Kelenjar Keringat Tambahan.docx

  • Uploaded by: Vena Febiola
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kelenjar Keringat Tambahan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 241
  • Pages: 1
Kelenjar Keringat 1) Ekrin Bagian sekretorik kelenjar keringat ekrin umumnya terpulas yang lebih pucat ketimbang duktus dan memiliki epitel kuboid berlapis yang terdiri atas 3 tipe sel : a) Sel jernih : pucat berbentuk pyramid atau kolumnar menghasilkan keringat dengan sejumlah besar mitokondria dan mikrovili untuk menambah luas permukaan. b) Sel gelap : melapisi sebagian besar permukaan luminal dan tidak menyentuh luminal basal. Bersifat mukoid, dan terisi dengan granul yang mengandung glikoprotein yang belum dipahami tetapi mencakup komponen imunitas alami dengan aktivitas bakterisidal. c) Sel mioepitelial : terletak di lamina basal menghasilkan kontraksi yang membantu melepaskan secret kedalam duktus. ( Juncuera, 2011) Struktur Rambut 1. Medulla : merupakan bagian tengah rambut yang longgar terdiriatas 2-3 lapis sel kubis mengerut satu sama lain dipisahkan oleh ruang berisi udara dan bulu halus pendek jenis bulu roma. Sebagian rambut kepaa dan rambut pirang tidak mempunyai medulla, sel-selnya sering mengandung pigmen, keratin sel –sel medulla medulla termasuk keratin lunak. 2. Korteks : merupakan bagian utama rambut yang terdiri beberapa lapis sel gepeng dan panjang berbentuk gelondong membentuk keratin keras. 3. Kutikula : terdapat pada permukaan selapis sel tipis dan jernih. Kutikula tidak berinti kecuali yang terdapat pada akar rambut, sel-selnya tersususn seperti genteng atap dengan ujung menghadap atas. Ragam penampang melintang rambut : rambut lurus bangsa Mongol, Eskimo, dan Indian Amerika tampak bundar pada potongan melintang, rambut berombak pada beberaa bangsa Kaukasia, Afrika, dan Irian penampangnya lonjong. ( anatomi tubuh manusia untuk mahasiswa keperawatan, edisi2)

Related Documents

Kelenjar Adrenal
June 2020 26
Kelenjar Pankreas
June 2020 19
Kelenjar Tiroid.doc
June 2020 13
Kelenjar Pineal
June 2020 23
Kelenjar Paratiroid
June 2020 7

More Documents from "cHuAz TeeKaa"