Ak Cd-3032 Darmawan Bag 3-4

  • Uploaded by: Darmawan Soegandar
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ak Cd-3032 Darmawan Bag 3-4 as PDF for free.

More details

  • Words: 28,702
  • Pages: 237
Bagian Tiga

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

BAB I BERKENALAN DENGAN MICROSOFT WORD

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

A. Pendahuluan Sekitar tahun ’80-’90-an jika anak-anak Sekolah diberi tugas membuat makalah atau resensi buku pasti menggunakan mesin tik. Ada juga yang sudah mulai menggunakan komputer. Tetapi pada waktu itu penggunanya masih sedikit dan terbatas di kota-kota besar tertentu saja. Pengolahan kata di komputer juga masih sangat terbatas. Pada waktu itu biasa digunakan Software Word Star. Tampilannya sederhana, karena masih berbasis DOS. Warna tampilanpun relatif monotone, biasanya biru. Perintah-perintahnyapun sulit sekali karena penggunaan mouse belum ada, jadi pengguna harus menghapal begitu banyak rumus. Dan kalau kita harus memasukkan gambar kedalam naskah kita, itu sulitnya minta ampun. Biasanya para siswa mengosongkan pada tempat tertentu agar gambar hasil fotocopy nanti bisa di lem. Berbeda dengan sekarang. Microsoft Word sebagai software pengolah kata paling banyak di gunakan di seluruh dunia, telah memanjakan pengguna dengan berbagai fasilitas. Belum lagi kemampuannya dalam menyesuaikan diri ketika menggabungkan hasil kerja software lain kedalam dokumen Word, begitupun sebaliknya. Sebetulnya ada beberapa macam software pengolah kata, selain Microsoft Word, antara lain: Corel WordPerfect, Lotus Word Pro, StarOffice Writer, dan OpenOffice Write. Yang harus diberi catatan adalah OpenOffice Write yang merupakan Software pengolah kata yang bersifat open source, artinya kita dapat mendownloadnya dari internet dengan menggunakan www.openoffice.org dan menggunakan software ini gratis. Terlebih software ini bisa dijalankan dengan berbagai sistem operasi seperti Windows, Linux, Solaris, dan Mac OS. Ada hal penting yang harus dipahami dari program program berbasis windows seperti Ms. Word ini. Diantaranya adalah bahwa MS. Word AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

adalah Program yang berorientasi pada interface program (Grafic User Interface).

Sehingga

software

yang

di

kembangkan

Microsoft

ini,

disamping digunakan untuk mode grafis juga memiliki kelebihan untuk melaksanakan tugas ganda atau multitasking. Maksudnya pada saat yang sama dapat menjalankan aplikasi yang berbeda.

B. Memulai dan Mengakhiri Ms. Word Memulai dan mengakhiri sebuah program berbasis windows sangat mudah dan sederhana. Untuk memulai ada 2 cara, yaitu: 1. Kita bisa mencari iconnya di desktop

Gambar 1. 1 Desktop

2. Atau mencari dengan program menu dengan cara menekan tombol start.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 1. 2 Menu Start

Sedangkan untuk mengakhiri Ms.Word ada beberapa alternatif yang bisa kita ambil; 1. Kita bisa menekan pilihan Exit pada Menu File, tetapi ini bukan satusatunya cara.

Gambar 1. 3 Option Exit pada Menu File

2. Kita bisa memilih icon (x) berwarna merah di pojok kanan atas layout Ms. Word. Alternatif lain? 3. Kita bisa memberi perintah exit dengan cara menekan tombol alt dan F4 secara bersamaan pada keyboard. Ingat hati-hati dalam menjawab setiap pertanyaan komputer (proses saving misalnya).

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 1. 4 Kotak Dialog "Save"

Karena bila dokumen kita belum di simpan, salah-salah nanti pekerjaan kita hilang percuma. Ingat, alangkah bagusnya kalau kamu belajar bahasa Inggris lebih baik.

Lembar Kerja No. 1 Mengamati Jendela Ms. Word.

Kamu

sudah

belajar

cara

memulai

Ms.

Word

pada

lembar

sebelumnya. Kita coba sekarang ! Silahkan ! Kalau sudah masuk ke Program Ms. Word. Kamu teliti seluruh bagiannya. Perhatikan sampai bagian yang paling kecilnya. Kamu tidak perlu menekan tombol apapun! Cukup perhatikan saja. Kalau sudah coba kamu buat CATATAN! Tentang jendela Ms. Word yang kamu lihat. Gambarlah seluruh detailnya pada kolom berikut. Kalau diperlukan pakailah pensil dan penggaris.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Sekarang kamu perhatikan gambar yang kamu buat. 1. Tulisan document1- Microsoft Word di bagian kiri atas disebut title bar Title Bar, berisi judul naskah yang sedang kita gunakan. Judul ini adalah nama yang kita sebagai pengguna berikan ketika proses penyimpanan, dalam keadaan standar Komputer akan memberi nama judulnya document1 – Microsoft Word 2. Tulisan File, Edit, Insert dst disebut Menu Bar

Menu Bar, bar ini berisi menu yang di dalamnya ada sub-sub menu lagi. Malah terkadang dari sub menu ada sub lagi tergantung pada anak perintah pada menu tersebut.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 1. 5. Menu Insert

setiap menu sudah di klasifikasi sesuai kedekatan kegunaannya. Misalnya perintah perintah untuk melakukan proses editing, seperti cut, copy, paste, find, replace dan undo, diletakkan pada menu Edit. Perintah-perintah yang berhubungan dengan membuat tabel di simpan di menu Table, dst. 3. Berikutnya kamu akan melihat gambar-gambar kecil dibagian atas yang melambangkan perintah-perintah tertentu, seperti perintah pencetakan dilambangkan dengan lambang printer, dll. Bar ini disebut Tool bar

Gambar 1. 6. Tool Bar

4. Di bagian paling bawah ada tulisan Page … sec … dst. Bagian ini disebut status bar

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

5. Sedangkan Ruler, sesuai namanya tampilannya mirip penggaris di sisi atas dan kiri dari lembar kerja berfungi sebagai pengatur jarak naskah dari atas, bawah, kiri dan kanan, yang disebut margin.

Biasanya

Ruler

ini

menggunakan

satuan inci. Itu jika seting regional option ketika proses instalasi windows kita belum berubah ke Indonesia. Di Indonesia kita biasa menggunakan satuan centi meter dari pada inci. Walaupun hal ini bukan hal yang menjadi keharusan. Tetapi karena sudah menjadi kebiasaan lebih baik jika setting ini kita rubah. Untuk merubah ukuran ini dapat dilakukan dengan cara : a. Klik menu tool, lalu b. Klik Options untuk menampilkan jendela option c. Klik tab general, pada pilihan measurement units tentukan jenis pengukuran yang diinginkan yaitu centimeters, lalu d. Klik OK.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 1. 7 Menu Option

6. Scrollbar, berfungsi untuk menggeser layar kerja. Jika menggeser layar kerja ke kiri atau ke kanan gunakan horizontal scroll bar (scroll di bawah), atau menggeser layar kerja ke atas dan ke bawah gunakan vertical scroll bar (scroll di sebelah kanan).

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 2 Menemukan Fungsi Icon. Pada lembar kerja sebelumnya sudah ditekankan pentingnya penggunaan icon dengan memakai mouse. Untuk itu coba kamu dekatkan mouse kamu ke icon mana saja. Nanti akan muncul tulisan, ingat hanya didekatkan pointernya /penunjuk bukan di tekan mousenya. Disinilah kemampuan bahasa Inggris kita agak di uji. Sekali lagi diharapkan kamu belajar bahasa Inggris minimal menambah kosakata (perbendaharaan kata). Kalau kamu memerlukan penjelasan yang lebih jelas kita memerlukan icon tambahan. Yaitu context sensitive help(

).

Caranya: 1. Klik menu View → toolbars→ customize 2. Setelah tampil jendela customize, pilihlah tab command 3. Pada tab command, carilah Windows and Help di categories 4. Pilihlah icon sesuai perintah yang kita butuhkan (

, context

sensitive help), dengan cara mengklik dan mendragnya ke tool bar yang kita inginkan. Bisa di simpan di standar tool bar atau di formating toolbar. 5. Klik close jika perintah yang di perlukan sudah di tampilkan di tool bar.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 1. 8. Cara memebuat Icon

Setelah kita punya icon context sensitive help(

) di standar atau

formating bar, 1. Klik icon ini, kemudian setelah pointer mouse kita berubah seperti icon

2. Klik icon yang ingin kita ketahui fungsinya (misalnya

), sehingga

akan tampil fungsi dari icon yang bersangkutan.

3. Catatlah hasil dari pengamatan kamu pada tabel berikut: No. 1.

Icon New

Fungsi Creates a new, blank file based on Blank the default template.

Document 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20.

Kalau kamu perhatikan ada 3 jenis tool bar yang bisa kita lihat pada jendela Ms. Word standar. Yaitu; 1. Standar Tool bar, biasanya terletak paling atas. Tool-tool yang terdapat pada bar ini, kebanyakan berasal dari menu File, Editing, Table dll

2. Formating Tool Bar, biasanya terletak pada baris berikutnya setelah standar tool bar. Hal ini tidak mutlak karena posisi bar bisa kita rubah sesuai kebutuhan kita. Hampir semua tool di sini berasal dari menu Format. Atau setidak-tidaknya merupakan tool formating dari salah satu fitur Ms. Word.

3. Drawing Tool Bar, biasanya bisa kita lihat pada bagian bawah lembar kerja. Kalau bar ini tidak ada, bar ini bisa kita tampilkan dengan mengklik icon drawing (

) yang bisa kita dapatkan di Standar Tool

Bar.

Terkadang ada beberapa icon yang jarang sekali atau bahkan tidak pernah kita gunakan, dan ada pula icon atau perintah yang kita perlukan tetapi tidak kita temukan iconnya baik di standar tool bar, formating tool

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

bar maupun drawing tool bar. Untuk itu kita bisa mengambilnya di jendela customize toolbars, seperti yang sudah dijelaskan. Tapi jangan salah, toolbar tadi hanya bisa kita lihat persis seperti telah digambarkan diatas hanya pada microsoft office versi 2002 atau yang biasa dikenal Ms. Office XP. Jadi pada setiap versi dari Ms. Word kamu akan melihat perbedaan-perbedaan. Tapi jangan takut,

secara umum

fungsi dan cara menggunakannya tidak akan jauh berbeda. Malah makin baru versi Ms. Wordnya, maka pengguna akan di manjakan lebih besar lagi dengan kemudahan pemakaian dan estetika (keindahan) dari naskah yang sedang kita buat. Perhatikan contoh tampilan standar dari Ms. Word 2002 berikut ini;

Gambar 1. 9 Tampilan Standar Ms. Word 2002

Pada Ms. Word 2007 tampilannya agak berubah di beberapa bagian. Bagi pengguna pertama kali tentu agak canggung di beberapa perintah. Padahal tentu saja versi 2007 ini memberikan kemudahan-kemudahan lain. Contohnya pada menu format yang tampil pada insert-insert tertentu.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 1. 10 Tampilan Jendela Ms Word 2007

Bisa kita lihat perintah pada menu File di versi sebelumnya aktif dengan mengklik icon / logo

di pojok atas sebelah kiri.

Gambar 1. 11. Tampilan Menu file Ms Word 2007

Sedangkan toolbar standar dan formating di letakkan di menu home.

Gambar 1. 12 Tampilan Tool Bar Ms Word 2007

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Jadi menu File, Edit, View, dst. Berubah menjadi Home, insert, Page Layout, dst. Coba perhatikan menu-menu berikut.

Gambar 1. 13 Tampilan menu formating Ms Word 2007

Terlihat bahwa semua menu insert di versi lama terpetakan ulang semuanya secara sempurna. Perubahannya hanya pemindahan insert table yang berasal dari menu table di versi sebelumnya dan drawing tool bar juga di satukan disini. Sedangkan sisa dari menu table akan tampil setelah tabel di buat.

Gambar 1. 14 Table tools

Sedangkan dari drawing tool akan bisa di lihat di menu baru yang muncul setelah insert illustrations yaitu menu format.

Gambar 1. 15 Picture Tools

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Menu di atas ini berasal dari windows page setup dari menu File, hanya tentu saja telah dipilah-pilah sehingga setiap perintah bisa kita akses secara terpisah.

Gambar 1. 16 Jendela Page Setup

Dan perintah columns (

) dari tool bar standar dan menu format di versi

sebelumnya juga diletakkan pada tool bar Page Layout.

Gambar 1. 17 Tool Bar Page Layot

Menu references ini di versi lama hampir seluruhnya berasal dari menu tools. Kecuali sub menu mailings yang pada versi terbaru di tempatkan di menu tersendiri.

Gambar 1. 18 Meneu References

Tampaknya secara garis besar menu view tidak mengalami perubahan berarti selain bergabungnya menu window di versi lama dan beberapa perintah dari menu tools.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 1. 19 Menu View

Begitupun pada menu review yang sebagian besar berasal dari sub menu option di menu tools.

Gambar 1. 20 Menu Review

Jadi, bisa kita lihat versi manapun yang kita kuasai kita tidak akan terlalu banyak kesulitan untuk memakai versi yang lain. Hanya tinggal masalah pembiasaan saja.

Lembar Kerja No. 3 Mencari Tombol Alternate (Alt+?) Sekarang kita perhatikan menu barnya. Menu ini dapat kita pilih dengan cara meng-klik nama menu atau dengan tombol Alternate (ALT)+huruf yang bergaris bawah pada menu secara bersamaan. Ada beberapa hurup yang di garis bawah pada menu kan? Ada yang di awal kata, di tengah, dst. Huruf bergaris bawah berguna untuk mengaktifkan menu yang di maksud. Misalnya kita akan mengaktifkan menu file maka kliklah menu tersebut atau dengan menekan tombol ALT+F. Tetapi hati-hati dalam menggunakan tombol altenate ini di Ms. Word 2007. Berbeda dengan tombol Ctrl, tombol Alt banyak yang sudah berbeda hurupnya.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Untuk mencari tombol alternate (Alt + ?) di Ms. Word 2007, caranya : 1. Tekan tombol Alt hingga tampak huruf berikutnya(?), misalnya N untuk insert

Gambar 1. 21 Tampilan Jendela Ms Word 2007

2. Tekan huruf sub grup yang ada di Insert dst.(contoh: Insert tabel Alt+N+T+I)

Gambar 1. 222 Tampilan Jendela Ms Word 2007

Tetapi karena kelengkapan iconnya tersedia, tentu menghapalkan rumus jadi lebih menyulitkan dan kita jadikan alternatif terakhir saja.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Terkecuali

jika

kemudian

menjadi

kebiasaan,

dan

hapal

dengan

sendirinya. Jadi untuk mengaktifkan menu kita punya 2 pilihan : 1. Menggunakan mouse sebagai pointer/ penunjuk, atau 2. Tekan tombol Alt dan hurup digaris bawah secara bersamaan ! Cara menekan alt dst itulah yang dulu dikenal sebagai rumus, yang sebelumnya

pernah

diceritakan.

Cobalah

kamu

lakukan

sedikit

pengamatan pada menu. Banyak sekali kan rumus yang harus dihapal! Itulah sebabnya mouse dan program berbasis interface diciptakan, untuk kemudahan pemakai. Sekarang kita buat CATATAN! No. 1.

Rumus Alt+i+x

Fungsi Menampilkan text box

(di

Ms.

Word Xp) 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

29. 30. Rumus ini penting untuk kita catat, siapa tahu suatu saat mouse kita rusak. Jadi kita harus lebih memaksimalkan fungsi dari keyboard. Tentu saja kita harus lebih memaksimalkan fungsi mouse jika ia berfungsi dengan baik.

BAB 2 MENYIMPAN FILE DAN MENGAKHIRI MICROSOFT WORD

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

A. Menyimpan Dokumen Kalau kamu sedang mengerjakan tugas menggunakan komputer hatihati untuk sering menyimpannya. karena siapa tahu listrik mati atau komputernya tiba-tiba hang. Tentu pekerjaan kita yang sudah panjang lebar jadi sia-sia. Soalnya walaupun komputer menyediakan fasilitas recovery tentu hanya document yang dia “ last up date” saja. Jadi bisabisa beberapa pekerjaan hilang karena kita atau komputer biasa meng”auto saving” pada jangka waktu yang lebar. Soalnya kalau terlalu sering auto saving, mengganggu juga khan? Lembar kerja (document) yang kita buat dapat disimpan pada harddisk, flash disk, MP3/4 players atau disket kamu, dengan cara sebagai berikut ; 1. Klik menu File→ Save atau tekan Ctrl+S. Jika Kamu menyimpan document tersebut untuk pertama kali, kotak dialog Save As akan ditampilkan seperti jendela dibawah ini ;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 2. 1 Kotak Dialog “Save As”

2. Pada pilihan Save in, pilih dan klik drive atau folder yang diinginkan. Kalau belum punya folder khusus, simpan saja di My Documents dulu. 3. Pada File name, ketikkan nama file yang Kamu inginkan. Sedangkan jika menggunakan Ms. Word versi 2007 disarankan untuk menceklist compatibility dengan versi 1997-2003.

Biar dokumen kamu bisa

diakses dengan versi mana saja kelak. 4. Klik tombol perintah Save untuk memproses penyimpanannya. Disamping cara diatas, kita juga dapat menyimpan dokumen dengan langsung meng-klik icon save (

) yang terdapat pada toolbar standard.

Berikutnya tinggal ikuti saja langkah yang telah di jelaskan tadi. Karena jendelanya sama saja. Tetapi kalau mau memberi nama baru, kamu harus menggunakan perintah File → Save As atau Alt+F→A, Jendela yang tampil dan prosedur yang kita tempuh berikutnya sama dengan perintah sebelumnya. Karena jika kamu pakai icon

maka otomatis akan disimpan dengan nama

sebelumnya, kecuali pada penyimpanan pertama kali.

B. Membuka Dokumen Lama

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Ada banyak alasan orang membuka kembali dokumen yang telah disimpannya; bisa karena belum selesai atau karena ingin melakukan beberapa perbaikan. Ada beberapa cara yang dapat kita gunakan untuk membuka kembali dokumen yang pernah kita disimpan. 1. Menggunakan Menu File Caranya klik menu File lalu klik Open. 2. Menggunakan Icon Open Dengan cara mengklik icon open (

)

Nanti kita akan menemui jendela:

Gambar 2. 2 Jendela Open File

kemudian kita tinggal cari dimana (look in) file yang kita butuhkan dan ketik atau pilih file name yang ingin kita buka, lalu klik Open. 3. Menggunakan Menu Documents Cara ini dilakukan dengan mengklik tombol Start yang ada ditaskbar, pilih menu My Recent Documents, maka akan muncul sejumlah nama file yang pernah kita buka. Klik nama file yang akan kita buka tersebut. Tentu saja fasilitas ini terbatas karena hanya menampilkan 15 file.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 2. 3 Jendela Menu Document

Lembar Kerja No. 4

Menyimpan File dan Mengakhiri Ms. Word

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Setelah selesai mengetik dengan Ms. Word kita biasanya ingin menyimpan hasil kerja kita. Caranya ada 3;

1. Memilih icon save 2. Menekan Ctrl + S, atau 3. Memilih Save pada menu File kalau kamu perhatikan ada dua kategori perintah penyimpanan yaitu; Save dan Save As. Dilihat dari katanya saja kita akan tahu bahwa; 1. Save As, perintah penyimpanan dengan konfirmasi komputer terlebih dahulu pada kita apa nama File dari dokument yang disimpan. Sedangkan, 2. Save, perintah penyimpanan

pada komputer dan komputer

langsung menyimpan file tanpa bertanya apapun. Kecuali kalau memang File tersebut belum diberi nama sama sekali. Sekarang cobalah kamu ketikkan dokumen berikut; sebelumnya kamu perhatikan ada lambang icon 1. icon 2. icon

dan

. Itu gunanya;

untuk memberikan perintah rata tengah pada tulisan untuk memberikan perintah rata kiri dan kanan pada

tulisan sedangkan lambang  , artinya tekan enter untuk mengganti atau pindah paragraf Apa itu Komputer ?  Istilah komputer mempunyai arti yang luas dan berbeda bagi setiap orang. Istilah komputer (computer) diambil dari bahasa Latin computare yang berarti menghitung (to compute atau to reckon).  Menurut Blissmer (1985), komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu menerima input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan perintah-perintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk informasi.  Sedangkan menurut Sanders (1985), komputer adalah sistem elektronik untuk memanipulasi data yang cepat dan tepat serta dirancang dan diorganisasikan supaya secara otomatis menerima dan menyimpan data input, memprosesnya, dan menghasilkan output berdasarkan instruksi-instruksi yang telah tersimpan di dalam memori. Dan masih banyak lagi ahli yang mencoba

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

mendefinisikan secara berbeda tentang komputer. Namun, pada intinya dapat disimpulkan bahwa komputer adalah suatu peralatan elektronik yang dapat menerima input, mengolah input, memberikan informasi, menggunakan suatu program yang tersimpan di memori komputer, dapat menyimpan program dan hasil pengolahan, serta bekerja secara otomatis.  Dari definisi tersebut terdapat tiga istilah penting, yaitu input (data), pengolahan data, dan informasi (output). Pengolahan data dengan menggunakan komputer dikenal dengan nama pengolahan data elektronik (PDE) atau elecronic data processing (EDP). Data adalah kumpulan kejadian yang diangkat dari suatu kenyataan (fakta), dapat berupa angka-angka, huruf, simbolsimbol khusus, atau gabungan dari ketiganya. Data masih belum dapat bercerita banyak sehingga perlu diolah lebih lanjut.  Pengolahan data merupakan suatu proses manipulasi dari data ke dalam bentuk yang lebih berguna dan lebih berati, yaitu berupa suatu informasi. Dengan demikian, informasi adalah hasil dari suatu kegiatan pengolahan data yang memberikan bentuk yang lebih bermakna dari suatu fakta. Oleh karena itu, pengolahan data elektronik adalah proses manipulasi dari data ke dalam bentuk yang lebih bermakna berupa suatu informasi dengan menggunakan suatu alat elektronik, yaitu komputer. Jika telah selesai mengetik essai diatas simpanlah data tersebut dengan nama file “apa itu komputer” dengan cara memilih salah satu dari 3 cara menyimpan file. Nanti akan ada jendela berikut:

Gambar 2. 4 Kotak Dialog "Save As"

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

pilih my document pada c: di save in kemudian ketikkan “apa itu komputer nama dan kelas kamu” kemudian tekan save. Itulah hasil ketikan kamu yang pertama! Berikutnya keluarlah dari Ms. Word seperti cara yang sudah diajarkan pada lembar sebelumnya.

BAB 3 MELAKUKAN PROSES EDITING SEDERHANA

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Dalam mengetikkan sebuah tulisan atau konsep kedalam komputer tentu kita tidak akan mendapatkan naskah yang sempurna dalam sekali pekerjaan. Bisa saja ada beberapa kesalahan yang kita lakukan baik tidak di sengaja atau memang kita merubah konsep yang telah kita ketik sebelumnya. Oleh karena itu kita harus melakukan perubahan seperlunya. Proses inilah yang di sebut proses editing. Proses editing pada Ms. Word secara sederhana akan banyak melibatkan icon-icon berikut;

Icon untuk menghapus tulisan yang di blok dan menyimpannya di klipboard

Icon untuk mempaste/memperbanyak tulisan yang di copy

Icon untuk mengcopy ke klipboard tulisan yang di blok

A. Memblok Teks Perintah lain adalah perintah blok. Perintah ini sangat penting dalam proses editing untuk mengurangi kerja yang mungkin harus kita lakukan. Perintah ini bertujuan untuk memberikan perintah pada beberapa bagian dokumen yang di blok secara bersamaan. Jika kita ingin mengcopy, memindahkan, atau menghapus sekelompok kalimat maka kita sebaiknya Memblock teks tersebut terlebih dahulu dengan tujuan untuk mempercepat proses. Memblock teks berarti kita

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

memblok suatu teks sehingga warnanya berbeda dengan yang lain. Memblok suatu teks dapat kita lakukan dengan dua cara : 1. Menggunakan Keyboard, tombol yang digunakan adalah ; Tombol

Fungsi

Shift+ →

Memblock satu karakter

Shift+ ←

disebelah kanan insertion Memblock satu karakter disebelah

kiri

insertion

point Shift+ ↑

Memblock satu baris ke atas

Shift+ ↓

Memblock satu baris ke bawah

Ctrl+Shift+ →

Memblock

satu

kata

disebelah kanan insertion point Ctrl+Shift+ ←

Memblock disebelah

satu kiri

kata

insertion

point Ctrl+Shift+ ↑

Memblock

sampai

ke-

awal paragraph Ctrl+Shift+ ↓

Memblock

sampai

ke-

akhir paragraph Shift+End

Memblock

sampai

ke

sampai

ke

akhir baris Shift+Home

Memblock awal baris

Shift+PgUp

Memblock

sampai

satu

layar ke-atas Shift+PgDwn

Memblock

sampai

satu

layar ke-bawah Ctrl+Shift+Home

Memblock

sampai

ke

awal dokumen

bag 3-4

Ctrl+Shift+End

Memblock

Ctrl+A

Memblock

4

sampai ke akhir dokumen AK Cd-3032 Darmawan seluruh

teks

yang ada pada dokumen

Tabel 3. 1 Tabel Memblok Menggunakan Key Board

Insertion

point

itu

sama

dengan

kursor,

perbedaanya

terletak

bentuknya. Kalau insertion point berupa garis tegak (I) yang berkedipkedip terdapat pada aplikasi windows sedangkan kursor adalah garis bawah (-) yang berkedip-kedip yang terdapat pada aplikasi DOS. Insertion point berfungsi sebagai penunjuk lokasi aktif tempat memulai pengetikan atau Memblock teks.

