10 Apps Android.docx

  • Uploaded by: Diana Fitri
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 10 Apps Android.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,417
  • Pages: 11
1. Medscape Salah satu aplikasi berbasis kesehatan yang banyak diminati untuk platform android. Aplikasi ini dikembangkan oleh WebMD, LLC. Didalam aplikasi ini menjawab pertanyaan tentang kesehatan dengan cepat dan akurat. Jumlah konten gratis yang disediakan oleh Medscape berisi 7.000+ referensi obat, lebih dari 3.500+ referensi klinis penyakit, 2.500+ gambar klinis dan video prosedur tindakan medis. Aplikasi ini cocok untuk tenaga kedokteran, perawat, fisioterapis dan tenaga kesehatan profesional lainnya. Versi terakhir

: V 4.9

Rating playstore : 4.4 Ukuran

: 25 Mb

Download

: Lebih dari 5 juta

Ulasan

: Lebih dari 51 ribu

Tanggal rilis

: 6 Januari 2011

Terakhir update : 28 September 2018

Ulasan : 1. Kegunaan (1.035 ulasan) “...aplikasi yang berguna, berita-berita dan perspektif nya sangat baik. Aplikasi yang sangat bagus bagi tenaga medis profesional...” 2. Informatif (165 ulasan) “...saya pernah menggunakan aplikasi lain yang sejenis, tapi aplikasi ini lebih informatif dan sangat mudah digunakan...”

3. Sumber terpercaya (20 ulasan) “...selain saran yang baik, aplikasi ini adalah sumber yang bagus...”

2. Panduan Dokter Bidan Perawat Aplikasi berisi panduan dan standar operasional prosedur bagi tenaga dokter, bidan, perawat, mahasiswa kesehatan yang disesuaikan dengan ISO 9001:2008. Aplikasi ini dikembangkan oleh Andro Media. Tanggal rilis

: 14 September 2013

Terakhir update : 28 September 2018 Versi terakhir

: V 6.0

Download

: Lebih dari 100 ribu

Ukuran

: 4.66 Mb

Rating playstore : 4.2 Ulasan

: Lebih dari 1400

3. Nursing Fundamentals Aplikasi ini berisi lebih dari 1300 soal latihan dengan rincian, kosakata, kartu belajar, istilah & konsep untuk belajar mandiri & persiapan ujian tentang topik Dasar-dasar Keperawatan. Dengan Teknologi Pembelajaran Cerdas Tingkat Lanjut, Anda dapat menguasai materi pembelajaran dengan cepat dengan mempelajari, berlatih dan bermain saat makan siang, di antara kelas atau sambil mengantre. Persiapan Ujian Dasar-Dasar Keperawatan menggunakan strategi pembelajaran dan pengambilan tes yang terbukti sehingga Anda akan merasa percaya diri dan siap untuk pergi ketika Anda harus mengikuti Ujian Dasar Keperawatan. Fitur utama: 1. Bahan pembelajaran disiapkan oleh ahli di bidang ini untuk ujian terbaru. 2. Secara otomatis memfilter istilah dan pertanyaan Anda yang paling sulit. 3. Belajar lebih efisien dengan memainkan game dengan batasan waktu. 4. track kemajuan Anda pada setiap set kecil yang telah Anda pelajari. Aplikasi ujian dasar-dasar keperawatan disiapkan untuk ujian dasar perawatan. Aplikasi ujian dasar keperawatan membantu kita untuk lulus ujian dasar perawatan dan PN NCLEX, RN NCLEX, dan ujian perawatan lainnya. Tanggal rilis

