Bab I.docx

  • Uploaded by: Dwi Putri
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bab I.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 455
  • Pages: 3
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Politeknik Negeri Bali merupakan salah satu institusi penyelenggara Pendidikan. Sebagai institusi yang bergerak dibidang Pendidikan PNB harus senantiasa meningkatkan kualitas berbagai fasilitas yang ada didalamnya. Fasilitas kampus merupakan segala sesuatu yang memenuhi kebutuhan kehidupan di kampus.Fasilitas merupakan hal yang sangat penting karena akan mempengaruhi kelancaran berbagai aktifitas di kampus. Fasilitas ini juga akan mempengaruhi prestasi belajar dari para mahasiswa. Salah satunya adalah toilet. Toilet merupakan fasilitas rumah yang kegunaan utamanya yaitu untuk membuang kotoran yaitu air seni dan feses. Selain itu toilet juga punya kegunaan lain seperti untuk mandi, cuci tangan, cuci muka dan lain sebagainya. Fasilitas toilet akan sangat mempengaruhi kesehatan para mahasiswa. Dalam hal ini dilakukan penelitian tingkat kepuasan para mahasiswa terhadap fasilitas toilet di kampus. Hal ini dilakukan untuk mengetahui tingkat kepuasan para mahasiswa terhadap fasilitas toilet di kampus khususnya toilet di Gedung A jurusan Teknik Elektro. Setelah melakukan kegiatan diatas diharapkan informasi yang didapat akan digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk perbaikan kualitas fasilitas toilet yang mempengaruhi kepuasan mahasiswa .

1

1.2 Rumusan Masalah 1.2.1 Faktor – factor apa saja yang mempengaruhi tingkat kepuasan mahasiswa terhadap fasilitas toilet di Gedung A Jurusan Teknik Elektro ? 1.2.2 Bagaimana tingkat kepuasan para mahasiswa terhadap fasilitas toilet di Gedung A Jurusan Teknik Elektro ?

1.3 Tujuan dan Manfaat 1.3.1 Tujuan a. Untuk mengetahui factor – factor yang mempengaruhi kepuasan mahasiswa terhadap fasilitas toilet yang ada di Gedung A Jurusan Teknik Elektro . b. Untuk mengetahui tingkat kepuasan mahasiswa tehadap fasilitas toilet yang ada di Gedung A Jurusan Teknik Elektro .

1.3.2 Manfaat a. Manfaat Akademis : Penulis membahas masalah ini untuk mengetahui tingkat kepuasan mahasiswa terhadap fasilitas toilet yang ada di Gedung A Jurusan Teknik Elektro . b. Manfaat Praktis : penulis membahas masalah kepuasan mahasiswa terhadap kualitas yang ada di Gedung A Jurusan Teknik Elektro untuk meningkatkan fasilitas toilet di Gedung A Jurusan Teknik Elektro .

1.4 Ruang Lingkup Pembahasan 1.4.1 Ruang Lingkup Tempat Lokasi yang diambil dalam penelitian adalah Toilet di Gegung A Teknik Elektro. 1.4.2 Ruang Lingkup Waktu Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 26 – 30 Desember 2018. 1.4.3 Ruang Lingkup Keilmuan

2

Penelitian ini termasuk dalam penelitian Ilmu Kesehatan Masyarakat khususnya Kesehatan Masyarakat 1.5 Metodologi 1.5.1

Metode Pengumpulan Data Dalam penelitian ini penulis mengambil metode pengumpulan data

berupa penyebaran kuesioner kepada para mahasiswa di Gedung A Teknik Elektro . 1.5.2

Metode Analisis Data Motode analisis data yang digunakan adalah metode analisis data

kualitatif. Dalam analisis data kualitatif penulis menganalisis data yang telah didapat dari hasil kuesioner. 1.5.3

Metode Penyajian Data Hasil analisis data dalam penelitian ini disajikan dengan

menggunakan metode penyajian informal. Penyajian hasil analisis data dengan menggunakan kata – kata yang biasa (Sudaryanto 1993:145). Selain itu penyajian hasil analisis data juga berupa diagram.

3

Related Documents

Bab
April 2020 88
Bab
June 2020 76
Bab
July 2020 76
Bab
May 2020 82
Bab I - Bab Iii.docx
December 2019 87
Bab I - Bab Ii.docx
April 2020 72

More Documents from "Putri Putry"

Bab I.docx
April 2020 34
Bab_6_k-map.pdf
April 2020 25
Etiologi
July 2020 26
Teknologi Terbaru.docx
November 2019 28
Makalah New.docx
April 2020 15