2. Menggunakan Mouse Prosedur Klik

tahan

(drag)

Fungsinya untuk memblok teks

yang Sembarang teks

diinginkan Klik ganda pada kata

Satu kata

Klik pada selection bar

Satu baris

Drag pada selection bars

Beberapa baris

Tekan CTRL lalu klik kalimat yang Satu kalimat diinginkan Klik ganda pada selection bar Satu paragraph atau klik 3X pada bagian paragraph Tekan ALT lalu drag mouse ke Berbentuk kolom posisi yang dinginkan Tabel 3. 2 Memblok menggunakan Mouse

Selection bar adalah bagian yang terletak di sebelah kiri margin kiri. Untuk membatalkan memblok suatu teks, klik di sembarang tempat.

B. Meng-copy, Menghapus & Memindahkan Teks

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Sesudah memahami cara memblok sebuah kata atau kalimat, sekarang kita akan mempelajari tiga perintah utama editing yang telah kita lihat iconnya di awal tadi. 1. Meng-copy Teks Untuk menggandakan kata atau kalimat tertentu dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut; a. Menggunakan Icon •

Block kata atau kalimat yang akan dicopy.



Klik menu Edit lalu klik Copy (



Pindahkan insertion point ke lokasi penggandaan.



Klik menu Edit lalu klik Paste (

)

)

b. Menggunakan metode clik&drag, jika lokasi awal kata atau kalimat yang ingin di gandakan dengan lokasi penggandaan berdekatan bisa dengan cara ; •

Blocklah teks yang akan dicopy



Tekan Ctrl+Drag teks tersebut dan geser mouse kelokasi tujuan peng-copian.

c. Menggunakan Keyboard, jika ingin memaksimalkan fungsi keyboard dengan cara; •

Blocklah teks yang akan dicopy



Tekan Ctrl+C



Bawa insertion point ke tempat penggandaan



Tekan Ctrl+V

2. Menghapus Teks a. Dengan perintah cut. Menghapus teks dapat kita lakukan sebagai berikut; •

Blocklah teks yang akan dihapus

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan



Klik menu Edit lalu klik Cut (atau klik icon Cut,

)

Cara ini tidak betul-betul di hapus lho! Soalnya tulisan yang di blok tadi hanya di pindahkan ke clipboard (lihat cara memindahkan teks) b. Dengan perintah delete, dengan cara ; •

Blocklah teks yang akan dihapus



Tekan tombol Delete

Nah, kalau cara ini. Teks yang di delete betul-betul di hapus, berbeda dengan cara Cut tadi.

3. Memindahkan Teks Langkah-langkah untuk memindahkan teks ; a. Dengan menggunakan Icon •

Blocklah terlebih dahulu teks yang akan dipindahkan



Klik menu Edit lalu klik Cut (atau klik icon Cut,



Pindahkan insertion point ke daerah tujuan



Klik menu Edit lalu klik Paste (atau klik icon Paste,

)

)

b. Menggunakan metode click&drag, dengan cara ; •

Blocklah terlebih dahulu teks yang akan dipindahkan



Drag teks tersebut dan geser mouse kelokasi yang baru

Cara ini hanya cocok untuk lokasi perpindahan yang dekat saja karena jika agak jauh biasanya kita akan agak kesulitan ketika perpindahan halaman. c. Menggunakan Keyboard, jika ingin memaksimalkan fungsi keyboard dengan cara; •

Blocklah terlebih dahulu teks yang akan dipindahkan



Tekan Ctrl+X



Bawa insertion point ke daerah tujuan



Tekan Ctrl+V

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

4. Untuk membatalkan perintah, dapat dilakukan sebagai berikut; a. Klik menu Edit b. Klik Undo Atau ; a. Cukup dengan meng-klik icon undo (

). Atau,

b. Dengan menekan tombol Ctrl+Z 5. Untuk mengulangi perintah, dapat dilakukan sebagai berikut; a. Klik menu Edit b. Klik Redo Atau; a. Cukup dengan meng-klik icon redo (

). Atau,

b. Dengan menekan tombol Ctrl + Y Perintah berikut yang juga berguna untuk proses editing adalah.

C. Mencari dan Mengganti Teks Setelah mengetikkan naskah yang sudah banyak terkadang kita menemukan padanan kata yang lebih baik, misalnya kata windows dengan jendela. Jika kita harus mencarinya satu persatu kemudian merubahnya sesuai dengan kata baru yang kita pilih. Tentu merepotkan bukan? Ms. Word telah menyediakan dua fasilitas untuk keperluan ini, yaitu ; Find dan Replace agar pekerjaan kita menjadi lebih cepat dan akurat karena tidak akan ada satu kata pun yang tanpa disengaja terlewat kita ganti sesuai kebutuhan kita tadi. Caranya gampang sekali kita bisa: 1. Menggunakan Menu Edit → Fine/Replace 2. Atau menggunakan perintah Ctrl+F untuk mencari kata dan Ctrl+H untuk mencari sekaligus untuk mengganti kata. Nanti kita akan menemui jendela Fine and Replace berikut

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 4. 1 Jendela Fine and Replace

1. Tab Find, kita gunakan untuk mencari suatu kata/kalimat tertentu berdasakan kriteria yang kita ditentukan. Ada beberapa hal yang perlu diketahui untuk memanfaatkan jendela Find ini secara makimal: a. Pada Find what tuliskan kata/kalimat yang akan di cari, misalnya ‘Tandailah’ b. Pada Search Option kita tentukan lokasi pencarian yaitu •

All, jika kita akan mencari seluruh kata ‘Tandailah’ dari awal hingga akhir dokumen. (defaultnya ALL)



Up, jika mencari ke awal dokumen mulai dari posisi insertion point.



Down, jika mencari ke akhir dokumen mulai dari posisi insertion point.

c. Pada Option Search, terdapat 5 metode pencarian kata pada perintah find ini yaitu ;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3



Match case, mencari kata/kalimat yang betul-betul sama dengan kata/kalimat yang dicari.



Find

whole

words

only,

mencari

kata/kalimat

tanpa

memperhatikan huruf besar atau kecil. •

Use wildcards, mencari kata/kalimat dengan menggunakan metode wildcards. Misalnyanya kita mancari enam digit huruf yang awal ‘Tanda’ maka gunakan wildcards dengan cara ‘Tanda?’, maka seluruh kata yang terdiri dari enam karakter dengan huruf awalnya ‘Tanda’ akan ditemukannya. Metode pencarian ini memperhatikan huruf kecil dan besar. Maka kata ‘TANDAILAH’ tidak akan ditemukan dengan metode ini, karena menggunakan huruf besar sedangkan yang

dicari

adalah

‘tanda?’

huruf

kecil

dengan

digit

keenamnya bebas. •

Sounds like, mencari kata/kalimat yang mirip dan hampir mirip dengan kata/kalimat yang dicari. Misalnyanya kita mencari kata ‘anda’ maka kata ‘Tandailah’ juga akan ditemukannnya karena hampir mirip. Hal ini berbahaya jika kita hendak mengganti kata “anda” dengan “kamu” bisabisa kata “tanda” di ganti menjadi “tkamu”.



Find all words forms, mencari seluruh kata/kalimat yang mempunyai bentuk/format yang sama.

d. Setelah menentukan metode pencariannya, maka kliklah Find Next untuk memprosesnya. e. Jika pencarian selesai, maka akan muncul jendela pesan berikut;

Gambar 4. 2 Kotak Dialog

f. Klik OK untuk menutup jendela dialog tersebut.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

2. Tab Replace, Tab ini kita gunakan untuk melakukan proses pencarian kata atau kalimat dengan cara langsung menggantikan kata/kalimat yang dicari dengan kata/kalimat yang ditentukan. Untuk menggunakan fasilitas ini, ikutilah langkah-langkah berikut ; a. Klik menu Edit, lalu Klik Replace b. Maka akan tampil jendela replace sebagai berikut;

Gambar 4. 3 Jendela Replace

c. Pada option Find what kita ketikkan kata/kalimat yang dicari dan diganti. Misalnyanya kita mencari kata ‘Tandailah’ dan ganti dengan ‘Blocklah’, maka Ketikkan ‘Tandailah’ pada option ini. d. Option Replace with diisi dengan kata/kalimat pengganti. Pada contoh diatas kita isi dengan ‘Blocklah’ e. Klik Replace untuk mengganti satu persatu, atau klik Replace All untuk mengganti secara keseluruhan, dengan resiko seperti kasus

mengganti

kata

“anda”

dengan

kata

“kamu”

tadi.

Sedangkan klik Find Next untuk mencari kata berikutnya. Sedangkan pilihan lainnya sama dengan yang dijelaskan pada bagian Find diatas.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

D. Menggeser Insertion Point (kursor) Agar kita bergerak dengan cepat dalam suatu dokumen yang besar, maka kita harus tahu apa saja perintah untuk menggeser insertion poin ini. 1. Menggunakan Keyboard Tombol

Fungsi

→ atau ←

Berpindah ke kanan atau ke kiri satu karakter

↑ atau ↓

Berpindah ke atas atau ke bawah satu baris

Ctrl+→ atau Ctrl+←

Berpindah ke kanan atau ke kiri satu kata

Ctrl+↑ atau Ctrl+↓

Berpindah ke atas atau kebawah satu paragraph

Home atau End

Berpindah ke awal atau ke akhir baris

Ctrl+Home

atau Berpindah ke awal atau

Ctrl+End

ke akhir dokumen Berpindah ke atas atau

PgUp atau PgDn

ke bawah satu layar Ctrl+PgUp/Ctrl+ PgDn

Berpindah ke atas atau ke bawah satu halaman

Tabel 3. 3 Tabel Menggeser Kursor dengan menggunakan Key Board

Tetapi

pada

prakteknya

memindahkan

insertion

point

secara

sembarang tentu lebih nyaman dengan menggunakan mouse dengan mengklik mouse di lokasi insertion point yang di inginkan. Jika lokasi insertion point di luar area halaman yang tampak kita bisa menggunakan scroll bar dengan mouse. Tetapi tentu saja ini hanya menampilkan layarnya saja untuk insertion pointnya sendiri tetap harus di klik menggunakan mouse.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

2. Menggunakan Go To Ada

cara lain dalam memindahkan insertion point ini yaitu dengan

menggunakan fasilitas Go To. Caranya ; a. Klik menu Edit b. Pilih dan Klik Submenu Go To c. Maka akan tampil jendela Find and Replace, pilihlah Tab Go To seperti dibawah ini ;

Gambar 4. 4 Tab Go To pada Jendela Find and Replace

d. Pada pilihan go to what, kita dapat menentukan jenis Pemindahan yang diinginkan. Misalnyakan kita klik Page untuk berpindah halaman. e. Pada Enter Page number kita isikan 3, lalu klik go to f. Maka insertion point sekarang berada pada halaman ke 3. dst. Tentu saja masih banyak tool atau icon yang bermanfaat untuk melakukan proses editing. Misalnyanya untuk mengedit gambar

Gambar 4. 5 Icon Pcture

Proses editing ini memang juga di pakai di Ms. Word. Tetapi sementara kita hanya akan mencoba memahami Tool tool yang sudah disebutkan tadi. Sedangkan picture editing akan dibahas pada modul tersendiri.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Lembar Kerja No. 5 Memahami Pencarian dan Penggantian Kata

Dari seluruh proses editing mungkin perintah pencarian dan penggantian kata yang sepintas lalu memiliki kegunaan yang relatif sedikit. Biar kamu lebih paham cobalah ketik dulu essai berikut. -------------------------

KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN KOMPUTER Kemajuan teknologi komunikasi sekarang mempunyai pengaruh pada perkembangan pengolahan data. Data dari satu tempat dapat kirim ke tempat lain dengan alat telekomunikasi. Untuk Data yang menggunakan komputer, pengiriman data menggunakan sistem transmisi elektronik, biasanya disebut dengan istilah komunikasi data (data communication). Di dalam sistem komunikasi, istilah jaringan (network) digunakan bila paling sedikit dua atau lebih alat-alat dihubungkan satu dengan yang lainnya. Contoh jaringan yang banyak dilihat sehari-hari adalah jaringan radio dan televisi, dimana beberapa stasiun pemancar saling dihubungkan, sehingga suatu program yang sama dapat disiarkan ke segala penjuru. Komunikasi Data Untuk mengkomunikasikan data dari satu tempat ke tempat yang lain, tiga elemen sistem harus tersedia, yaitu sumber data (source), media transmisi (Transmission media) yang membawa data yang dikirim dari sumber data ke elemen ketiga yaitu penerima (receiver). Bila salah satu elemen tidak ada, maka komunikasi tidak akan dapat dilakukan. Media Transmisi Data

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Transmisi data merupakan proses pengiriman data dari satu sumber ke penerima data. Untuk dapat mengetahui tentang transmisi data lebih lengkap, maka perlu diketahui beberapa hal yang berhubungan dengan proses ini. Hal tersebut menyangkut : •

Media transmisi yang dapat digunakan.



Kapasitas channel transmisi.



Tipe dari channel transmisi.



Kode transmisi yang digunakan.



Mode transmisi



Protokol



Penanganan kesalahan transmisi.

Beberapa media transmisi dapat digunakan sebagai channel (jalur/kanal) transmisi atau carrier dari data yang dikirim, dapat berupa kabel maupun radiasi elektromagnetik. Bila sumber data dan penerima jaraknya tidak terlalu jauh dan dalam area yang lokal, maka dapat digunakan kabel sebagai media transmisinya. Kabel dapat berbentuk kabel tembaga biasa yang digunakan pada telepon, coaxial cable (kabel koax) atau fiber optic (serat optik). Kabel koax merupakan kabel yang dibungkus dengan metal yang lunak dan mempunyai tingkat transmisi data yang lebih tinggi dibanding dengan kabel biasa.tetapi lebih mahal. Sedangkan kabel serat optik dibuat dari serabut-serabut kaca (optical fibers) yang tipis dengan diameter sebesar diameter rambut manusia. Kabel jenis ini mempunyai kecepatan pengiriman data sampai 10 kali lebih besar dari kabel koax. Bila sumber data dan penerima data jaraknya cukup jauh, kanal komunikasi data berupa media radiasi elektromagnetik yang dipancarkan melalui udara terbuka, yang dapat berupa gelombang mikro (microwave), sistem satelit (satellite system) atau sistem laser (laser system). Gelombang merupakan gelombang radio frekuensi tinggi yang dipancarkan dari satu stasiun ke stasiun yang lain. Sifat pemancaran dari gelombang mikro adalah line-of-sight, yaitu tidak boleh terhalang, misalnyanya karena adanya gedung-gedung yang tinggi, bukitbukit atau gunung-gunung. Gelombang mikro biasanya digunakan untuk jarak-jarak yang dekat saja. Untuk jarak yang jauh, harus digunakan stasiun relay yang berjarak 30 sampai 50 kilometer. Stasiun relay diperlukan karena untuk memperkuat sinyal yang diterima dari stasiun relay sebelumnya dan meneruskannya ke stasiun relay berikutnya. Karena gelombang mikro tidak boleh terhalang maka untuk jarak-jarak yang jauh digunakan sistem satelit. Satelit akan menerima sinyal yang dikirim dari stasiun gelombang mikro di

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

bumi dan mengirimkannya kembali ke stasiun bumi yang lainnya. Satelit berfungsi sebagai stasiun relay yang letaknya di luar angkasa.

Kemudian jika telah selesai, yang harus kamu kerjakan adalah 1. Cari setiap kata network pada dokumen yang telah kamu ketik, jumlahnya ada .... kata 2. Cari setiap kata data pada dokumen yang telah kamu ketik, jumlahnya ada .... kata 3. Gantilah setiap kata network dengan kata jaringan 4. Gantilah setipa kata mikro dengan rendah 5. Gantilah setiap kata satelit dengan kata satelit buatan Kalau sudah selesai simpanlah dengan nama file “jaringan nama dan kelas kamu”

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

BAB 4 VEVERAPA PENGATURAN PADA MICROSOFT WORD

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

A. Pengaturan Halaman Dokumen (Page Setup) Agar dokumen yang kita kerjakan dapat dicetak sesuai dengan yang kita

inginkan,

maka

diperlukan

pengetahuan

tentang

tata

cara

pengaturan dokumen, lebih jelasnya perhatikan beberapa hal berikut ini: 1.

Klik menu File, lalu

2.

Klik sub menu Page Setup.

3.

Sehingga tampil jendela Page Setup berikut ini;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 4. 1 Jendela Page Setup

Ingat untuk selalu memastikan setting yang buat telah sesuai keinginan dengan melihat pada preview. Perhatikan jendela page setup diatas: a. Tab Margin, pada tab ini terdapat pengaturan jarak naskah dengan semua

sisi

kertas,

headers,

footers

dan

pengaturan

model

pencetakan. Untuk melakukan perubahan jarak pada margin kita gunakan; menaikan ukuran klik symbol symbol •

atau untuk menurunkan ukuran klik

.

Top, gunanya untuk mengatur jarak naskah mulai dari tepi

atas kertas. •

Bottom, gunanya untuk mengatur jarak naskah mulai dari tepi

bawah kertas.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3



Left, gunanya untuk mengatur jarak naskah mulai dari tepi kiri

kertas. •

Right, gunanya untuk mengatur jarak naskah mulai dari tepi

kanan kertas. •

Gutter, gunanya untuk memberi tempat ketika penjilidan agar

tidak ada teks yang tidak terbaca karena penyempitan akibat proses penjilidan. Pengaturan posisi dari penjilidan ini kita tentukan pada bagian pilihan Gutter position yang menyediakan dua alternatif posisi, yaitu penjilidan di sebelah kiri (left) atau atas (top) • Tab Orientation, gunanya untuk menetukan arah percetakan halaman. Portrait, jika kita menginginkan metode pengaturan

i.

halaman dokumen dengan arah tegak (vertikal), ii.

Landscape, jika kita menginginkan metode pengaturan

halaman dokumen dengan arah melebar (horizontal) •

Header, gunanya untuk mengatur jarak header mulai dari tepi

atas kertas. •

Footer, gunanya untuk mengatur jarak footer mulai dari tepi

bawah kertas. •

Mirror Margin, pengaturan ini bertujuan untuk memberikan

ukuran margin yang sama pada kedua sisi dalam satu lembar kertas, biasanya di gunakan untuk membuat buku. Jika pilihan ini kita aktifkan, maka pada tab margin akan ada perubahan pilihan seperti berikut ;

Gambar 4. 2 Tab Margin

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Perubahan terjadi pada option left dan right dimana kedua pilihan ini diganti dengan nama Inside dan Outside. Inside, gunanya untuk pengaturan batas dokumen yang

i.

bagian dalam. ii.

Outside, gunanya untuk pengaturan batas dokumen

bagian luar. • 2 pages per sheet, gunanya agar dalam satu kertas dicetak dua halaman. Perbedaannya dengan book fold terletak pada orientasi kertas, book fold hanya berlaku untuk landscape. Sedangkan 2 pages per sheet bisa berlaku untuk kedua jenis orientation, baik lanscape maupun portrait.

Gambar 4. 3 Orientation Portrait Landscape

Gambar 4. 4 Orientatio

Gambar 4. 5 Book Fold

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Dari perbandingan jendela di atas bisa kita lihat bahwa pada jenis multiple pages book fold, orientation portrait tidak bisa diaktifkan, berbeda dengan 2 pages per sheet. b. Tab Paper Size, gunanya untuk mengatur ukuran panjang dan lebar kertas.

Gambar 4. 6 Tab Paper Size untuk mengatur Panjang dan Lebar kertas

• Paper size, gunanya untuk mengatur ukuran kertas yang digunakan. Kita di Indonesia sering menggunakan ukuran kertas A4 atau F4. Jika ukuran kertas yang kita gunakan tidak ada yang cocok dengan yang disediakan oleh Ms. Word, maka pilihlah option Custom Size. Hati-hati dalam memasukkan ukuran kertas, lihat satuan yang kamu pakai, lebih baik menggunakan ukuran centi meter. Karena bisanya kertas yang dijual di toko-toko buku menggunakan satuan ini.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

• Width, gunanya untuk mengatur ukuran lebar kertas jika kita memilih option custom size. • Height, gunanya untuk mengatur ukuran tinggi kertas jika kita memilih option custom size. • Apply

to,

gunanya

untuk

menentukan

cakupan

dari

pengaturan yang diberikan pada jendela ini ; Whole document, jika pengaturan margin berlaku untuk

i.

seluruh dokumen. This point forward, jika pengaturan dokumen ini berlaku

ii.

mulai dari halaman yang aktif pada posisi insertion point sekarang berada, sampai halaman terakhir. This section, jika pengaturan margin hanya berlaku

iii.

pada halaman yang aktif saja. Selected text, jika pengaturan hanya berfungsi pada

iv.

teks yang diblok. • Default, gunanya agar merubahan pengaturan setting yang dibuat menjadi default dari Ms. Word.

Pengaturan Huruf (Font ) Pada naskah-naskah bukan resmi. Seperti koran, majalah, buku populer dll, daya tarik penampilan adalah faktor penting sebelum isi dari tulisan. Sebab kalau tampilannya kaku, belum tentu orang mau membaca. Selain

isi

tulisan

juga

harus

menarik

perhatian

pembaca.

Untuk

menambah daya tarik dari suatu dokumen, pengaturan huruf adalah salah satu cara yang bisa kita gunakan. Untuk pengaturan huruf ini kita dapat menggunakan dua cara, yaitu ; 1. Menggunakan toolbar Dengan metode kita hanya dapat melakukan pengaturan terhadap jenis huruf dan ukuran yang digunakan. Caranya ; a. Blok terlebih dahulu teks yang akan kita rubah jenis atau ukuran hurupnya. AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

b. Klik panah kebawah pada jenis font yang terdapat pada toolbar standar (

), sehingga muncul daftar huruf yang disediakan oleh

Ms. Word. Kliklah huruf pilihan Kamu. Jenis font

Font size

c. Untuk merubah ukuran huruf, klik panah kebawah pada font size yang disebelah kanan jenis font (

). Lalu kliklah ukuran huruf yang

diinginkan. 2. Menggunakan menu Jika kamu ingin mendapatkan efek lain pada tulisan, tentu kedua icon tadi masih sangat minimalis. Untuk itu kamu bisa menggunakan menu Format → Font

Gambar 4.7 Menu Format

Jika kita gunakan metode ini, kita dapat menggunakan beberapa efek yang menarik. Caranya ; a. Blok terlebih dahulu teks yang akan kita ganti settingnya. b. Klik menu Format, lalu klik sub menu Font, sehingga muncul jendela dialog font sebagai berikut;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 4.8. Jendela Font

Untuk melihat efek dari perubahan setting yang kita buat, pastikan untuk selalu melihat pada kotak preview. Pada jendela ini ada banyak variasi huruf yang bisa kita gunakan untuk membuat naskah kita tampil lebih menarik, perhatikan beberapa pengetahuan penting berikut: •

Tab Font, tab ini menampilkan banyak sekali fitur yang

menarik walaupun beberapa di antaranya bisa kita lihat pada formating toolbar. Agar lebih jelas kita tetap akan membahas semuanya satu persatu ; i.

Font, gunanya untuk memilih jenis huruf. Fungsi dan cara penggunaannya sama dengan icon font seperti yang sudah dijelaskan.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Font Style, gunanya untuk mengatur model huruf,

ii.

apakah cetak tebal (bold), miring (italic), gabungan tebal dengan miring atau model reguler Size, gunanya untuk menentukan ukuran huruf yang

iii.

telah dipilih. Font Color, gunanya untuk menentukan jenis warna dari

iv.

huruf yang dipilih. Biasanya hurup otomatis hitam, padahal terkadang kita memerlukan warna lain untuk kepentingan tertentu. Underline Style, gunanya untuk menentukan jenis garis

v.

bawah yang diinginkan. Karena biasanya garis bawah yang diberikan icon underline berupa garis biasa. Untuk memilih jenis garis bawah, klik tab ini lalu klik jenis garis bawah yang diinginkan.

vi.

Underline Color, digunakan untuk menentukan warna dari garis bawah yang dipilih.

vii.

Effects, digunakan jika kita ingin memberikan efek khusus terhadap teks. Pada option terdapat beberapa pilihan sebagai berikut;



Strikethrough,

gunanya

untuk

membuat

teks

bergaris tengah. Contoh “ Strikethrough “ 

Double Strikethrough, sama dengan efek diatas

tetapi garisnya dua. Contoh “ Double Strikethrough “ 

Superscript, gunanya untuk membuat teks naik ½

dari tinggi huruf biasa. Biasanya digunakan untuk membuat perpangkatan. Contoh “ 42 “

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan



Subscript, gunanya untuk membuat teks akan

turun ½ dari tinggi huruf biasa. Biasanya digunakan dalam penulisan kata-kata ilmiah. Contoh “ H2O “ 

Shadow,

bayangan

gunanya

terhadap

untuk

teks

memberikan

yang

diblok.

efek

Contoh

“Shadow Shadow”” 

Outline, gunanya agar teks yang diblok terlihat

hanya bagian luarnya saja. Contoh “Outline“ 

Emboss,

gunanya

agar

teks

tampak

seperti

menonjol dibandingkan teks normal. Contoh “Emboss Emboss“ 

Engrave,

kebalikan

dari

emboss.

