Hasil Pratikum

  • Uploaded by: devit
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Hasil Pratikum as PDF for free.

More details

  • Words: 2,387
  • Pages: 12
LAPORAN PRATIKUM INSTALASI JARINGAN INSTALASI HARDWARE

Nama :Devit Satria NIM :91711

Universitas Negeri Padang 2008-2009

INSTALASI HARDWARE DAN KOMPUTER HARDWARE (Perangkat Keras Komputer) Computer merupakan sebuah alat serbaguna yang memiliki komponen utama yaitu microprocessor.Banyak alat-alat memakai komponen computer karena kecanggihannya.yang dapat melakukuan berbagai hal, alat-alat tersebut diantaranya adalah televisi, mobile phone, pocket game, PDA, hingga kendaraan(seperti mobil dan motor). Pada faktanya kebanyakan orang masih berpikir tentang computer adalah computer PC, yaitu computer yang terdiri dari 3(tiga) komponen utama, Monitor, CPU dan Keyboard. Secara umum tiga komponen computer PC termasuk dalam kategori Hardware (perangkat keras computer). Untuk lebih mengetahuinya alangkah baiknya kita tau dan mengenal apa yang disebutkan dalam kategori Hardware. CPU(Central Processing Unit) merupakan kendali utama dalam computer PC, CPU merupakan pengawas kerja computer. Langkah pertama, pastikan computer semula dalam keadaan ON,lalu matikan semua sumber listrik pada computer, cabut kabel yang terhubung ke CPU dan keluarkan secara perlahan, setelah itu lepas casing sampingnya,kita akan mengetahui apa saja yang terdapat dalam CPU, Langkah kedua, ada yang dinamakan VGA yaitu merupakan card yang berfungsi untuk menampilkan input pada monitor, salah satu tipenya adalah GEFORCE 2MX 400 64 MB, VGA ini terletak pada slot AGP pada mainboard, VGA mempunyai processornya sendiri(berupa chipset)yang berfungsi untuk mengatur kerjanya dan juga memiliki driver sendiri, disampingnya ada yang disebut sambungan USB, digunakan untuk media penghubung sebagai penyimpan data, biasanya banyak yang memakai flash disk sebagai media penyimpanannya. Langkah ketiga kita dapat mengetahui RAM (Randon Access Memory) salah satu tipenya NCPRO 256 MB-PC320, RAM dengan tipe ter sebut berkapasitas 256 MB(MegaBytes)digunakan untuk penyimpanan data sementara yang sedang dikerjakan di computer, diterangkan PC3200 adalah untuk ukuran kecepatannya, maka apabila tipe diganti lebih besar maka kecepatannya akan bertambah. RAM terletak pada Slot RAM apabila Slot tersebut lebih dari 1 maka RAM dapat ditambahkan namun apabila hanya terdapat satu slot maka RAM cardnya yang diganti dengan kapasitas yang lebih besar. Langkah keempat cabut semua kabel dari Power Supply, kabel-kabel tersebut biasanya disebut kabel sumber. Power Supply berfungsi untuk penyedia kebutuhan listrik yang dibutuhkan oleh computer. Kabel-kabel sumber dari Power Supply itu dihubungkan pada komponen komponen yang lain, diantaranya ke mainboard, hardisk, ROM, Floppy Disk, lalu ke Fan depan dan belakang. Dalam Power Supply arus12v diberikan pada hardisk, cd ROM, yang 5v ke Fan dan Floppy disk dan yang terakhir 3v ke RAM dan VGA.

