Daging Sapi Masak Praktis.docx

  • Uploaded by: aryuqo
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Daging Sapi Masak Praktis.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 411
  • Pages: 3
DAGING SAPI MASAK PRAKTIS Bahan-bahan

1. 10 potong daging sapi 2. Bumbu: 3. 4 siung bawang putih 4. 2 siung bawang merah 5. 2 buah cabe keriting (sesuaikan selera pedasnya) 6. 1 ruas jahe 7. 1 buah tomat segar 8. 2 lembar daun salam 9. Tambahan: 10. secukupnya Garam 11. secukupnya Kecap manis 12. 5 gelas air 13. Secukupnya Merica

Langkah 1 jam

1. Rebus daging sampai mendidih, buang air rebusannya. 2. Cincang halus semua bumbu kecuali daun salam. 3. Tumis bumbu dengan 4 sdm minyak sampai harum, masukkan daun salam. 4. Masukkan daging, aduk-aduk. Tambahkan garam. Biarkan sampai sisa air daging menyusut. 5. Tambahkan air, kecap dan merica, tutup wajan dan biarkan sampai menyusut. Tes rasa dan keempukan daging. Jika masih alot tambahkan lagi airnya dan masak kembali sampai menyusutbdan dirasa daging empuk.. (Feeling emak2 akan terasah disini)

Oseng Kecap Jeroan Sapi Bahan-bahan

1. 350 gr jeroan Sapi (Hati/paru/limpa/babat dkk) 2. 1 ruas lengkuas, geprek 3. 3 lbr daun salam 4. 1 btg bawang prei, iris serong 5. 5 siung bawang merah, iris 6. 4 siung bawang putih, iris 7. 2 bh lombok merah, iris serong 8. 1 bh tomat, potong kotak 9. 1-2 sdm kecap manis (sesuai selera) 10. secukupnya gula, garam dan kaldu bubuk

Langkah 20 menit 1.

Rebus jeroan sampe empuk, tiriskan.

2.

Potong2 sesuai selera.

3.

Tumis bawang2an dan bumbu2 lainnya sampe harum, tambahkan air masukkan jeroan, tomat, kecap dkk..

4.

Masak sampe bumbu meresap test rasa dan susutkan airnya.

5.

Siap di hidangkan dgn taburan bawang goreng.

Daging sapi goreng gurih Bahan-bahan 1. 500 gram daging sapi, pilih bagian has dalam atau bagian yang minim lemak 2. 6 siung bawang putih 3. 4 siung bawang merah 4. 1 sdt ketumbar 5. 2 lembar daun salam 6. 2 lembar daun jeruk 7. 1 buah jahe seukuran jempol 8. 1 sdt garam (bisa ditambah sesuai selera) 9. secukupnya air matang 10. minyak untuk menggoreng

Langkah 60 menit

1. Presto daging hingga empuk sekitar 15 menit sejak panci presto mendesis, atau bisa juga direbus dengan panci biasa hingga empuk. Potong2 kemudian sisihkan 2. Blender atau uleg hingga halus ketumbar, bawang putih dan bawang merah 3. Tumis bumbu yang telah dihaluskan, masukkan jahe, daun salam, dan daun jeruk, tumis hingga harum, kemudian masukkan daging, tambahkan air hingga kira-kira semua daging terendam, masak sampai air habis 4. Panaskan minyak dalam wajan, goreng daging hingga kecoklatan, tidak perlu lama2 karena daging sudah empuk. Selamat mencoba resep simple dari saya, semoga bermanfaat

Related Documents


More Documents from "Jagad Slogo Langit"