Moral, Etika, Dan Akhlak

  • Uploaded by: kania prima dita
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Moral, Etika, Dan Akhlak as PDF for free.

More details

  • Words: 1,372
  • Pages: 16
MORAL, ETIKA, DAN AKHLAK Oleh Kelompok 8 HESTU TIOFANI INDRA PRATOMO

HIDAYAH TUL KARIMAH KANIA PRIMA DITA PUSPITA SARI YIFNITRA

AGAMA SEBAGAI SUMBER MORAL

Kata akhlak berasal dari Bahasa arab, yaitu akhlaq. Bentuk jamaknya adalah khuluq, artinya tingkah laku, perangai dan tabiat. Moral berasal dari Bahasa latin morses yang berarti adat kebiasaan. Moral selalu dikaitkan dengan ajaran baik-buruk yang diterima umum. Disini masyarakat menjadi standar dalam menetukan baik-buruknya suatu perbuatan. Etika adalah sebuah tatanan perilaku berdasarkan suatu sistem dan tata nilai Suta masyarakat. Etika lebih banyak dikaitkan dengan ilmu atau filsafat. Oleh karenanya, yang menjadi standar baik-buruknya adalah akal manusia.

Konsepsi Al-Qur’an dan Sunah tentang Moral [Akhlak]  Nabi SAW diutus oleh Allah ke dunia adalah mengemban misi untuk memperbaiki akhlak. Inilah yang ditemukan dalam hadis Rasulullah SAW. Yang diriwayatkan dari Abi Hurairah berikut ini:

Artinya: “Sesungguhnya aku diutus untuk menyempurnakan akhlak manusia” (Hadis riwayat an-Nasa’i dan la-Baihaqi)

 Didalam Al-qur’an disebutkan pada diri Nabi Muhammad Saw. Ditemukan contoh tauladan yang baik untuk menghantarkan manusia menuju rahmat Allah. Allah berfirman di dalam surah al-Ahzab ayat 21:

ْ ‫َّللا و‬ ْ ‫م‬ ٌ ‫َسن‬ َ ‫لَ َق ْد َك‬ َ ‫َن َك‬ ُ ‫م فِي َر‬ ُ ‫ان يَ ْر‬ ْ ‫ان لَ ُك‬ ْ ‫َّللا ُأ‬ ْ ‫َة لِم‬ ِ‫ل ه‬ َ ‫َاليَ ْو‬ َ ‫سو ٌَة ح‬ ‫َّللا َك ِثيراا‬ ِ ‫سو‬ ِ ‫اْل‬ َ ‫خ َر َو َذ َك َر ه‬ َ ‫جو ه‬ Artinya: Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari kiamat dan dia banyak menyebut Allah.

Akhlak yang baik dan Akhlak Tercela • Sabar, yaitu perilaku seseorang terhadap dirinya sendiri sebagai hasil dari pengandalian nafsu dan penerimaan terhadap apa yang menimpanya. Sabar diungkapkan ketika melaksanakan perintah, menjauhi larangan, dan ketika ditimpa musibah dari Allah. Diantara sifat yang harus • Syukur, yaitu berterima kasih atas pemberian nikmat Allah yang tidak bisa terhitung banyaknya. Syukur diungkapkan dalam dimiliki seorang mukmin bentuk ucapan dan perbuatan. Syukur dalam ucapan adalah dalam kaitannya dengan memuji Allah dengan mengucap Hamdallah.

akhlak Karimah adalah:

‫م إِ ه‬ َ ‫وَإِ ْذ تَأَ هذ‬ ْ ُ‫ن َك َف ْرت‬ ْ ِ‫م ۖ وَلَئ‬ ْ ‫م ََلَ ِزيدَنه ُك‬ ْ ُ‫ش َك ْرت‬ ْ ِ‫م لَئ‬ ْ ‫ن َربُّ ُك‬ َ َ‫ن ََ ََابِي ل‬ َ ‫ن‬ ‫َ ِدي ٌد‬

Artinya: (Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu memaklumkan; "Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih")

Tawaduk, yaitu rendah hati, selalu menghargai siapa saja yang dihadapinya, orang tua, muda, kaya, atau miskin. Sikap tawaduk lahir dari kesadaran akan hakikat dirinya sebagai manusia yang lemah dan terbatas yang tidak layakuntuk bersikap sombong dan angkuh dimuka bumi. •surah Luqman:18: ُّ ‫ح‬ ‫حا ۖ إ ِ ه‬ ‫ب ُك ه‬ ُ ‫خ َتال َف‬ ْ ‫ل ُم‬ ْ َ‫ك لِل هناسِ و َََل ت‬ ‫مشِ فِي ْاَلَرْضِ َم َر ا‬ َ ‫و َََل تُص َِع ْر‬ َ ‫خ هد‬ •‫خور‬ ِ ‫َّللا ََل ُي‬ َ‫ن ه‬ •Arinya: (Dan janganlah kamu memalingkan mukamu dari manusia (karena sombong) dan janganlah kamu berjalan di muka bumi dengan angkuh. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang sombong lagi membanggakan diri.)