: 16Oktober 2016

Terakhir update : 18 September 2018 Versi terakhir

: V 7.6.5

Download

: Lebih dari 10 ribu

Ukuran

: 4.5 Mb

Rating playstore : 4.6 Ulasan

: Lebih dari 30 orang

4. Kalkulator Infus Mengapa kita memilih "Kalkulator Infus"? a. Sederhana dan sangat mudah digunakan. b. Perhitungan akurat dan tepat. c. Terdapat tiga fitur utama (Kecepatan Infus, Volume & Waktu, dan Kalkulator Obat). d. Kecepatan tetesan infus per menit ditunjukkan bersama laju aliran dan interval tetes. e. Pengguna dapat mengatur faktor tetes infus sendiri. f. Menghitung volume total cairan dalam waktu yang ditentukan atau sebaliknya. g. Menghitung dosis infus berdasarkan berat badan dari beberapa obat. h. Tersedia dalam Bahasa Indonesia dan Inggris. "Kalkulator Infus" bertujuan untuk membantu tenaga medis menghitung terapi cairan intravena pada pasien. Terapi cairan intravena harus diberikan pada kecepatan yang spesifik, bergantung pada penyakit dan kondisi pasien. "Kalkulator Infus" akan menghitung kecepatan infus intravena dalam tetes per menit dan juga mL per jam. Terdapat 3 fitur utama dari "Kalkulator Infus", yaitu "Kecepatan Infus", "Volume & Waktu", dan "Kalkulator Obat". Pada fitur "Kecepatan Infus", pengguna dapat menghitung kecepatan tetesan infus dengan mudah dan akurat. Kecepatan tetesan infus per menit juga ditunjukkan bersama laju aliran (mL/jam) dan interval tetes (detik). Terdapat beberapa faktor tetes, seperti 10 gtt/mL, 15 gtt/mL, dan 20 gtt/mL. Pada "Kalkulator Infus", pengguna juga dapat menentukan faktor tetes yang dinginkan sendiri. Pada fitur "Volume & Waktu", pengguna dapat beralih antara "Bagian Volume" atau "Bagian Waktu". "Bagian Volume" memungkinkan pengguna untuk menghitung volume total cairan pada waktu yang ditentukan. Sementara "Bagian Waktu" memungkinkan pengguna untuk menghitung waktu total yang dibutuhkan untuk memberikan cairan. "Kalkulator Infus" juga memiliki fitur "Kalkulator Obat". Fitur ini memungkinkan pengguna untuk menghitung dosis infus berdasarkan berat badan dari beberapa obatobatan. Terdapat beberapa satuan dosis obat. Kecepatan tetesan infus obat ditunjukkan dalam mL/menit dan mL/jam Dikembangkan oleh

: iMedical Apps

Tanggal rilis

: 4Maret 2065

Terakhir update

: 15April 2017

Versi terakhir

: V 1,5

Download

: Lebih dari 100 ribu

Ukuran

: 1,78 Mb

Rating playstore

: 4.4

Ulasan

: Lebih dari 210

5. Vein Seek Aplikasi ini merupakan aplikasi kesehatan berbayar (Rp 10.000) yang populer dalam urutan ke 6 yang cocok bagi seorang perawat ketika akan mengambil sampel darah ataupun saat akan menginfus pasien. Aplikasi ini dikembangkan oleh veinseek di Los Angeles. Untuk menemukan vena, cukup dengan memfoto lengan atau daerah yang akan di ambil sampel darahnya kemudian akan tampil letak pembuluh darah venanya. Dikembangkan oleh

: Vein Seek

Versi Tanggal rilis Tanggal update Download Ukuran Ulasan Rating

:2 : 10 Februari 2017 : 5 Desember 2017 : 5.000+ : 85,90 kb : 98 orang : 2,4

6. Skala braden Aplikasi ini merupakan aplikasi yang baru saja dikembangkan oleh Ners Station Indonesia pada bulan september 2018 kemarin. Aplikasi ini berfungsi untuk menghitung tingkat risiko luka tekan. Dikembangkan oleh : Ners Station Indonesia Versi : 2.0 Tanggal rilis : 18 September 2018 Tanggal Update : 18 September 2018 Download : 5.000+ Ukuran : 3,92 mb Rating : Belum ada rating Ulasan : Belum ada ulasan

7. Balance cairan Aplikasi juga merupakan aplikasi baru yang dikembangkan oleh Ners Station Indonesia pada bulan september 2018 kemarin bersamaan dengan pengembangan aplikasi skala braden. Aplikasi ini berfungsi untuk menghitung keseimbangan cairan di dalam tubuh Dikembangkan oleh : Ners Station Indonesia Versi :1 Tanggal rilis : 18 September 2018 Tanggal update :18 september 2018 Download : 50.000+ Ukuran : 3,65 mb Rating Ulasan