Contoh

“Engrave Engrave“ 

Small Caps, gunanya agar teks dicetak kapital tapi

ukurannya lebih kecil. Contoh “SMALL CAPS” 

All Caps, gunanya merubah tulisan yang di blok

menjadi huruf besar semua. Contoh “ALL CAPS “ 

Hidden, gunanya agar tulisan yang diblok tidak

nampak bahkan lokasinyapun kosong seperti hilang padahal tulisannya masih ada di tempat semula jika kita suatu saat membuang efek ini •

Tab Character Spacing

Seperti namanya tab ini berguna untuk mengatur skala, spasi dan posisi karakter, coba perhatikan contoh berikut

Gambar 4.9 Jendela Tab Character Spacing

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

jadi untuk menulis angka 2 kecil dan di geser kebawah kita gunakan scale 50% dari font size aslinya dan posisinya di turunkan (Position: Lowered) sebanyak 5 pt. sedangkan untuk menulis (2x + y) kita gunakan posisinya dinaikan sebanyak 8 pt (Position: Raised)

Gambar 4.10 Jendela Character Spacing

sedangkan untuk spacing, kita akan sangat jarang merubah jarak spasi tulisan kita. Begitupun untuk kerning for font. Sebetulnya untuk contoh di atas tentu saja disarankan untuk menggunakan

equation

editor,

karena

pasilitas

yang

diberikan lebih memungkinkan untuk menuliskan rumus yang baik dan benar. •

Tab Text Effect

Gambar 4.11 Tab Text Effect

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

fungsi tab text effects adalah untuk memberikan animasi pada teks yang kita blok pada contoh diatas • blinking

background

mengahasilkan

kelap-kelip

pada warna

kata hitam

Teknologi, pada

latar

belakang kata yang kita blok. • Las Vegas Light pada kata Informasi, menghasilkan kelap-kelip warna hijau mirip lampu disekeliling kata yang di blok • Marching black/red Ants pada kata dan komunikasi, hasilnya mirip lampu yang seakan-akan bergerak maju, berwarna hitam atau merah. • Shimmer pada kata Kelas, hasilnya berupa animasi hurup mem-blur • Sparkle text pada kata Delapan, hasilnya berupa kelapkelip warna warni pada kata yang di blok. Harus di ketahui ketika kita mencetak tentu animasi ini tidak akan tercetak. Jadi hanya berlaku pada layout Ms. Word saja.

C. Pengaturan Teks Pada materi ini kita akan mempelajari tentang bagaimana membuat teks cetak tebal, cetak miring, bergaris bawah, rata kiri, rata tengah, rata kanan dan rata kedua sisi. Untuk lebih jelasnya, ikuti pembahasan dibawah ini. Cara pengaturan teks ; 1. Block terlebih dahulu teks yang akan di olah. 2. Kemudian klik icon tentang pengaturan teks ini yang terdapat pada toolbar formatting. Lihat gambar ;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

Memberikan jenis perataan, kamu tinggal Menebalkan, perhatikan bentuknya, memiringkan dan menggarisbawahi hurup ada rata kiri, tengah, kanan, dan rata kedua sisinya

3

Mengganti jenis & ukuran hurup

Kegunaan dari icon B I U terlihat seperti contoh berikut ; Font Style Bold

Teks awal Contoh tulisan

Hasil Contoh

Italic Underline

Contoh tulisan Contoh tulisan

tulisan Contoh tulisan Contoh tulisan

Reguler

Contoh tulisan

Contoh tulisan

Untuk melihat kegunaan jenis perataan perhatikan contoh berikut; Rata kiri (left)

Rata tengah

Rata kanan Rata pada kedua

(center)

(right) sisi (justify)

D. Pengaturan Paragraf Adakalanya kita butuh membuat paragraph dengan aturan tertentu seperti jarak antar baris, jarak antar paragraph dan jenis perataan pada setiap paragraph caranya sebagai berikut ; 1. Klik menu Format 2. Klik sub menu Paragraph, maka muncul jendela paragraph seperti berikut ;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 4.12 Jendela Pengatutan Paragrap

untuk melakukan pengaturan tadi Perhatikan jendela paragraph diatas : a. Alignment, gunanya untuk mengatur

jenis perataan paragraph.

Pada bagian ini terdapat 4 pilihan, yaitu •

Rata kiri (align left),



Rata tengah (center),



Rata kanan (align right),



rata kedua sisi (justify).

b. Left, gunanya untuk menentukan jarak paragraph dari batas kiri halaman. c. Right, gunanya untuk menentukan jarak paragraph dari batas kanan halaman. d. Before, gunanya untuk mengatur spasi sebelum baris insertion point. e. After, gunanya untuk mengatur spasi setelah baris insertion point. f. Line Spacing, gunanya untuk menentukan spasi antar baris, pilihannya single, 1.5, doble, multiple, exactly, At least. Hal ini tergantung media penulisan kita, kalau koran, novel biasanya satu

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

spasi. Sedangkan karya ilmiah biasanya menggunakan 1,5 spasi. Tetapi tentu hal ini tergantung kebiasaan yang disepakati. g. Special, gunanya untuk menentukan jenis paragraph, apakah menjorok kedalam pada baris pertama (first line) atau menjorok kedalam

untuk

keseluruhan

paragraph

(hanging)

sedangkan

jaraknya ditentukan oleh ukuran (by;) yang terletak disebelah kanan special.

E. Membuat Header dan Footer Kita sebetulnya jarang membuat Header atau catatan kepala, yaitu keterangan naskah yang diletakkan dibagian atas halaman. Lain halnya dengan Footer atau catatan kaki. Kita biasa menemukan catatan kaki pada karya ilmiah atau kitab suci. Biasanya berupa keterangan pada kata atau masalah tertentu pada naskah utama yang tidak bisa ditampilkan dengan alasan mungkin bisa merusak subtansi masalah, atau alasan lain. Tetapi lebih sering lagi kita menemukan footer untuk menulis judul buku atau bab seperti pada buku ini. Langkah-langkah membuat header dan footer ;

Gambar 4. 13 Icon Header dan Footer

1.

Klik menu View.

2.

Pilih dan klik tab Header and Footer sehingga insertion point

otomatis berada pada bagian atas dokumen (membuat header). 3.

Ketikkan teks yang untuk header sesuai dengan keinginan kita,

4.

Jika kita tidak bermaksud membuat header pindahlah ke footer

dengan mengklik icon switch

bag 3-4

4

. AK Cd-3032 Darmawan

5.

Ketikkan teks untuk footer

6.

klik ganda diluar kotak header dan footer untuk keluar dari

format ini, jika kita sudah menyelesaikan keterangan yang kita ingin tampilkan.

F. Memberi Nomor Halaman Memberikan penomoran halaman tentu sangat penting seperti halnya yang bisa kamu lihat pada bagian bawah buku ini. Soalnya jika pembaca harus mencari-cari pokok bahasan yang dicari dalam sebuah buku tanpa ada nomor halaman, kira-kira bagai mana ya? Apa harus di buka satu persatu dari awal? Cara membuat nomor halaman bisa menggunakan: 1. Header and footer bar insert page number, memasukkan nomor halaman pada insertion point sekarang berada. insert number of pages, memasukkan jumlah halaman pada insertion point berada Format page number, berguna untuk •

Mengatur jenis angka pada pilihan yang disediakan number format



Pengaturan

angka awal pada

melanjutkan

dari

sebelumnya?

page

numbering,

(continue

from

apakah previous

section) atau di atur manual pada start at.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 4.14 Jendela untuk mengatur nomor halaman

2. Menu Insert Jika ingin menggunakan menu insert, Klik Insert → page numbers..., sehingga tampak jendela page

a.

numbers. Ada 2 pilihan posisi nomor halaman yang bisa dipilih, apakah

b.

pada bagian atas (header)atau bagian bawah kertas (footer)

Gambar 4.15 Jendela untuk mengatur Posisi nomor halaman di bagian atas kertas

Gambar 4.16. Jendela untuk mengatur Posisi nomor halaman di bagian bawah kertas

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

c.

Dan ada 5 jenis perataan; kiri, tengah, kanan, sisi dalam dan

sisi luar.

Gambar 4.17 Jendela untuk mengatur posisi nomor halaman disebelah kiri

Gambar 4.18 Jendela untuk mengatur posisi nomor halaman ditengah

Gambar 4.19 Jendela untuk mengatur posisi nomor halaman dikanan

Gambar 4. 20 Jendela untuk mengatur posisi nomor halaman dibagian dalam kertas

Gambar 4. 21 Jendela untuk mengatur posisi nomor halaman dibagian luar kertas

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Pilihan perataan inside dan outside kita gunakan untuk pengetikan naskah buku, seperti halnya yang telah dijelaskan pada multiple page di bagian awal modul 4 ini. d.

Jika membutuhkan jenis angka dan format angka awal klik

format, sampai tampil jendela page number format seperti yang telah di jelaskan di muka. Klik Ok setelah semua setting selesai di buat.

e.

Lembar Kerja No. 6 Memahami Proses Editing Pada Pemakaian; Jenis, Ukuran Dan Bentuk Huruf

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Jenis dan ukuran hurup sangat beragam, sekarang kamu buka kembali file “apa itu komputer” dengan menggunakan icon

. Coba kamu

perhatikan hasil ketikan kamu. Cenderung monoton dan membosankan kan? Karena dokumen itu penting untuk kita pelajari dan hapalkan, sekarang coba kamu edit jenis hurup dan ukurannya. Kamu tentu lebih tahu bentuk tulisan yang menarik bagi kamu. Dan membuat kamu lebih nyaman untuk menghapalnya. Cobalah kamu berkreasi sebaik mungkin. Contoh tulisan yang menarik, lihat contoh berikut dibawah ini.

Apa itu Komputer ? Istilah komputer mempunyai arti yang luas dan berbeda bagi setiap orang. Istilah komputer (computer) diambil dari bahasa Latin computare yang berarti menghitung (to compute atau to reckon). Menurut Blissmer (1985), komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu menerima input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan perintahperintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk informasi. Sedangkan menurut Sanders (1985), komputer adalah sistem elektronik untuk memanipulasi data yang cepat dan tepat serta dirancang dan diorganisasikan supaya secara otomatis menerima dan menyimpan data input, memprosesnya, dan menghasilkan output berdasarkan instruksiinstruksi yang telah tersimpan di dalam memori. Dan masih banyak lagi ahli yang mencoba mendefinisikan secara berbeda tentang komputer. Namun, pada intinya dapat disimpulkan bahwa komputer adalah suatu peralatan elektronik yang dapat menerima input, mengolah input, memberikan informasi, menggunakan suatu program yang tersimpan di memori komputer, dapat menyimpan program dan hasil pengolahan, serta bekerja secara otomatis.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Cara penulisan tadi alih-alih nampak indah malah jadi berkesan aneh. Nah dari contoh tadi kamu tentu lebih tahu, bentuk penulisan yang menurut kamu enak untuk belajar. Cobalah mengeditnya. Kemudian simpan dengan nama file “modifikasi 1 nama dan kelas kamu”.

Lembar Kerja No. 7

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Memahami Jenis Perataan, Header and Footer Jenis perataan sangat penting dan berguna tergantung kebutuhannya. Sementara gunakan perataan ini sekedar hanya untuk estetika saja. Sekarang cobalah berkreasi mengetik sebuah puisi atau essai apa saja. Yang penting memanfaatkan Jenis dan ukuran huru p serta jenis perataan. Perhatikan cotoh sederhana berikut.

Untuk Mega Anakku Mega Dunia sama sekali bukanlah negeri mimpi Bukanlah hari hari yang bisa kamu reka sekenanya Bukanlah tempat dimana kamu menengadah kelangit Dan tiba tiba makanan masuk ke mulutmu … … … Mega Ingatlah satu hal Persiapkan semua pertarungan dengan logika sestruktur mungkin Logika yang tidak sekedar visibel tapi juga realibel Mega Jadilah Petarung Jadilah pemenangnya Jadilah anak tertua yang bisa dituakan Kenangan dari ayah buat mega 150504

Ingatlah contoh terbaik bukan sekedar dari mereka yang menang tapi juga dari mereka yang kalah Tulisan pada baris terbawah simpanlah pada catatan kaki naskah kamu. Puisi diatas tentu hanya sekedar contoh saja, kamu bisa membuat puisi sesuai keinginan kamu, tetapi ingat; buat contoh perataan dan catatan kaki, ya!

BAB 5 AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

MEMBERIKAN PENOMORAN DAN LAMBANG PADA PENGURUTAN

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

Penomoran sangat penting ketika kita menuliskan urutan tertentu dari langkah, rincian jenis, menuliskan soal ujian dan lain sebagainya. Sedangkan

bag 3-4

4

Bullet adalah gambar-gambar kecil yang berfungsi untuk AK Cd-3032 Darmawan

mempercantik tampilan dari suatu rincian atau urutan tertentu yang otomatis dilakukan oleh komputer.

A. Langkah-langkah membuat Bullet dan Nomor

1. Klik menu format 2. Lalu klik Bullets and Numbering, sehingga muncul jendela bullets and numbering sebagai berikut ;

Gambar 5. 1 Jendela untuk mengatur penomoran pada naskah

3. Pilih model bullet yang diinginkan lalu tekan klik OK. Jika ingin melihat gambar yang lain , klik customize. Begitu juga halnya dengan nomor. Pada tampilan gambar diatas klik tab Numbered yang terletak pada bagian atas, sehingga muncul jenis nomor yang tersedia. Pilihlah penulisan yang dianggap paling cocok, jika ada beberapa perubahan yang diinginkan gunakan customize.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 5. 2 Jendela untuk mengatur Jenis penomoran pada naskah

terutama pada number style karena penomoran default dari jendela bulet and numbering sangat terbatas pilihannya. Ingatlah untuk selalu melihat preview untuk memastikan kesesuaian pilihan.

B. Langkah-langkah membuat Multi Level Numbered ; Ketika melakukan penomoran tentu saja kita seringkali mendapatkan penomoran yang merupakan sub nomor dari level sebelumnya. misalnya kita ingin menuliskan; 5.4.6 Membuat Header dan Footer kita pahami •

Posisi ‘5’ adalah level 1



Posisi ‘4’ adalah level 2, dan



Posisi ‘6’ adalah level 3

Sedangkan langkah membuat multi level numor, adalah sebagai berikut; 1.

bag 3-4

Klik menu format

4

AK Cd-3032 Darmawan

2.

Lalu pilih dan klik Bullets and Numbering, kemudian pilih Tab

Multilevel numbered atau outline numbered sehingga muncul jendela bullets and numbering sebagai berikut ;

Gambar 5. 3 Jendela untuk mengatur penomoran bertingkat pada naskah

3.

Pada

bagian

ini

ada

beberapa

hal

yang

penting

untuk

diperhatikan.

Gambar 5. 4 Jendela salah satu pilihan jenis penomoran bertingkat

4.

Setiap level bisa di modifikasi stylenya dalam betuk hurup,

nomor

atau

lambang

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

sesuai

kebutuhan.

Dan

dalam

penulisan

3

penomoran biasa digunakan “)” (tanda kurung) atau “.” (tanda titik), untuk ini bisa langsung dituliskan di number format. Contoh a. Atau a) Untuk memastikan bahwa perubahan yang dibuat sudah sesuai dengan keinginan perhatikan preview yang di tampikan. Harus diperhatikan bahwa penulisan multi level ini di usahakan tidak terlalu berlebihan sampai beberapa level.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 8 Mengurutkan dengan Lambang Angka & Bullets.

Cobalah ketikkan data berikut, kamu boleh sekaligus mengisinya, boleh juga tidak. Kalau ada yang ragu cara mengerjakannya bacalah lagi Modul Belajar 4 Daftar Riwayat Hidup Ibu/Bapak* 1. Data Pribadi; a. Nama b. Alamat c. Tempat tanggal lahir d. Status marital e. Orang tua; * Nama ibu * Nama bapak * Alamat 2. Data Pendidikan ; a. SD b. SMP c. SMU d. Perguruan Tinggi; * DIII * DIV * S1 * Spesialisasi * S2 * S3 3. Data Pekerjaan; a. Tahun .........../............. b. Tahun ........../.............. 4. Data Tambahan; a. Hobi b. Minat

: : : : : : : : : : : : : : : :

: :

Kalau sudah selesai simpanlah dengan nama “daftar riwayat hidup nama & kelas kamu”

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

BAB 6 MENGGUNAKAN KOLOM DAN MANFAATNYA

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

A. Memahami layout Koran Sering kali dan hampir pada seluruh tampilan koran atau majalah, uraian cerita atau naskah ditulis dalam bentuk kolom-kolom. Ada banyak alasan penggunaan metode kolom ini. Tetapi hampir semua literatur memiliki alasan utama yang sama, yaitu metode ini di buat agar si pembaca tidak lelah dalam membaca essai atau berita yang ditulis dalam koran itu. Karena biasanya koran berlembar-lembar kan? Nah tentu mata si pembaca akan cepat lelah dan bosan jika dia harus membaca dari ujung kiri koran ke kanan kemudian harus kembali ke kiri di ujung baris. Bisa-bisa malah ganti baris tanpa di sengaja. Merepotkan bukan ? Kalau tidak percaya coba perhatikan kolom berikut.

Sumber: belia “PR” 22 Juli 2008

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 6. 1 Contoh tampilan koran

Nah, terlihat lebih nyaman dan menarik bukan? Untuk membuat kolom seperti itu kita bisa menggunakan 2 cara; 1. Memilih menu format → Colomns, sehingga jendela berikut akan tampak

Gambar 6. 2 Jendela Pengaturan Jumlah Kolom untuk Teks

a.

Pada Presets, diperlihatkan beberapa pilihan bentuk colomns

yang sesuai dengan kebutuhan b.

Jika kamu ingin menentukan jumlah kolom kamu bisa

menambahkan pada number of colomns c.

Selalu perhatikan preview di samping kanan bawah, agar

layout yang diinginkan tepat. d.

Line Between

Aplikasi ini bertujuan memberi garis pemisah antar kolom yang anda buat e.

Cakupan Aturan Kolom

Pada bagian apply to ini ada 4 pilihan teks yang bisa dicakup oleh aturan kolom yang dibuat; bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan



whole dokument

: Seluruh dokumen



selected text

: Teks yang diseleksi



selected section

: Bagian yang diseleksi



this point forward

: dari mulai posisi kursor dan selanjutnya

2. Mengklik icon

pada standar tool bar, sehingga timbul pilihan

berikut,

geserlah mouse kamu ke sebalah kanan sesuai dengan jumlah kolom yang kamu butuhkan. Tentu pilihan bentuk dan lain sebagainya tidak bisa kita setting dengan fasilitas ini. Fasilitas icon columns ini akan memberikan bentuk otomatis sama besar pada setiap kolom.

B. Membuat Drop Caps Drop Caps biasanya terletak pada awal paragrap, biasanya pada paragrap awal setiap bab dari Novel atau cerpen. Drop Caps ini di tujukan untuk memperindah tampilan secara keseluruhan.

Sumber: belia “PR” 22 Juli 2008

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 6. 3 Contoh Penggunaan DropCaps pada Koran Sumber: belia “PR” 22 Juli 2008

Untuk membuat drop cups: 1.

Pilihlah Drop Cups pada menu Format, (jika naskah sudah di ketik

terlebih dahulu blok paragraf yang akan di beri Drop Cups) sehingga tampak windows berikut

Gambar 6. 4 Jendela DropCap

2.

Kemudian pilihlah diantara 2 pilihan yang disediakan Dropped

a.

; hurup pertama pada awal paragrap diperbesar

ukurannya dan sisa hurup/kalimat berikutnya dibuat menjorok hanya sampai sebatas habisnya ukuran hurup yang dimaksud. Seperti contoh pada koran belia di atas. In Margin

b.

; hurup pertama pada awal paragrap di perbesar

dan hurup/kalimat sisanya menjorok sampai akhir paragrap. Tentu pilihan none tidak termasuk pada pilihan yang sedang kita bicarakan. Kita sedang bicara cara membuat drop cap kan? Jadi tentu pilihan kita adalah metode Dropped atau metode in Margin. Hati-hati sesuai dengan tujuan awalnya estetika dari penulisan naskah secara keseluruhan adalah alasan utama dari metode yang kemudian akan dipilih.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 9 Memahami Kolom bagian 1 Cobalah anda ketikkan essai berikut!

Kapasitas Kanal Transmisi

B

andwidth (lebar band) menunjukkan sejumlah data yang dapat ditransmisikan untuk satu unit waktu yang dinyatakan dalam satuan bits per second (bps) atau characters per second (cps). Bandwith dengan satuannya bps atau cps menyatakan ukuran dari kapaitas kanal transmisi, bukan ukuran kecepatan. Transmisi data dengan ukuran 1000 bps tidak dapat dikatakan lebih cepat dari transmisi data dengan ukuran 200 bps, tetapi dapat dikatakan bahwa lebih banyak data yang dapat dikirimkan pada satu unit waktu tertentu (detik). Kapasitas atau transfer rate (tingkat penyaluran) atau baud rate dari kanal tranmisi dapat digolongkan dalam narrowband channel, voice band channel, wideband channel. Narrowband channel atau subvoice grade channel merupakan kanal transmisi dengan bandwidth yang rendah, berkisar dari 50-300 bps. Biaya transmisi lewat narrow band channel lebih rendah, tetapi biaya rata-rata per bitnya lebih mahal dengan tingkat kemampuan kesalahan yang besar. Jalur telegraph merupakan contoh dari kanal jenis ini.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

Voice band channel atau voice grade channel merupakan kanal transmisi yang mempunyai bandwidth lebih besar dibandingkan dengan narrowband channel, yang berkisar dari 300 500 bps. Jalur telepon merupakan contoh dari kanal jenis ini. Wideband channel atau broad band channel adalah kanal transmisi yang digunakan untuk transmisi volume data yang besar dengan bandwidth sampai 1 juta bps. Secara umum transmisi data dengan kanal ini sangat mahal, tetapi bila diperhitungkan biaya per bitnya akan lebih murah dan kemungkinan kesalahan transmisi kecil. Jalur telepon jarak jauh menggunakan kanal wideband, yaitu menggunakan media kabel koax yang ditanam di dasar atau gelombang mikro atau sistem satelit. Tipe Kanal Transmisi Suatu channel transmisi dapat mempunyai tipe transmisi satu arah (one way tarnsmision), transmisi dua arah bergantian (either way transmision) atau transmisi dua arah serentak (both way transmission). Tipe transmisi satu arah merupakan kanal transmisi yang hanya dapat

membawa informasi data dalam bentuk satu arah saja, tidak bisa bolak-balik. Siaran radio atau televisi merupakan contoh dari transmisi dari arah, yaitu sinyal yang dikirimkan dari stasiun pemancar hanya dapat diterima oleh pesawat penangkap siaran, tetapi pesawat penangkap siaran tidak dapat mengirimkan informasi balik ke stasiun pemancar. Pengiriman data dari satu komputer ke komputer lain yang searah (komputer yang satu sebagai pengirim dan komputer yang lainnya sebagai penerima) merupakan contoh transmisi satu arah. Tipe transmisi dua arah bergantian (two way transmission atau half duplex) merupakan kanal transmisi dimana informasi data dapat mengalir dalam dua arah yang bergantian (satu arah dalam suatu saat tertentu), yaitu bila satu mengirimkan, yang lain sebagai penerima dan sebaliknya, tidak bisa serentak. Dengan transmisi dua arah bergantian maka dapat mengirim dan menerima data. Walkie-talkie merupakan contoh dari transmisi dua arah bergantian, yaitu dapat mendengarkan atau berbicara secara bergantian.

3

Tipe transmisi dua arah serentak (both-way transmission atau fullduplex) merupakan kanal dimana informasi data dapat mengalir

dalam dua arah secara serentak (dapat mengirim dan menerima data pada saat bersamaan). Komunikasi lewat telepon merupakan contoh dari transmisi

dua arah serentak, yaitu dapat berbicara sekaligus mendengarkan apa yang sedang diucapkan oleh lawan bicara.

Jika kamu telah mengetikkan seluruh essai tadi simpanlah dengan nama “kapasitas kanal, nama & kelas kamu”.

Lembar Kerja No. 10 Memahami Kolom bag 2

Sekarang kita bayangkan kalau kita sendiri yang membuat essai dan ditampilkan di majalah dinding tentu lebih menyenangkan. Cobalah kamu persiapkan datanya di rumah dan ketikkan hasilnya di Laboratorium. Biar persiapan kamu lebih meyakinkan, tempellah hasil coretan persiapan essai kamu di rumah dengan lem pada kolom berikut; (tempel yang rapih ya!)

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Simpan nama filenya sesuai dengan judul essai yang telah kamu tulis.

LATIHAN UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL BAG I. PILIHAN GANDA 1. Contoh software pengolah kata adalah ... a. Microsoft Access b. Microsoft Excel c. Microsoft Power Point d. Microsoft Word 2. Cara mengakhiri program pada Ms. Word adalah kecuali a. Klik File → Close b. Klik icon close ( ) c. Klik File → Exit d. ALT + F4 3. Bar yang harus di aktifkan terlebih dahulu dengan icon adalah a. Menu Bar b. Standar Tool Bar c. Formating Tool Bar d. Drawing Tool Bar 4. Perintah merupakan sub menu dari menu a. Table c. Format b. Tools d. Insert 5. Yang tidak termasuk perintah perataan adalah a. c. b. d. 6. Bar yang berisi font style dan font size adalah... a. Menu bar AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

b. Standar Tool bar c. Formating Tool bar d. Drawing Tool bar 7. Dalam memindahkan teks pada proses editing di perlukan perintah a. Cut dan Copy b. Cut dan Paste c. Copy dan Paste d. Cut, Copy dan Paste 8. Pada Ms. Word versi 2007 menu File tidak ada di Menu barnya. Untuk mengaktifkan menu Filenya kita memerlukan icon a. c. b. d. 9. Agar Drop Cops yang kita buat membuat paragraph dimana kita meletakkannya hanya menjorok sebesar hurup yang dimaksud maka kita menggunakan pilihan a. None c. In Margin b. Dropped d. Indent 10. Untuk memberikan nomor halaman pada kertas kerja kita menggunakan c. a. d. b.

