Kwu Ppt Materi Ke 2.pptx

  • Uploaded by: Sujana Yasa Putu
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kwu Ppt Materi Ke 2.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 946
  • Pages: 19
Oleh : I Putu Sujana Yasa

Indeks Kewirau  sahaan

Dalam

satu

penelitiannya,

B

Subrahmanyeswari,

K

Veeraraghava Reddy dan B Sudhakar Rao (2007; dalam Entrepreneurial behavior of rural women farmers in dairying: a multidimensional analysis. Livestock Research for Rural Development 19 (1) 2007); tingkat kewirausahaan seseorang dapat diukur dengan 15 komponen yaitu:

Indeks Kewirausahaan 1. Innovativeness, tingkat keinovatifan

2. Risk Orientation, seberapa jauh ia cukup berani menantang resiko 3. Decision making ability, kemampuan membuat keputusan 4. Achievement motivation, seberapa tingginya motivasinya untuk

mencapai keberhasilan 5. Information seeking behavior, perilakunya atau seberapa kekeh usahanya dalam mencari informasi

6. Knowledge of the enterprise, pengetahuannya tentang hal-hal berkaitan tentang perusahaan 7. Utilization of assistance, sebarapa cerdik ia memanfaatkan berbagai dukungan yang ada, baik yang gratis maupun berbayar

Indeks Kewirausahaan 8. Cosmopolitness, level ke-ngeh-an ia terhadap lingkungan, apakah cukup luas atau sempit 9. Market orientation, oritentasinya pada pasar 10. Result orientedness, orientasinya pada hasil 11. Managerial assistance 12. Ability to coordinate activities, kemampuan mengkoordinasikan berbagai aktivitas 13. Leadership ability, kemampuan kepemimpinan 14. Self confidence, level ke-pede-an

15. Scientific orientation, penghargaannya pada hal-hal yang bersifat keilmiahan, bagaimanapun ilmu mendorong kemajuan dalam berbagai sisi kehidupan.

Industri/Ka rir/Peker  jaan Wirausaha

Karier adalah sebuah kata berasal dari bahasa Belanda yaitu

carriere yang berarti perkembangan dan kemajuan dalam pekerjaan

seseorang.Ini juga bisa berarti jenjang dalam sebuah pekerjaan tertentu. Karier merupakan istilah yang didefinisikan oleh Kamus Besar Bahasa Indonesia sebagai perkembangan dan kemajuan baik pada kehidupan, pekerjaan atau jabatan seseorang.Biasanya pekerjaan yang dimaksud adalah pekerjaan yang mendapatkan imbalan berupa gaji maupun uang. Dalam hal ini jika dihubungkan dengan karir wirausaha berarti adalah suatu perkembangan dan kemajuan pada usaha atau pekerjaan seorang

wirausaha.

Analisis Industri/Karir/Pekerjaan Wirausaha Pada umumnya terdapat dua penyebab utama dari kegagalan bisnis adalah karena sistem keuangan yang kurang baik dan sistem manajemen yang buruk. Namun Menurut Zimmerer (dalam Suryana, 2003

: 44-45) ada beberapa faktor yang menyebabkan wirausaha gagal dalam menjalankan usaha barunya: a.

Tidak kompeten dalam manajerial.

b. Kurang berpengalaman c.

Kurang dapat mengendalikan keuangan.

d.

Gagal dalam perencanaan.

e.

Lokasi yang kurang memadai.

f.

Kurangnya wawasan pengawasan.

g.

sikap yang kurang sungguh-sungguh dalam berusaha.

h.

Ketidakmampuan dalam melakukan peralihan/transisi kewirausahaan.

Analisis Industri/Karir/Pekerjaan Wirausaha

Kesuksesan yang diraih oleh seorang wirausaha bukanlah sesuatu yang diperolehnya dengan mudah.Perlu kerja keras dan kegigihan dalam meraihnya. beberapa tahap yang dialui oleh seorang wirausaha dalam menjalani karir kewirausahaannya dan mencapai kesuksesan. Tahaptahapnya yaitu : a.

Tahap memulai.

b.

Tahap melaksanakan usaha.

c.

Tahap mempertahankan usaha

d.

Tahap mengembangkan usaha.

Analisis SWOT Diri  Sendiri

Menurut Rohedi Waluyo

penilaian terhadap diri sendiri dapat dibagi

menajdi tiga yaitu;

a.

Melankolis Seseorang yang berorientasi pada kesempurnaan dan keteraturan. Ciri-ciri orang dengan kecerdasan kepribadian Melankolis ini antara lain adalah sikapnya yang serius dan cenderung tertutup. Orang ini juga suka memperhatikan atau menanyakan hal-hal yang detil. Secara penampilan, orang ini biasanya memakau baju dengan model yang konservatif misalnya kemeja dan dasi dengan pola yang teratur, misalnya kotak-kotak atau garis-garis teratur, dan sebagainya.