: 5,0 : 4 orang

8. Buku pijat refleksi Aplikasi yang menampilkan titik – titik relaksasi tubuh dan cara memijatnya Dikembangkan oleh : Indroid Versi : 1.3 Tanggal rilis : 13 Januari 2015 Tanggal update : 14 desember 2017 Download : 50.000+ Ukuran :9,85 mb Rating : 4,1

Ulasan

: 1.178 orang

9. Anatomi learning 3D atlas Aplikasi ini merupakan aplikasi yang berguna bagi seorang perawat khususnya bagi mahasiswa keperawatan dan kesehatan lainnya, karena seorang perawat yang akan selalu berhadapan dengan pasien dan selalu melakukan tindakan keperawatan terhadap pasien harus mengetahui letak anatomi tubuh. Aplikasi ini dikembangkan oleh anatomylearning yang menampilkan gambar – gambar 3D sehingga mudah untuk di hafalkan. Dikembangkan oleh Versi Tanggal rilis Tanggal update Download

: Anatomylearning : 2.1 : 20 Maret 2014 : 29 September 2018 : 1.000.000+

Ukuran Rating Ulasan

: 16,92 mb : 4,5 : 73 ribu orang

10. Arterial Bood Gas Pro • Sederhana dan sangat mudah digunakan. • Terdapat tiga fitur utama (AGD dasar, AGD lanjutan, dan nilai normal). • Interpretasinya mudah dimengerti. • Berguna bagi tenaga medis pada berbagai situasi klinis. • Tersedia dalam Bahasa Indonesia. • Gratis Analisa Gas Darah Pro dirancang untuk membantu tenaga medis, seperti dokter, perawat, dan mahasiswa kedokteran untuk menganalisis hasil analisa gas darah (AGD). Analisa gas darah (AGD) biasanya digunakan untuk mengevaluasi homeostasis asambasa. "Analisa Gas Darah Pro" akan menentukan apabila terdapat asidosis atau alkalosis, akibat respiratorik atau metabolik, kompensasi yang diharapkan, anion gap, dan kelainan campuran lainnya. "Analisa Gas Darah Pro" memiliki tiga fitur utama, yaitu fitur AGD dasar, fitur AGD lanjutan, dan nilai normal. Pada fitur AGD dasar, pengguna dapat menentukan kelainan hanya dengan pH, PaCO2, dan HCO3. Sementara pada fitur AGD lanjutan, aplikasi ini juga akan menghitung ekspektasi PaCO2, ekspektasi HCO3, dan anion gap bergantung pada kelainan yang mendasari. Nilai normal dari beberapa parameter dalam analisa gas darah (AGD) juga tersedia. Interpretasi dari hasil analisa gas darah pada "Analisa Gas Darah Pro" sangat mudah untuk dimengerti.

-

Dikembangkan oleh Versi Tanggal rilis Download Ukuran Rating Ulasan

: iMedical App : 2.1 : 24 Januari 2016 : 10K+ : 1.83 MB : 4,3 : 88 orang

Tugas Kelompok

10 APLIKASI DI PLAYSTORE YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEPERAWATAN

Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Sistem Informasi Keperawatan Dosen Pengampu : Bapak Annas Sumeru, M.Kep., Ns., Sp.Kep.M.B. (ASc)

Oleh Kelompok 3 :

Nok Imroatul A

I1F017004

Ammatul Rizkia T

I1B017081

Mohamad Romli

I1F017008

Lutfi Maulid N

I1B017082

Aditya Pandu W

I1F017015

Brendy Ormens A

I1B017083

Indah Setyowati

I1F017019

Risna Devi Y

I1B017084

Ginanjar Laksana

I1F017020

Win Asmo Dewanti

I1B017085

Anji Muda Permana

I1F017023

Nadya Elma Puspayani

I1B017086

Gus Deriyatno

I1F017028

Kustiara Alya O

I1B017087

Sri Asih Diana F

I1F017032

KEMENTERIAN PENDIDIKAN TINGGI, RISET DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN JURUSAN KEPERAWATAN 2018

Related Documents

Officer Apps 09-10
June 2020 2
10 Apps Android.docx
June 2020 8
Apps
June 2020 19
Estatutos Apps
June 2020 12
Apps New
October 2019 26
Google-apps
June 2020 9

More Documents from ""

Makalah.docx
November 2019 10
10 Apps Android.docx
June 2020 8
Resume 1.docx
October 2019 30