PRAKATA Alhamdullillah, Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karna berkat rahmat dan hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan Laporan ini dengan baik dan lancar, dimana Laporan ini dibuat untuk memenuhi syarat dalam menyelesaikan salah satu syarat skripsi program studi Sistem Informasi STMIK Dharma Wacana Metro. Dalam proses penyelesaian Laporan ini, penulis memperoleh banyak bantuan dari berbagai pihak. Baik berupa bimbingan, dorongan, petunjuk, saran, keterangan-keterangan kritik serta data-data baik secara tertulis maupun lisan. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Untoro Apsiswanto S.T.M.Ti Selaku Ketua STMIK Dharma Wacana. 2. Septian Dicki C, S.Si, M.Ti Selaku Pembimbing. 3. Sita Murhani, S.Kom, M.Ti Selaku Ketua Jurusan Sistem Informasi. 4. Miko Dwi Indrawan Selaku Kepala Cabang PT. Langgeng Prima Mandiri. 5. Aslamiyah, S.I.P Selaku Kepala Perpustakaan. 6. Staf dan dosen pengajar STMIK Dharma Wacana yang telah banyak memberikan ilmu pengetahuan dan bimbingan selama penulis menuntut ilmu di Sekolah Tinggi Dharma Wacana. 7. Kedua Orang tua tercinta serta keluarga yang selalu memberikan semangat dalam penulisan laporan ini. Akhir kata semua kritik dan saran atas Laporan penelitian ini akan penulis terima dengan senang hati, dan akan menjadi bahan pertimbangan bagi penulis untuk menyempurnakan Laporan ini. Metro, Juli 2017
Diana Maya sari
vii