BAG II. URAIAN SINGKAT 1. Sebutkan langkah-langkah memulai dan mengakhiri Ms. Word. 2. Sebutkan jenis cara menyimpan document dan langkahlangkahnya. 3. Apakah perbedaan dari perintah find dan replace? 4. Apakah kegunaan perintah cut dan delete pada proses editing sama, jelaskan! 5. Jelaskan cara membuat penomoran berikut 1.1. Tips belajar yang baik 1.1.1. Belajar di sekolah 1.1.1.1. ................ 1.1.1.2. ................ 1.1.2. Belajar di rumah 1.1.2.1. ................ 1.1.2.2. ................ 1.2. Tips Mengikuti Ujian 1.2.1. dst BAG III UJIAN PRAKTEK

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Jika kamu aktif di Ekskul di sekolahmu pasti suka ada penerimaan anggota baru kan? Sekarang coba rancang sebuah formulir pendaftaran penerimaan anggota baru ekskul yang kamu ikuti yang isinya sekaligus berisi riwayat hidup dan pengalaman organisasi dari calon anggota. Simpan hasil kerjanya di My Document dan letakkan di direktori UTS Praktek Kelas 8. Buat yang rapih dan betul-betul menggambarkan calon anggota baru ya!

BAB 7 MEMBUAT TABEL

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

A. Insert Table Untuk membuat table dalam Ms. Word dapat sebenarnya ada 2 cara yaitu dengan memanfaatkan fasilitas insert table dan insert Ms. Excel worksheet (

). Tetapi karena kita belum membahas

Ms.

Excel maka pada modul ini kita hanya akan membahas insert table terlebih dahulu yang dilakukan dengan cara 1. Klik menu Table 2. Pilih tab Insert lalu klik tab Table, sehingga muncul jendela sbb ;

Gambar 7. 1 Jendela Untuk membuat tabel pada Ms Word

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Perhatikan jendela di atas, ada beberapa hal yang harus kamu pahami; Option

a.

Number

of

Column

digunakan

untuk

menentukan jumlah kolom dari tabel. Option Number of Rows digunakan untuk menentukan

b.

jumlah baris dari tabel. Pada tab AutoFit behavior terdapat 3 pilihan ukuran

c.

otomatis yang dapat dipilih sesuai dengan tabel yang akan dibuat. •

Option Fixed column width akan membuat tabel pada area aktif dengan ukuran kolom yang ditentukan pada pilihan yang terletak disebelah pilihan ini .



Option autoFit to contents width akan membuat tabel pada area aktif yang lebar kolomnya akan otomatis disesuaikan dengan isi kolom.



Option autoFix to windows akan membuat tabel pada area yang aktif yang lebar kolomnya akan otomatis disesuaikan dengan lebar windows.

d.

Jika

ingin

membuat

tabel

dengan

format

yang

disediakan oleh Microsoft Word, kita dapat memilih pada tab Auto Format.

B. Cara Menghapus Kolom dan Baris pada Tabel Untuk menghapus kolom atau baris pada sebuah tabel ikutilah langkah-langkah berikut ini: 1.

Blocklah kolom atau baris yang hendak di hapus

2.

Klik kanan pada bagian yang telah terblock Baris

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

Kolom

Baris 1 Baris 2 Baris 3 3

Kolom A 3.

Kolom B

Kolom C

Sehingga muncul windows berikut;

Gambar 7. 2 Jendela untuk menghapus kolom atau baris

a.

Tekan OK

jika hanya satu sel yang hendak di

hapus b.

Pilih delete entire row untuk menghapus 1 baris

pada posisi insertion point atau blok, atau c.

Pilih delete entire column untuk menghapus 1

kolom pada posisi insertion point atau blok.

C. Menggabung Kolom dan Baris pada Tabel. Ketika kita membuat sebuah tabel kadang-kadang kita butuh untuk menggabungkan beberapa sel sekolom atau beberapa sel sebaris, atau kombinasi keduanya. Untuk keperluan itu, langkahlangkahnya adalah: 1. Block kolom atau baris yang hendak di gabung 2. Kemudian pilih merge sel A

B

pada menu table C

D

Contoh sel yang di merge dalam satu baris

1 2 3

Contoh sel yang di

Contoh sel gabungan baris dan kolom yang di merge

4

merge dalam satu kolom

Tabel 7. 1 Contoh Tampilan Tabel

D. Menyisipkan Kolom dan Baris pada Tabel.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Ada banyak alasan bagi kita ketika menyisipkan kolom atau baris. Yang paling umum adalah karena kesalahan perhitungan kebutuhan kolom atau baris ketika merancang sebuah tabel. Untuk keperluan itu langkah-langkahnya adalah : 1. Block kolom atau baris yang hendak di sisipkan 2. Kemudian pilih insert sel pada menu table Ada 3 pilihan sisipan a. Sisip sel, b. Sisip baris, c. Sisip kolom,

E. Mengurutkan Data Secara Alfabetis Keteraturan pengurutan data pada sebuah tabel tentu sangat penting. Pengurutan ini bertujuan agar pembaca atau pengguna tabel kelak lebih mudah dalam mencari data tertentu dalam tabel tersebut. Cara untuk mengurutkan data adalah: 1. Blocklah data yang hendak di urutkan 2. Ada 2 metode pengurutan data a. (

) Dari a ke z, atau bilangan yang lebih kecil ke besar

b. (

) Dari z ke a, atau dari bilangan yang lebih besar ke kecil

F. Mengatur Arah Penulisan Untuk lebih jelas tujuan dari pengaturan arah tulisan, perhatikan angka tahun 2008 pada tabel berikut

2008

TAHU N

TANGGAL 1 2 3 BULAN SEMESTER GANJIL LS LS LS JULI 2 2 2 AGUSTUS B B M SEPTEMB LA LA LA ER P P P

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

4

5

6

7

8

9

10

LS 2 B

LS 2 B

M B

LS 2 B

LS 2 B

LS 2 B

LS 2 M

B

B

B

M

B

B

B 3

LI OKTOBER LIF LIF LIF F NOPEMB ER B M B B DESEMBE R B B B B

M

LI F

LI F

LI F

LIF

LIF

B

B

B

B

B

M

B LI A

M UA S

B UA S

Gambar 7. 3 Contoh Tampilan Tabel

Untuk membuat arah tulisan seperti itu gunakan : 1. Klik icon table direction

sehingga muncul jendela berikut;

Gambar 7. 4 Jendela untuk membuat arah tulisan pada tabel

2. Kemudian pilih arah/ orientation yang cocok perhatikan contoh hasilnya di preview. 3. Jika cocok klik ok

G. Mengatur Tampilan Tabel Untuk mengatur estetika atau keindahan dokumen kita bisa memilih bentuk tabel yang disediakan oleh Ms Word. 1. Pada menu tabel pilihlah tabel auto format, sehingga muncul windows berikut

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 7. 5 Jendela untuk pemilihan jenis tampilan tabel

2. Pilih bentuk yang paling cocok pada table styles, perhatikan selalu contoh hasil pada preview. 3. Pilih apply jika kamu menyetujui salah satu bentuk tabel yang ditawarkan.

H. Table Properties Cara table auto format diatas bukan satu-satunya cara untuk membuat tabel kita lebih menarik tampilannya. Jika kamu ingin lebih kreatif cobalah gunakan menu table properties. Kemudian cobalah tips berikut ini;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

1.

Kamu blok terlebih dahulu tabel standar yang telah

kamu buat, Kemudian

2.

pilih table properties di menu table.

Sehingga tampil jendela berikut;

Gambar 7. 6 Jendela untuk membuat tampilan tabel lebih menarik

Pilihlah command Borders and shading sehingga

3.

terlihat jendela baru berikut ini;

Gambar 7. 7 Jendela untuk memberi jenis garis dan latar tabel

Ada tiga tab yang bisa kita pergunakan. Pada tab

4.

border kita bisa memilih setting border

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

None

a.

: tabel yang kita buat tidak akan

memiliki border line Box

b.

: tabel kita hanya diberi borderline

bagian terluar saja All : setiap sel pada tabel kita akan diberi

c. border line

Pada tab ini kita juga bisa merubah stye atau bentuk garis, color atau warna garis dan width atau lebar garis. Perhatikan lah selalu preview di sebelah kanan agar setiap perubahan akan sama persis seperti yang kamu inginkan. 5.

Pada tab shading kita akan sangat terbantu dengan di

mungkinkannya pemberian warna pada sel tertentu sesuai dengan kebutuhan kita

Gambar 7. 8 jendela untuk memberi warna latar tabel

sedangkan page border tidak digunakan pada tabel tapi untuk memberikan border pada halaman kertas kita.

I. Mengatur Lebar Kolom dan Tinggi Baris

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Mengatur

lebar

kolom

dan

tinggi

baris

lebih

cenderung

keterampilan teknis menggunakan mouse ketimbang pengetahuan teoritis. Merubah ukuran tersebut lewat format tidak praktis dan tidak saya sarankan. Lebih mudah jika kamu blok kolom atau baris yang di maksud kemudian pada batas kolom atau baris dekatkan pointer/penunjuk sehingga pointer/penunjuk berubah menjadi’↔’ pada kolom dan ‘↕’ pada baris. Kemudian gerakkan sampai ukuran yang diinginkan tercapai. Walaupun begitu kita bisa juga menggunakan table properties untuk merubah ukuran tinggi baris

Gambar 7. 9 Jendela untuk mengatur tinggi baris pada tabel

atau lebar kolom

Gambar 7. 10 Jendela untuk mengatur lebar kolom pada tabel

J. Konversi dari Teks ke Tabel dan Sebaliknya Pada bagian ini kita akan mempelajari konversi teks ke tabel dan sebaliknya. Pengetahuan pekerjaan,

kita

akan

ini penting karena dalam beberapa menemukan

bahwa

terkadang

kita

memerlukan pengurutan biasa dengan teks bukan dengan tabel.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Begitupun sebaliknya. Hal ini tentu sangat tergantung situasi dan kebutuhan kamu. Pengetahuan ini bermanfaat agar kamu tidak perlu mengetik ulang seluruh data yang telah kamu ketik. Sehingga lebih mudah dan mempercepat pekerjaan kamu. Text, dengan keteraturan tertentu bisa dibuat kedalam bentuk tabel tanpa harus mengetik ulang. Persyaratannya pun sederhana, yaitu asal setiap pemisah kolom di tandai dengan tanda yang fix dan teratur. Misalnya , (koma), tabulator, atau tanda

lain yang

memudahkan proses konversi. 1. Konversi Teks ke Tabel Kita coba perhatikan contoh dibawah; Nama siswa, Kelas, Nilai Matematika, Nilai TIK Dadang, 8a, 5, 8 Jaka, 8b, 8, 5 Fadil, 8c, 6, 9 Anis, 8d, 9, 6 Susan, 8e, 7, 7 Untuk merubah ke bentuk tabel, setelah data di atas di blok; a. Pada Menu Tabel, pilihlah convert b. Pada sub menu convert pilihlah text to table … c. Perhatikan windows berikut

Gambar 7. 11 Jendela untuk menyesuaikan teks biasa ke dalam tabel

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

d. Pada separate text at pilih other; kemudian ketik “,” (koma) ini tergantung dengan tanda baca yang kamu buat pada data. (pada data di atas di gunakan lambang koma). e. Klik ok f. Jika kamu telah selesai mengerjakan urutan langkah tersebut akan didapat tabel seperti di bawah ini; Nama siswa Dadang Jaka Fadil Anis Susan

Kelas 8a 8b 8c 8d 8e

Nilai Matematika 5 8 6 9 7

Nilai TIK 8 5 9 6 7

Gambar 7. 12 Salah satu Tampilan Tabel

2. Konversi Tabel ke Teks Untuk melakukan sebaliknya dari tabel ke teks, setelah tabel di di atas blok: a. Pada Menu Tabel, pilihlah convert b. Pada sub menu convert pilihlah tabel to text … c. Perhatikan windows berikut

Gambar 7. 13 Jendela untuk menyesuaikan tabel ke bentuk teks biasa

d. Jika kita memilih separate text withnya dengan tabs maka akan didapat hasil sebagai berikut Nama siswa

Kelas

Nilai Matematika

Dadang

8a

5

8

Jaka

8b

8

5

Nilai TIK

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Fadil

8c

6

9

Anis

8d

9

6

Susan

8e

7

7

K. Memanfaatkan formula pada tabel Formula pada menu tabel di butuhkan agar kita tidak terlalu kesulitan menghitung setiap item perhitungan pada tabel baik kolom atau pun baris atau bahkan sel. Caranya cukup pilih formula pada menu tabel sampai tampak windows berikut

Gambar 7. 14 Jendela untuk menggunakan formula pada tabel

untuk mahir menggunakan formula, kamu harus memahami sel terlebih dahulu. Sel adalah pertemuan baris dan kolom. Berikut contoh nama- nama sel: A

B

C

D

1 A

1 B

1 C

1 D

2 A

2 B

2 C

2 D

3 3 3 3 … … … … Tabel 7. 2 Tabel posisi sel untuk membuat formula

Jadi jika kita ingin menghitung jumlah nilai matematika dan TIK pada tabel sebelumnya maka bisa kita tuliskan formula

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 7. 15 Jendela Formula

Nama siswa Dadang Jaka

Kel as 8a 8b

Nilai Matematika 5 8

Nilai Jumla TIK 8 5

h 13 C3+

Fadil

8c

6

9

D3 C4+

Anis

8d

9

6

D4 C5+

7

D5 C6+

Susan

8e

7

D6 Gambar 7. 16 Tampilan Tabel

Perhitungan-perhitungan lain bisa menggunakan pasilitas formula ini. Berapa rumus baku yang bisa di gunakan adalah 1. Sum untuk menjumlahkan contoh a. =sum(c3:d3), menjumlahkan dari sel c3 sampai dengan d3 b. =sum(left), menjumlahkan dari pointer ke kiri c. =sum(right), menjumlahkan dari pointer ke kanan d. =sum(above), menjumlahkan dari pointer ke atas. 2. Average untuk mencari rata-rata caranya dengan menulis nama sel ; =average(c3:c10), berarti mencari rata-rata nilai dari sel c3 sampai dengan sel c10 Dan masih banyak lagi formula baku yang akan di bahas lebih jauh di Ms. EXCEL.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 11 Membuat Daftar Pelajaran

Buatlah daftar pelajaran berikut;

Jadwal Pelajaran Kelas VIII-6 SMP Merah Putih Bandung 2008-2009 N

Senin

Selasa

Rabu

Kamis

Jum’at

Sabtu

Sosial

Natural

Matemati

Seni

Spiritu

Interaksi

Sains

Sains

ka

Budaya

al

Sosial

1

Bela

Fisika

Geometri

Seni

Sains BTQ

Personal

2

Negara Etika

Biologi

Aljabar

Tari Seni

Akidah

Warga

3

Geograf

Kimia

Satistika

Musik Seni

Fiqih

Organisas

4

i Sejarah

Lingkung

Komputer

Rupa Seni

Quran

i Kunjunga

Hadits

n

Ekonom

an Antariksa

o

5

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

lukis Teater

3

i

Jika di sekolah kamu jadwal pelajaran kamu berbeda tentu lebih bagus kamu buat sesuai dengan yang kamu pakai di sekolah. Agar kamu bisa pakai nanti setelah di print. Bagus juga kalau kamu buat jadwal belajar di rumah dan tempat les kamu sekalian. Atau bahkan buat jadwal piket kebersihan di kelas kamu. Pokoknya kalau ada tabel yang bisa di tik coba ya...

Lembar Kerja No. 12 Konversi Teks ⇔ Tabel 1. Buatlah tabel yang tadi telah dijelaskan;

Uji Coba Konversi Tabel Nama siswa Dadang Dedeng Dudung Dodong Diding

Kel as 8a 8a 8a 8a 8a

Nilai Matematika 5 8 6 9 7

Nilai Jumla TIK 8 5 9 6 7

h 13

2. Kemudian konversikan ke text dengan pemisah “;”

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

3. Jangan lupa kolom jumlah di isi, gunakan rumus! Sekalian buat baris baru untuk nilai rata-rata, ya!. Jika telah selesai jangan lupa juga untuk menyimpan hasil kerjanya. 4. Terakhir perhatikan data nama siswa, tidak berurutan alfabetis kan? Coba kamu perbaiki dengan pengurutan yang benar.

BAB 8 MENAMBAHKAN GAMBAR ATAU DIAGRAM PADA TEKS

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

A. Menambahkan Gambar Untuk tujuan-tujuan tertentu seringkali kita membutuhkan gambar pada dokumen yang kita buat. Contohnya untuk lebih menjelaskan tulisan atau sekedar untuk menambah keindahan. Ms. Word menyediakan 3 pilihan utama sumber gambar 1. Clip art, Caranya dengan memilih icon clip art (

) atau dengan memakai

menu insert → picture → Clip art

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 8. 1 Menu Insert untuk memlih Clip Art

Pilihan ini adalah gambar-gambar yang sudah tersedia di Ms. Word dan kita tinggal memakainya.

Carilah di pilihan office

collection untuk mendapatkan berbagai gambar yang sudah disediakan oleh Ms. Ofiice.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Gambar 8. 2 Jendela untuk melihat koleksi gambar yang ada di komputer

Jika kamu berhadapan dengan tampilan seperti berikut

Gambar 8. 3 Jendela untuk melihat Clip art

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

pilihlah clip organizer untuk mendapatkan jendela microsoft clip organizer di atas. Tampilan clipart berbeda pada setiap versi Ms. Word. Sedangkan cara penggunaanya relatif sama. Jika kamu mengalami kesulitan, manfaatkanlah semaksimal mungkin Copy dan faste dari menu edit. 2. From File,

dan From Scanner

Cara menggunakan fasilitas ini sama dengan clip art, tempatkan insertion point dimana nanti gambar akan diletakkan kemudian bisa dengan menggunakan icon

atau melalui menu insert →

picture → from file Untuk kedua jenis ini hakikatnya adalah memasukkan file yang bukan merupakan gambar bawaan Ms. Word. Seperti terlihat pada windows berikut.

Gambar 8. 4 Menu Insert untuk mengambil gambar yang dipilih

kemudian klik gambar yang di inginkan setelah itu baru lah klik insert.

Sedangkan

penempatan

dan

editing

lainnya

manfaatkanlah picture toolbar.

Gambar 8. 5 Tool Bar untuk membuat gambar

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

yang akan sering kita pergunakan diantaranya; : icon ini berguna untuk mengganti gambar : icon ini berguna untuk memberikan jenis warna gambar apakah otomatis, grayscale (abu-abu), black and white, atau washout. : icon ini berguna untuk mengganti tingkat kekontrasan gambar : icon ini berguna untuk mengganti tingkat intensitas cahaya : icon ini akan paling sering kita pergunakan

di

dalamnya Ada beberapa pilihan-pilihan sesuai kebutuhan kita;

yang akan sering kita pakai adalah gambar ditempatkan dibelakang teks (behind Text), menutupi teks (in Front of Text) dan In Line with text yang sering dipergunakan pada buku ini.

B. Membuat Diagram Tidak semua versi Ms. Word menyediakan pasilitas ini persis sama dengan penjelasan-penjelasan berikut ini, jika Ms. Word kamu bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

tidak menyediakan fasilitas ini cobalah memanfaatkan text box dan autosahapes. Jika kamu menemukan icon

pada menu Insert

cobalah klik pilihan icon tersebut, sehingga tampak windows berikut

Gambar 8. 6 jendela untuk memilih jenis diagram

pilihlah bentuk diagram yang sesuai dengan kebutuhan kamu kemudian klik ok. Fasilitas ini sangat memanjakan pemakai karena pemakai tinggal memasukkan teks yang tepat pada posisi bagan yang telah disediakan oleh fasilitas ini. 1. Tampilan Bentuk Struktur Organisasi

Gambar 8. 7 Contoh tampilan untuk Struktur Organisasi

pada contoh ini kita tinggal memberi judul diagramnya. Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan organigram ini adalah untuk mebuat seksi ke-4 maka kita klik ketua kemudian insert shape→ subordinate atau klik seksi 1

kemudian

insert

shape



coworker sedangkan

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

assistant biasa di gunakan oleh kita untuk Gambar 8. 8 jendela untuk menyisipkan bentuk yang dipilih

menuliskan bagian khusus misalkan Ka.Urusan TU di organigram sekolah dibawah kepala sekolah tetapi tidak setingkat wakil kepala sekolah. Atau badan pemeriksa di koprasi siswa di bawah ketua koperasi tetapi bukan bawahan ketua kan? Ya, kurang lebih kira-kira begitu gunanya. Untuk tampilan standar, bisa kita lihat pada contoh di atas, sedangkan yang lainnya coba perhatikan hasilnya;

Gambar 8. 9 hasil layout both hanging tergantung dikedua sisi

Gambar 8. 11 hasil layout left hanging tergantung disisi kiri saja

bag 3-4

4

Gambar 8. 10 Jendela pilihan tampilan

Gambar 8. 12 Jendela pilihan tampilan

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 8. 13hasil layout right hanging tergantung di sisi kanan saja

Gambar 8. 14 Jendela pilihan tampilan

sedangkan sisanya lebih pada pengaturan kita pada halaman kertas sesuai dengan kebutuhan organigram yang kita butuhkan. Sedangkan

menu

select

akan

banyak

kita

gunakan

untuk

melakukan proses editing organigram yang kita buat. 2. Pilihan Diagram Lain Cycle

diagram

biasanya

kita

gunakan

untuk

menggambarkan sesuatu yang sifatnya siklus, misalnya rantai makanan di biologi dll. Radial

diagram

biasanya

menggambarkan

kita

aspek-aspek

gunakan

yang

untuk

mempengaruhi

sesuatu yang kita simpan di tengah tengah diagram Diagram

Piramid

ini

sering

kita

pakai

untuk

menggambarkan komposisi penduduk pada pelajaran IPS (Kependudukan)

seperti

untuk

mengambarkan

komposisi

usia

penduduk, dll Diagram

Venn

yang

kita

pelajari

di

matematika

ini

aplikasinya di pelajaran lain sangat banyak tentu dengan adanya fasilitasi ini kita tidak perlu membuat diagram venn dengan teks box dan harus rumit merubah dulu auto shapenya atau kesulitan lain karena banyaknya himpunan yang di bicarakan.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Diagram Target, diagram terakhir ini berguna untuk menjelaskan

langkah-langkah

dalam

mencapai

tujuan

tertentu. Tetapi buat kita di SMP/MTs jarang memakai diagram ini.

C. Membuat Teks Box Teks Box sering di manfaatkan untuk menuliskan text tanpa mengidahkan posisi teks terhadap baris yang sudah default. Maksudnya dengan fasilitas ini kita bisa menuliskan tulisan lain pada tempat sesuai kebutuhan kita. Caranya 1. Klik icon 2. Kemudian tentukan posisi yang di inginkan kemudian drag sesuai dengan ukuran text yang dibutuhkan. Ukuran ini bisa diubah setelah teks selesai diketikkan.

D. Menambahkan Word Art Fasilitas Word Art sangat sering digunakan oleh para pengguna Ms. Word untuk membuat judul naskah yang tidak terlalu formal. Atau membuat layout dekoratif tertentu, Caranya: a. Klik icon Word art b. Pilihlah bentuk tulisan yang cocok

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 8. 15 Jendela Word Art

c. kemudian tuliskan text yang di inginkan

Gambar 8. 16 Jendela untuk mengedit tulisan

contoh hasilnya

Gambar 8. 17 Contoh hasil Word Art

Lembar Kerja No. 13 Membuat Desain Cover Sebuah Buku.

Cobalah kamu berkreasi jika kamu ditunjuk sebagai desain cover sebuah perusahaan percetakan. Perhatikan sebuah contoh Desain cover berikut;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

coba perhatikan desain cover ini sederhana sekali, kan? Warna yang di pakai hanya hitam putih. Gambar diambil dari hasil membuat diagram di Ms. Excel, sedangkan gambar pensilnya diambil dari salah satu layout di Ms. Power point. Jadi terlalu sederhana kan? Apa sekolah kamu punya majalah sekolah? Pasti bangga kalau kamu yang desain covernya!

Lembar Kerja No. 14 Membuat Organigram

Berikutnya cobalah kamu mendesain beberapa organigram; 1. Organigram Kelas 2. Organigram Sekolah

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

3. Kingdom Animalia 4. Kingdom Plantaria

Untuk tugas nomor dua diskusikan dengan kepala urusan tata usaha disekolahmu. Sedangkan untuk nomor tiga dan empat diskusilah dengan guru biologi/sains di sekolahmu. Ingat dalam membuat organigram, pilihlah layout yang paling tepat secara estetika tetapi jangan sampai kemudian merubah makna sehingga orang lain yang membaca organigram hasil karya kamu timbul salah pengertian.

