31860_pelaporan Penghasilan Atas Pajak - Hadiah - Penghargaan.pptx

  • Uploaded by: Rikza Lee
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 31860_pelaporan Penghasilan Atas Pajak - Hadiah - Penghargaan.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 319
  • Pages: 3
KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK NOMOR 395/PJ/2001 TENTANG PENGENAAN PAJAK PENGHASILAN ATAS HADIAH DAN PENGHARGAAN

SE-19/PJ.43/2001

PASAL 1

Dalam Keputusan Direktur Jenderal Pajak ini, yang dimaksud dengan : a. Hadiah undian adalah hadiah dengan nama dan dalam bentuk apapun yang diberikan melalui undian; b. Hadiah atau penghargaan perlombaan adalah hadiah atau penghargaan yang diberikan melalui suatu perlombaan atau adu ketangkasan; c. Hadiah sehubungan dengan pekerjaan, jasa, dan kegiatan lainnya adalah hadiah dengan nama dan dalam bentuk apapun yang diberikan sehubungan dengan pekerjaan, jasa dan kegiatan yang dilakukan oleh penerima hadiah; d. penghargaan adalah imbalan yang diberikan sehubungan dengan prestasi dalam kegiatan tertentu.

PASAL 2: 1.

Atas hadiah undian dikenakan Pajak Penghasilan sebesar 25% (dua puluh lima persen) dari jumlah penghasilan bruto dan bersifat final. 2. Atas hadiah atau penghargaan perlombaan, penghargaan, dan hadiah sehubungan dengan pekerjaan, jasa, dan kegiatan lainnya dikenakan Pajak Penghasilan dengan ketentuan sebagai berikut: a. D alam hal penerima penghasilan adalah orang pribadi Wajib Pajak dalam negeri, dikenakan Pajak Penghasilan Pasal 21 sebesar tarif Pasal 17 UU PPh dari jumlah penghasilan bruto; b. D alam hal penerima penghasilan adalah Wajib Pajak luar negeri selain BUT, dikenakan Pajak Penghasilan Pasal 26 sebesar 20% dari jumlah bruto dengan memperhatikan ketentuan dalam Persetujuan Penghindaran Pajak Berganda yang berlaku; c. D alam hal penerima penghasilan adalah Wajib Pajak badan termasuk BU T , dikenakan Pajak Penghasilan berdasarkan Pasal 23 ayat (1) huruf a angka 4) UU PPh,sebesar 15% (lima belas persen) dari jumlah penghasilan bruto).

SPT OP 1770 DAN 1770 S

Contoh yang dipotong PPh 21: Taufik Aprianto adalah seorang pemain bulutangkis professional yang bertempat tinggal di Indonesia. Ia menjuarai turnamen Indonesia Terbuka dan memperoleh hadiah sebesar Rp 200.000.000,00. PPh Pasal 21 yang terutang atas hadiah turnamen Indonesia Terbuka tersebut adalah: 5% x Rp 50.000.000,00 = 15% x Rp 150.000.000,00 =

Rp 2.500.000,00 Rp 22.500.000,00 Rp 25.000.000,00

Note:

Penghasilan dilaporkan dalam SPT Tahunan OP, namun pajak yang telah dipotong dapat dikreditkan.

Related Documents


More Documents from "Barotus Salakah "