Fisiologi Organ Reproduksi

  • Uploaded by: elly nurus
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Fisiologi Organ Reproduksi as PDF for free.

More details

  • Words: 171
  • Pages: 10
FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI dr. Jauhar Firdaus

Definisi Reproduksi : kemampuan untuk berkembang biak Organ reproduksi : organ tubuh yang berkaitan dengan proses reproduksi Laki-laki: organ yang terkait dalampembuatan, penyimpanan dan penyaluran materi genetik yang terkandung dalam sel sperma (spermatozoa) Wanita : produksi sel telur, penyimpanan telur yang sudah dibuahi, pertumbuhan dan perkembangan embrio dan janin.

Organ reproduksi utama laki-2

Vas deferens Urethra Epididimis

Testis

Duktus ejakulatorius

Organ reproduksi tambahan laki-2

Vesica semina Kelenjar Prostat

Kelenjar Cowper

Testis (produksi sperma)  disimpan di epididimis  saat hubungan seksual vesica semina dan kelenjar prostat memproduksi cairan yang bersama dengan sperma disebut cairan semen  dikeluarkan melalui urethra

Organ reproduksi utama wanita

Tuba Fallopi

Ovarium Uterus

Vagina

Organ reproduksi eksterna wanita:      

Labia mayora Labia minora Clitoris Vestibulum Vestibular cleft Mons pubis

Ovarium (produksi sel telur)  ovulasi  tuba fallopi  dibuahi sperma (fertilisasi)  3 hari  melekat pada uterus (nidasi)  embrio  fetus Ovarium  ovulasi  tidak dibuahi  melekat pada uterus  menstruasi

Related Documents


More Documents from "Amandhito"