Akhlak tercela Mazmumah • Memperturutkan hawa nafsu, yaitu mengikut keinginan syahwat tanpa ada kendali danbimbingan syara’. • Hanya mengikuti prasangka, perkataan orang, dan tidak melakukan analisis serta tidak mengindahkan syariat Allah. • Takabbur, yaitu sifar sombong dan angkuh terhadap apa yang telah dimiliki dan dicapainya. • Permusuhan dan melampaui batas merupakan sikap moral yang dibenci Allah. • Suka membuat onar dan kerusakan di muka bumi. • Iri dan dengki • Sikap tercela lainnya adalah khianat, • Suka popularitas, pamer, dan riya

AKHLAK MULIA DALAM KEHIDUPAN

Akhlak kepada Allah

•Beribadah Kepada Allah •Mengakui bahwa hakikat ilmu hanyalah pada Allah •Allah tempat bertaubat •Allah menjadi hakim atas segala kehidupan •Menanamkan optimisme di dalam jiwa •Berzikir kepada Allah •Berdoa kepada Allah •Tawakkal kepada Allah •Tawaduk kepada Allah

Akhlak kepada Rasulullah SAW

• Mengakui Rasulullah sebagai Nabi terakhir utusan Allah • Mengikut keputusan dan Sunnahnya. • Memanggil Nabi saw. dengan santun dan suara rendah • Manusia harus memiliki etika berbicara dengan Nabi saw • Sebelum menjumpai Nabi saw. hendaklah bersedekah. • Banyak mengucapkan shalawat

Akhlak Kepada Ibu Bapak

• Allah mewariskan agar manusia bebuat baik kepada kedua ibu bapak sebagaimana firmanNya, Artinya: Dan Kami perintahkan kepada manusia (berbuat baik) kepada dua orang ibubapaknya; ibunya telah mengandungnya dalam keadaan lemah yang bertambahtambah, dan menyapihnya dalam dua tahun. Bersyukurlah kepada-Ku dan kepada dua orang ibu bapakmu, hanya kepada-Kulah kembalimu. (Luqman: 14)

Hak-hak Yang Wajib Dilaksanakan Semasa Hidup Orang Tua Menaati mereka selama tidak mendurhakai Allah Ta’ala. Berbakti dan merendahkan diri di hadapan kedua orang tua Menyediakan makanan untuk mereka Meminta izin kepada mereka sebelum berjihad dan pergi untuk urusan lainnya Memberikan harta kepada orang tua sebesar yang mereka inginkan Membuat keduanya ridha dengan berbuat baik kepada orang-orang yang dicintainya. Memenuhi sumpah / Nazar kedua orang tua Tidak Mencaci maki kedua orang tua Mendahulukan berbakti kepada ibu daripada ayah Mendahulukan berbakti kepada kedua orang tua daripada berbuat baik kepada istri.

Hak-Hak Terhadap Orang Tua Setelah Mereka Meninggal Dunia Mengurus jenazahnya dan banyak mendoakan keduanya Beristighfar (memohonkan ampun kepada Allah Ta’ala) untuk mereka berdua Menunaikan janji dan wasiat kedua orang tua yang belum terpenuhi semasa hidup mereka Memuliakan teman atau sahabat dekat kedua orang tua Menyambung tali silaturrahim dengan kerabat Ibu dan Ayah