Lembar Kerja No. 15 Membuat Piagam Penghargaan

Cobalah kamu mendesain sebuah Piagam, boleh ijazah, piagam kegiatan, atau apa saja yang kamu inginkan. Perhatikan contoh berikut;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Kalau kamu perhatikan pada kebanyakan piagam biasanya ada hiasan pinggir kan? Cara membuatnya gampang! Sebelum kamu membuat tulisan apapun lebih baik hiasan ini dibuat terlebih dahulu agar nanti tulisannya bisa disesuaikan dengan hiasan ini. Caranya;

1. Pilihlah Borders and shading pada menu format 2. Pada tab Page Border pilihlah gambar pada art yang sesuai dengan selera dan jenis kegiatan yang kamu sedang buat piagamnya

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

3. Perhatikan Preview untuk memastikan hasilnya. 4. Setelah setting dan widthnya cocok klik oke jika selesai. kalau desain kamu sudah selesai simpan dengan nama File “Piagam nama & kelas kamu”

Lembar Kerja No. 16 Membuat Sebuah Undangan Dalam membuat undangan ada 3 elemen penting yang harus di perhatikan 1. Cover, 2. Isi, dan yang juga penting AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

3. Peta lokasi undangan.

Contoh cover depan undangan

Perhatikan contoh peta berikut berikut;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Jl. D Gunad i

Gn . Leuwibandu ng I

LOKASI

SD Negeri Leuwibandung Station Kereta Lama

Jl. Kaum Lokas i Ek s. Pas ar & Terminal Dayeuhk olot

Jl. Raya Dayeuhkolot

Sekarang

buatlah

desain

kamu

sendiri,

membuat peta kalau kamu menggunakan

bagusnya

untuk

insert → object→

Microsoft visio drawing, sayangnya tidak semua software Ms. Word yang di install, terinstalasi lengkap. Tapi biar kreatif kenapa tidak coba pakai toolbar drawing, word art dan clip art saja?! Jika kamu telah mendesain ketiga bagian undangan tadi simpanlah dalam file “undangan nama & kelas kamu”

BAB 9 AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

MENULISKAN RUMUS ILMIAH DALAM MICROSOFT WORD

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

Untuk menulis rangkaian rumus dalam Ms. Word diperlukan tool tambahan yang di sebut equation editor.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gambar 9. 1 Icon equation editor

jika pada toolbar standar atau formating kamu tidak ada, Untuk menampilkannya pilihlah perintah berikut: Klik View → toolbars → customize

Gambar 9. 2 Cara menampilkan icon

sehingga tampil jendela berikut:

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

pilihlah equation editor pada tab commands → insert dengan cara mengklik dan dragnya ke tool bar yang kamu inginkan. Equation editor sekarang siap di gunakan.

layout equation editor tadi di dapat dengan cara mengklik iconnya pada tool bar(

). Berikutnya kamu tinggal memilih notasi yang

diperlukan pada equation bar yang di perlukan. Seperti contoh berikut ini;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

k

⇒ akan dibuktikan jika a adalah generator dari G = 〈a〉 , maka gcd(k,n) sebagai berikut. ak Misalkan adalah Generator dari G maka a = ( a k ) , p ∈ Z (dari p

a = (a

k

)

p

−kp

definisi grup siklis hal 71). Dari

kp diperoleh a = a −kp

= a .a ⇔ a.a 1−kp = e = a nq , q ∈ Z (dari tabel 2.1, identitas perkalian ⇔a hal 47) 1−kp = a nq diperoleh 1-mp = nq. (ingat dari definisi “ dari a GCD is a Linear Combination”, hal 5). Maka disimpulkan bahwa gcd(k,n) = 1 kp

Tetapi ada kalanya icon ini non aktive. Hal ini disebabkan karena equation editornya belum terinstalasi. Terpaksa harus kita install terlebih dahulu.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Lembar Kerja No. 17 Equation Editor Cobalah ketikkan data rumus berikut ini;

Jika telah selesai kliklah di luar rumus yang kamu buat. Otomatis Ms. Word akan kembali ke kondisi semula. Semakin sering kamu coba berlatih, kamu akan makin terbiasa untuk menggunakan notasi yang paling tepat dengan kebutuhan kamu. Oleh karena itu cobalah kamu lihat buku Fisika, Kimia atau matematikanya. Kemudian coba di ketikkan jika ada kesulitan diskusilah dengan teman dan gurumu, tapi tentu lebih baik kalau kamu coba temukan sendiri. Belajar komputer mirip belajar main gitar lho. Harus sering di latih!

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

BAB 10 PENGATURAN DOKUMEN PADA MICROSOFT WORD DAN MENCETAKNYA

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah kata untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata 4. Membuat dokumen pengolah kata sederhana

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

A. Print Preview Sebelum kita mencetak hasil kerja kita, sangat penting untuk terlebih dahulu melihat print previewnya agar kita tidak salah cetak sehingga hanya menghamburkan kertas dan bahan cetak lainnya (tinta atau toner). Cara melihat print preview sangat sederhana. Gunakan icon

sehingga tampak layout berikut;

pada tampilan ini biasanya kita akan melihat lebih jelas kekurangan yang terdapat pada naskah jadi kita. Kalau ada yang ingin diperbaiki

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

bisa menggunakan icon

(magnifer) untuk mengaktifkan insertion

point. Karena keterbatasan fasilitas yang dimiliki layout print preview. Tentu lebih di sarankan menggunakan layout Ms. Word biasa dengan mengklik close terlebih dahulu.

B. Mencetak Dokumen Setelah kita yakin bahwa hasil kerja kita sudah cocok setelah di print preview maka langkah berikutnya, ya ... tinggal diprint. Langkah-langkah untuk mencetak dokumen ; 1. Klik menu file 2. kemudian klik Print, sehingga muncul jendela print sebagai berikut ;

Perhatikan jendela print tersebut: a. Pada tab Name, pilih jenis printer yang tersambung ke komputer dengan mengklik tanda panah yang terdapat disebelah kanan pilihan ini (

).

b. Pada tab page range ada tiga alternatif pencetakan yang disediakan oleh Microsoft Word.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3



ALL, berfungsi untuk mencetak seluruh isi dokumen.



Current page, berfungsi untuk mencetak halaman

dokumen yang sedang aktif saja (halaman yang aktif ditentukan

oleh

posisi

insertion

point

pada

saat

pencetakan). •

Pages, berfungsi untuk mencetak halaman tertentu

dari suatu dokumen dengan mengetikan nomor halaman dokumen yang akan dicetak dan dipisahkan dengan tanda koma. Contoh kita akan mencetak halaman 1, 2, 5. dan 10, maka pada kolom page range isikan 1,2,5,10. Jika ingin mencetak dokumen pada range tertentu, misalnya ingin mencetak halaman 2 sampai dengan halaman 10 maka cukup diketikkan 2 - 10, atau mengetikkan 1,2,5-10 jika ingin mencetak halaman 1, 2 dan halaman 5 sampai dengan 10. halaman

ingat jika kamu telah memberi penomoran

sendiri

maka

otomatis

komputer

akan

mengakuinya sebagai halaman printout juga. Jika belum diberi nomor halaman tersendiri maka komputer akan memakai default page numbernya. c. Pada print what

isikan document jika ingin mencetak

dokumen. d. Pada prints kita dapat memiilih alternatif pencetakan, apakah hanya mencetak halaman ganjil (odd) atau genap (event) saja, atau keduanya (allranges) e. Tab copies digunakan untuk menentukan jumlah rangkap print out dari dokumen yang akan dicetak. Jika kita mencetak 2 rangkap maka isilah dengan angka 2. f. properties gunanya untuk mensetup jenis kertas, kualitas pencetakan, dan lain-lain. 3. Klik OK untuk melakukan proses pencetakan.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 18 Mencetak Dokumen Setelah mengetik begitu banyak dokumen, sekarang kita coba untuk mencetak hasil kerja kita. Ingat pastikan terlebih dahulu dengan print preview pekerjaan kamu. Baru kemudian kamu cetak. Selamat mencoba !!!

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

LATIHAN UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL BAG I PILIHAN GANDA 1. Bar yang menampilkan nama dokumen aktif pada Ms. Word disebut ... a. Menu bar b. Tool bar

c. Drawing toolbar d. Title bar 2. Scroll bar terdiri dari...

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

a. Scroll bar vertikal dan horizontal b. Scroll bar minimize dan maximaze c. Scroll bar standar dan formating

d. Scroll bar line dan page 3. Icon membuat File/document baru adalah a.

c.

b.

d.

4. Untuk membuka sebuah file/document lama bisa dengan mengklik command a.

c.

b.

d.

5. Untuk menyimpan file kita harus memberikan perintah a.

c.

b.

d.

6. Mencetak hasil kerja/ document pada Ms. Word dengan cara mengklik a.

c.

b.

d.

7. Berikut ini yang termasuk dalam menu edit adalah ... a. Cut b. Copy c. Paste d. Page setup 8. Untuk membuat tulisan yang bisa kita simpan dalam kotak tanpa mengidahkan posisi default tulisan lain, kita gunakan perintah ...... di menu Insert a. Symbol b. Text box c. Word art

d. Auto text

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

9. Jika kita ingin menghapus sebuah teks, dengan maksud untuk kita pindahkan ke bagian lain maka kita gunakan perintah a. Cut b. Paste c. Copy d. Delete 10.Pada menu Format, perintah yang bertujuan memberikan penomoran pada teks di Ms. Word adalah ... a. Numbering b. Bullets c. Bullets and Numbering d. Font

11. Tab pada jendela Bullets and Numbering yang berfungsi untuk membuat multilevel numbered adalah ... a. Bulleted b. Numbered c. Outline Numbered d. List Styles 12.Untuk mencari sebuah kata pada document dalam waktu singkat kita bisa memberikan perintah ……. Pada computer a. CTRL + C

c. CTRL + F

b. CTRL + V

d. CTRL + H

13.Kita bisa mencari sebuah kata pada document Ms. Word sekaligus menggantinya dengan memberikan perintah a. CTRL + C

c. CTRL + F

b. CTRL + V

d. CTRL + H

14.

Pada page setup, perintah yang bertujuan untuk mengatur

ukuran kertas adalah... a. Margin b. Paper size c. Paper source d. Orientation

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

15.

Fasilitas yang berguna untuk menyisipkan gambar yang telah

disediakan oleh Ms. Word adalah... a. Insert picture b. Insert word art c. Insert clip art d. Insert file 16.

Untuk mengurutkan data pada sebuah tabel kita gunakan

perintah.. a. Sort table b. Split table c. Merge table d. Insert table 17.Dalam sebuah dukumen kita bisa membuat beberapa kolom tulisan seperti Koran, caranya dengan mengklik a.

c.

b.

d.

18.Untuk mengulangi perintah yang telah diberikan sebelumnya dengan cara a. CTRL + C

c. CTRL + F

b. CTRL + V

d. CTRL + H

19.Untuk memblok seluruh dokumen yang sedang aktif bisa diberikan perintah a. CTRL + C

c. CTRL + F

b. CTRL + V

d. CTRL + A

20. Setelah selesai mengedit sebuah document dalam bahasa Inggris dan kita ingin memeriksa penulisan dan grammarnya bisa dengan perintah a. F4

c. F6

b. F5

d. F7

BAG II URAIAN SINGKAT

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

1. Sebutkan

alternatif

prosedur

yang

bisa

dipilih

untuk

prosedur

yang

bisa

dipilih

untuk

mengaktifkan Ms. Word. 2. Sebutkan

alternatif

menonaktifkan Ms. Word. 3. Jika kita memerlukan icon tambahan yang sering kita pakai tetapi tidak ada di toolbar, apa yang harus kita lakukan? 4. Sebutkan dan jelaskan cara memasukkan gambar kedalam naskah yang sedang kita tik di Ms. Word 5. Jelaskan perintah-perintah penyimpanan pada Ms. Word, dan apa perbedaanya? BAG III UJIAN PRAKTEK

Buatlah sebuah essai deskriptif tentang sekolah kamu yang meliputi sejarah

sekolah,

kegiatan-kegiatan

pembelajaran,

ekskul

dan

prestasi yang pernah diraih. Asumsikan karya kamu untuk di kirim ke surat kabar, jadi buat yang sebagus mungkin ya! Gunakan semua pengetahuan selama 1 semester ini. Kerjakan di rumah atau sekolah, rajin-rajin konsultasi dengan guru TIK dan guru bahasamu. Selamat mencoba!

Bagian Empat

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

BAB 11 BERKENALAN DENGAN MICROSOFT EXCEL

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

A. Pendahuluan Masih ingat tentang janji kita untuk mempelajari insert table? Waktu itu insert Ms. Excel worksheet terpaksa kita simpan dulu untuk di pelajari sekarang. Sebetulnya Ms. Excel berguna untuk mengolah angka. Tetapi buat kita, Ms. Excel akan banyak kita

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

gunakan untuk membuat tabel seperti pada modul 7. Tentu saja ada hal-hal baru yang akan kita pelajari. Ms. Excel seperti halnya Ms. Word punya saudara dulu di software berbasis DOS, namanya Lotus. Generasi bapak/ ibu kalian di tahun ’80-an atau awal ’90-an, tentu mengenal software ini sewaktu belajar di SMP atau SMAnya. Lotus memang di fokuskan untuk membuat berbagai macam tabel. Tetapi lagi-lagi pengguna banyak kesulitan karena harus menghapal rumus perintah yang banyak.

Tampilannya

kompetabilitasnya

pun

tidak

menarik,

dan

kemampuan

dengan software lain pun rendah. Berbeda

dengan Ms. Excel yang lebih nyaman digunakan karena banyak di bantu dengan layout dan iconnya yang banyak. Sebenarnya perangkat lunak pengolah angka juga tidak itu saja, diantaranya: StarOffice Calc yang dikembangkan Sun Microsistem, XESS produksi AIS.Com, Abacus yang dikembangakan Universitas IST Portugal.

Dan beberapa yang bersifat open source dan bisa

didownload gratis seperti Kspread (www.koffice.org) dan OpenOffice Calc (www.openoffice.org). Software pengolah angka yang paling mirip dengan Ms. Excel adalah G Numeric dari GNOME Office selain bersifat open source perangkat lunak ini juga bersifat multiplatform. Sehingga bisa digunakan untuk sistem operasi apapun.

B. Memulai Ms. Excel Karena Ms. Excel merupakan software dari paket yang sama dengan Ms. Word (microsoft Office), maka cara mengaktifkan software inipun sama juga. Untuk mengingat kembali perhatikan langkahlangkah memulai bekerja dengan Ms. Excel sebagai berikut ; 1.

Klik tombol Start yang ada pada taskbar.

2.

Ketika muncul sejumlah menu, pilih Program.

3.

Klik Microsoft Excel

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Tunggu hingga tampil layar Ms. Excel yang masih

4.

kosong seperti berikut ini.

nah, sekarang Microsoft Excel sudah siap untuk dipergunakan. Tetapi tentu saja jika di desktop sudah tersedia icon Microsoft Excel lebih baik klik saja langsung icon ini.

C. Mengenal Elemen Jendela Ms. Excel

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Setelah Ms. Excel diaktifkan, maka akan tampil lembar kerja yang masih kosong dengan nama Book1. Supaya tidak mengganggu close jendela task pane (New work book). Agar area pandang kita akan menjadi lebih luas. Takutnya kita membutuhkan kolom yang lebih lebar atau lebih banyak.

sehingga tampilannya sekarang seperti berikut ;

sekarang

kita

perhatikan

tampilan

Ms.

Excel

ini.

Wajahnya

sebetulnya mirip dengan Ms. Word. Kita akan membahasnya satupersatu.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

1. Tulisan Microsoft Excel – Book1 di bagian kiri atas disebut title bar

Title Bar, berisi judul woorksheet yang sedang kita buat. Judul ini adalah nama yang kita berikan ketika proses penyimpanan. Dalam keadaan standar, Komputer akan memberi nama judulnya Microsoft Excel – Book1, sampai kita memberikan nama lain. 2. Menu Bar, fungsi dari menu dan prosedur penggunaannya sama persis dengan Ms. Word. Yang berbeda tentu saja pada beberapa sub menunya.

3. Toolbars Standard, toolbar ini juga sama dengan yang ada di Ms. Word yang telah kamu pelajari,

tambahannya hanya auto function dan sorting

a. Walaupun auto function menawarkan lima rumus yang paling sering di gunakan, standarnya kalau icon ini di klik maka fungsi

auto

sum

yang

akan

difungsikan.

Jika

kamu

memerlukan rumus lain maka kamu bisa mengklik more functions… yang fungsinya sama dengan insert function

sehingga akan tampil jendela insert function untuk memilih rumus yang kita butuhkan.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

b. Icon sort ascending dan sort descending sebetulnya bukan hal yang baru bagi kamu. Coba ingat-ingat kembali di modul 7 mengenai cara mengurutkan data: i) Sort Ascending Mengurutkan data pada sebuah kolom yang telah diblok dimulai dari: hurup alpabetis pertama, atau bilangan terkecil atau waktu yang lebih awal. ii) Sort Descending Mengurutkan data pada sebuah kolom yang telah diblok dimulai dari: hurup alpabetis terakhir, atau bilangan terbesar atau waktu yang terkini. 4. Toolbar Formatting,

toolbar ini pun sama saja dengan Ms. Word, perbedaannya terletak pada; a.

icon

merge

menggabungkan

and

center

beberapa

sel

ini dan

berguna memberikan

untuk rata

tengah pada teks yang ada di dalamnya.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

b. Untuk memahami jenis penulisan angka perhatikan contoh berikut; Icon

Keterangan Asli Currency

Hasil 1000,5 Rp1.00 1 100050

Percen Style

% 1.00

Comma Style Increase

1

Decimal Decrease

1000,50

Decimal

1001

Jadi kesimpulannya? Simpulkan sendiri ya … 5. Row Heading (Kepala garis), adalah penunjuk lokasi baris pada

lembar kerja yang aktif. Row Heading juga berfungsi

sebagai salah satu bagian dari penunjuk sel. Jumlah baris yang disediakan oleh Ms. Excel adalah 65.536 baris. 6. Column Heading (Kepala kolom), adalah penunjuk lokasi kolom pada lembar kerja yang aktif. Sama halnya dengan Row Heading, Column Heading juga berfungsi sebagai salah satu bagian dari penunjuk sel. Kolom di simbolkan dengan abjad A – Z dan gabungannya. Setelah kolom Z, kita akan menjumpai kolom AA, AB - AZ lalu kolom BA, BB - BZ begitu seterusnya sampai kolom terakhir yaitu IV (berjumlah 256 kolom). Jadi secara keseluruhan worksheet Ms. Excel menyediakan 65.536 baris dengan 256 kolom. 7. Cell Pointer (penunjuk sel), adalah penunjuk sel yang aktif. Sel adalah perpotongan antara kolom dengan baris (ingat dan buka kembali catatan kamu di modul 7 tentang nama sel). Sel diberi nama menurut posisi kolom dan baris. Contoh: Sel A1 berarti perpotongan antara kolom A dengan baris 1. bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

8. Formula Bar, adalah tempat kita untuk mengetikkan rumusrumus yang akan kita gunakan nantinya. Dalam Ms. Excel pengetikkan rumus harus diawali dengan tanda “=”.

Misalnya kita ingin menjumlahkan bilangan yang terdapat pada sel A1 dengan B1 di C1, maka pada formula bar dapat diketikkan =A1+B1

9. Scroll Bar, berfungsi untuk menggeser lembar kerja secara vertikal (Horizontal Scroll Bar) dan horizontal (Vertical Scroll Bar).

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Lembar Kerja No. 19 Mengaktifkan Ms. Excel. 1. Aktifkanlah Ms. Excel sesuai pembahasan sebelumnya 2. Tunggulah

sampai

seluruh

program

Ms.

Excel

berhasil

ditampilkan 3. Jika telah selesai ditampilkan, cobalah kamu perhatikan tampilan jendela Ms. Excel. Kalau sudah cobalah kamu isi form dibawah ini sesuai dengan hasil pengamatan kamu. Tabel hasil pengamatan perbedaan layout Ms. Excel & Ms. Word

Ms. Word

bag 3-4

4

Ms. Excel

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 20 Mengenal Jendela Ms. EXCEL.

Masih ingat cara melakukan pengamatan pada icon-icon di Ms. Word? Sekarang lakukan dengan cara yang sama untuk jendela Ms. Excel. Kalau lupa coba baca lagi Lembar Kerja 3! Gunakan context sensitive help (

) Tabel hasil Pengamatan

Gambar Icon

Gambar Icon

Fungsi

Standar Toolbar

Fungsi

Formating Toolbar

Pengamatan kamu pada jendela Ms. Excel yang kamu gunakan mungkin berbeda dengan penjelasan yang kamu dapatkan pada modul 11. Hal ini disebabkan mungkin software yang kamu pakai adalah Ms. Excel 2007 seperti yang tampak berikut ini:

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Untuk melihat perbedaan yang paling penting dengan jendela Ms. Excel XP, perhatikan jendela Ms. Excel XP berikut:

Perbedaan mendasar terlihat pada sistem pengorganisasian menu, sementara pada penggunaan perintah, icon, type data dll untuk sementara kita katakan tidak terdapat perbedaan yang signifikan. Terutama pada pokok-pokok bahasan yang dibahas pada modul belajar TIK kelas 8 ini.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Bisa kita lihat perintah pada menu File di versi sebelumnya aktif dengan mengklik icon / logo

di pojok atas sebelah kiri.

Sedangkan toolbar standar dan formating di letakkan di menu home.

Jadi menu File, Edit, View, dst. Berubah menjadi Home, insert, Page Layout, dst. Coba perhatikan menu-menu berikut.

Bisa kamu lihat tampilan insert di Ms. Excel 2007.kita akan langsung pahami gunanya dibandingkan dengan tampilan menu insert di Ms. Excel XP. Insert yang berhubungan dengan sel tidak lagi terdapat di bagian ini, tetapi di alihkan ke bagian menu pada kelompok cell di Home. Termasuk perintah delete dari menu edit juga di alihkan ke bagian sell ini. Sedangkan perintah page setup dari menu file. Ditampilkan dalam bagian tersendiri di Page layout.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Jendela Page Setup Ms. Excel Xp

Page Layout Ms. Excel 2007

Begitupun insert function di Ms. Excel versi lama telah dibuatkan layout yang lebih menarik dan mudah di gunakan.

Jendela Insert Function Ms. Excel Xp

Formula di Ms. Excel 2007

Sedangkan bagian lain akan di bahas pada materi tersendiri. Jadi secara garis besar, cara penggunaan, input data dll kamu tidak akan mengalami kesulitan berarti untuk menggunakan versi manapun dalam mempelajari Ms. Excel maupun dalam menggunakan modul belajar ini.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

BAB 12 MEMBUAT DOKUMEN BARU DENGAN MS. EXCEL

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

A. Sel & Range Dalam Ms. Excel kita akan sering berhubungan dengan kata Sel dan Range. Setiap data akan kita masukkan kedalam sel. Untuk itu kita jelaskan lagi bahwa Sel adalah perpotongan antara kolom dengan baris. Sedangkan Range adalah kumpulan dari beberapa sel. Misalnya kumpulan sel A1 sampai dengan C10 disebut sebagai range A1:C10, kita juga bisa menyebutnya dengan range C10:A1.

Range A1 : C10

B. Mengenal Tipe Data Pada Ms. Excel Seperti yang sudah di jelaskan sebelumnya Ms. Excel adalah salah satu software pengolah angka. Untuk itu penting buat kamu untuk memahami jenis data yang kamu masukkan ke sel dan cara menuliskannya. Agar lebih jelas, kita akan memilah-milah terlebih dahulu jenis tulisan yang kita entry pada setiap sel; 1. Tipe Data Alpha Numerik/Teks Adalah tipe data berupa teks seperti huruf (A – Z, a – z), simbol (*, ^, $, %, #, @, dll) dan juga termasuk angka (0 – 9) yang tidak

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

akan diproses secara matematis. Data dengan tipe ini, dalam Ms. Excel akan dibuat rata kiri dan selalu didahului oleh label prefiks berupa tanda kutip satu (‘) yang diberikannya secara otomatis. Jika data yang dimasukkan adalah data angka tetapi kamu ingin menganggapnya sebagai alpha numerik/teks, maka kita harus mengetik label prefiks sebelum data tersebut. Contohnya ketika menuliskan angka tahun (‘2008). 2. Tipe Data Numerik/Angka Adalah data yang terdiri dari angka (0 – 9), waktu dan tanggal yang dapat diproses secara matematika. Penulisan data dengan tipe ini tidak boleh didahului oleh label prefiks. Data numerik ini akan ditampikan rata kanan pada Lembar Kerja Ms. Excel. 3. Tipe Data Formula Adalah tipe data yang terdiri dari rumus-rumus, seperti perkalian, pembagian, penjumlahan serta fungsi matematika lainnya. Tipe data ini ini merupakan tipe data yang terpenting dalam Ms. Excel, karena akan selalu digunakan dalam pengolahan angka.

C. Menggerakkan Penunjuk Sel (Cell Pointer) Cell Pointer berfungsi untuk penunjuk sel aktif. Yang dimaksud dengan sel aktif ialah sel yang sedang diberi input data tertentu, baik itu data teks, angka maupun formula. Untuk mengarahkan pointer dengan Mouse dapat dilakukan dengan mengklik sel yang diinginkan. Untuk sel yang tidak terlihat di layar, kita dapat menggunakan Scroll Bar untuk menggeser layar hingga sel yang dicari kelihatan lalu klik sel tersebut. Untuk kondisi tertentu kita lebih baik menggunakan keyboard. Berikut daftar tombol yang digunakan untuk menggerakan pointer dengan keyboard: Tombol ←↑→↓

Fungsi Pindah satu sel ke kiri, atas,

Tab Enter

kanan atau bawah Pindah satu sel ke kanan Pindah satu sel ke bawah

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Shift + Tab Shift + Enter Home

Pindah satu sel ke kiri Pindah satu sel ke atas Pindah ke kolom A pada baris

Ctrl + Home

yang sedang dipilih Pindah ke sel A1 pada lembar

Ctrl + End

kerja yang aktif Pindah ke posisi sel terakhir

PgUp PgDn Alt + PgUp Alt + PgDn Ctrl + PgUp

yang sedang digunakan Pindah satu layar ke atas Pindah satu layar ke bawah Pindah satu layar ke kiri Pindah satu layar ke kanan Pindah dari satu tab lembar

Ctrl + PgDn

kerja ke tab lembar berikutnya Pindah dari satu tab lembar kerja

ke

tab

lembar

sebelumnya

D. Memilih Area Kerja 1. Memilih Sel Memilih sel cukup dengan mengklik pada sel yang dituju. 2. Memilih Range Untuk memilih suatu range dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu a. Menggunakan Mouse •

Klik dan tahan mouse di awal range



Geser mouse sampai ke akhir range



Lepaskan tombol mouse

b. Menggunakan Keyboard • Letakkan penunjuk sel di awal range • Tekan

tombol

SHIFT

dan

sorot

range

dengan

menggunakan tombol panah. 3. Memilih Baris dan Kolom Isi suatu kolom dan baris dapat kita pilih/sorot secara keseluruhan dengan mengklik di huruf kolom atau nomor baris yang diinginkan.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Misalnya kita ingin menyorot seluruh isi kolom A, maka cukup dengan meng-klik huruf A yang teletak

dibagian

atas.

