Nebulizer

  • Uploaded by: Endang Lestari
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Nebulizer as PDF for free.

More details

  • Words: 269
  • Pages: 2
INTERVENSI A. Persiapan Alat : 1. Nebulizer 1 set. 2. Obat untuk terapi aerosol dan pengencernya bila diperlukan. 3. Stetoskop. 4. Tissue. 5. Nierbeken/bengkok. 6. Suction (kalau perlu). B. Persiapan Klien : 1. Menjelaskan prosedur dan tujuan pemberian terapi inhalasi nebulizer. 2. Memberikan posisi yang nyaman bagi klien; semifowler atau duduk. IMPLEMENTASI 1. Mencuci tangan. 2. Memasang sampiran. 3. Memakai handscoen bersih. 4. Memasukkan obat kewadahnya (bagian dari alat nebulizer). 5. Menghubungkan nebulizer dengan listrik 6. Menyalakan mesin nebulizer (tekan power on)dan mengecek out flow apakah timbul uap atau embun. 7. Menghubungkan alat ke mulut atau menutupi hidung dan mulut (posisi) yang tepat. 8. Menganjurkan agar klien untuk melakukan nafas dalam, tahan sebentar, lalu ekspirasi. 9. Setelah selesai, mengecek keadaan umum klien, tanda-tanda vital, dan melakukan auskultasi paru secara berkala selama prosedur. 10. Menganjurkan klien untuk melakukan nafas dalam dan batuk efektif untuk mengeluarkan sekret. 11. Perhatian : a. Tetap mendampingi klien selama prosedur (tidak meninggalkan klien). b. Observasi adanya reaksi klien apabila terjadi efek samping obat. c. Tempatkan alat nebulizer pada posisi yang aman (jangan sampai jatuh). EVALUASI

1. Mengobservasi respon klien selama dan sesudah prosedur terhadap; keadaan umum, tanda-tanda vital, dan efek samping obat. 2. Mengauskultasi suara nafas. 3. Mengobservasi sputum / sekret yang dikeluarkan klien. DOKUMENTASI 1. Mencatat tanggal dan waktu pelaksanaan tindakan. 2. Mencatat hasil pengkajian sebelum, selama dan setelah tindakan prosedur. 3. Mencatat hasil observasi klien selama dan setelah tindakan. 4. Mencatat sputum / sekret dan karakteristiknya (jumlah, konsistensi, dan warnanya). SIKAP 1. Sistematis. 2. Hati-hati. 3. Berkomunikasi. 4. Mandiri. 5. Teliti. 6. Tanggap terhadap respon klien. 7. Rapih. 8. Menjaga privacy. 9. Sopan.

Related Documents

Nebulizer
October 2019 33
167 Sop Nebulizer
August 2019 38
Pfa-st Nebulizer
May 2020 25

More Documents from "Juan Urbina Guarniz"

Kep Kel Remaja.docx
May 2020 24
Ok Sige Nasi
October 2019 34
Tumbang Anak.rtf
May 2020 22
Ca Paru.rtf
December 2019 19
Trarns.pdf
April 2020 8
Sap Dm 26 Ipd
October 2019 30