Brownies Coklat Kukus.docx

  • Uploaded by: Desty Aryanti Putri
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Brownies Coklat Kukus.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 707
  • Pages: 4
BROWNIES COKLAT KUKUS A. Latar Belakang Usaha adalah sesuatu bentuk yang dapat menghasilkan uang dan meningkatkan taraf hidup seseorang untuk lebih baik. Kita dapat menghasilkan laba atau pendapatan yang semaksimal mungkin. Memulai usaha dalam bidang apapun, kita harus diketahui peluang pasar dan bagaimana menggaet minat para konsumen. Mampu menganalisa keunggulan dan kelemahan pesaing kita dan sejauh mana kemampuan kita untuk bersaing dengan mereka baik dari sisi harga, pelayanan, dan kualitas. Mempersiapkan mental dan keberanian dalam memulai usaha, Singkirkan hambatan rasa malu, takut gagal antara berkeinginan dan keraguan. Harus siap menghadapi resiko pekerjaannya, sudah diperhitungkan artinya risiko yang diambil tidak terlalu tinggi atau terlalu rendah. Banyak orang yang ingin membuat acara atau kegiatan secara simpel dan efisien. Contohnya dalam hal penyiapan makanan dan hidangan. Biasanya mereka lebih memilih untuk membeli makanan dari pada membuatnya sendiri dengan alasan pertimbangan waktu dan tenaga. Maka kebanyakan dari mereka lebih memilih hal- hal yang instan. Adanya persaingan yang cukup ketat dalam pasar makanan tidak menyurutkan langkah saya untuk mencoba memproduksi suatu makanan yang tidak kalah menarik dengan makanan instan, dan tentunya mampu bersaing dalam pasar makanan. Saya bernisiatif membuat Kue Brownies Coklat yaitu makanan yang berbahan tepung. Makanan yang mempunyai rasa manis, bertekstur lembut jika di lidah.

B. Visi Usaha Memperkuat nilai nilai kewirausahaan yang ada dalam diri manusia atau pengusaha, sehingga dapat bersaing di era globalisasi di dunia.

C. Misi Usaha 1. Memperkenalkan produk Kue Brownies Coklat Kukua pada masyarakat umum melalui ajang membuka usaha baru.

2. Mengukur ketercapaian usaha dalam satu periode tertentu. 3. Mengembangkan inovasi-inovasi baik dalam produk maupun pelayanan yang diharapkan mampu memahami perilaku konsumen,

D. Analisis Peluang Usaha Usaha Kue Brownies Coklat dalam analisis SWOT yang meliputi kelebihan (kekuatan dan peluang) dan kekurangan (kelemahan dan ancaman) dengan berbagai indicator sebagi berikut :  Strength (Kekuatan) dengan indicator: a) Harga makanan ini sangat terjangkau Rp. 1.500 b) Kualitas produk terjamin c) Proses pembuatannya mudah dan sederhana  Weakness (kelemahan) dengan indicator: a) Harga bahan baku yang relatif tidak menentu  Opportunity (Peluang) dengan indicator: a) Daya beli masyarakat terhadap makanan relative tinggi b) Banyak orang yang menyukai kue kue manis sebagai hidangan tamu 

Threat (Ancaman) dengan indicator: a) Persaingan usaha yang ketat b) Adanya produk yang sejenis c) Selera konsumen yang selalu berubah – ubah mempunyai pengaruh yang besar terhadap pembelian produk

E. Marketing Mix 1) Product : produk kue brownies coklat berjumlah 40 buah berbahan dengan penampilan kemasan yang menarik. 2) Price : harga Kue Brownies sangat terjangkau bagi semua kalangan 3) Place : dalam tempat pendistribusian saya menitipkan Kue Brownies Coklat melalu toko toko yang ramai pengunjung, kantin sekolah sekolah 4) Promotion : saya mempromosikan kue brownies lewat face to face, brosur berwarna untuk menarik pembeli.

F. Perhitungan Modal dan Harga Jual Bahan baku yang dibutuhkan dalam pembuatan kue brownies coklat tabur keju dan biaya yang dibutuhkan sebagai berikut: a) Perhitungan Modal 

Tepung terigu



Coklat bubuk

5.000



Telur 5 butir

6.000



Minyak Goreng/ blue band

12.000



Susu Coklat

4.000



Tambahan Bahan Makanan (TBM)

5.000

_

Gula Pasir

8.500

_

Soda

1.000



Gas

19.000

_

Kompor

200.000

_

Dandang

75.000

_

Mikser

185.000



Cup

3.000

7.000

Harga Pokok

+

513.000

Keuntungan 15%

+

Harga Jual

2000

b) Perhitungan Harga Jual Dari perhitungan modal tersebut dapat dihasilkan kue brownies sebanyak 40 buah sehingga harga jual perbuah

2.000 : 40 50

G. Perhitungan Rugi dan Laba Hasil Penjualan 50 x 40 buah = 2000 Harga Pokok

513.000

-

12.000 H. Analisis Keuangan Usaha yang saya dirikan ini mempunyai analisa keuangan keuangan untuk perkembangan usaha. Modal yang saya keluarkan Rp. 513.000 untuk pembelian bahan Kue

Brownies Coklat Kukus sebanyak 40 buah. Harga pokok satu kue Rp. 2.000 dan saya menginginkan keuntungan sebanyak 15 % atau 180 per buah. Jadi harga jual Rp. 1.380 , jika dibulatkan menjadi Rp. 1.500. keuntungan keseluruhan menjadi Rp. 12.000 Dengan adanya analisa keuangan kita dapat mengetahui seberapa keuntungan kita dalm memulai usaha ini. I.

Kesimpulan Apapun usaha yang akan dijalankan harus memperhatikan segala macam pandangan ataupun peluang yang ada.. Tantangan bagi wirausahawan muda yang selalu dituntut untuk dapat beradaptasi dengan persaingan bisnis yang amat ketat. Terlebih lagi Keuntungan yang kita peroleh tidak perlu banyak banyak, kita hanya perlu konsumen yang banyak agar pembelian yang terus menerus.

Related Documents

Brownies Coklat Kukus.docx
December 2019 20
Brownies
December 2019 29
Brownies
May 2020 14
Brownies
October 2019 20
Brownies
November 2019 22
Brownies
November 2019 15

More Documents from ""

Filsafat.docx
June 2020 3
K1.docx
December 2019 20
Brownies Coklat Kukus.docx
December 2019 20
Bab I1 Triage.docx
August 2019 32