Begitu

juga

halnya

dengan baris. Jika ingin memilih lebih dari satu kolom

atau

dilakukan

baris

yang

dengan

cara

berdekatan

dapat

mengklik

awal

kolom/baris, geser mouse ke akhir kolom/baris yang dipilih, baru dilepas.

E. Memasukkan Data Dalam Ms. Excel ada beberapa jenis data yang harus kita ketahui, diantaranya adalah data berupa teks, nilai/angka, tanggal dan jam yang masing-masingnya mempunyai format tersendiri, seperti yang telah dijelaskan pada bagian terdahulu. Secara umum cara memasukan data ke dalam suatu sel dapat dilakukan sebagai berikut ; 1. Klik sel tempat data yang akan dimasukan. 2. Ketikkan data yang akan dimasukkan. 3. Tekan enter untuk mengakhirinya. Kita juga dapat menggunakan tombol ←,↑,→,↓ atau tombol PgDn dan PgUp untuk mengakhiri pemasukan data. Kecuali ketika memasukkan data formula yang menunjukkan range tertentu, hatihati dalam menggunakan tombol panah. Karena pada type data ini, tombol panah berguna untuk menunjukkan sel yang diberi oprasi tersebut. Untuk mengedit data yang telah dimasukan dapat digunakan tombol fungsi F2 dengan cara mengarahkan penunjuk sel ke sel yang dituju lalu tekan tombol F2, kemudian lakukan perbaikan. Gunakan tombol ESC untuk membatalkan pemasukkan data.

F. Menghapus Data

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Untuk menghapus data disuatu sel atau range tertentu, dapat dilakukan dengan cara: 1. Pilih sel atau range yang datanya akan dihapus 2. Klik menu Edit→ Clear→ Contents Del atau langsung menekan tombol Delete. Dengan langkah diatas, format dan komentar sel tidak akan dihapus. Yang dimaksud dengan format sel/range adalah selain dari isi sel itu sendiri, misalnya garis tabel, shadow, dll. Sedangkan komentar adalah teks yang dimasukkan pada suatu sel, jika pointer sel diarahkan ke sel tersebut, maka akan muncul komentar. Untuk menghapus format sel ini dapat dilakukan dengan memilih Edit→

Clear→

Formats

dan

Edit→

Clear→

Comments

untuk

menghapus komentar. Dan pilih Edit→ Clear→ All untuk menghapus semuanya (isi, format dan komentar yang terdapat pada suatu sel/range).

G. Mengatur Lebar Kolom Lebar kolom pada Ms. Excel dapat kita ubah sesuai dengan keinginan kita. Ada perbedaan sedikit seperti halnya mengubah lebar dan tinggi sel pada tabel di Ms. word. Ada beberapa metode di Ms. Excel yang bisa kita gunakan, yaitu ; 1. Mengubah Lebar Kolom Menjadi Lebar Tertentu Untuk mengubah lebar kolom menjadi lebar tertentu, dapat dilakukan dengan cara ; a. Letakkan Penunjuk sel pada kolom yang akan dirubah, jika kolomnya yang dirubah lebih dari satu kolom, maka sorotlah seluruh kolom yang akan diubah. b. Pilih dan klik menu Format→ Column→ Width, maka kotak dialog mengubah lebar kolom akan ditampilkan, seperti berikut ;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

c. Pada kotak isian Column Width, ketikkan nilai lebar kolom yang diinginkan. d. Klik OK jika telah selesai. 2. Mengubah Lebar Kolom Menggunakan Mouse Mengubah lebar kolom dengan Mouse dapat dilakukan lebih cepat dibanding dengan cara diatas. Caranya seperti berikut ini ; a. Arahkan penunjuk mouse pada batas kanan dari kolom yang akan diubah, sehingga penunjuk mouse berubah bentuk menjadi panah dua arah(↔). Jika ingin mengubah beberapa kolom, sorotlah

terlebih

dahulu

kolom-

kolom yang diubah, lalu arahkan penunjuk mouse pada kolom bagian kanan. b. Klik dan geser penunjuk mouse tersebut kekiri atau kekanan sesuai dengan lebar kolom yang diinginkan. 3. Mengubah Lebar Kolom Agar Sesuai Dengan Panjang Data Kita juga dapat mengatur agar lebar kolom berubah otomatis sesuai dengan panjang data pada kolom tersebut, hal ini dapat dilakukan dengan cara ; a. Arahkan penunjuk mouse pada huruf sebelah kanan dari kolom

yang akan

diubah.

Misalkan Kolom

D,

letakkan

penunjuk mouse disebelah kanan dari huruf D tersebut, sehingga penunjuk mouse berubah menjadi tanda panah dua arah.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

b. Klik dua kali pada kondisi penunjuk mouse seperti itu. Dengan perintah ini otomatis lebar kolom akan disesuaikan dengan data yang terpanjang (“halaman”).

H. Mengatur Tinggi Baris Untuk mengubah tinggi baris sesuai dengan kebutuhan kita, dapat dilakukan dengan cara ; Letakkan penunjuk sel pada baris yang akan diubah

1.

tingginya. Jika lebih dari satu baris, maka sorotlah terlebih dahulu seluruh baris yang akan diubah. Pilih dan klik menu Format→ Row→ Height, sehingga muncul

2.

kotak dialog seperti berikut ;

Pada kotak Row Height, isilah sesuai dengan nilai tinggi

3.

baris yang diinginkan. Klik OK jika telah selesai.

4. Seperti

halnya

ketika

merubah

lebar

kolom,

kita

juga

bisa

menggunakan mouse untuk mengubah tinggi baris seperti halnya pada kolom, caranya ; 1. Arahkan penunjuk mouse pada bagian bawah dari nomor baris yang akan diubah tingginya. Jika lebih dari satu baris, maka sorotlah seluruh nomor baris yang akan diubah tingginya, lalu bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

arahkan penunjuk mouse kebagian paling bawah dari nomor yang akan diubah tersebut.

2. Klik dan geserlah mouse ke atas atau kebawah sesuai dengan tinggi yang inginkan.

I. Menyimpan Lembar Kerja Untuk menyimpan lembar kerja, dapat dilakukan dengan cara ; 1.

Pilih dan klik menu File→ Save, sehingga muncuk kotak

dialog penyimpan.

2.

Di Save In klik forder tempat penyimpanan data.

3.

Pada file name ketikkan nama file dari lembar kerja yang

akan disimpan. 4.

Klik Save untuk menyimpan lembar kerja.

Setelah melakukan proses diatas, untuk menyimpan selanjutnya dapat dilakukan dengan cara klik Icon Save (

) yang terdapat pada

toolbars standar.

J. Menyimpan Lembar Kerja dengan Nama lain AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Menyimpan lembar dengan nama lain, biasanya bertujuan untuk membuat duplikat dari lembar kerja, atau ingin membuat lembar kerja baru dengan format yang sama dengan lembar kerja yang akan disimpan. Hal ini dapat dilakukan dengan cara ; 1. Klik menu File→ Save As, sehingga muncul kotak dialog Save As. Seperti yang telah diperlihatkan di bagian sebelumnya. 2. Di Save In klik forder tempat penyimpanan data. 3. Pada file name ketikkan nama baru file dari lembar kerja yang akan disimpan. 4. Klik Save untuk menyimpan lembar kerja.

K. Membuka Lembar Kerja Baru Membuka lembar kerja baru dapat dilakukan dengan cara klik menu File→ New atau tekan Ctrl+N, sehingga muncul lembar kerja baru. Atau, kita juga bisa membuka lembar kerja dengan meng-klik Icon New (

) yang terdapat toolbars standar. Cara ini lebih efektif

dan cepat dibanding dengan cara sebelumnya.

L. Membuka Lembar Kerja Yang Telah Ada Membuka lembar kerja yang telah ada dapat dilakukan dengan cara 1. Klik menu File→ Open atau tekan Ctrl+O sehingga muncul kota dialog membuka file. Dapat juga dilakukan dengan meng-klik Icon Open (

bag 3-4

4

)yang terdapat pada toolbars standar.

AK Cd-3032 Darmawan

2. Pada Look In, pilih dan klik folder yang dinginkan. 3. Pada File Name ketikan nama file yang akan dibuka, atau klik nama file yang terdapat kotak Look In. 4. Klik Open untuk membuka lembar kerja tersebut.

M. Mengakhiri Ms. Excel Jika kamu telah selesai bekerja pada Ms. Excel, kita dapat menutup atau mengakhirinya sama dengan mengakhiri Ms. Word. Untuk mengingat kembali, perhatikan langkah-langkah berikut ; 1. Pilih dan Klik File→ Exit, atau 2. Klik tombol Close (

) yang terletak pada pojok kanan atas

jendela Ms. Excel, atau 3. Klik ganda Icon kontrol menu yang berada pada pojok kiri atas jendela

Ms.

Excel, atau

4. Tekan tombol Alt+F4. 5. Pastikan apakah data yang di entry mau disimpan.

Ingat hati-hati pada pertanyaan proses penyimpanan, jangan sampai pekerjaan kita sia-sia karena belum disimpan! 6. Tunggu beberapa saat, sampai jendela Ms. Excel ditutup. AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Lembar Kerja No. 21 Mengenal Type Data.

Type data ada 3 jenis 1. Tipe Data Alpha Numerik/Teks 2. Tipe Data Numerik/Angka 3. Tipe Data Formula Untuk lebih memahaminya coba kamu ketikkan data sederhana berikut;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Untuk

data

pengurutan

/

nomor

urut,

ingat!

Pada

lembar

pembahasan teori sebelumnya data alpa numerik yang berbentuk lambang bilangan harus dikasih tanda petik ( ‘ ). Agar ada perbedaan antara type data yang dimaksudkan sebagai teks dan angka. Nah; dari data di atas pilahkan jenis data di atas sesuai kolom di bawah; Data Teks

Data Angka

Data Formula

Kalau sudah simpan dengan nama file “type data” jika disimpan di harddisk tambahkan “type data nama dan kelas kamu”

Lembar Kerja No. 22 Menonaktifkan Ms. EXCEL. Nonaktifkanlah Ms. EXCEL dengan beberapa cara yang telah di jelaskan sebelumnya. Manakah yang paling praktis menurut kamu? Dari beberapa cara tersebut tentu ada perbedaan prosedur dan prilaku komputer yang nampak. Cobalah kamu buat catatan kecil atas pengamatan kamu;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ....................................................................................................... Nah setelah selesai mengamati Ms.EXCEL untuk pertama kali kamu pasti bisa memperkirakan manfaat manfaat praktis yang bisa di lakukan dengan memakai Ms. EXCEL. Sekarang cobalah urutkan manfaat tersebut, diskusikanlah dengan teman

teman

sekelasmu,

jika

perlu.

Dan

buatlah

catatan

kesimpulannya ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ...............

Lembar Kerja No. 23 Merubah ukuran kolom. Pada Lembar Kerja 21 sebetulnya kamu sudah mulai di arahkan untuk mampu merubah ukuran kolom. Terutama pada bagian Nama

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Barang. Pada Lembar Kerja 23 ini, kamu juga akan mencoba lagi agar lebih mahir. Perhatikanlah kolom B dari B6:B23. Untuk Kolom C dan D, tanda cek list bisa kamu dapatkan dari insertsymbol dari akar pangkat 2.

Untuk nomor urut cobalah kamu masukkan seperti contoh LEMBAR KERJA 20. ingat ia adalah data text. Kalau kamu telah selesai simpan lah dengan nama “Nama Daerah”

Lembar Kerja No. 24 Membuka dan Mengkoreksi Beberapa Data. Bukalah file “type data” pada Lembar Kerja 21. Sekarang kita akan membuat beberapa perubahan kecil.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Pada bagian Kolom D buatlah data Harganya dan Kolom E untuk Jumlah Harga, agar tidak rancu gantilah C6 dengan kuantitas. Ikutilah contoh berikut;

Isilah E7:E12 sesuai contoh pada E7 Sedangkan E13 isilah =nilai pada E7 + s.d. nilai pada E12. Jika telah selesai simpan dengan nama file ”Type data & Harga”

Lembar Kerja No. 25 Memanfaatkan Fill Handel Fill Handel adalah sebuah cara memasukkan data yang bersifat otomatisasi data. Mirip dengan Copy Paste tetapi lebih praktis. Perhatikan dua contoh berikut. bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Data nomor urut; 1.

misalnya kita akan menulis urutan nomor pada

kolom A 2.

Tulislah pada A2 angka 1. dan pada sel A3

tulislah angka 2. 3.

Sorotlah range A2:A3

4.

Dalam

keadaan

masih

tersorot.

Arahkan

pointer / penunjuk ke bagian paling kanan paling bawah dari range yang tersorot sampai ponter membentuk tanda tambah “+”

5.

Gerakkanlah

pointer

ke

arah

yang

kamu

inginkan (Fill Handel) dengan menekan tombol kiri tanpa dilepas sambil di geser ke posisi yang di inginkan. Misalnya A6

Untuk Data Waktupun kita akan melakukan cara yang kurang lebih sama. Yang harus diingat. Bahasa yang di gunakan adalah Bahasa Inggris. Kecuali kamu sudah merubah Language yang di pergunakan ke dalam bahasa Indonesia. Aktivekan terlebih dahulu bahasa yang di pergunakan di language bar.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Kalau belum diaktifkan. Cara mengaktifkannya bukalah control panel

kemudian pilih Indonesia,

Tetapi alternatif ini tidak diperlukan jika sejak

awal proses

instalasi lokasi regional settingnya telah di tentukan Indonesia. Selanjutnya perhatikan contoh berikut;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

menjadi

Atau

menjadi

Untuk lebih jelasnya cobalah kamu kerjakan Tabel berikut

Kalau sudah selesai simpan dengan nama File “coba Fill Handel ” Modul ini dibuat dengan system Windows XP Propesional dan menggunakan

Office

2003.

Jika

ada

perbedaan

prosedur

pemanfaatan Fill handel ini catatlah dan coba diskusikan dengan teman teman kamu. Tulislah Hasilnya pada form di bawah ini; ........................................................................................................ ........................................................................................................ ........................................................................................................ ........................................................................................................ .......................................................

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Lembar Kerja No. 26 Memanfaatkan Fill Handel Membuat Daftar Pelajaran.

Sekarang

cobalah

membuat

daftar

pelajaran

untuk

dengan

menggunakan Fill Handel. Untuk itu perhatikan format berikut, sementara sisanya lihatlah daftar pelajaranmu. Ingat gunakan fill handel untuk mengisi urutan angka dan hari. Ingat pula catatan kita sebelumnya, pastikan setting bahasa yang di pakai.

Jika telah selesai, simpan dengan nama File “daftar pelajaran” Hati-hati jangan lupa format di atas hanya contoh saja. Yang harus kamu lakukan adalah membuat jadwal pelajaran kamu sendiri, siapa tahu berbeda! Point penting pada bagian ini adalah fill handel ke kanan untuk nama nama hari dan ke bawah untuk nomor urut pelajaran.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 27 Memanfaatkan Fill Handel untuk membuat tabel fluktuasi Penjualan.

Agar kamu lebih memahami modul 12 cobalah selesaikan tugas terakhir ini; Dengan ketentuan 1. Tahun Penjualan di buat menggunakan Fill Handel 2. Bulan Penjualan di buat menggunakan Fill Handel 3. Rubahlah lebar kolom sesuai kebutuhan 4. Carilah

nilai

jumlah

sebagai

data

formula

dengan

menggunakan metode penjumlahan (=?+?+?+...) 5. Simpanlah lembar kerja hasilnya kedalam file ”akhir modul 12”

Ingatlah untuk mencoba berulang ulang setiap Latihan kerja dengan data yang kamu buat sendiri, agar kamu lebih memahami modul 12. Disarankan agar kamu tidak meloncat ke bagian berikutnya kalau modul sebelumnya belum kamu kuasai benar-benar.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

BAB 13 MENGGUNAKAN RUMUS UNTUK MEMUDAHKAN PERHITUNGAN

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Rumus merupakan bagian terpenting dari Program Ms. Excel ini, karena setiap tabel dan dokumen yang kita ketik akan selalu berhubungan dengan rumus dan fungsi. Operator matematika yang akan sering digunakan dalam rumus adalah ; Lamba

Fungsi

ng +

Penjumlah an

-

Pengurang an

*

Perkalian

/

Pembagian

^

Perpangka tan

%

Persentase

Proses perhitungan akan dilakukan sesuai dengan derajat urutan dari operator ini, dimulai dari pangkat (^), kali (*), atau bagi (/), tambah (+) atau kurang (-).

A. Menulis Rumus Untuk menulis rumus, ada beberapa cara, diantaranya (lihat contoh berikut)

a. Menulis rumus dengan mengetikkan angka langsung

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3



Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil rumus akan ditampilkan (pada contoh diatas sel C8)



Pada formula bar, ketikkan = 23+21, lalu tekan tombol enter.

Menulis rumus dengan cara ini cukup mudah kalau rumusnya sederhana dan pendek serta angkanya tetap. b. Menulis rumus dengan menggunakan alamat sel •

Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil rumus ditampilkan (sel C8 misalnya)



Pada formula bar, ketikkan = C5+C6, lalu tekan tombol enter.

Menulis rumus dengan cara ini sangat bermanfaat jika datanya sering berubah. c. Menulis rumus dengan bantuan mouse • Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil rumus akan ditampilkan (pada contoh diatas sel C8) • ketikkan = , kemudian pilih dan klik sel C5 • Ketik +, kemudian pilih dan klik sel C6 • Tekan tombol enter Menulis rumus dengan cara ini sangat dianjurkan karena memperkecil kemungkinan salah ketik alamat sel.

B. Menggunakan Fungsi Fungsi sebenarnya adalah rumus yang sudah disediakan oleh Ms. Excel, yang akan membantu dalam proses perhitungan. Kita tinggal

memanfaatkan

sesuai

dengan

kebutuhan.

Pada

umumnya penulisan fungsi harus dilengkapi dengan argumen, baik berupa angka, label, rumus, alamat sel atau range. Argumen ini harus ditulis dengan diapit tanda kurung ( ). Perhatikan kembali contoh diatas, tapi kita akan menggunakan fungsi untuk mengolahnya. bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Cara menulis fungsi: a. Menulis fungsi secara langsung (manual) •Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil fungsi akan ditampilkan (pada contoh diatas sel C8) •Ketikkan =SUM(C5:C6) •Tekan tombol enter untuk memprosesnya. SUM(C5:C6), SUM adalah fungsi untuk penjumlahan dan (C5:C6) adalah argumen berupa alamat sel. b. Menulis fungsi dengan memanfaatkan Paste Function Paste Function adalah salah satu cara untuk menulis fungsi yang disediakan oleh Ms. Excel, dimana kita dipandu untuk menulis fungsi beserta argumennya, sehingga kesalahan dalam pengetikkan fungsi dan argumennya dapat terhindar. Untuk menggunakan fasilitas ini, ikuti langkah-langkah berikut ; • Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil fungsi akan ditampilkan (pada contoh diatas, sel C8) • Pilih dan Klik menu Insert, Function atau klik icon paste function yang terdapat pada toolbar standar. Maka akan tampil kotak dialog berikut ;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

• Klik OK sebagai tanda persetujuan, berikutnya akan tampil kotak pengisian argumen dari fungsi, seperti berikut ;

• Pada kotak isian Number1, tentukan range data yang akan dijumlah, dalam hal ini kita isikan range C5:C6. Kalau masih ada range yang lain, maka dapat diisikan pada daftar isian number2. Untuk

mengurangi

kesalahan

pengisian

range

ini

sebaiknya menggunakan tombol pemilihan range yang terdapat disebelah kanan kotak isian.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

• Klik OK jika argumen yang dimasukan telah benar. Maka hasilnya akan ditampilkan pada sel yang dipilih tadi. (sel C8)

C. Mengenal Fungsi yang sering digunakan

Dari gambar kotak dialog Paste Function diatas dapat diambil kesimpulan bahwa Ms. Excel membagi fungsi berdasarkan kelompok masing, seperti kelompok financial, date & time, math & trig, statistical, database, dan satu kelompok untuk fungsi yang sering digunakan (most recently used). Pada bagian ini kita akan membahas sebagian dari fungsi yang sering digunakan tersebut. Untuk membantu penjelasannya, perhatikan tabel berikut ;

a.

Fungsi Average(…)

Fungsi ini digunakan untuk mencari nilai rata-rata dari sekumpulan data(range). Bentuk umum penulisannya adalah ; =AVERAGE(number1,number1,…),

dimana

number1,

number2, dan seterusnya adalah range data yang akan dicari nilai rata-ratanya. Untuk mengisi nilai rata-rata agung pada contoh diatas, maka rumusnya adalah =AVERAGE(E8:G8) kemudian tekan tombol enter. Hal yang sama juga bisa dilakukan untuk mengisi baris/row 18 untuk mengisi nilai ratarata Tugas, UTS dan UAS.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

b.

Fungsi Logika IF(…)

Fungsi ini digunakan jika data yang dimasukkan mempunyai kondisi tertentu. Fungsi ini dibantu oleh operator relasi (pembanding) seperti berikut ; Lambang

Fungsi

=

Sama dengan

<

Lebih kecil dari

>

Lebih besar dari

<=

Lebih kecil atau sama dengan

>=

Lebih besar atau sama dengan

<>

Tidak sama dengan

Bentuk umum penulisan fungsi ini adalah ; =IF(logical_test,value_if_true,value_if_false),

artinya

kalau ekspresi logika (logical_test) bernilai benar, maka perintah pada value_if_true akan dilaksanakan, jika salah, maka

perintah

pada

value_if_false

yang

akan

dilaksanakan. Lihat contoh berikut ;

Kolom keterangan diisi dengan ketentuan, jika status sama dengan L, maka keterangannya LULUS, jika tidak, maka keterangan berisi GAGAL. Ini dapat diselesaikan dengan rumus =IF(C3=”L”, “LULUS”,”GAGAL”). Pada rumus diatas kita lihat bahwa jika datanya bertipe Teks/alpha numerik harus diapit oleh tanda kutip dua, lain halnya dengan tipe data numerik, tidak boleh menggunakan tanda kutip. Untuk kondisi IF bertingkat, coba perhatikan rumus untuk

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

mengisi nilai huruf pada contoh pertama tadi. (kasus nilai Siswa) =IF(H8>=81,"A",IF(H8>=66,"B",IF(H8>=56,"C",IF(H8 >40,"D","E")))), hal yang sama juga bisa dilakukan untuk mengisi kolom keterangan, dengan ketentuan, Jika nilai hurufnya sama dengan “A” maka keterangan “SANGAT MEMUASKAN, jika “B” maka “MEMUASKAN”, jika “C”, maka “CUKUP”, dan jika “D” maka bernilai “KURANG”, selain dari itu, maka bernilai “GAGAL”. c.

Fungsi Max(…)

Fungsi ini digunakan untuk mencari nilai tertinggi dari sekumpulan

data

(range).

Bentuk

umum

penulisannya

adalah ; =MAX(number1,number1,…), dimana number1, number2, dan seterusnya adalah range data (numerik) yang akan dicari nilai tertingginya. Untuk mengisi sel H16 pada contoh diatas, maka rumusnya adalah =MAX(H8:H15) d.

Fungsi Min(…)

Sama halnya dengan fungsi max, bedanya fungsi min digunakan untuk mencari nilai terendah dari sekumpulan data numerik.

Kita

dapat

mengisi

sel

H17

dengan

rumus

=MIN(H8:H15). e.

Fungsi Count(…)

Fungsi Count digunakan untuk menghitung jumlah data dari suatu range yang kita pilih. Pada contoh diatas, range yang kita pilih adalah (H8:H15). Maka dapat ditulis rumusnya untuk mengisi sel H19 dengan =COUNT(H8:H15). f.

Fungsi Sum(…)

Fungsi SUM digunakan untuk menjumlahkan sekumpulan data pada suatu range. Bentuk umum penulisan fungsi ini adalah =SUM(number1,number2,…). Dimana number1, number2 dan seterusnya adalah range data yang akan dijumlahkan. Lihat pembahasan sebelumnya.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Lembar Kerja No. 28 Menggunakan

Sum

(...)

untuk.

Menjumlahkan sel. Bag. 1 Buka lah file “Type data” dari Modul 12, Lembar Kerja 21. Seperti di tampilkan pada tabel di bawah

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gantilah Formula pada C13 dari “=1+1+3+13+3+8” menjadi “=Sum(C7:C12)” artinya menjumlahkan data sel dari C7 sampai dengan C12. Kalau sudah selesai simpanlah kembali file ini dengan nama yang sama.

Lembar Kerja No. 29 Menggunakan

Sum

(...)

untuk.

Menjumlahkan sel Bag 2. Agar kamu lebih paham cobalah buka kembali file “type data & harga” seperti terlihat pada tabel di bawah;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Pada bagian ini ada dua perubahan yang akan kita buat •

Gantilah semua rumus pada E7: E12 menjadi seperti contoh berikut; Sel E7 tulis formula “=(C7*D7)”



Gantilah Teks pada B13 menjadi Jumlah Barang dan isilah hasilnya dengan menggunakan Sum (...) pada C13



Sedangkan pada D13 tulislah Total Harga



Pada E13 gantilah rumusnya dengan Sum (...)

Jika sudah selesai ingatlah untuk menyimpan hasil kerjanya!

