Laporan Kkn Individu Sigit.docx

  • Uploaded by: Dimas Agung
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Kkn Individu Sigit.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,014
  • Pages: 12
LAPORAN KEGIATAN KKN-PPM UNIMUS

“PENYULUHAN PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK (PSN) KE RUMAH WARGA WILAYAH KELURAHAN PURWODINATAN SEMARANG TENGAH”

KELURAHAN : PURWODINATAN KECAMATAN : SEMARANG TENGAH

Disusun Oleh: NAMA : SIGIT WRATSONGKO NIM

: C2A015060

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG 2019

PENGESAHAN LAPORAN KEGIATAN KKN-PPM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG Tema Kegiatan

: Pemeriksaan Jentik Nyamuk

Lokasi Kegiatan

: Kelurahan Purwodinatan, Kecamatan Semarang Tengah

Nama Mahasiswa

Nomor Induk Mahasiswa

Sigit Wratsongko

C2A015060

Tanda Tangan

Telah disetujui oleh : Dosen Pembimbing Lapangan

Mengetahui, Lurah Purwodinatan Kec. Semarang Tengah

Dr. Wijayanti Fuad, M.H. NIP. 28. 6. 1026.365

S. Trimulyono, S.I.P. NIP. 196609011989031008

i

KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb. Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penyusunan laporan individu KKN-PPM UNIMUS di desa Purwodinatan, Semarang Tengah, Semarang. Penyusunan laporan ini merupakan hasil KKN-PPM UNIMUS yang dilaksanakan mulai tanggal 1 Februari sampai dengan 28 Februari 2019. Dalam pelaksanaan kegiatan ini, penulis banyak mendapatkan bantuan serta bimbingan dan pengarahan, ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. ALLAH SWT yang telah melimpahkan rahmat-Nya 2. Orang tua yang selalu mendukung 3. Ibu Kepala Kelurahan Karang Kidul serta seluruh perangkat desa yang telah banyak membantu 4. Bapak dr. Rochman Basuki, M.Sc selaku Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) 5. dr. Dini Cahyandari, MT selaku Ketua LPPM Universitas Muhammadiyah Semarang. 6. Petugas kecamatan atas dukungan dan partisipasinya, warga masyarakat Purwodinatan, serta seluruh pihak terkait atau yang telah banyak membantu dalam pembuatan laporan ini. Penyusun menyadari bahwa kegiatan ini masih jauh dari kesempurnaan. Dalam penulisan laporan ini masih terdapat banyak kekurangan, oleh sebab itu dengan kerendahan hati, diharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun.

ii

Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak, khususnya bagi penulis

agar

dapat

mengaplikasikan

dalam

kehidupan

sehari-hari.

Wassalamualaikum Wr. Wb Semarang, Maret 2019

Penyusun

iii

DAFTAR ISI

PENGESAHAN LAPORAN KEGIATAN KKN-PPM .................................................. i DAFTAR ISI....................................................................................................................... i BAB I .................................................................................................................................. 3 A.

Latar Belakang ...................................................................................................... 3

BAB II ................................................................................................................................ 4 A.

Hambatan Kegiatan .............................................................................................. 4

B.

Hasil Kegiatan ....................................................................................................... 4

B.

Anggaran ............................................................................................................... 4

C.

Hasil........................................................................................................................ 4

D.

Potensi Pengembangan ......................................................................................... 4

BAB III............................................................................................................................... 1 A.

Kesimpulan ............................................................................................................ 1

B.

Saran ...................................................................................................................... 1

iv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Kegiatan bakti sosial merupakan implementasi dari Pengabdian kepada Masyarakat, merupakan salah satu bentuk kegiatan pengabdian yang dilaksanakan oleh mahasiawa. Program kegiatan pengabdian pada masyarakat berupa bakti sosial atas kesadaran mahasiswa untuk mengimplementasikan keilmuan dan sumbang pikir terhadap permasalahan yang di hadapi masyarakat. Bakti sosial dilakukan salah satunya dengan kegiatan pemeriksaan jentik nyamuk

ke

rumah-rumah

warga

Desa

Purwodinatan

sebagai

bentuk

pengaplikasian progam pemerintah “Penyuluhan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) “ . Saat ini penyakit Demam Berdarah Denyu (DBD) merupakan salah satu masalah kesehatan serius di berbagai Negara khususnya dikawasan Asia Tenggara , termasuk Indonesia, dimana 95 % Kabupaten/Kota-nya merupakan endemik DBD. Di Semarang tercatat sekitar 72 kasus penderita penyakit DBD, dimana angka tersebut tergolong cukup tinggi.Hal tersebut menjadi bukti bahwa kesadaran masyakat untuk peduli atau aktif dalam kegiatan PSN masih perlu ditingkatkan. Dengan Purwodinatan

adanya oleh

kegiatan

Mahasiswa

Pemeriksaan Universitas

jentik

nyamuk

Muhammadiyah

di

Desa

Semarang,

diharapkan warga Purwodinatan bisa lebih kooperatif dalam menjaga lingkungan sekitar dengan menerapkan 3M yaitu Menguras, Menutup dan Memanfaatkan kembali barang-barang bekas yang dapat berpotensi sebagai tampungan air.

