A. Indikator Pembelajaran 1. Menggunakan keterampilan proses merumuskan masalah, merencanakan solusi (menyusun hipotesis, mengidentifikasi variabel dan definisi operasional variabel, merancang prosedur eksperimen), melaksanakan rencana solusi (tabel data pengamatan, menganalisis data dan menarik kesimpulan dalam menyelesaikan masalah keseharian). 2. Menggunakan problem solving (useful description, describe the physics, physics approach, spesific aplication of physics, mathematical procedure, logical progression).
B. Alat dan Bahan
No. 1.
Alat dan Bahan Seperangkat alat visualisasi gerak melingkar
C. Merumuskan Masalah
Gambar 1. Kincir air
Jumlah 1