KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Melengkapi berbagai jenis teks (laporan, iklan, pidato)
LINGKUP MATERI Menulis terbatas MATERI
Laporan, iklan, dan pidato
INDIKATOR SOAL Disajikan laporan, siswa dapat melengkapi laporan.
SD
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi Buku Sumber : √ Pemahaman Nomor RUMUSAN BUTIR SOAL Soal Bacalah teks laporan berikut! Laporan Hasil Kunjungan 31 Objek : Mengenal dunia penerbangan dan profesi pilot Waktu : Minggu, 10 Maret 2019 Tempat : Skuadron 31 Bandara Sultan Mahmud Baddarudin II Palembang Pengamat : Mutia Farrah Hasil : Untuk menunjang proses pembelajaran, SD Permata Mulia menggelar kunjungan profesi ke Skuadron 31 Bandara SMB II Palembang. Anak-anak diajak menonton film tentang bermacam-macam jenis helikopter di aula. …. Mereka merasa senang sekali berada di dalam helikopter. Kunci Jawaban Kalimat yang tepat untuk melengkapi laporan tersebut adalah … A. Setelah itu, mereka diajak langsung masuk helikopter dan diperkenalkan beberapa A perlengkapan beserta fungsinya. B. Mereka sangat senang meskipun hanya diberikan kesempatan menonton gambar helikopter. C. Salah seorang pilot mengaku sangat senang dapat mengajak anak-anak mengamati langsung helikopter dari dalam bandara.
D. Bandara SMB II selalu ramai dikunjung anak-anak dari berbagai sekolah.
SD
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Melengkapi kalimet/ teks dengan kata bentukan
LINGKUP MATERI Menulis terbatas
Buku Sumber : Nomor Soal 32
MATERI
Teks (deskripsi dan narasi)
Kunci Jawaban A
INDIKATOR SOAL Disajikan kalimat, siswa dapat melengkapi dengan kata bentukan
SD
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi √ Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Pertambahan penduduk di Pulau Jawa mengakibatkan luas hutan alami … seiring dengan pembukaan lahan untuk perumahan. Kata bentukan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah … A. berkurang B. dikurangi C. mengurangi D. mengurangkan
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Memperbaiki penulisan/ penggunaan istilah/ kata
LINGKUP MATERI Menulis terbatas
Buku Sumber : Nomor Soal 34
Lima mahasiswa lulusan terbaik langsung mengerjakan di perusahaan besar.
MATERI
Penulisan/ penggunaan istilah/ kata
Kunci Jawaban D
INDIKATOR SOAL Disajikan kalimat, siswa dapat memperbaiki penggunaan kata bergaris bawah dalam kalimat.
SD
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi √ Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Perbaikan kata bergaris bawah pada kalimat di atas adalah … A. pekerja B. pekerjaan C. dikerjakan D. dipekerjakan
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Menunjukkan kesalahan penggunaan ejaan
LINGKUP MATERI Menyunting kata/ istilah, frase, kalimat, paragraph, ejaan, dan tanda baca
Buku Sumber : Nomor Soal 35
MATERI
Kesalahan pengganaan ejaan
INDIKATOR SOAL Disajikan paragraf, siswa dapat menunjukkan kalimat yang penggunaan ejaannya tidak tepat.
SD
Kunci Jawaban A
√
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Bacalah paragraf berikut! (1) Kegiatan pramuka diadakan pada hari sabtu pukul 13.00. (2) Kegiatan pramuka ini dimulai dengan upacara pembukaan. (3) Upacara dilakukan di halaman sekolah. (4) Setelah upacara, anggota pramuka kembali ke kelas untuk menerima pengarahan dari pembina pramuka. Kalimat yang terdapat kesalahan penulisaan ejaan adalah kalimat bernomor …. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Menunjukkan kesalahan penggunaan tanda baca
LINGKUP MATERI Menyunting kata/ istilah, frase, kalimat, paragraf, ejaan, dan tanda baca
Buku Sumber : Nomor Soal 36
Kesalahan penggunaan tanda baca
Disajikan paragraf, siswa dapat menunjukkan kesalahan penggunaan tanda baca.