Analisis SWOT Diri Sendiri

b. Introvert Introvert

adalah

sebuah

sifat

dan

karakter

yang

cenderung

menyendiri.Pribadi yang tertutup dan mengesampingkan kehidupan sosial yang terlalu acak. Introvert lebih membutuhkan sebuah teh hangat dan berkumpul bersama beberapa teman dekat saja daripada pergi ke tempat yang penuh dengan orang asing. Introvert membenci basa-basi, oleh sebab itu mereka senang dengan perbincangan yang padat dan bersifat informatif.

Analisis SWOT Diri Sendiri

c.

Mandiri

Mandiri adalah sikap untuk tidak menggantungkan keputusan kepada orang lain. Seorang yang menjalankan wirausaha harus mampu hidup

mandiri tidak bergantung dengan orang lain, mampu memberikan keputusan terhadap suatu masalah dalam usahanya.

STRENGHT Dari

ketiga

penjabaran



diatas

masing-masing

point

memiliki

kekuatan/kelebihan tersendiri.Hasil analilis saya tentang point-point diatas adalah saya memiliki kekuatan sebagai seorang yang melankolis. Kelebihan dari seorang melankolis sendiri adalah antara lain sebagai berikut : •

Memiliki tujuan yang serius, serta selalu sesuai dengan jadwal.



Artistik dan kreatif, puitis dan menyukai filsafat. Bersedia untuk mengorbankan diri dan idealis.



Perfeksionis sehingga memiliki standar yang tinggi.

STRENGHT •

Tekun, hemat, serba tertib, senang melakukan perincian dan senang keteraturan.



Selalu dapat melihat masalah dan dapat mencari solusi pemecahan secara kreatif.



Senang menyelesaikan apa yang dimulainya.



Berhati-hati dengan teman.



Puas hanya dengan dibelakang layar, malah cenderung menghindari perhatian.



Pendengar yang baik, setia, dan memiliki pengabdian.



Sangat perhatian kepada orang lain.

WEAKNESS 

Kelemahan yang akan muncul dari kepribadian saya ini adalah

diantaranya sifat Melankolis. Hal-hal yang akan timbul dari sifat ini diantaranya adalah : •

Selalu melihat masalah dari sisi negatif, sehingga cenderung

menjadi pemurung dan tertekan. •

Mengingat hal-hal negatif dan menjadikannya sebuah dendam.



Rendah diri dan mudah merasa bersalah.



Lebih menekankan prosesnya dari pada hasil akhirnya.

WEAKNESS



Selalu

melewatkan

banyak

waktu

untuk

menganalisis

dan

merencanakan. •

Memiliki standar yang terlalu tinggi, sehingga banyak yang tidak

sempurna dimatanya. •

Susah untuk bersosialisasi karena terlalu banyak memilih.



Suka mengkritik, tetapi tidak suka dikritik.



Susah untuk mengungkapkan perasaan yang sebenarnya sehingga sering menahan kasih sayang.



Memiliki kecurigaan yang besar.

OPPORTUNITIES 

Kesempatan/peluang besar yang akan saya dapatkan dari semua aspek kepribadian yang saya miliki diantaranya adalah dapat menciptakan berbagai hal baru yang menarik dikarenakan saya selalu berpikir secara dalam untuk menciptakan hal baru tersebut. Selain itu, dengan sikap mandiri yang ada saya tidak akan tergantung dengan keputusan orang lain sehingga mampu mengerjakan sesuatu tanpa mengharapkan belas kasihan orang

lain.

THREAT 

Ancaman

yang

dapat

terjadi

dengan

kepribadian

semacam ini adalah suasana hati yang cenderung bersifat dinamis/berubah-ubah sesuai dengan keadaan disekitar dan akan lebih mudah/rentan sakit hati oleh pernyataan/sikap yang ditunjukkan

orang

lain

kepadanya.

Ketika

saya

mulai

tersinggung/sakit hati maka suasana hati menjadi tidak baik maka saya akan sangat sulit mengeluarkan apa kelebihan yang saya miliki dan memungkinkan adanya penurunan kinerja yang

signifikan.

Terimakasih

Related Documents

Kwu Ppt Materi Ke 2.pptx
December 2019 7
Ppt Ke-1.ppt
November 2019 12
Materi Kwu 3-1.docx
November 2019 15
Kwu
October 2019 49
Materi Ke Imm-an
October 2019 20

More Documents from "Alif Putra Utama"

Kwu Ppt Materi Ke 2.pptx
December 2019 7
Nyame Seraye.docx
June 2020 1
Pengertian Sop.docx
May 2020 9
Layout Tiruan.docx
June 2020 9
Standar.docx
April 2020 24
Dokumen.pdf
December 2019 2