Langkah kelima Hardisk, hardisk merupakan media penyimpanan permanen yang memiliki kapasitas cukup besar untuk menyimpan data. Salah satu tipenya Seagate Barracuda 7200.7 40 GB, tipe itu menjelaskan bahwa hardisk tersebut memiliki kecepatan 7200.7 rpm dengan kapasitas 40 GB(Giga Bytes). Dari Hardisk ada kabel yang terhubung pada mainboard dan ROM, kabel tersebut disebut IDE(Integrated Drive Electronick) yang merupakan media penghubung utama ketiganya. Selanjutnya bergeser pada FFD(Floppy disk) adalah media penyimpanan umum yang digunakan untuk penyimpanan data, kapasitas standar sebuah Floppy disk adalah 1,44 MB. Floppy disk hanya terhubung pada mainboard dan dihubungkan oleh kabel floppynya. Langkah selanjutnya adalah membuka CD ROM(Compact Disk, Read Only Memory), CD ROM adalah media yang digunakan untuk menyimpan, membaca, dan menghapus data sesuai dengan CD yang dipakai. CD-R(recodable) hanya dapat digunakan untuk membaca dan menyimpan data saja, CD-RW(rewritable) digunakan juga untuk menyimpan data namun dalam CD-RW selain disimpan juga data dapat dihapus dan diperbaiki. Salah satu tipenya adalah Lite On it corr. masih banyak komponen lain yang terdapat didalam CPU, setelah beberapa langkah tersebut langkah terakhir adalah memasangkan kembali seperti semula, dalm tahap pemasangan ini pengguna harus hati-hati sebab bila ada yang salah pada pemasangan CPU tidak akan menyala seperi semula, dan kabel didalamnya mungkin ada yang tidak terdeteksi oleh processor.

LAPORAN PRATIKUM TUJUAN 1. Dengan pratikum kita dapat mengetahui bagaimana cara memasang hardware yang benar. 2. Dengan melakukan pratikum kita dapat mengetahui posisi dan letak masing2 hardware. PERALATAN 1. Obeng bunga 2. Buku Pratikum 3. Jaket Pratikum Hasil Pratikum VGA CARD: Merupakan board yang dipasangkan pada motherboard dan befungsi Untuk menampilkan.VGA-VGA terbaru umumnya memiliki RAM sendiri untuk meningkatkan tampilan grafik. Motherboard terbaru umumnya sudah menyertakan VGA onboard, sehingga tidak perlu lagi untk membeli.VGA baru, kecuali komputer kita hendak digunakan untuk kebutuhan sehari-hari yang membutuhkan VGA yang lebih baik dari yang sudah tersedia,mis untuk bermain game. PROSESOR

Berikut adalah sedikit sejarah perkembangan prosesor Intel dan para clone-nya yang berhasil disarikan 



Debut Intel dimulai dengan processor seri MCS4 yang merupakan cikal bakal dari prosesor i4040. Processor 4 bit ini yang direncanakan untuk menjadi otak calculator , pada tahun yang sama (1971), intel membuat revisi ke i440. Awalnya dipesan oleh sebuah perusahaan Jepang untuk pembuatan kalkulator , ternyata prosesor ini jauh lebih hebat dari yang diharapkan sehingga Intel membeli hak guna dari perusahaan Jepang tersebut untuk perkembangan dan penelitian lebih lanjut. Di sinilah cikal bakal untuk perkembangan ke arah prosesor komputer. Berikutnya muncul processor 8 bit pertama i8008 (1972), tapi agak kurang disukai karena multivoltage.. lalu baru muncul processor i8080, disini ada perubahan yaitu jadi triple voltage, pake teknologi NMOS (tidak PMOS lagi), dan mengenalkan pertama kali sistem clock generator (pake

 



chip tambahan), dikemas dalam bentuk DIP Array 40 pins. Kemudian muncul juga processor2 : MC6800 dari Motorola -1974, Z80 dari Zilog 1976 (merupakan dua rival berat), dan prosessor2 lain seri 6500 buatan MOST, Rockwell, Hyundai, WDC, NCR dst. Z80 full compatible dengan i8008 hanya sampai level bahasa mesin. Level bahasa rakitannya berbeda (tidak kompatibel level software). Prosesor i8080 adalah prosesor dengan register internal 8-bit, bus eksternal 8-bit, dan memori addressing 20-bit (dapat mengakses 1 MB memori total), dan modus operasi REAL. Thn 77 muncul 8085, clock generatornya onprocessor, cikal bakalnya penggunaan single voltage +5V (implementasi s/d 486DX2, pd DX4 mulai +3.3V dst). i8086, prosesor dengan register 16-bit, bus data eksternal 16-bit, dan memori addressing 20-bit. Direlease thn 78 menggunakan teknologi HMOS, komponen pendukung bus 16 bit sangat langka , sehingga harganya menjadi sangat mahal.