Lembar Kerja No. 30 Memahami Fungsi Logika IF. Kita sekarang akan memanfaatkan logika If untuk menghitung gaji seseorang atas dasar status marital / perkawinan seseorang. Buatlah tabel seperti berikut dibawah ini;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Ketentuan Pada Kolom Total Gaji adalah •

Jika Status Marital = Menikah, maka total gaji = Gaji Pokok + ( Gaji Pokok * 15%)



Jika Status Marital = Lajang, maka total gaji = Gaji pokok

Agar kamu lebih paham cobalah tambah datanya oleh kamu sendiri, jika telah selesai simpan dengan nama File “data gaji”

Lembar Kerja No. 31 Menggunakan

Fungsi

Max

dan

Min. Gunakanlah tabel berikut untuk keperluan kita memahami Fungsi Max dan Min;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Carilah nilai penjualan Max dan Min setiap tahunnya dan tentukan tahun dengan nilai penjulan tertinggi dan terendah. •

Nilai Max dan Min Bulanan nilainya disimpan sesuai kolom tahun. Range ini merupakan Range vertikal



Nilai Max tahunan nilainya disimpan di E17



Nilai Min tahunan nilainya disimpan di E18

Untuk lebih jelasnya perhatikan contoh pengerjaan tabel berikut, kamu tinggal memasukkan Formulanya saja.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Jangan lupa simpan hasil kerjanya!

Lembar Kerja No. 32 AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Menghitung Nilai Rata-rata Raport dengan Average. Mengitung nilai rata rata memang tampak sederhana, tetapi tentu masalahnya akan lain jika data yang ingin kita rata ratakan memiliki jumlah data yang banyak. Untuk itulah Fungsi Average di gunakan, kita

cukup

menunjukkan

rangenya

saja.

Untuk

mengerjakan

sebanyak apapun data yang ingin di rata ratakan. Kita akan mencoba dengan contoh sederhana berikut

Isilah Nilai rata rata dengan formula “=Average(C8:C13) Jika seluruh data sudah selesai simpanlah dengan nama file “buku raport1” Kemudian

cobalah

berlatih

dengan

nama-nama

pelajaran

di

sekolahmu, dan isilah kolom nilainya dengan target nilai yang kamu inginkan pada semester ini.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 33 Menyelesaikan Masalah Evaluasi Sederhana dengan Formula pada Ms. EXCEL. Perhatikan data Nilai Siswa kita pada modul terdahulu;

Dengan dasar pengetahuan dari pembahasan Modul 13 Cobalah selesaikan tabel di atas. Dengan ketentuan 1. Nilai rata rata, Nilai tertinggi, Nilai terendah, Rata rata dan jumlah siswa menggunakan formula yang sudah dibahas sebelumnya. 2. Nilai hurup menggunakan standar •

Nilai Rata² ≥ 81maka nilai hurup = "A"



Nilai Rata² ≥ 66 maka nilai hurup = "B"



Nilai Rata² ≥ 56 maka nilai hurup = "C"



Nilai Rata² > 40 maka nilai hurup = "D"



Dan jika nilainya ≤ maka nilai hurupnya = "E"

3. Jika nilai hurufnya sama dengan “A” maka keterangan “SANGAT MEMUASKAN, jika “B” maka “MEMUASKAN”, jika “C”, maka “CUKUP”, dan jika “D” maka bernilai “KURANG”, selain dari itu, maka bernilai “GAGAL”.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Jika kamu telah menyelesaikan seluruh data pada tabel diatas simpanlah dengan nama File “data nilai siswa”.

LATIHAN UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP BAG I PILIHAN GANDA 1. Contoh software pengolah kata adalah ... a. Microsoft Access b. Microsoft Excel c. Microsoft Power Point d. Microsoft Word 2. Cara mengakhiri program pada Ms. Word adalah kecuali a. Klik File → Close

3.

4.

5.

6.

7.

b. Klik icon close ( ) c. Klik File → Exit d. ALT + F4 Bar yang harus di aktifkan terlebih dahulu dengan icon adalah a. Menu Bar b. Standar Tool Bar c. Formating Tool Bar d. Drawing Tool Bar Perintah merupakan sub menu dari menu a. Table b. Tools c. Format d. Insert Yang tidak termasuk perintah perataan adalah a. b. c. d. Bar yang berisi font style dan font size adalah... a. Menu bar b. Standar Tool bar c. Formating Tool bar d. Drawing Tool bar Dalam memindahkan teks pada proses editing di perlukan perintah a. Cut dan Copy

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

b. Cut dan Paste c. Copy dan Paste d. Cut, Copy dan Paste 8. Pada Ms. Word versi 2007 menu File tidak ada di Menu barnya. Untuk mengaktifkan menu Filenya kita memerlukan icon a. b. c. d. 9. Agar Drop Cops yang kita buat membuat paragraph dimana kita meletakkannya hanya menjorok sebesar hurup yang dimaksud maka kita menggunakan pilihan a. None b. Dropped c. In Margin d. Indent 10. Untuk melakukan perintah insert table kita menggunakan a. b. c. d.

BAG II URAIAN SINGKAT 1. Sebutkan langkah-langkah memulai dan mengakhiri Ms. Word. 2. Sebutkan jenis cara menyimpan document dan langkahlangkahnya. 3. Apakah perbedaan dari perintah find dan replace? 4. Apakah kegunaan perintah cut dan delete pada proses editing sama, jelaskan! 5. Jelaskan cara membuat penomoran berikut 1.3. Tips belajar yang baik 1.3.1. Belajar di sekolah 1.3.1.1. ................ 1.3.1.2. ................ 1.3.2. Belajar di rumah 1.3.2.1. ................ 1.3.2.2. ................ 1.4. Tips Mengikuti Ujian 1.4.1. dst BAG III UJIAN PRAKTEK

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Jika kamu aktif di Ekskul di sekolahmu pasti suka ada penerimaan anggota baru kan? Sekarang coba rancang sebuah formulir pendaftaran penerimaan anggota baru ekskul yang kamu ikuti yang isinya sekaligus berisi riwayat hidup dan pengalaman organisasi dari calon anggota. Simpan hasil kerjanya di My Document dan letakkan di direktori UTS Praktek Kelas 8. buat yang rapih dan betul-betul menggambarkan calon anggota baru ya!

BAB 14 MENGATUR TAMPILAN

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Mengatur tampilan merupakan hal penting dilakukan, karena dengan tampilan yang lebih baik, maka apa yang kita olah akan lebih mudah dibaca dan dimengerti. Ada empat hal yang perlu kita atur tampilannya, yaitu ;

A. Mengatur Tampilan Data Angka Ada dua cara untuk mengatur format tampilan data angka ; 1. Secara langsung (Manual) Secara manual maksud adalah kita langsung mengetikkan format tampilan angka sewaktu kita mengetikkan angka itu sendiri. Misalnya kita ingin

menggunakan

pemisah

ribuan dengan

koma(,), maka kita tinggal mengetikkan 500,000. untuk lebih jelasnya perhatikan tabel dibawah ini ;

2. Menggunakan Perintah Format Cell

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Perintah

format

cell

sangat

dianjurkan

guna

mengurangi

kesalahan dalam pengetikan data angka. Ikuti langkah-langkah dibawah ini untuk menggunakan perintah ini; a. Sorot

terlebih

dulu

sel

atau

range

yang

akan

diatur

tampilannya. b. Klik menu Format→ Cell atau cukup dengan menekan tombol Ctrl+1. Maka akan tampil kotak dialog format cell.

c. Klik tab Number dan pada daftar pilihan Category, pilih kategori format yang diinginkan. d. Pada tab Decimal place tentukan jumlah digit angka desimal yang ditampilkan, standarnya 2 digit. Ceklis pada Use 1000 separator(,) jika ingin memberi pemisah koma (,) pada angka ribuan. Pada daftar pilihan dibawahnya pilih salah tanda negatif yang diinginkan. e. Klik OK untuk menutup jendela ini. Jika kita memilih katagori Currency atau Accounting,untuk data yang berhubungan dengan uang. Klik lambang uang yang diinginkan pada daftar pilihan Symbol.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

B. Mengatur Tampilan Data Tanggal Untuk memasukan data tanggal ini disesuaikan dengan format tanggal yang berlaku pada windows, standar yang kita pakai di Indonesia adalah dd/mm/yyyy(tanggal/bulan/ tahun). Misalnya ingin mengetikkan tanggal 10 Agustus 2008, maka cukup diketikkan 10/08/2008. Untuk jelasnya ikuti langkat berikut ; 1. Letakkan penunjuk sel diposisi yang dinginkan. 2. Ketikkan tanggal yang dinginkan, misalnya tanggal 10 Agustus 2008 dengan cara 10/08/2008. 3. Sorotlah sel tersebut untuk diubah tampilan format tanggalnya. 4. Pilih dan klik menu Format→ Cell, maka kotak dialog format cell akan ditampilkan. 5. Pada kotak dialog tersebut, klik tab Number dan pilih Date pada daftar pilihan Category.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Penulisan Awal 10/08/2008

Contoh Format 10 Agustus 2008 10/08/08 2008-08-10

6. Pada tab Type pilih jenis tampilan tanggal yang dinginkan. Lihat gambar diatas, Pada kotak sample kita dapat melihat hasil tampilannya. 7. Klik OK untuk menutup jendela ini. Maka sel/range yang disorot tadi akan berubah sesuai dengan format yang telah diset tadi.

C. Mengatur Tampilan Data Waktu Sama halnya dengan memasukan data tanggal, memasukan data waktu juga harus disesuaikan dengan format waktu pada windows. Untuk melihat format waktu di windows, dapat dilihat pada bagian kanan

bawah

dari

windows.

Defaultnya

adalah

hh:mm:ss

(jam:menit:detik), misalkan kita ingin memasukkan jam 12 tepat, maka ketikkan 12:00. Untuk lebih jelas, ikuti langkah-langkah berikut ini : 1. Letakkan penunjuk sel diposisi yang dinginkan.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

2. Ketikkan waktu/jam yang dinginkan, misalnya jam 2 siang lewat 25 menit dengan cara 14:25 3. Sorotlah sel tersebut untuk diubah tampilan format waktunya. 4. Pilih dan klik menu Format→ Cell, maka kotak dialog format cell akan ditampilkan. 5. Pada kotak dialog tersebut, klik tab Number dan pilih Time pada daftar pilihan Category.

6. Pada tab Type pilih jenis tampilan waktu yang dinginkan. Lihat gambar diatas, Kotak sample akan menampilkan hasil pilihan kamu. 7. Klik OK untuk menutup jendela ini. Maka sel/range yang disorot tadi akan berubah sesuai dengan format yang telah kita set. 8. Jika ingin menampilkan tanggal dan waktu sekarang, kita langsung dapat mengetikkan =NOW() pada formula bar, lalu tekan tombol enter.

D. Mengatur Tampilan Data Huruf/Teks

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Seperti Ms. Word, di Ms. Excel kita juga bisa mengatur tampilan huruf, apakah cetak tebal, miring, garis bawah, berwarna merah dengan font Arial, Times New Roman dan lain sebagainya. Untuk lebih jelasnya, ikuti langkah-langkah berikut ini : 1. Sorotlah

terlebih

dahulu

sel/range

yang

akan

diubah

tampilannya. 2. Klik menu Format→ Cell atau tekan tombol Ctrl+1. Kotak dialog format cell akan ditampilkan. 3. Pada kotak dialog tersebut pilih tab Font, sehingga tampilannya menjadi ;

4. Klik jenis huruf (Font), gaya tampilan huruf (Font style), ukuran huruf (Size), jenis garis bawah (Underline), warna huruf (Color) dan efek khusus lainnya sesuai keinginan kita. Selalu perhatikan preview. 5. Klik OK untuk menutup jendela ini.

E. Mengatur Perataan Tampilan Data Untuk mengatur perataan tampilan data dapat dilakukan dengan cara:

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

1. Sorotlah

terlebih

dahulu

sel/range

yang

akan

diubah

tampilannya. 2. Klik menu Format→ Cell atau tekan tombol Ctrl+1. Kotak dialog format cell akan ditampilkan. 3. Pada kotak dialog tersebut pilih tab

Alignment, sehingga

tampilannya menjadi ;

4. Pilihan Horizontal digunakan untuk memilih perataan tampilan teks secara horizontal. 5. Pilihan Vertical digunakan untuk memilih perataan tampilan teks secara vertikal. 6. Kotak

Orientasi,

digunakan

untuk

mengatur

orientasi/arah

perataan data dengan derajat posisi kemiringanya. 7. Klik OK untuk menutup jendela ini.

Lembar Kerja No. 34

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Membuat Tabel dengan Tampilan Data Waktu dan Tanggal.

Membuat Tabel dengan tampilan data waktu dan tanggal. Pada sebuah pembukuan perusahaan amatlah penting ini akan berefek sangat besar pada aliran uang keluar dan masuk. Kita akan mencoba memahaminya melalui tabel sederhana berikut;

Ketentuan yang harus di penuhi: 1. Tanggal Laporan di B4 (pergunakan fungsi =Today) 2. Total Waktu pada D7:D17 = Jam Keluar – Jam Masuk 3. Total Jam Pengunjung pada D18 = Jumlah dari Total Waktu Jika sudah selesai simpanlah dengan nama File “Waktu & Tanggal”

Lembar Kerja No. 35 bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Mengatur

tampilan

data

Angka

dan

Teks.

Kamu telah mempelajari mengatur tampilan Angka dan Teks pada pembahasan Modul 14. Sekarang cobalah kamu buka kembali tabel tabel berikut;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Dari ke empat tabel tadi rubahlah tampilannya sesuai dengan pengetahuan yang baru saja kamu dapat. Buatlah tabel tabel ini menjadi tabel dengan system tampilan yang baik dan benar.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

BAB 15 MENGEDIT DATA

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Pada modul ini kita akan membahas lebih jauh tentang mengedit sebuah data dalam Ms. Excel. Seperti bagaimana cara menyalin data (copy), memindahkan data (cut), menyisipkan baris dan kolom (insert), menghapus baris dan kolom (delete) dan bagaimana caranya memberi bingkai dari data yang kita buat. Kemudian kita juga akan mempelajari mengganti nama lembar kerja, menyisipkan lembar kerja baru, menghapus lembar kerja, memindahkan posisi lembar kerja, menyalin lembar kerja termasuk memindahkannya ke workbook lain.

A. Menyalin Data (copy) Menyalin data yang ada pada satu sel/range dapat dilakukan dengan dua cara : 1. Menggunakan perintah copy a) Sorotlah terlebih dahulu sel/range yang akan di salin b) Klik menu edit→ copy atau cukup dengan menekan tombol Ctrl+C c) Pindahkan penunjuk sel ke lokasi yang diinginkan d) Klik menu edit→ paste atau dengan menekan tombol Ctrl+V 2. Menggunakan Mouse Dalam mengcopy data menggunakan mouse, prinsip kerja yang kita pakai adalah perintah fill handle. 3. Memindahkan data (cut) Seperti menyalin data di atas, kita juga dapat memindahkan data dengan dua cara; a) Menggunakan perintah cut •

Sorotlah terlebih dahulu sel/range yang akan di pindahkan



Klik menu edit→ cut atau cukup dengan menekan tombol Ctrl+X



bag 3-4

4

Pindahkan penunjuk sel ke lokasi yang diinginkan

AK Cd-3032 Darmawan



Klik menu edit→ paste atau dengan menekan tombol Ctrl+V

b) Menggunakan Mouse •

Sorotlah terlebih dahulu sel/range yang akan di salin



Arahkan penunjuk mouse ke tepi data yang disorot tadi. Ingat

jangan

pada

tepi

kanan

bawah,

karena

akan

mengakibatkan berfungsinya perintah fill handle. •

Geserlah penunjuk mouse tersebut ke sel/range yang diinginkan, jangan dilepas, maka otomatis data yang disorot tadi akan berpindah.

4. Menyisipkan Baris/Kolom (insert) Kadangkala kita ingin menyisipkan baris/kolom karena ada data yang tertinggal. a) Menyisipkan Baris •

Letakkanlah penunjuk mouse pada sel yang akan di tempatkan baris barunya



Klik menu insert→ row

b) Menyisip Kolom •

Letakkan penunjuk mouse pada sel yang akan ditempatkan kolom barunya



Klik menu insert→ kolomnya

c) Menghapus baris, kolom dan sel (delete) AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3



Sorotlah sel/range yang akan dihapus



Pilih dan klik menu Edit, delete, maka kotak dialog delete akan di tampilkan

Beberapa perintah dalam kotak dialog tersebut adalah; (a) Shift cell left, digunakan untuk menghapus seluruh isi sel/range yang disorot dan diganti dengan data pada baris yang sama yang terletak di sebelah kanannya. (b)Shift cell up, digunakan untuk menghapus seluruh isi cel/range yang disorot dan digantii dengan data pada kolom yang sama yang terletak disebelah bawahnya (c) Entire row, digunakan untuk menghapus seluruh isi cel/range pada baris yang disorot (d)Entire columns, digunakan untuk menghapus seluruh isi cell/range pada kolom yang disorot (e) Klik ok jika selesai d) Mengetengahkan Judul tabel (Merge & Center) •

Sorotlah judul tabel tersebut sesuai dengan lebar tabel



Klik icon Merge & Center yang terletak pada toolbar standar

e) Memberi garis pembatas (border)

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Bingkai atau garis pembatas perlu dibuat agar tampilan dari data yang kita buat lebih enak di lihat dan lebih mudah untuk dibaca. Untuk melakukan hal ini, ikuti langkah berikut ini; •

Sorotlah cell/range yang akan diberi bingkai



Pilihlah menu Format dan klik cell atau tekan tombol Ctrl+I, kotak dialog format akan ditampilkan



Klik tab border, maka akan tampil kotak dialog berikut;

(1)Pada bagian preset, pilih salah satu tombol berikut; (a) None, digunakan untuk menghapus seluruh garis pembatas dan bingkai yang telah ada (b)Outline,

digunakan

untuk

membuat

bingkai

di

sekeliling cell/range yang disorot (c) Inside,

digunakan

untuk

menempatkan

garis

pembatas dibagian dalam range (2)Border, digunakan untuk memberi garis pembatas pada bagian yang diinginkan, atas, tengah, bawah, miring, sebelah kanan, kiri dll (3)Pada bagian style, pilih model garis yang diinginkan

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

(4) Untuk memberi warna pada garis, pilih salah satu warna yang telah disediakan oleh Ms. Excel pada tab color. (5)Klik ok untuk menutup jendela ini. Tetapi metode ini tidak di sarankan, untuk lebih menghemat waktu lebih disarankan untuk menggunakan icon border.

f) Mengganti Nama Lembar Kerja Awalnya lembar kerja bernama sheet1, sheet2, sheet3 dst. Mengganti

nama

lembar

kerja

sangat

penting

dalam

penyusunan data dalam Ms. Excel agar kita bisa mencari dan memilih data dengan lebih cepat. Caranya sederhana, ada dua cara yang bisa di pilih •

Klik kanan pada tulisan nama lembar kerja di maksud, misalnya sheet1



Dari shortcut menu tersebut pilih rename, nanti tulisan sheet1 akan terblok,

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan



Gantilah sesuai nama yang diinginkan

Sedangkan cara yang lebih cepat, bisa dengan 2x klik pada nama yang dimaksud g) Menyisipkan Lembar Kerja Baru Secara default awalnya lembar kerja pada Ms. Excel hanya terdiri dari beberapa sheet saja. Jika membutuhkan lembar tambahan, bisa dengan cara berikut; •

Pilihlah posisi sheet tambahan akan disisipkan



Klik kanan agar shortcut menu tampil, kemudian pilih insert sehingga keluar kota dialog



Pilihlah worksheet, klik ok

h) Menghapus Lembar kerja •

pilihlah lembar kerja yang akan di hapus



klik kanan agar shortcut menu tampil, klik delete

i) Memindahkan Posisi lembar kerja •

Pilihlah lembar kerja yang akan dipindahkan, kemudian

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3



Klik nama lembar kerjanya, jangan dilepas, kemudian pindahkan ke posisi yang diinginkan

j) Menyalin Lembar Kerja Perintah ini sering di gunakan agar kita tidak perlu melakukan pengulangan kerja pada format-format administrasi tertentu yang sering dibutuhkan berulang. •

Pilihlah lembar kerja yang akan di duplikasi



Klik kiri dan Ctrl secara bersamaan



Geserlah ke tempat kerja baru ingin di tempatkan, ingat tombol mouse jangan dilepas

k) Memindahkan dan Menyalin lembar kerja ke buku kerja lain Pada prinsipnya perintah ini memiliki kegunaan yang mirip dengan perintah sebelumnya, hanya saja perintah ini di gunakan untuk antar buku kerja •

Pilih lembar kerja yang akan di pindahkan atau disalin



Klik kanan, agar shortcut menu tampil, kemudian pilih move or copy



Pindahkan lokasi buku kerja yang diinginkan (to book)



Kemudian pilihlah lokasi lembar kerja pada lembar kerja yang sudah ada sebelumnya (before sheet)



Jika ingin menyalin tanpa menghapus lembar kerja pada buku kerja sebelumnya, berilah tanda ceklist pada create copy

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Lembar Kerja No. 36 Menyalin Data (copy).

Kita akan mencoba praktekkan perintah copy secara sederhana, kamu buatlah tabel seperti berikut, datanya bisa kamu rubah sesuai dengan data nama-nama teman sekelas kamu.

Sekarang

kamu

diminta

membuat

perubahan

tabel

dengan

menggunakan perintah copy agar data tabel menjadi

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Jangan sekali-kali menggunakan cara di tik dari awal. Selain pekerjaan itu tidak sesuai permintaan, juga melelahkan tentunya kan?

Lembar Kerja No. 37 Memindahkan Data (cut).

Lembar kerja ini sangat mudah kamu hanya di minta untuk memindahkan tabel, karena kita lihat tabel kita terlalu berdempetan dengan kolom “baris”. Rubahlah agar tabel kita di mulai dari kolom B, asalnya.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Menjadi;

Lembar Kerja No. 38 Menyisipkan Baris/Kolom (insert). Menghapus Baris, Kolom dan Sel (delete). Berikutnya,

tabel

kita

memiliki

kekurangan

yaitu

tanggal

menyetor tabungan atau menarik tabungan, dan siapa petugas yang menerima uangnya, buatlah seprti contoh berikut;

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Kemudian lebih baik jika rekening buku besar untuk penyetoran dan penarikan di pisah. Jadi kita hapus kolom yang tidak kita perlukan. Sedangkan setiap rekening kita buat dalam worksheet yang berbeda.

Lembar Kerja No. 39 Mengetengahkan Judul Tabel (merge & center). Memberi Garis Pembatas (border) Pada tahap berikutnya pekerjaan kita adalah estetikanya, buatlah tabel kita menjadi contoh seperti berikut;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Ingat secara estetik setiap orang memiliki sudut pandang sendiri oleh karena itu kamu boleh membuat tabelmu seindah sesuai dengan selera dan keinginanmu sendiri, setiap orang berhak untuk berbeda.

BAB 16 AUTO FORMAT TABEL DAN GRAFIK

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

A. Membuat Tabel Kita akan membuat tabel menggunakan fasilitas yang diberikan oleh Ms. Excel yaitu autoformat. Dengan fasilitas ini, Ms. Excel menyediakan berbagai macam format tabel, kita tinggal memilih dan memanfaatkannya saja. Perhatikan langkah berikut; 1. Sorotlah range data yang akan dibuat tabelnya

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

2. Pilih menu format, dan klik autoformat. Perhatikan kotak dialog autoformat berikut ini;

a. Gunakan scroll bar untuk melihat model tabel lainnya yang disediakan Ms. Excel b. Klik salah satu model yang diinginkan c. Klik ok jika selesai 3. Pada pilihan option diberikan beberapa kemungkinan data yang akan di autoformat, pilihlah datanya sesuai selera

B. Membuat Grafik

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Berikut kita akan belajar membuat Grafik menggunakan Chart Wizard. Kita akan kembali memanfaatkan data dari tabel penjualan buku berikut 1. Sorotlah range data yang akan dibuat grafik (mencakup judul baris dan judul kolom). Sebagai contoh, sorotlah rangenya

2. Klik icon chart, maka kotak dialog chart wizard step 1 of 4 akan tampil

3. Pada daftar chart type, pilih model grafik yang diinginkan dan pada chart sub-type pilih model tampilan yang diinginkan. Untuk melihat tampilan grafik sementara, anda dapat mengklik tombol press and hold to view sample tanpa melepaskan penekan tombol mouse. Pilihlah bentuk grafik sesuai kebutuhan 4. Klik next maka kotak dialog chart wizhard-step 2 of 4, akan tampil

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

5. Data range akan terisi secara otomatis. Kita tinggal memilih jenis series in, apakah baris atau kolom. Dalam hal ini kita memilih baris. Kita juga diberi kebebasan untuk memilih model yang digunakan dengan mengklik tab series. Baris dan kolom yang dimaksud pada perintah ini, adalah pilihan pada sumbu x apakah akan memakai data baris judul, atau kolom judul pada tabel yang kita ingin buatkan grafiknya 6. Klik next, maka kotak dialog chart wizard-step 3 of 4 – chart options akan ditampilkan

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

a. Tab Titles •

Chart title, diisi dengan judul tabel



Category (x) axis, diisi dengan judul tabel untuk sumbu X



Series (y) axis, diisi dengan judul tabel untuk sumbu y

b. Tab Axes; digunakan untuk mengatur judul sumbu (axis), kita dapat mengatur apakah judul sumbu akan di tampilkan atau tidak c. Tab Gridlines digunakan untuk mengatur tampilan garis skala pembantu (grid) pada sumbu x,y,z dengan memilih mayor gridlines dan minor gridlines d. Tab legend digunkan untuk mengatur tampilan legend dari grafik. Perhatikanlah option show legenddan tata letaknya (placement). e. Tab data label digunkan untuk mengatur penempatan label data pada grafik f. Tab data table digunakan untuk mengatur apakah ingin menampilkan data tabel atau tidak pada bagian bawah grafik 7. Klik next untuk penyelesaian terakhir chart wizard-step 4 of 4 chart location akan tampil Pada kotak dialog ini terdapat dua pilihan yaitu;

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

a. As new sheet, jika grafik ingin ditampilkan pada lembaran yang berbeda b. As object in, jika grafik ingin ditampilkan bersebelahan dengan data dalam satu lembar kerja

c. Klik Finish jika telah selesai 250 200 150 100 50 0

Series1 Series2

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

Pengantar Jaringan

Ms. Excel

Pengantar TIK

Buku

Series3

3

Lembar Kerja No. 40 Menggunakan Auto Format pada

Tabel.

