Listrik Statik

  • Uploaded by: mu2gammabunta
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Listrik Statik as PDF for free.

More details

  • Words: 1,154
  • Pages: 48
LISTRIK STATIS

[email protected]

LISTRIK STATIS KOMPETENSI PENDAHULUAN PENGERTIAN GAYA LISTRIK MEDAN LISTRIK LATIHAN SOAL

LISTRIK STATIS STANDAR KOMPETENSI 2. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi KOMPETENSI DASAR 2.1. Memformulasikan gaya listrik, kuat medan listrik, fluks, potensial listrik, energi potensial listrik serta penerapannya pada keping sejajar

APA PENYEBAB TIMBULNYA LISTRIK??

ALIRAN LISTRIK BERASAL DARI GERAKAN ELEKTRON

[email protected]

 KONSEP MUATAN LISTRIK ATOM Atom terdiri dari 1. Inti : proton (bermuatan positif)  neutron (bermuatan netral)

e+

2. Elektron : mengorbit mengelilingi inti dalam lintasan tertentu Elektron bermuatan negatif  eGAYA LISTRIK MENYEBABKAN ELEKTRON BERGERAK MENGELILINGI INTI ATOM

[email protected]



Asyiknya Mencoba

MEMANCING GARAM DAN LADA LADA ATAU GARAMKAH YANG LEBIH DULU MELONCAT?

[email protected]

Asyiknya Mencoba



MENGUJI KONDUKTIVITAS BAHAN

Benda-benda apa saja yang bersifat konduktor? Benda-benda apa saja yang bersifat isolator?

[email protected]



a layar televisi di rumah tidak dibersihkan selama berapa hari, maka akan terdapat banyak debu di luruh permukaan layar televisi itu. ng menarik dan menjadi pertanyaan adalah harusnya debu-debu itu terkumpul pada sebelah wah layar karena pengaruh gravitasi tetapi tidaklah mikian, mengapa?

[email protected]



nti atom besi terdiri dari 26 proton dan 30 netron. Hitung jumlah elektron yang dimiliki oleh atom besi ! ika 2 elektron besi meninggalkan atom besi, berapa muatan ion besi?

[email protected]



Bagaimana cara menentukan apakah salah satu balok ini konduktor atau isolator?

[email protected]



Sebuah batang logam yang bermuatan listrik positif didekatkan ke suatu bola konduktor homogen netral. Apa yang terjadi dengan muatan-muatan listrik yang ada di bola konduktor netral tersebut?

[email protected]



Sebuah batang logam yang bermuatan listrik positif ditempelkan ke suatu bola konduktor netral. Apa yang terjadi dengan muatan-muatan listrik positif yang ada di batang logam tersebut ?

[email protected]



Sebuah batang logam yang bermuatan listrik positif ditempelkan ke suatu konduktor netral yang bentukny seperti pada gambar di bawah. Apa yang terjadi deng muatan-muatan positif pada batang logam tersebut ?

[email protected]



Apa yang terjadi jika ujung sebuah penangkal petir diberi permen karet ?

[email protected]



da sebuah kawat aneh yang terbuat dari bahan onduktor dan isolator seperti nampak pada gambar i bawah ini. Bahan A adalah konduktor sedangkan ahan B adalah isolator. Andaikata kedua ujung kawat iberi beda potensial, akankah timbul arus listrik ? elaskan !

[email protected]

Apa itu listrik???

Apakah listrik statis itu?? Apakah muatan listrik itu???

[email protected]



Muatan listrik dilambangkan dengan Q

Satuan muatan listrik adalah Coulomb 1 Coulomb : Jumlah muatan listrik yang mengalir dalam arus sebesar satu Ampere dalam satu detik 1 C = 1 Ampere x 1 detik [email protected]

 MOBIL TANGKI SELALU MENYERET RANTAI BESI

Rantai besi yang terseret di belakang truk itu berfungsi untuk mengalirkan muatan-muatan listrik tersebut ke bumi.

[email protected]



CARA KERJA MESIN FOTOCOPY cahaya

kawat korona negatif

+

+ + + + + + + +

+ +

__________________ kecepatan

Photoconductor +++++++++++++++++++

1

+

+++++++++++

++

5

logam cahaya

__

cahaya

________

cahaya

+

__

+++++++++++++++++++

_

___________

__

+

+++++++++++

++

2

+

+

+ + + + + + + +

+ +

+++++++++++

++

+ + + + + + + +

6

+

k e rt a s

++ + + + +++ pem anas

+ +

++

9

7

3 kawat korona negatif

bubuk toner

__________________ +

+ _

+ + + + + + + ___________

+

+++++++++++

+

+

+ + + __ ++

4

+ + + + + + + +

kertas

+ +

8

[email protected]

Asyiknya Mencoba



MENGHIPNOTIS BALON

Mengapa balon ini saling menjauh?

Mengapa balon menarik rambut?

[email protected]



A

Hitung perbandingan Gaya Listrik pada keadaan A dan keadaan B!