Maka utk menjawab tuntutan pasar muncul i8088 16bit bus internal, 8bit bus external. Sehingga i8088 dapat memakai komponen peripheral 8bit bekas i8008. IBM memilih chip ini untuk pebuatan IBM PC karena lebih murah daripada i8086. Kalau saja CEO IBM waktu itu tidak menyatakan PC hanyalah impian sampingan belaka, tentu saja IBM akan menguasai pasar PC secara total saat ini. IBM PC first release Agustus 1981 memiliki 3 versi IBM PC, IBM PC-Jr dan IBM PC-XT (extended technology). Chip i8088 ini sangat populer, sampai NEC meluncurkan sebuah chip yang dibangun berdasarkan spesifikasi pin chip ini, yang diberi nama V20 dan V30. NEC V20 dan V30 adalah processor yang compatible dengan intel sampai level bahasa assembly (software).

Chip 8088 dan 8086 kompatibel penuh dengan program yang dibuat untuk chip 8080, walaupun mungkin ada beberapa program yang dibuat untuk 8086 tidak berfungsi pada chip 8088 (perbedaan lebar bus) 

Lalu muncul 80186 dan i80188.. sejak i80186, prosessor mulai dikemas dalam bentuk PLCC, LCC dan PGA 68 kaki.. i80186 secara fisik berbentuk bujursangkar dengan 17 kaki persisi (PLCC/LCC) atau 2 deret kaki persisi (PGA) dan mulai dari i80186 inilah chip DMA dan interrupt controller disatukan ke dalam processor. semenjak menggunakan 286, komputer IBM menggunakan istilah IBM PC-AT (Advanced Technology)dan mulai dikenal pengunaan istilah PersonalSystem (PS/1). Dan juga mulai dikenal penggunaan slot ISA 16 bit yang dikembangkan dari slot ISA 8 bit , para cloner mulai ramai bermunculan. Ada AMD, Harris & MOS yang compatible penuh dengan intel. Di 286 ini mulai dikenal penggunaan Protected Virtual Adress Mode yang memungkinkan dilakukannya multitasking secara time sharing (via hardware resetting).

Tahun 86 IBM membuat processor dengan arsitektur RISC 32bit pertama untuk kelas PC. Namun karena kelangkaan software, IBM RT PC ini “melempem” untuk kelas enterprise, RISC ini berkembang lebih pesat, setidaknya ada banyak vendor yang saling tidak kompatibel. 

Lalu untuk meraih momentum yang hilang dari chip i8086, Intel membuat i80286, prosesor dengan register 16-bit, bus eksternal 16-bit, mode



protected terbatas yang dikenal dengan mode STANDARD yang menggunakan memori addressing 24-bit yang mampu mengakses maksimal 16 MB memori. Chip 80286 ini tentu saja kompatibel penuh dengan chip-chip seri 808x sebelumnya, dengan tambahan beberapa set instruksi baru. Sayangnya chip ini memiliki beberapa bug pada desain hardware-nya, sehingga gagal mengumpulkan pengikut. Pada tahun 1985, Intel meluncurkan desain prosesor yang sama sekali baru: i80386. Sebuah prosesor 32-bit , dalam arti memiliki register 32-bit, bus data eksternal 32-bit, dan mempertahankan kompatibilitas dengan prosesor generasi sebelumnya, dengan tambahan diperkenalkannya mode PROTECTED 32-BIT untuk memori addressing 32-bit, mampu mengakses maksimum 4 GB , dan tidak lupa tambahan beberapa instruksi baru. Chip ini mulai dikemas dalam bentuk PGA (pin Grid Array)

POWER SUPPLY.:

