Bimtek Audit Klinis-edit.docx

  • Uploaded by: Lia Indriana
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bimtek Audit Klinis-edit.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 562
  • Pages: 4
Term of Refference Bimbingan Teknis Penerapan Audit Klinis Sebagai Alat Peningkatan Mutu Clinical Care di Rumah Sakit dan Puskesmas

Latar Belakang Audit klinik merupakan proses peningkatan kualitas yang bertujuan untuk meningkatkan perawatan pasien dan hasil melalui review perawatan secara sistematis menggunakan standar yang berbasis bukti. Audit klinis dapat membantu untuk meningkatkan keselamatan pasien, mengurangi tingkat infeksi, mengidentifikasi dan mencegah kesalahan. Dengan meningkatkan efektivitas dan efisiensi pelayanan, pemeriksaan klinis dapat menghemat uang dan menyederhanakan prosedur. Saat ini semakin banyak rumah-sakit menyadari pentingnya Audit Medis/Klinis sebagai alat peningkatan mutu pelayanan klinis (clinical care), termasuk didalamnya pelayanan medis (medical care), disamping itu, Undang Undang Praktek Kedokteran dan Undang-Undang Rumah Sakit telah mengharuskan adanya kegiatan Audit Medis secara periodik. Dalam standar akreditasi Rumah Sakit maupun akreditasi Puskesmas juga mengharuskan fasilitas kesehatan melakukan audit klinis untuk meningkatkan mutu pelayanan yang diberikan pada pasien. Sejak tahun 1990an, di Indonesia berbagai pelatihan dan workshop Audit Klinis telah diselenggarakan dan diikuti oleh ratusan pengelola sarana pelayanan kesehatan. Meski secara tehnis Audit Klinis mudah dilakukan, namun demikian kenyataan dilapangan menunjukkan bahwa tidak banyak sarana pelayanan kesehatan yang berhasil menjalankan kegiatan Audit Klinis, hambatan yang umum dihadapi adalah kekurangan waktu dan sumber daya manusia, termasuk pemahaman mengenai esensi audit klinis. Melalui pelatihan Audit Klinis diharapkan sarana pelayanan kesehatan dapat melakukan audit klinik melalui tahap demi tahap secara sistematis dan menggunakan instrumen-instrumen yang aplikatif, sehingga dapat dipastikan bahwa pada akhir kegiatan, Rumah Sakit dan Puskesmas dapat melakukan Audit Klinis.

Tujuan Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan peserta dalam melaksanakan seluruh siklus audit klinis (gambar 1), yaitu: 1. Penetapan topik audit 2. Penetapan kriteria dan standar (instrumen audit) 3. Proses pengumpulan data 4. Analisa data 5. Penyusunan rencana tindakan perbaikan 6. Proses re-audit

Gambar 1. Siklus Audit Medis/klinik Peserta Peserta diharapkan berasal dari jajaran direksi dan manajemen rumah sakit, komite medis dan komite keperawatan, staf medis dan staf keperawatan serta staf rekam medis, dan staf Puskesmas. Persiapan Peserta Peserta diharapkan membawa Laptop dan rekam medis pasien yang telah terisi sebanyak 10. Rekam medis yang dibawa berupa rekam medis yang memiliki diagnose yang sama, Diagnosa dapat dipilih dari diagnose terbanyak, diagnose yang memiliki risiko tinggi, diagnisa yang memiliki biaya tinggi, ataupun yang bermasalah.

Biaya Biaya pelatihan per orang sebesar Rp. 3.500.000/orang. Biaya mencakup materi, kit pelatihan, sertifikat dan konsumsi. Narasumber dan Fasilitator 1. dr. Hanevi Djasri, MARS 2. Eva Tirtabayu Hasri S.Kep.,MPH 3. drg. Puti Aulia Rahma MPH Waktu & Tempat Pelatihan akan diselenggarakan di h-Boutique hotel Yogyakarta, jalan Professor Herman Yohanes No.1, Teban, Gondokusuman, Kota Yogayakarta selama tanggal 16-17 April 2018. Jadwal Hari I 08:30-09:00 09:00-09:30 09:30-10:30 10:30-10:45 10:45-11:45 11:45-12:00 12:00-13:00 13:00-14:00

Pembukaan Pengantar pelatihan 1. Konsep Clinical Audit dalam Akreditasi Coffee break 2. Langkah-Langkah Clinical audit 3. Praktek 1: Penetapan Topik Clinical Audit Lunch break 4. Praktek 2: Penyusunan Kriteria Clincal Audit dan Standar 5. Praktek 3: Pengumpulan Data Coffee break 6. Praktek 4: Analisa Data

PKMK Tim Tim Tim

Tim

14:00-15:00 Tim 15:00-15:15 15:15-16:00 Hari II 08:30-09:30 7. Praktek 5: Analisa Data Tim 09:30-10:30 8. Praktek: Penyusunan Rencana Tindak Tim Lanjut 10:30-10:45 Coffee break

10:45-11:45 11:45-12:00 12:00-13:00 13:00-14:00 14:00-15:00 15:00-16:00

9. Presentasi Hasil Clinical Audit 10.Presentasi Hasil Clinical Audit Lunch Break 11.Diskusi Clinical Audit 12.Konsep Reaudit Penutup dan penyusunan rencana tindak lanjut

Informasi Pendafataran Eva Tirtabayu Hasri S.Kep.,MPH Gedung IKM Sayap Utara Lantai 2 Jl. Farmako Sekip Utara Yogyakarta Kontak: 0823 2433 2525 Email: [email protected]

Peserta Peserta Tim Tim Tim

Related Documents

Panduan Bimtek Ktsp Pw
November 2019 0
Audit
April 2020 45
Audit
October 2019 72
Audit
November 2019 37

More Documents from ""

Snh Lia.docx
December 2019 41
Faktur Pajak Rp.pdf
October 2019 51
Digi Tales Flyer
June 2020 33
Lp Halusinasi.docx
December 2019 41