Metode Remunerasi.docx

  • Uploaded by: rsimagelang
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Metode Remunerasi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 330
  • Pages: 2
Metode remunerasi Metode remunerasi yang digunakan pada aplikasi dengan menggunakan metode dari Personal Scoring Index. Metode ini adalah dengan membuat score dari tiap-tiap personil yang disusun dalam 6 Base Index yaitu : Basic Index, Position Index, Competency Index, Emergency Index, Risk Index dan Performance Index (diambil dari makalah Dr. Hanna Permana Subanegara., MARS). Software Remunerasi adalah salah satu aplikasi untuk proses remunerasi, metode remunerasi yang digunakan pada aplikasi dengan menggunakan metode dari Personal Scoring Index. Metode ini adalah dengan membuat score dari tiap-tiap personil yang disusun dalam 6 Base Index yaitu : Basic Index, Position Index, Competency Index, Emergency Index, Risk Index dan Performance Index (diambil dari makalah Dr. Hanna Permana Subanegara., MARS). Software Remunerasi terdiri dari beberapa modul : 

Modul Personil 1. Sub Modul Database Personil 1. Modul ini digunakan untuk memasukkan nama personil 2. Untuk setting data kepegawaian (seperti : pendidikan, jabatan, golongan, dll) 3. Untuk setting skema remunerasi yang hendak diaplikasikan bagi personil bersangkutan

2. Sub Modul Skema Remunerasi Setiap personil akan memiliki scoring Index   

Modul Jasa Pelayanan Modul Jasa Pelayanan digunakan untuk setting jasa yang hendak dibagikan ke seluruh entitas RS. Ada 3 data yang harus dimasukkan ketika melakukan setting jasa pelayanan antara lain : 1. Poli/Unit/Departement (contoh : UGD) 2. Nama Layanan/Tindakan (contoh : jasa injeksi bayi) 3. Potongan (2%, 5%) ► untuk potongan bisa diisi Nol, hal ini bergantung pada kebijakan RS

   



Besar potongan pada beberapa institusi bervariasi, dan umumnya potongan tersebut menjadi Hak dari RS. Modul Besaran Jasa (BJ) Modul ini untuk memasukan besarnya jasa yang hendak dibagikan Besaran Jasa dimasukan secara manual setiap bulan atau secara otomatis melalui SIM RS (apabila remunerasi dan program SIM sudah berjalan semua) Modul Pembagi Jasa

    

Modul Score Card Modul ini untuk memasukkan nilai / score dari personil Score yang dimasukkan akan menghasilkan poin dari tiap personil Poin tersebut akan dihitung nilai uangnya terhadap keseluruhan personil yang ada di RS Modul Hasil Pembagian

Related Documents

Metode
August 2019 66
Metode Remunerasi.docx
October 2019 6
Metode Wisn.xlsx
July 2020 3

More Documents from "reza"

Metode Remunerasi.docx
October 2019 6