B. Tujuan Untuk memberikan wawasan dan promosi kesehatan guna meningkatan kesadaran masyarakat warga Desa Purwodinatan untuk menjaga lingkungan dengan cara memeriksa jentik nyamuk di tempat penampungan airmasing-masing secara rutin.

3

BAB II LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Hambatan Kegiatan Hambatan kegiatan yang dihadapi selama pelaksanan KKN-PPM: 1. Pemeriksaan tempat penampungan air tidak dapat dilakukan secara menyeluruh karna ada beberapa rumah warga yang tempat penampungan airnya berada di atas, sehingga tidak memungkinkan dilakukan pemeriksaan. 2. Kesulitan saat memeriksa tempat penampungan air yang berjenis tangki air pendam dikarenakan tidak ada alat bantu penglihatan yang berguna untuk memperbesar visual ketika melakukan pemeriksaan. B. Hasil Kegiatan 1. Waktu

: Jumat, 15 Februari 2019 pukul 08.00 - Selesai

2. Tempat

: Rumah – rumah warga Kel. Purwodinatan, Semarang Tengah

3. Peserta

: Warga Kel. Purwodinatan

4. Susunan Acara No

Susunan Acara

Waktu

Keterangan

1

Pembukaan (Briefing singkat)

5 menit

Oleh : Kades

2

Pembagian tugas

5 menit

Sigit : pemeriksa Lala : pencatat Nala : Dokumentasi

Pemeriksaan 4

Penutup dan foto bersama

3

-+ 2,5 jam

Tim

5 menit

Tim

B. Anggaran No

Jenis Pengeluaran

Jumlah

Jumlah

Sumber

Harga

Dana

1

Senter

2 buah

Rp. 70.000

Mahasiswa

2

Ballpoint

2 buah

Rp 5.000

Mahasiswa

3

Kertas

20 lbr

Rp. 6.000

Mahasiswa

Total

Rp. 81.000

C. Hasil Program Pemeriksaan jentik nyamuk di Kel. Purwodinatan ini saya dibantu oleh rekan-rekan KKN-PPM dengan pembagian tugas seperti pencatat dan dokumentasi kegiatan. Kegiatan saya lakukan dengan mengamati langsung tempat penampungan air warga dengan menggunakan senter sebagai alat bantu penerangan, kemudian melaporkan hasil pengamatan ke rekan saya yang bertugas mencatat hasil pengamatan serta memberikan penyuluhan kepada pemilik rumah untuk senantisa menjaga dan memeriksa tempat penampungan air agar terbebas dari jentik nyamuk terutama bagi pemilik rumah yang tempat penampungan airnya didapati ada jentik-jentik nyamuk.

D. Potensi Pengembangan Program penyuluhan ini diharapkan meningkatkan kesadaran warga Kel. Purwodinatan untuk menjaga masing – masing tempat penampungan air agar terbebas dari jentik nyamuk.

4

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan Pada kegiatan KKN-PPM Universitas Muhammadiyah Semarang pada tanggal 15 Februari 2019 di Rumah-rumah warga Kel.Purwodinatan dapat disimpulkan berjalan dengan baik dan sebagaimana mestinya. Hal ini dibuktikan dengan adanya sambutan yang baik dalam pelaksaaan KKN oleh pihak kelurahan

serta Warga Kel.Purwodinatan yang mengijinkan kami

melakukan kegiatan pemeriksaan jentik nyamuk di tempat penampungan air masing-masing warga sehingga setiap kegiatan program kerja mendapat umpan balik yang baik dari masyarakat . Diharapkan setelah adanya kegiatan ini masyarakat mulai timbul kesadaran dalam menjaga lingkungan sekitaryang dimulai dari diri sendiri.

B. Saran Sebaiknya tim pemeriksa jentik menyiapkan peralatan penunjang untuk memeriksa tempat penampungan air yang lokasinya berada diatas, guna memaksimalkan pemeriksaan.

5

LAMPIRAN – LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Pelaksana

Nama Lengkap

: Sigit Wratsongko

Jenis kelamin

: Laki-laki

Tempat, tanggal Lahir

: Semarang, 16 November 1986

Fakultas

: Teknik

Program Studi

: S1 Teknik Mesin

NIM

: C2A015060

Alamat

: Jl. Lodan III, RT.04 RW.03, Kel. Bandarharjo , Kec. Semarang Utara

Email

: [email protected]

No. HP

: 085327652318

Lampiran 2. Dokumentasi Kegiatan

Related Documents


More Documents from "fadillah maulidia"