Iris Dan Potong

  • Uploaded by: Rezki Arham AR
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Iris Dan Potong as PDF for free.

More details

  • Words: 357
  • Pages: 11
IRIS DAN POTON G

Iris dan Potong

TEKNIK : Mendaftar Atribut PROFIL : Cara Mendapat Ide Baru dari Atributatribut Tantangan

Iris dan Potong

ATURAN DASAR 1. Nyatakan Tantangan Anda 2. Analisis Tantangan tersebut dan daftarlah atribut sebanyak mungkin 3. Ambil setiap atribut satu persatu, pikirkan cara mengubah atau memperbaikinya. Tanyakan:” “Dengan cara apalagi ini bisa dicapai?” “Mengapa harus seperti ini?” 4. Usahakan membuat pikiran Anda mahir dan Luwes

Iris dan Potong

Seandainya Kotak di atas adalah TANTANGAN ANDA, maka diasumsikan setiap bujur sangkarnya mewakili sebuah atribut. BAGILAH KOTAK TERSEBUT MENJADI BUJUR SANGKAR SEBANYAK MUNGKIN. Berapa Jumlah Bujur Sangkar yang Anda dapatkan???

Iris dan Potong

Atribut Tantangan  Saat mendaftar atribut, anggap saja atribut tersebut sebagai komponen Buatlah daftar umum tanpa memikirkan apakah daftar itu benar atau salah

Iris dan Potong

 Cara-cara umum mendeskripsikan atribut:

DESKRIPTIF

Zat Struktur Warna Bentuk Tekstur Suara Rasa Bau

Produksi PROSES

Pemasaran Fungsi Waktu dan sebagainya

Bagi Produsen HARGA

Bagi Pedagang Bagi Konsumen dan sebagainya

EKOLOGIS

Dampak Positif Dampak Negatif dan sebagainya

Atau Apa Saja Penggolongan atribut yang Anda Buat

Iris dan Potong

 Atribut sederhana pun kadang-kadang memberikan petunjuk pemecahan dari tantangan Anda  Perbaikan-perbaikan kecil pada banyak hal dapat mengarah pada inovasi produk atau jasa apa pun  Ketika Anda memperhatikan atribut dan memperbaikinya satu per satu, Anda menciptakan gelombang ide, tetes demi tetes

Iris dan Potong

Sebuah Contoh: APA SAJA ATRIBUT YANG BISA KITA DAFTAR??? DESKRIPSI BENTUK Gagang Bentuk Selinder Tangkai Bulat Panjang Ujungnya Berbentuk Baji DESKRIPSI BAHAN Gagang dari Kayu Tangkai dan Ujungnya dari Besi DESKRIPSI PENGGUNAAN Digunakan untuk mengetatkan sekrup Digunakan dengan cara diputar oleh tangan Satu obeng untuk satu jenis sekrup(+) atau (-)

Iris dan Potong

DENGAN CARA BAGAIMANA ANDA BISA MENGUBAH ATAU MEMPERBAIKI ATRIBUT-ATRIBUT OBENG TERSEBUT??? DAN MENGAPA ANDA MENGUBAH ATAU MEMPERBAIKINYA DENGAN CARA SEPERTI ITU??

Iris dan Potong

Mungkin Anda Akan membuat Obeng yang: Obeng (+) dan (-) dalam satu paket dilengkapi dengan tang yang melekat pada sebuah mug dengan tombol penggunaan elektrik yang dapat dipakai minum dan digunakan untuk bertelepon

MUG OBENG (+)

TANG

OBENG (-) TELEPON

Nama Produknya: TAA LEE PONG MO’ OBENG TANG

AKHIRNYA…. SILAHKAN ANDA MENCOBANYA UNTUK TANTANGAN ANDA SENDIRI

Related Documents

Iris Dan Potong
June 2020 9
Iris Dan Potong
June 2020 14
Hotd Fitrah Dan Potong
October 2019 30
Iris
November 2019 30
Iris
May 2020 22
Iris
June 2020 22

More Documents from ""