Pada pembuatan grafik kita kali ini kita akan membuat grafik tingkat kehadiran siswa di kelas kamu. Cobalah cari di agenda kelas untuk data kehadiran bulan kemarin. Susunlah datanya dalam tabel terlebih dahulu. Seperti contoh; Rekapitulasi kehadiran Tangg al 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29

bag 3-4

4

Izin 2 2 2 0 0 0 0 0 4 4 4 0 0 2 2 1 1 1 1 3 1 2 0 2 2 2 2 2 2

Alfa 0 0 0 0 2 2 2 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 2 2 2 2 0 0

Saki t 6 5 4 4 4 3 3 2 2 2 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 2 3 2 2 2 2 2 2

Jumla h 8 7 6 4 6 5 5 3 7 7 5 1 1 3 3 1 1 1 1 3 1 5 4 6 6 6 6 4 4

AK Cd-3032 Darmawan

30 31

2 2

0 0

2 1

4 3

Lembar Kerja No. 41 Membuat Grafik Menggunakan Chart Wizard

Jika selesai buatlah grafiknya, bentuknya bisa bermacam-macam sesuai keinginan, kebutuhan dan selera, perhatikan contoh berikut Diagram batang

Diagram garis

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Tambahkan sebuah diagram lingkaran dari total Sakit, izin, alfa pada data ketidakhadiran siswa di kelasmu bulan ini.

BAB 17 MENCETAK LEMBAR KERJA

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi. KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Mencetak pada Ms. Excel sebetulnya sama saja dengan proses mencetak pada software sebelumnya. Perbedaan utamanya terletak pada di mungkinkannya seluruh tabel di fix dalam satu lembar kertas. Perhatikan kotak dialog page setup berikut berikut;

jika kita ingin Komputer memcukupkan print out hanya dalam satu halaman ceklist option Fit to. Nanti akan tampak kotak dialog seperti yang terlihat; perhatikan bahwa yang harus menjadi perhatian adalah ketepatan nama device/printernya sisanya yang harus menjadi perhatian adalah nomor halaman dan banyak copynya, agar tidak terjadi kesalahan printout yang tidak perlu

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Tetapi kita juga boleh menggunakan print preview. Sehingga terlihat kepastian apakah hasil printout nanti sesuai dengan keinginan kita atau tidak. Jadi kamu nanti bisa melakukan perbaikan terlebih dahulu, baik pengaturan posisi tabel/diagram ataupun pengaturan margin.

Agar seluruh perbaikan nanti tidak berulang-ulang. Di sarankan untuk mengklik page break preview, sehingga tampilannya seperti contoh di bawah. Jadi setiap halaman jelas batasnya (dibatasi oleh garis biru atau garis putus-putus jika lebih dari satu halaman). Tampak di kotak dialog bahwa ukuran halaman bisa kita atur sesuai kebutuhan.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Jika seluruh pengaturan sudah sesuai keinginan kita. Klik Print di jendela Print.

Lembar Kerja No. 42 Mencetak.

Kamu tentu telah mengerjakan banyak lembar kerja. Sekarang cobalah

untuk

mencetak

beberapa

dokumen

sesuai

dengan

petunjuk yang telah di berikan. Mintalah petunjuk pada guru pembimbingmu, jika ada beberapa kekhususan tertentu sesuai dengan jenis dan merk printer yang tersedia di sekolah mu!

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

BAB 18 MENGGABUNGKAN MS. EXCEL WORKSHEET PADA DOKUMEN MS. WORD

STANDAR KOMPETENSI Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

KOMPETENSI DASAR 1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka 2. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka 3. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka 4. Membuat dokumen pengolah angka sederhana

Setelah kita memahami penggunaan Ms. Excel. Kita akan kembali ke pembahasan terdahulu di modul 7. Jadi selain insert table yang disediakan oleh Ms. Word, kita juga bisa menggunakan insert Ms. Excel worksheet. Dengan cara: 1. Klik icon

(Insert Microsoft Excel Spreadsheet)

2. Untuk Inserts sebuah Microsoft Excel worksheet baru pada insertion point,

Drag untuk memilih jumlah rows/baris dan

columns/kolom. 3. Tapi lebih cepat jika kamu menentukan baris dan kolom sembarang, karena baris dan kolom ini bisa kita tambah kemudian dengan cara mendrag worksheet yang kita buat.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

4. Nanti kamu akan mendapatkan jendela Ms. Word seperti dibawah ini:

Pada kondisi jendela ini, kamu harus menggunakan kaidah input data yang berlaku di Ms. Excel Perhatikan jendela Ms. Word kamu sekarang, walaupun Title bar menjelaskan bahwa kamu sedang menggunakan Ms. Word. Tetapi menu bar dan toolbar yang di tampilkan adalah menu dan toolbar Ms. Excel.

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

5. Klik di luar worksheet jika telah selesai memasukkan atau memodifikasi data. Dengan menggunakan insert Ms. Excel worksheet kita akan memiliki sebuah tabel dengan kemampuan input dan modifikasi yang lebih baik yang tidak bisa kita temukan di insert tabel biasa melalui menu table di Ms. Word. Penting untuk diperhatikan, bahwa kamu hanya memiliki satu worksheet. Jadi jika kamu membutuhkan beberapa tabel, maka kamu bisa menambah Ms. Excel worksheet sesuai kebutuhan.

Lembar Kerja No. 43 Insert Ms. Excel Worksheet di Ms. Word.

Setelah memahami cara insert Ms. Excel Worksheet di Ms. Word, sekarang cobalah membuat daftar pelajaran kamu yang baru. Tetapi di kerjakan di Ms. Word dengan tampilan yang menarik dan insert table menggunakan Ms. Excel Worksheet.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

Ja H m ar i

Daftar Pelajaran Senin 1

Selasa 2

Rabu

Kamis

3

Jumat

4

5

Sabtu 6

7:00 8:00 9:00 10:00 11:00 12:00 13:00 14:00 15:00 16:00

Coba untuk semua tabel dan diagram yang pernah kamu buat, buat tabel yang lebih kreatif ya! Selamat mencoba.

LATIHAN UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP BAG I PILIHAN GANDA Untuk nomor 1 s.d 16 untuk Ms. Word 1. Icon membuat File/document baru adalah a.

c.

b.

d.

2. Untuk membuka sebuah file/document lama bisa dengan mengklik command

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

a.

c.

b.

d.

3. Untuk menyimpan file kita harus memberikan perintah a.

c.

b.

d.

4. Mencetak hasil kerja/ document pada Ms. Word dengan cara mengklik a.

c.

b.

d.

5. Perintah untuk mengcopy tulisan/gambar yang di blok adalah a.

c.

b.

d.

6. Perintah untuk mempaste tulisan yang telah di copy adalah a.

c.

b.

d.

7. Untuk menghapus tulisan/gambar yang terblok digunakan perintah a.

c.

b.

d.

8. Jika kita bermaksud membatalkan perintah yang sudah diberikan kita bisa mengklik icon a.

c.

b.

d.

9. Untuk memberikan perintah penomoran kita berikan perintah icon a.

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

b.

3

c.

d.

10.Penomoran bisa dengan lambang lain selain angka, hal ini bisa dengan cara mengklik perintah a.

c.

b.

d.

11.Dalam sebuah dukumen kita bisa membuat beberapa kolom tulisan seperti Koran, caranya dengan mengklik a.

c.

b.

d.

12.Untuk mencari sebuah kata pada document dalam waktu singkat kita bisa memberikan perintah ……. Pada computer e. CTRL + C

g. CTRL + F

f. CTRL + V

h. CTRL + H

13.Kita bisa mencari sebuah kata pada document Ms. Word sekaligus menggantinya dengan memberikan perintah a. CTRL + C

c. CTRL + F

b. CTRL + V

d. CTRL + H

14.Untuk mengulangi perintah yang telah diberikan sebelumnya dengan cara a. CTRL + C

c. CTRL + F

b. CTRL + V

d. CTRL + H

15.Untuk memblok seluruh dokumen yang sedang aktif bisa diberikan perintah e. CTRL + C

g. CTRL + F

f. CTRL + V

h. CTRL + A

16. Setelah selesai mengedit sebuah document dalam bahasa Inggris dan kita ingin memeriksa penulisan dan grammernya bisa dengan perintah c. F4

e. F6

d. F5

f. F7

bag 3-4

4

AK Cd-3032 Darmawan

Gunakan Ms. EXCEL di bawah untuk soal 17 s.d. 23 dengan sel awal A1 Daftar Penjualan Disket PT. Bintang Pratama Nama Pembeli Heri Rini Tantri Tia Adi

Merk Fuji Conlin 3M Maxell Dysan

Jumlah Box Harga Per-Box 23 16500 50 10000 75 13500 8 12500 10 14000

17.Jumlah uang yang telah dikeluarkan Heri untuk membeli Disket adalah a. D7 * E7

c. B7 * C7

b. D7 + E7

d. B7 + C7

18.Jumlah uang yang telah di keluarkan Adi adalah a. D11 * E11

c. B11 * C11

b. D11 + E11

d. B11 + C11

19.Jumlah uang yang diterima oleh Pt. Bintang Pratama dari penjualan disket adalah (jika F7:F11 = (D7:D11)*(E7:E11)) a. C7 + C8 + C9 + C10 + C11

c. E7 + E8 + E9 + E10 + E11

b. D7 + D8 + D9 + D10 +

d. F7 + F8 + F9 + F10 + F11

D11 20.Jumlah Disket yang berhasil di jual oleh Pt. Bintang Pratama adalah a. C7 + C8 + C9 + C10 + C11

c. E7 + E8 + E9 + E10 + E11

b. D7 + D8 + D9 + D10 +

d. F7 + F8 + F9 + F10 + F11

D11 21.Para pembeli rata rata membeli disket dari Pt. Bintang Pratama sejumlah… a. Count (D7:D11)

c. Average (D7:D11)

b. Sum (D7:D11)

d. Round (D7:D11)

22.Jumlah barang terbanyak yang pembeli dilakukan oleh konsumen dengan jumlah transaksi a. Max (C7:C11)

c. Max (E7:E11)

b. Max (D7:D11)

d. Max (F7:F11)

23.Harga jual disket paling rendah pada transaksi tersebut adalah

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

a. Min (C7:C11)

c. Min (E7:E11)

b. Min (D7:D11)

d. Min (F7:F11)

Gunakan Ms. EXCEL ini untuk mengerjakan soal 24 s.d. 26 dengan asumsi sel awal A1 Seleksi Penerimaan Pegawai CV. Bunga Indah Nama Calon Umur Keterangan Sutrisno 25 Bambang 17 Rina 28 Candra 19 Heru 20

24. Nilai C4:C8 akan bernilai true untuk =(B4:B8)≥ 18 kecuali a. B4

c. B6

b. B5

d. B7

25. Karlau pernyataan fungsi = IF ((B4:B8)≥ 18,”diterima”,”tidak diterima”) maka yang tidak diterima sebagai pegawai adalah a. Heru

c. Rina

b. Candra

d. Bambang

26.Kalau perusahaan akan menerima pegawai hanya yang berusia diatas 20 tahun maka baris fungsi akan ditulis a. = IF ((B4:B8)>20,”diterima”,”tidak diterima”) b. = IF ((B4:B8)<20,”diterima”,”tidak diterima”)

c. = IF ((B4:B8)≥ 20,”diterima”,”tidak diterima”) d. = IF ((B4:B8)≤ 20,”diterima”,”tidak diterima”) Gunakan table EXCEL ini untuk soal 27 s.d. 30 dengan asumsi sel awal A1 Daftar Gaji Pegawai CV. Bunga Indah Nama Pegawai Dra. Tantri Bambang Ir. Bambang Cahyadi MSc. Darmawan Ateks. SE.

bag 3-4

4

Status Kawin Tidak Kawin Kawin Tidak

Gaji Pokok Tunjangan keluarga 650000 425000 600000 1000000 1200000

Total Gaji

AK Cd-3032 Darmawan

27.Nilai tunjangan keluarga yang diterima oleh Dra. Tantri jika tunjangan bagi mereka yang sudah menikah 15 % dari gaji pokok adalah a. = IF (B4=”Kawin”,15%*C4,0) b. = IF (B4=”Kawin”,15%*B4,0) c. = IF (B4=”Tidak Kawin”,15%*C4,0) d. = IF (B4=”Tidak Kawin”,15%*B4,0) 28.Total gaji yang diterima oleh Darmawan A.Teks. SE. adalah a. = C4 + D4

c. = C8 + D8

b. = C4 * D4

d. = C8 * D8

29.Total gaji yang harus dibayarkan oleh perusahaan adalah a. Sum (C4:C8)

c. Sum (E4:E8)

b. Sum (D4:D8)

d. Sum (F4:F8)

30.Total gaji terbesar diterima oleh a. Dra. Tantri b. Bambang c. Cahyadi M.Sc. d. Darmawan A.Teks. SE

AK Cd-3032 Darmawan bag 3-4

3

BAG II URAIAN SINGKAT 1. Jelaskan perbedaan software pengolah kata dengan pengolah angka, berikan contohnya. 2. Jelaskan cara menggabungkan kerja Ms. Word dan Ms. Excel 3. Jelaskan perbedaan penulisan type data pada Ms. Excel 4. Jelaskan apakah ada perbedaan penulisan formula pada Tabel di Ms. Word dengan penulisan formula pada worksheet di Ms. Excel 5. Apakah manfaat dari insert Ms. Excel worksheet di Ms. Word?

BAG III UJIAN PRAKTEK

Berikut adalah beberapa soal ujian praktek pada akhir tahun pelajaran ini. Buatlah dengan aturan pengetahuan yang telah di pelajari secermat mungkin. Gunakan Ms. Word untuk kedua soal ini. Jika memerlukan table gunakanlah insert Ms. Excel worksheet. Dalam perhitungan

jangan

sekali-kali

menggunakan

kalkulator

ataupun

perhitungan manual lainnya. Manfaatkanlah semua rumus yang telah kamu pelajari. Selamat bekerja! 1. Tulislah untaian kalimat berikut persis seperti aslinya Nama : No. Peserta

: Ujian Akhir Semester Praktek Tangal : ………………

I. II.

Tulislah untaian kalimat berikut persis seperti aslinya Kerjakan Tabel berikut dengan ketentuan i. Discount diberikan untuk pembelian; 1. 10 % jika pembelian antara 20 s.d 30 unit 2. 20 % jika pembelian antara 30 s.d 40 unit 3. 30 % jika pembelian antara 40 s.d 50 unit 4. 35 % jika pembelian diatas 50 unit ii. Biaya angkut = 5 % total pembelian

2. Kerjakan Tabel berikut dengan ketentuan i. Discount diberikan untuk pembelian;

1. 10 % jika pembelian antara 20 s.d 30 unit 2. 20 % jika pembelian antara 30 s.d 40 unit 3. 30 % jika pembelian antara 40 s.d 50 unit 4. 35 % jika pembelian diatas 50 unit ii. Biaya angkut = 5 % total pembelian Tabel Pembelian Komputer D & D Company, Ltd. Jenis Komputer P4 Home Edition @ Rp. 3.500.000,No . 1. 2. 3. 4. 5.

Konsumen Delta Co, Pt. Alfa Koperasi Beta Cv. Gama Omega Ltd,

DAFTAR PUSTAKA

Juml

Total

ah

Harga

5 34 60 22 50

Discount

Biaya

Total

Angkut

Tagihan

1. Help and Support Center Windows XP Professional, Microsoft Corporation, 2002.

2.

Microsoft Word Help, Microsoft Corporation, 2002.

3. Word Help, Microsoft Corporation,

2007

4. Microsoft Excel Help, Microsoft Corporation, 2002.

5. 2007.

GLOSARIUM Aligment

Excel Help, Microsoft Corporation,

Dalam jaringan komputer merupakan proses meratakan komponen sebuah sistem terhadap komponen lainnya. Misalnya sinkronisasi waktu komputer dari suatu sistem. Align Dari kata alignment, yaitu perintah dalam program pengolah kata untuk meratakan sebuah naskah, apakah rata kiri, kanan, atau tengah. Applikasi Software yang dibuat oleh suatu perusahaan komputer untuk mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Ms-Word, Ms-Excel. Block Istilah dalam lingkungan pengolah kata dan pemrograman untuk areal yang ditandai dengan warna tertentu, biasanya untuk menandai daerah yang akan disalin, dihapus atau dipindahkan. Border Batas sebuah jendela (window). Ukuran sebuah jendela dapat diubah dengan meng-klik dan men-drag border tersebut. Bullet Istilah di lingkungan pengolah kata yang menyatakan penomoran beberapa baris naskah menggunakan lambing/simbol berukuran kecil. Klik Istilah untuk mewakili pemilihan obyek/menu dengan menekan salah satu tombol mouse. Clip art Koleksi gambar dan animasi yang bisa langsung dimasukkan ke aplikasi office. Komputer Alat bantu pemrosesan data secara elektronik dan cara pemrosesan datanya berdasarkan urutan instruksi atau program yang tersimpan dalam memori masingmasing komputer. Copy Perintah untuk menyalin obyek, misalnya Cut

Menghilangkan sebuah obyek (teks atau gambar) dari layar monitor dan menyimpannya ke dalam clipboard. Data Kumpulan dari angka-angka maupun karakter-karakter yang tidak memilii arti. Data dapat diolah sehingga menghasilkan informasi. Del Tombol keyboard yang digunakan untuk menghapus karakter di sebelah kanan kursor atau beberapa baris teks yang telah diblok. Desktop Salah satu model kemasan komputer yang sengaja dirancang untuk ditempatkan di atas meja kerja. Diskette Piringan magnetik tipis, lentur dan dibungkus dalam kemasan berbentuk kotak dari bahan plastik, digunakan untuk menyimpan sejumlah data/informasi. Disket umumnya berukuran 3½ inchi. DOS (Disk Operating System) Sebuah program yang mengawali proses kerja komputer. Fasilitas yang dimilikinya memungkinkan untuk menyalin file, menghapus tampilan dan mengani penempatan serta pemberian alamat pada data atau file ke dalam disk. DOS akan selalu tersimpan dalam memori komputer sehingga program lain dapat menggunakan rutin-rutin yang ada untuk operasi masukan/keluaran. Drag Istilah yang menggambarkan kegiatan menggerakkan mouse sambil tetap menekam tombol mouse. Edit Kegiatan memodifikasi format suatu keluaran atau masukan dengan jalan menyisipkan atau menghapus karakter. Enter Tombol pada keyboard yang fungsinya untuk memerintahkan komputer melakukan suatu instruksi, atau sekedar untuk membuat baris berikutnya sekaligus memindahkan kursor ke baris tersebut. Exit

Instruksi untuk keluar dari suatu program komputer. Font Bentuk, model dan ukuran huruf pada sebuah program atau software. Footer Teks yang ditempatkan pada margin bawah di setiap halaman. Icon Sebuah lambang kecil berupa gambar yang tampak pada layar komputer. Biasanya dipakai untuk melambangkan dokumen atau program lain dan disk drive. Multitasking Menjalankan dua atau lebih program dalam sebuah komputer pada saat yang bersamaan. Berapa banyak program yang dapat secara efektip di multitasking, tergantung dari tipe multitasking performed (preemptive vs Cooperative), kecepatan CPU dan memori serta kapasitas harddisk. Setting Suatu program yang menyusun sebuah sistem atau sebuah aplikasi software. Taskbar Sebuah on-screen toolbar pada layar yang menunjukkan task atau aplikasi yang sedang aktif/berjalan. Jika kita mengklik tombol taskbar, hal ini akan mengakibatkan aplikasi yang sedang berjalan kembali pada startup-nya/posisi awalnya.

INDEKS

Alignment ,56, 186 Applikasi, 3, 30, 74, 103 Block, 29, 30, 31, 32, 33, 36, 55, 83, 84, 85 Border ,87, 88, 108, 194, 195, 196, 202 Bullet , 67, 69, 71, 123 Klik, 8, 10, 11, 12, 13, 17, 22, 23, 24, 31, 32, 33, 34, 35, 36, 38, 38, 45, 46, 49, 50,51, 55, 56, 58, 59, 61, 67, 69, 74, 82, 83, 85, 90, 100, 102, 103, 104, 108, 112, 113, 115, 118, 119, 120, 122, 124, 129, 130, 132, 134, 139, 143, 144, 145, 146, 147, 148, 149, 150, 151, 163, 164, 165, 177, 181, 182, 183, 184, 186, 192, 193, 194, 195, 196, 197, 198, 204, 205, 206, 207, 208, 212, 213, 215, 216, 218, 219 Clip art , 97, 99, 110, 124 Komputer ,3, 5, 7, 22, 25, 26, 27, 29, 41, 62, 63, 67, 77, 94, 115, 119, 120, 132, 153, 211, 224 Cut , 7, 32, 33, 79, 80, 123, 177, 178, 192, 196, 197, 198, 200 Data , 25, 26, 41, 42, 62, 71, 77, 78, 84, 85, 89, 90, 95, 115, 124, 133, 138, 140, 142, 143, 145, 146, 147, 148, 151, 152, 154, 155, 156, 160, 163, 165,166, 167, 168, 169, 170, 171, 174, 175, 176, 181, 182, 183, 184, 185, 186, 188, 189, 191, 192, 192, 193, 194, 196, 199, 200, 204, 205, 206, 207, 209, 210, 216, 223 Del, 32, 80, 83, 85, 146, 193 Desktop , 4, 130 Diskette, 22, 220, 221 DOS (Disk Operating System) , 3, 30, 129 Drag , 10, 31, 32, 33, 103, 113, 215 Enter , 25, 38, 55, 58, 133, 143, 145, 162, 163, 166, 185, 194, 202, 225 Exit, 5, 79, 151, 177 Font , 49, 50, 51, 53, 55, 79, 123, 177, 185 Footer , 45, 46, 57, 58, 59 Icon , 4, 5, 10, 11, 12, 13, 18, 23, 25, 29, 31, 32, 33, 38, 50, 51, 55, 58, 62, 74, 79, 85, 97,

99, 100, 103, 104, 113, 114, 118, 122, 125, 129, 130, 132, 133, 137, 138, 149, 150, 151, 164, 177, 194, 196, 205, 215, 218, 219 Multitasking ,3 Setting , 8, 45, 49, 50, 61, 75, 87, 108, 157, 159 Taskbar , 24, 129

Tentang Penulis:

Darmawan, lahir di Tasikmalaya, Jawa Barat tahun 1976. Pendidikan dasar sampai sekolah menengah atas diselesaikan di kota kelahirannya. Sempat memperoleh pengetahuan yang beragam dari; Pendidikan Matematika IKIP Bandung (1994), Teknik Tekstil STT Tekstil Bandung (1998) dan Manajemen Telekomunikasi dan Informatika di STMB Telkom Bandung (2000). Sempat juga belajar di prodi Matematika Uninus yang sekarang menjadi tempatnya mengajar mata kuliah Aplikasi Komputer (FKIP UNINUS Bandung). Pengalaman pendidikan pascasarjana sendiri di dapat dari Prodi Matematika Sekolah menengah di Sekolah

Pascasarjana

Universitas

Pendidikan

Indonesia,

Bandung.

Dan

mendapatkan beasiswa penuh dari Postgraduate program pada Program Manajemen Administrasi Publik dengan bidang keahlian Manajemen Keuangan Negara di STIA-Lembaga Administrasi Negara Jakarta. Mengajar sejak di bangku kuliah, mulai dari SMUN 3 Bandung (1997), SMPN 2 Cihaurbeuti Ciamis (2002), MIN Ciawitali (2005) dan MTsN Pasirjambu (2007). Walaupun status PNSnya adalah pelaksana Tata Usaha pada Mts Negeri Pasirjambu Kab. Bandung (NIP. 19760827 200501 1006) Beberapa karya tulis yang disusunnya; •

Algoritma untuk sekolah menengah, SMUN 3 Bandung 1997.



Visual Basiq, SMUN 3 Bandung, 1997.



Seri Modul TIK SMP, MGMP TIK Ciamis, 2004.



Hakikat belajar dan pembelajaran Matematika, UNINUS, 2005.



Analisa kepuasan siswa terhadap Mathematics CAI, UNINUS, 2006.



eMath book untuk Madrasah Aliyah, PUSLITBANG Depag, 2006.



Pengantar Pemrograman Animasi, FKIP UNINUS, 2006.



Aplikasi Komputer, FKIP UNINUS, 2006.



Pengantar pembelajaran TIK, SMP/MTs Kls 7, Pusbuk, 2008.



Aplikasi TIK, SMP/MTs Kls 8, Pusbuk, 2008.



Menuju dunia tanpa batas, SMP/MTs kls 9, Pusbuk, 2008.



Manajemen Kinerja, LAN-Jakarta, 2009.



Politik Keuangan Negara, LAN-Jakarta, 2009.



Manajemen keuangan negara, LAN-Jakarta, 2009.



Manajemen Keuangan Sekolah Publik, LAN-Jakarta, 2009.



Trusfund, LAN-Jakarta, 2009.



Pengantar Dasar Matematika, FKIP Uninus, 2009

Related Documents

Ak
August 2019 47
Ak
August 2019 59
Ak
November 2019 49

More Documents from ""