Artikel ini membahas bagaimana memeriksa voltage power supply. Power dari power supply dibagi dengan beberapa connector yang membagi antara 12V, 5V dan 3.3Volt. Cara termudah adalah memeriksa output power ketika power sedang bekerja. Di bawah ini adalah cara memeriksa power supply mengunakan multimeter Susunan cable pada power supply Pada format power supply masih dibagi antara beberapa form factor. Standard power supply ATX dan BTX tetap mengunakan 3 bagian voltage seperti yang dikemukakan diatas. Versi ATX saat ini sudah memiliki versi 1.3 dimana terdapat tambahan power SATA untuk perangkat terbaru seperti SATA harddisk. Sedangkan form factor terbaru adalah BTX yang merubah pemakaian AUX dan menambahkan pin main power dari 20pin menjadi 24 pin. Tetapi dasarnya tetap sama dimana 12V, 5V dan 3.3V adalah voltage yang digunakan pada output voltage power Dibawah ini adalah gambaran connector dari power supply dengan masing masing output voltage menurut standard power supply ATX

3.3 volt Untuk memeriksa voltage 3.3V dapat digunakan 2 connector. Pertama adalah dengan mengunakan cable Main Connector. Dan mencari kabel berwarna Orange dengan Black, Orange adalah 3.3V+ dan Black adalah 3.3V-.

Tetapi cara termudah adalah mengunakan cable yang tidka terpakai seperti AUX connector yang terdiri dari 5V+, 3.3V+.3.3V+, Com, , Com, Com. Caranya seperti pada gambar dibawah ini. Dimana cabel Aux connector dihubungkan antara Plus dengan Orange dan Minus dengan Black untuk memeriksa 3.3 Volt

Volt dan dan 12V Untuk memeriksa 12V dan 5V paling mudah. Gunakan cable Peripheral connector dengan warna Red, Black, Black dan Yellow. Untuk mendapatkan 5V, hubungkan multimeter antara Plus Red dengan Black Minus

Sedangkan 12V dihubungkan antara Plus Yellow dan Black Minus

Toleransi power Tidak semua power akan menunjukan angka persis 12V, 5V dan 3.3V. Toleransi power dapat dilihat pada bagian gambar dibawah ini.

Misalnya power anda memiliki output 3.4V atau 3.45V pada 3.3V. Output tersebut masih dapat diterima dengan batas toleransi. Dan 5V dengan 12V masih dapat diterima bila tidak melebih 5.25V dan 13V Umumnya output power supply berada diantara persentase pada gambar diatas. Untuk kondisi terbaik, voltage 3.3V tidak lebih dari 3.4V. Untuk 12V tidak lebih dari 12.5V dan 5V tidak lebih dari 5.2V. Bahkan pada beberapa power supply juga dapat menunjukan voltage lebih rendah tetapi bila tidak terlalu rendah hal ini masih dapat diterima dari persentase batas teleransi maka power masih memiliki output yang memadai. Untuk kondisi tidak normal, output power supply berada diatas ambang batas persentasi seperti gambar diatas. Terlalu tinggi akan menyebabkan perangkat menjadi overvoltage dan menjadi panas, terlalu rendah juga akan memberikan ketidaktabilan pada CPU atau perangkat hardware. Kedepan dengan BTX Sedikit ulasan pada BTX power. Perubahan pada standard ATX dan BTX sebenarnya hanya terletak pada 4 pin tambahan. ATX memiliki 20pin power sedangkan BTX memiliki 24pin power. Dibawah ini adalah letak perbedaan pada power BTX jack power mainboard (bukan jack power connector power supply) dimana pada bagian paling bawah yang diberikan warna adalah 4 pin tambahan baru pada standard BTX