B

[email protected]



Dua benda masing-masing bermuata 1 mikro C, dipisahkan jarak 10 cm. Jika jaraknya dijadikan 20 cm,berap kali gaya listrik yang timbul antara keduanya dibandingkan dengan gaya listrik semula ? Bagaimana jika jarak kedua muatan dijadikan 5 cm ?

[email protected]

Asyiknya Mencoba



MEMBUAT ELEKTROSKOP

[email protected]



Anto memiliki elektroskop yang bermuatan positif, kemudian dia mendekatkan sebuah benda bermuatan positif ke kepala elektroskop. Apa yang akan terjadi dengan daun elektroskop? Mengapa?

[email protected]



Semua benda memiliki muatan positif dan negatif. Mengapa dalam keadaan normal, benda-benda ini tidak menunjukkan gejala kelistrikan seperti menarik atau menolak benda lain?

[email protected]



Ada dua buah batang logam, yang satu bermuatan positif sedangkan yang lain bermuatan negatif. Kedua batang ini ditempelkan pada elektroskop yang netral.

. Apa yang akan terjadi dengan muatan listrik pada kedua batang logam itu?

Apa yang akan terjadi dengan daun elektroskop? [email protected]

Apakah gaya listrik itu

[email protected]



HUKUM COULOMB Gaya listrik antara dua benda bermuatan listrik: a.Sebanding dengan muatan listrik tiap benda b.Berbanding terbalik dengan kuadrat jarak antara kedua benda

F = k Q1Q2 r2 [email protected]

 PERCOBAAN LISTRIK STATIS Jarang berhasil

Siang hari kamarku 71%

ini

kelembaban

[email protected]



tan hujan di khatulistiwa bisa mencapai kelembaban

[email protected]

 Asyiknya Mencoba Botol Leyden

[email protected]



uatu muatan listrik 100 C yang terletak pada sebuah tik tertentu mengalami gaya listrik sebesar 10 N. erapakah kuat medan listrik di titik tersebut ?

[email protected]



Kuat medan listrik di suatu titik adalah 8 N / C. Berapa gaya listrik yang bekerja pada muatan 10μC jika diletakkan di titik tersebut?

[email protected]



Dua keping sejajar yang bermuatan listrik berbeda dipisahkan pada jarak 0,1 m. Kedua keping diberi beda potensial 10 volt. Hitung kuat medan listrik yang timbul diantara kedua keping ini dan tentukan juga arah kuat medan listriknya ! [email protected]



Berapakah gaya tarik – menarik yang bekerja antara kedua keping sejajar ?

[email protected]



Benarkah kalau kita mengatakan bahwa baterai menyimpan muatan listrik ?

[email protected]

Apakah pengertian medan itu ? Apakah medan listrik itu ?

[email protected]

pakah pengertian energi listrik it

[email protected]

 KOMPONEN ELEKTRONIKA SELALU DIMASUKKAN DALAM KOTAK LOGAM

Alat elektronika sangat sensitif dengan medan listrik

[email protected]

Asyiknya Mencoba



MEMBUAT ELEKTRODA

[email protected]



Asyiknya Mencoba SEKERING DARI ALUMUNIUM FOIL

[email protected]



Dalam seutas kawat mengalir 12000 elektron tiap menitnya, berapa amperekah kuat arus yang mengali pada kawat tersebut ? diketahui muatan 1 elektron = 1,6. 10-19 C)

[email protected]



Ketika sebuah sisir digosokkan pada rambut, timbul kelebihan muatan negatif pada sisir sebesar 2 µ C (mikro coulomb). Jika sisir ini dipegang erat selama 5 detik, maka sisir menjadi netral lagi. Berapa ampere besarnya arus yang mengalir pada saat sisir dipegang?

[email protected]



Dalam seutas kawat mengalir Q elektron selama t det Hitung kuat arus listrik yang mengalir dalam kawat it

[email protected]



Ada tiga buah bola bermuatan listrik, A, B, dan C. Ketiganya dihubungkan dengan kawat tembaga pada saat yang bersamaan. Ke arah manakah arus listrik akan mengalir ?

[email protected]



Berapa rapat arus yang diterima Bumi?

[email protected]



[email protected]



Elektroda

Potensial (Volt)

Kadmium (Cd)

- 0,398

Tembaga (Cu)

0,345

Hidrogen (H)

0

Besi (Fe)

- 0,441

Timbal (Pb)

- 0,122

Merkuri (Hg)

0,799

Nikel (Ni)

- 0,231

Kalium (K)

- 2,92

Perak (Ag)

0,8

Seng (Zn)

- 0,758

Pasangan elektroda yang harus dipilih agar menghasilkan nyala lampu yang paling terang ?

[email protected]

Related Documents

Listrik Statik
June 2020 26
Mekanika (statik)
June 2020 20
Fluida Statik
June 2020 27
Listrik
November 2019 58
Statik 18.10.18.pdf
December 2019 7
Modul Routing Statik
December 2019 42

More Documents from "Andi Ruswendi"

Kalteng Expo 2009
May 2020 33
Teorikinetikgas
December 2019 26
Mekanik Vektor
December 2019 45