ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL DENGAN KETUBAN PECAH DINI PADA KEHAMILAN PRETERM DI RSUD DR. ZAINAL ABIDIN DI RUANG BERSALIN Tanggal / jam masuk : 14 Mei 2015 / 22.30 WIB Tempat
: RSZA Di Ruang Bersalin
NAMA
: Ny Jumini
Nama Suami
: Mahdi
Umur
: 30 Tahun
Umur
: 35 Tahun
Alamat
: Pante Cermen
Alamat
: Pante Cermen
S
: Ny Jumini masuk ke ruang bersalin melalui IGD dengan keluhan air ketuban merembes,ibu mengatakan ini kehamilan kelima dan pernah keguguran.Ibu mengatakan Ibu mengatakan hari pertama haid terakhir 8 Agustus 2014.
O
: Tanda- tanda vital TD
: 140/80 mmHg
N
: 82x/menit
TTP
T
: 36 C
TBBJ : 1855gr
Rr
: 24x/menit
: 15 Maret 2015
Ispekulo 1cm : Palpasi Leapoid . Leopoid I
: TFU 3 jari di atas pusat
. Leopoid II
: Pada bagian kiri ibu teraba panjang,memapan kemungkinan
.
punggung janin dan pada bagian kanan perut ibu teraba
.
Tonjolan-tonjolan kecil,kemungkinan ekrimitas janin.
. Leopoid III
A
: pada sebelah bawah perut ibu teraba keras,bulat melenting,
.
Kepala janin.kepala masih bisa digoyangkan belum masuk
.
pintu atas panggul (Konvergen).
. Leopoid IV
: belum masuk pintu atas panggul (konvergen)
. His
: sesekali
.
: Ibu dengan G5 P3 A1, usia kehamilan 31-32 Minggu,
.
k/u Ibu dan janin baik.
P
. . .
: Memberitahukan kepada ibu hasil pemeriksaan K/U Ibu baik. : Memberitahukan kepada ibu untuk beristirahat total agar
.
Kehamilannya dapat dipertahankan.
.
Ibu mau mengikuti anjuran untuk beristirahat total
. .
: Memberikan terapi sesuai dengan indikasi dan intruksi Dokter.
.
: kortikosteroid untuk pematangan paru.
.
Bethamethason 12 mg selang 2x24 jam
.
Dexamethason 5mg tiap 12 jam,IM,sampai 4 dosis
.
Antibiotik 2ampicilin ,IV
.
: Memberikan tokotolitik
.
Kalsium antagonis 10 mg nefedipin,diulang tiap 5 menit
.
Maksimum 40 mg/ 6jam
.
Kalaborasi dokter obgyn.
.
: Memamtau keadaan janin,keadaan janin baik.
.
Memantau Kontraksi,DJJ dan apabila upaya tokotolik tidak
.
Berhasil maka dilakukan pemantaun kemajuan persalinan.