SD
Bacalah paragraf berikut! Harga telur ayam sedang naik. Sekarang harganya mencapai Rp. 28.000,- per kilogram. Sementara itu, harga kebutuhan pokok lain justru menurun. Cabai, gula, beras adalah contoh barang kebutuhan pokok yang turun harganya. Kesalahan penggunaan tanda bacaterdapat pada kalimat …. A. pertama B. kedua C. ketiga D. keempat
MATERI
INDIKATOR SOAL
√
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Kunci Jawaban B
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Menggunaan ejaan
LINGKUP MATERI Menyunting kata/ istilah, frase, kalimat, paragraf, ejaan, dan tanda baca.
Buku Sumber : Nomor Soal 38
MATERI
Ejaan
INDIKATOR SOAL Disajikan penggalan surat, siswa dapat menggunakan ejaan dengan tepat.
SD
Kunci Jawaban C
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi √ Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Perhatikan penggalan surat berikut! Yth Sdr Nindya Kaloka Jln Lembah Oriya Blok B No 13 Jakarta timur Penulisan alamat surat resmi di atas yang tepat adalah … A. Yth. Sdr. Nindya Kaloka Jln. Lembah Oriya Blok B No. 13 Jakarta timur B. Yth: Sdr. Nidya Kaloka Jln. Lembah Oriya Blok B. No. 13 Jakarta Timur C. Yth. Sdr. Nidya Kaloka Jl.. Lembah Oriya Blok B No. 13 Jakarta Timur D. Yth. Sdr: Nidya Kaloka Jln. Lembah Oriya Blok B No. 13 Jakarta Timur
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Memperbaiki kesalahan penggunaan tanda baca
LINGKUP MATERI Menyunting kata/ istilah, frase, kalimat, paragraf, ejaan, dan tanda baca
Buku Sumber : Nomor Soal 40
MATERI
Kesalahan penggunaan tanda baca
INDIKATOR SOAL Disajikan paragraf, siswa dapat memperbaiki kesalahan penggunaan tanda baca
SD
Kunci Jawaban D
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Plihan Ganda Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi √ Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Bacalah paragraf berikut! Pembatasan pembelian solar bersubsidi diyakini tidak hanya mempersulit teknis operasional awak angkutan. Hal itu juga akan memengaruhi harga barang-biaya transportasi dan iaya kesehatan. Akhirnya, hal itu akan mengurangi tingkat kesejahteraan buruh. Perbaikan penggunaan tanda baca pada paragraf di atas adalah … A. tanda titik (.) diganti dengan titik dua (:) B. tanda titik (.) diganti dengan titik koma (;) C. tanda hubung (-) diganti dengan titik koma (;) D. tanda hubung (-) diganti dengan koma (,)
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KARTU SOAL
PAKET - 1
Tahun Pelajaran 2018/ 2019 Jenis Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Sekolah Dasar : VI : Bahasa Indonesia
KOMPETENSI DASAR Menentukan kalimat utama/ penjelas
LINGKUP MATERI Membaca non sastra MATERI
Kalimat utama/ penjelas
Buku Sumber :
√
Nomor Soal 41
Kurikulum : Irisan Bentuk Soal : Uraian Nama Penyusun : Yuni Elyanti, S. Pd Pengetahuan/ Penalaran Aplikasi Pemahaman RUMUSAN BUTIR SOAL
Bacalah paragraf berikut! Sungai Bengawan Solo terlihat berwarna hitam kebiruan jika musim kemarau. Tak jarang juga ditemui sampah-sampah bertebaran di sekitar aliran sungai. Banyak warga yang membuang sampah ke aliran sungai ini. Tak jarang pula limbah dari pabrik maupun dari rumah tangga dialirkan ke aliran sungai ini. Kalimat utama paragraf di atas adalah …
INDIKATOR SOAL Disajikan paragraf, siswa dapat menentukan kalimat utama paragraf.
SD
Lembar penskoran. No. 41
Kunci jawaban
Skor
Sungai Bengawan Solo terlihat berwarna hitam kebiruan jika musim kemarau.
Jumlah
SD