Result Uraian diatas sedikit dapat memberikan pengetahuan bagaimana memeriksa power supply kamu. Yang perlu diingat adalah power supply tidak akan memiliki output yang presisi seperti harus menunjukan angka 12.0V, 5.0V dan 3.30V. Dipastikan ada sedikit perubahan angka baik lebih besar dan lebih kecil. Tetapi output power haruslah sesuai ketentuan dari batas toleransi, dan tidak melebihi toleransi maka power supply masih memiliki output yang benar dan layak digunakan. Untuk kondisi terbaik pemeriksaan power ada yang mengunakan cara memeriksa output dengan kondisi power tanpa beban atau tidak dipasangkan pada perangkat computer. Tetapi ada yang memilh cara mudah dengan memeriksa ketika power supply sedang dihubungkan keperangkat PC atau mainboard. Cara ini memiliki dampak baik dan buruk. Bila power supply diperiksa ketika dipasangkan hardware nilai positifnya akan memperlihatkan kondisi sebenarnya output power yang dikeluarkan oleh power supply. Disisi lain power bisa saja menunjukan angka voltage dibawah atas diatas normal karena adanya beban dari pemakaian daya pada power supply. Asalkan tidak melewati batas toleransi maka output power supply dapat diterima. Asalkan powr supply memang memiliki kekuatan atau output power yang memadai dan cukup menyuplai daya ke perangkat computer. Bila anda berkeinginan memeriksa power output pada power supply, sebaiknya cukup berhati hati jangan sampai terjadi short atau terjadinya hubungan antara plus dan minus. Seperti biasa, resiko ditangan anda ketika sedang memeriksa dan harus sangat hati hati untuk menghubungkan multimeter ke connector power supply.

RAM: CPU yang cepat harus didukung oleh RAM yang mencukupi. RAM biasa disebut sebagai memori dari komputer, bertugas menyimpan informasi yang digunakan oleh aplikasi-aplikasi yang sedang berjalan. Semakin besar RAM, memungkinkan CPU untuk menjalankan banyak program dalam waktu bersamaan tanpa menurunkan kinerja dari sistem (computer Hard Disk Merupakan tempat untuk menyimpan informasi / data yang bersifat permanen. Ukuran dari Harddisk tidak akan berpengaruh pada kecepatan menjalankan sebuah program, tetapi semakin besar Harddisk akan berpengaruh pada kecepatan kita untuk mengakses informasi / data yang tersimpan di dalamnya Floppy Disk Ini adalah tempat peletakan disket. vendor penjual komputer terbaru saat ini rata-rata sudah tidak lagi menyertakan floppy drive disetiap komputer baru yang dijual, karena kemajuan teknologi yang begitu pesat, salah satunya adalah kehadiran flashdisk. Sound Card Sama seperti Video Card, Sound card adalah board yang terpasang pada motherboard dan berfungsi untuk manipulasi suara. Umumnya sound cards yang ada saat ini memiliki port untuk speaker dan microphone. Motherboard terbaru umumnya telah menyertakan sound card onboard Otical Drive Biasa disebut dengan CD atau DVD drive. Disebut sebagai “optical” karena drive ini menggunakan sinar laser untuk melihat data yang tersimpan di CPU RAM Hard Disk Drive Optical Drive Floppy Drive Video Card Sound Card dalam CD-R / CD-RW. CD-R berarti CD yang dapat ditulisi informasi / data hanya sekali. Huruf “R” mengandung arti “Recordable”. sedangkan CD-RW berarti CD yang dapat ditulisi informasi / data berkali-kali. Huruf “RW” mengandung arti “ReWritable

CPU Kependekan dari Central Processing Unit, merupakan otak dari komputer CPU bertanggung jawab untuk melakukan perhitungan dan tugas-tugas lain yang memungkinkan program bisa berjalan. Semakin cepat CPU, semakin cepat pula program dapat melakukan komputasi. Kesimpulan Pratikum Dengan melakukan prtikum ini kita dapat mengetahui bagaimana cara membongkar dan memasang hardware dengan benar,

Related Documents

Hasil Pratikum
April 2020 27
Pratikum Kimia.docx
May 2020 23
Pratikum Gagal.doc
June 2020 14
Pratikum Fisika.docx
June 2020 25
Pratikum Spirometri.docx
April 2020 22

More Documents from "Ricky Noverdo"