013. Spo Menyapu Lantai.doc

  • Uploaded by: Alvia Primarini
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 013. Spo Menyapu Lantai.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 202
  • Pages: 1
MENYAPU LANTAI RUMAH SAKIT MYRIA STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL PENGERTIAN TUJUAN KEBIJAKAN PROSEDUR

UNIT TERKAIT

No. Dokumen :

No. Revisi :

Halaman :

02/KESLING/013

0

1/1

Tanggal terbit :

Ditetapkan oleh : Direktur

02 / Januari / 2016 dr. F. X. Indra Setiadi, MARS

Suatu cara dalam membersihkan, menghilangkan, mengangkat kotoran serta mematikan kuman, dengan cara menyapu. Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menyapu lantai SK Direktur Rumah Sakit Myria No : 399/My-Dir/KPTS/XII/2015 tentang Kebijakan Pelayanan Kesehatan Lingkungan 1. Petugas menyiapkan alat : 1.1 Sapu lantai 1.2 Serok sampah 1.3 Masker 1.4 Sarung tangan karet 1.5 Sepatu karet / boat 2. Petugas memakai sarung tangan, masker dan sepatu karet / boat. 3. Petugas mengeluarkan alat / barang yang bisa dikeluarkan diruangan 4. Petugas memberihkan meja, kursi, pintu, jendela, tempat tidur. 5. Kemudian petugas menyapu ruangan, dilakukan mulai dari ujung dan sudut–sudut ruangan ke arah luar ruangan Sampah atau kotoran diangkat dengan serok, kemudian dibuang ke tempat sampah. 6. Setelah selesai, ruangan dirapikan dan alat – alat dibereskan. 1. Kesling 2.Semua bagian/unit 3. Komite PPI Disiapkan oleh :

Diperiksa oleh :

Nama

Chrisna Saputra

Sr.M.Isedora, FCh

Jabatan

Kepala Kesling

Wadir SDM dan Umum

Tanda tangan

Disetujui oleh : dr.Martha Mega Silvia, Sim Ketua Komite Mutu

Related Documents

013. Spo Menyapu Lantai.doc
December 2019 13
013
May 2020 24
013
November 2019 39
013
October 2019 42
013
November 2019 31
013
July 2020 13

More Documents from ""

Spo Gizi Diperbaharui.docx
November 2019 36
A Country.docx
October 2019 46
Monitoring.docx
December 2019 31
Daftar Inventaris.docx
November 2019 36