pentingnya pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu, meliputi hal-hal sebagai berikut : • Perkembangan ilmu dan teknologi diindonesia dewasa ini tidak berakar pada nilai-nilai budaya bangsa indonesia sendiri sehingga ilmu pengetahuan yang dikembangkan diindonesia sepenuhnya berorientasi pada barat (western oriented). • Perkembangan ilmu pengetahuan di indonesia lebih berorientasi pada kebutuhan pasar sehingga prodiprodi yang “laku keras” di perguruan tinggi indonesia adalah prodi-prodi yang terserap oleh pasar (dunia industri).

TERIMAKASIH

• Pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di indonesia belu melibatkan masyarakat luas sehingga hanya menyejahterakan kelompok elit yang mengembangkan ilmu (scientiest oriented). • Nilai yang berkembang dalam kehidupan bangsa indonesia dewasa ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dalam cara pandang manusia tentang kehidupan.

Related Documents

Pancasila
June 2020 30
Pancasila
October 2019 55
Pancasila
May 2020 39
Pancasila
June 2020 24
Pancasila
December 2019 51
Pancasila
May 2020 43

More Documents from ""

Pancasila 6.docx
November 2019 20
Tugas Ushul Fiqih.docx
November 2019 17
Tabel F
July 2020 20
Bagian Isi 3.docx
June 2020 30
Contoh Soal 3-12.docx
June 2020 28
Kapasitor.docx
June 2020 21