Akhlak kepada keluarga • Pendidikan yang ditanamkan dalam keluarga akan menjadi ukuran utama bagi anak dalam menghadapi pengaruh yang dating kepada mereka dari luar rumah. Inilah yang dimaksud dengan ayat Allah: ‫اَّل ۖ إ ه‬ ُ ‫ل لُ ْقم‬ ُ ‫هو‬ ٌ ‫ظي‬ ٌ ‫ك لَظُ ْل‬ ْ ‫َ ِر‬ ْ ُ‫ي ََل ت‬ ‫َه َو يَ ِعظُ ُه يَا ُب َن ه‬ َ ‫الَ ْر‬ َ ‫وَإِ ْذ َقا‬ •‫م‬ ‫ن‬ ِ ََ ‫م‬ ِ ِ ِ‫َان َِل ْبن‬ ِ ِ ‫ك بِ ه‬ • Artinya: Dan (ingatlah) ketika Luqman berkata kepada anaknya, di waktu ia memberi pelajaran kepadanya: "Hai anakku, janganlah kamu mempersekutukan Allah, sesungguhnya mempersekutukan (Allah) adalah benar-benar kezaliman yang besar" (Luqman: 13)

Akhlak kepada lingkungan hidup • Sebagaimana yang telah disebutkan sebelumnya bahwa misi agama Islam adalah mengembangkan rahmat bukan hanya kepada manusia tetapi juga kepada alam dan lingkungan hidup, sebagaimana firman Allah: ْ ‫ك إِ هَل َر‬ َ ‫ح‬ َ ‫س ْلنَا‬ َ ‫َومَا أَ ْر‬ • َ‫مين‬ ِ َ‫م اة لِ ْل َعال‬ • Artinya: “tidaklah kami utus engkau (Muhammad) melainkan untuk menjadi rahmat bagi seluruh alam” (alAnbiya: 107)

 Allah menyediakan bumi yang subur ini untuk disikapi oleh manusia dengan kerja keras mengolah dan memeliharanya sehingga melahirkan nilai tambah yang tinggi bagi kehidupan dan peradabannya. Allah berfirman: َ ْ َ‫م ِمن‬ ُ ۖ ‫ن إِ ٰلَه َغ ْي ُر ُه‬ ُ ‫خا‬ ْ ‫ل يَا َق ْو ِم‬ ُ َ‫ى ث‬ ْ ‫َأَ ُك‬ ْ ‫م ِم‬ ْ ‫َّللا مَا لَ ُك‬ ْ ‫ه‬ ‫م صَالِ ا‬ َ َ‫مو َد أ‬ َ ‫ه َو أَ ْن‬ َ ‫حا ۚ َقا‬  ‫ْض‬ َ ‫اَ ُب ُدوا ه‬ ِ ‫اَلر‬ ٰ َ‫وَإِل‬ ‫هۚإ ه‬ ‫است َْغ ِف ُرو ُه ثُ ه‬ ٌ ‫ج‬ ٌ ‫ن َربِي َق ِر‬ ْ ‫م فِيهَا َف‬ ْ ‫م َر ُك‬ ْ ‫و‬ َ ‫َاس َت ْع‬ ‫يب‬ ِ ‫يب ُم‬ ِ ِ ‫م تُو ُبوا إِلَ ْي‬  Artinya: Dan kepada Tsamud (Kami utus) saudara mereka Shaleh. Shaleh berkata: "Hai kaumku, sembahlah Allah, sekali-kali tidak ada bagimu Tuhan selain Dia. Dia telah menciptakan kamu dari bumi (tanah) dan menjadikan kamu pemakmurnya, karena itu mohonlah ampunan-Nya, kemudian bertobatlah kepada-Nya, Sesungguhnya Tuhanku amat dekat (rahmatNya) lagi memperkenankan (doa hamba-Nya)". (Hud: 61)

Firman allah: َ 9 ََ‫الَّذِي َع ِملوا لَعَلَّه َْم يَ ْر ِجعون‬ َ‫اس ِليذِيقَه ْم‬ َ ِ َّ‫ت أ َ ْيدِي الن‬ َْ َ‫سب‬ َ ‫سادَ فِي ْالبَ َِر َو ْالبَ ْح َِر بِ َما َك‬ َ َ‫ظ َه ََر ْالف‬ Artinya: Telah nampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan karena perbuatan tangan manusia, supaya Allah merasakan kepada mereka sebahagian dari (akibat) perbuatan mereka, agar mereka kembali (kejalan yang benar). ( ar-Rum : 41) Kerusakan alam dan ekosistem dilautan dan daratan terjadi akibat manusia tidak sadar, sombong, egois, rakus, dan angkuh, bentuk akhlak terhadap lingkungan yang buruk dan sangat tidak terpuji dan membahayakan.

Related Documents

Etika,moral Dan Akhlak
June 2020 28
Moral, Etika, Dan Akhlak
April 2020 25
Moral Akhlak & Etika
April 2020 25
Peran Akhlak Dan Moral
October 2019 36
Etika Dan Moral
April 2020 27

More Documents from "gengkapak"