PENGOPERASIAN MESIN STOOM No. Dokumen
No. Revisi
Halaman
00
1 dari 1
RSSM Tanggal Terbit Standar Prosedur Operasional Pengertian Tujuan Kebijakan
Ditetapkan Oleh:
3 januari 2019 Dr.Satriawan Direktur Rs.Satria Medika Menyeteril alat dengan cepat dalam waktu 15 menit dengan suhu 125°C - Proses steril tidak terlalu lama - Alat siap pakai untuk digunakan Standar Pelayanan Sterilisasi
Prosedur : 1. Buka tutup stoom dan ambil elemen pemanas 2. Masukkan aqua steril sebanyak dua liter sampai perbatasan elemen pemanas 3. Masukkan elemen pemanas 4. Masukkan alat yang akan disteril 5. Tutup tabung stoom dengan penutupnya dan kunci sisi tabung sebanyak 6 kunci 6. Pasang stop kontak 7. Tunggu sampai 15 menit dan temperature mencapai 125°C atau sampai batas merah 8. Setelah selesai stoom akan bunyi 9. Cerobong uap dibuka sampai habis uapnya 10. Buka kunci tutup stoom sampai terbuka 11. Alat diambil dan siap dipakai
Unit Terkait No. Dok.Terkait
-
Farmasi (CSSD)