BAB III PENUTUP
3.1 Simpulan Dengan terbentuknya Bidang Dokumentasi Kebudayaan Provinsi Bali atas kesungguhan Pemerintah Daerah Tingkat I Bali dalam merawat dan melestarikan kebudayaan Bali, membuktikan bahwa pemerintah bersikeras agar seluruh masyarakat harus melindungi budaya bangsa sendiri sebelum diambil alih oleh bangsa lain. Karena dengan dibentuknya Bidang Dokumentasi Kebudayaan Provinsi Bali setidaknya kita bisa mengetahui sebagian kecil kebudayaaan yang terdapat di bangsa kita. Dilengkapi dengan ruang baca dan ruang lontar yang lengkap dengan buku-buku sastra, lontar, dan file-file dokumen lainnya, Kantor Dokumentasi Kebudayaan Provinsi Bali ini sangat membantu ketika kita ingin mengetahui, mencari informasi, maupun belajar tentang kebudayaan Bali. 3.2 Saran Saran yang bisa penulis berikan terhadap Bidang Dokumentasi Kebudayaan Bali yakni sebaiknya lebih mempromosikan lokasi gedung dan berbagai macam koleksi yang ada agar lebih dikenal di masyarakat dan lebih banyak masyarakat mengetahui Bidang Dokumentasi Kebudayaan Provinsi Bali.
12
DAFTAR PUSTAKA
https://id.wikipedia.org/wiki/Bali Arnita, I G. A. R. 1996. Kantor Dokumentasi Budaya Bali Selayang Pandang. Denpasar: tidak diterbitkan http://balebengong.net/kabar-anyar/2011/05/26/menjaga-lontar-bali-agar-tak-telantar.html http://bali.tribunnews.com/2014/09/12/melihat-dari-dekat-pusat-dokumentasi-dinas-kebudayaanpemprov-bali https://damayanti327.wordpress.com/about/hubungan-agama-dan-budaya-tinjauan-sosiokultural/ http://semuain.blogspot.co.id/2013/05/makalah-hubungan-agama-dengan-kebudayaan.html
13