Visi, Misi Stategi Dan Tata: Nilai Dan Motto Puskesmas Nita

  • Uploaded by: Jefri Johanes
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Visi, Misi Stategi Dan Tata: Nilai Dan Motto Puskesmas Nita as PDF for free.

More details

  • Words: 609
  • Pages: 12
VISI, MISI STATEGI DAN TATA NILAI dan motto PUSKESMAS NITA TEAM AKREDITASI PKM NITA

visi Visi UPTD Puskesmas NITA ”Menjadi Puskesmas dengan Pelayanan Bermutu dan Komprehensif Menuju Masyarakat Nita Sehat”

visi • Penjelasan Visi Puskesmas Nita: 1. Bermutu adalah pelayanan prima yang sesuai prosedur, dengan tenaga kesehatan yang profesional di bidangnya sehingga terjamin kualitas pelayanan tersebut 2. Komprehensif adalah upaya yang menyeluruh, terpadu dan berkesimbungan, dalam mengatasi setiap permasalahan kesehatan yang di hadapi masyarakat. 3. Nita Sehat adalah masyarakat di Wilayah Kerja Puskesmas Nita yang memiliki kondisi sehat baik secara fisik, mental, spiritual maupun sosial yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif secara sosial dan ekonomis.

misi 1. Meningkatkan Kualitas dan kuantitas SDM, sarana dan prasarana. 2. Meningkatkan tata kelola puskesmas yang baik melalui perbaikan managemen, yang profesional, akuntable, efektif dan efisien 3. Mewujudkan pelayanan kesehatan yang bermutu, merata, dan terjangkau oleh masyarakat. 4. Meningkatkan Kemandirian Masyarakat Melalui Gerakan Hidup Sehat dengan Proses Pendekatan Keluarga 5. Menggalang Kemitraan dengan Masyarakat dan lintas Sektor.

strategi 1. 2.

3.

4.

5.

Meningkatkan pengembangan dan pendayagunaan SDM kesehatan yang merata dan bermutu. Meningkatkan manajemen kesehatan yang akuntabel, transparan berdayaguna dan berhasil guna untuk memantapkan desentralisasi kesehatan yang bertanggungjawab. Meningkatkan pelayanan kesehatan yang merata, terjangkau, bermutu dan berkeadilan, serta berbasis bukti; dengan pengutamaan pada upaya promotif dan preventif. Meningkatkan ketersediaan, pemerataan, dan keterjangkauan obat dan alat kesehatan serta menjamin keamanan, khasiat, kemanfaatan, dan mutu sediaan farmasi, alat kesehatan, dan makanan. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat, swasta dan masyarakat madani dalam pembangunan kesehatan melalui kerja sama.

motto

“INTEGRASI KASIH DAN PROFESIONALISME MENUJU PELAYANAN YANG HOLISTIK”

TATA NILAI (BUDAYA KERJA): “N

I T A”

• Niat Keinginan untuk memberikan pelayanan yang Holistik & Humanistik bagi individu, kelompok dan Masyarakat • Inovatif Memiliki ide-ide kreatif, dan terobosan baru demi peningkatan mutu pelayanan • Tekad Kesungguhan hati untuk berbenah demi Pelayanan yang Prima • Akuntable Dalam memberikan pelayanan sesuai dengan pedoman, standar, dapat diukur dan bisa dipertanggungjawabkan.

Rencana kegiatan inovasi

1. Layanan Pos Batra di PUSKESMAS, (Therapi Rileksasi dll) Setiap pasien yang di duga mengalami psikosomatis, di arahkan untuk mendapatkan terapi (Holistik) Siap dengan kuisionernya! 2. Layanan “Pemberdayaan Diri“: Berbentuk kegiatan EDUKASI dan pelatihan ketrampilan Pencegahan dan Peningkatan Kesehatan kepada masyarakat, 2x/bln. (Siapkan Kurikulum baku dan materi) 3. RT dampingan: mirip dgn sekolah sehat namun bertempat di lingkungan RT untuk memudahkan jangkauan dan akses masyarakat.

PEMERINTAH KABUPATEN SIKKA DINAS KESEHATAN PUSKESMAS NITA

KONSELING TERPADU

POLI KIA-KB-MTBS

TIDAK GAWAT

Pasien tanpa Resep

POLI GIGI

PASIEN PULANG

POLI UMUM

Pasien dgn Resep

POLI TB LOKET PENDAFTARAN

PASIEN DATANG

1. 2.

KARTU BEROBAT KARTU JKN/KIS

IMUNISASI

APOTIK KOTAK SARAN

LABOR

Pasien NON JKN RAJAL / RANAP

KASIR

PASIEN UMUM

R BERSALIN

UMUM

R PERAWATAN

UGD

Keterangan: : Alur Pasien Rawat Jalan : Alur Pasien Gawat Darurat : Alur Pasien Non JKN

R NIFAS

RUJUK

GAWAT

KEBIDANAN

PEMERINTAH KABUPATEN SIKKA DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS NITA DESA NITA – KECAMATAN NITA KAB. SIKKA

MELAYANI        

LOKET (UMUM & REKAM MEDIK) POLI UMUM POLI KIA-KB POLI KESEHATAN GIGI & MULUT POLI MTBS POLI TB IMUNISASI LABORATORIUM

 KONSULTASI GIZI, PROMKES, KESLING,PTM  PELAYANAN KESEHATAN REPRODUKSI  POJOK ORALIT  UGD 24 JAM  RAWAT INAP UMUM  RAWAT INAP BERSALIN (PONED 24 JAM)

PEMERINTAH KABUPATEN SIKKA DINAS KESEHATAN PUSKESMAS NITA

MEKANISME PENANGANAN KELUHAN LAYANAN MASYARAKAT PENGGUNA LAYANAN

KOTAK PENGADUAN

TDK SERIUS

REGISTRASI SELEKSI

SERIUS

POLI/ PROGRAM

RAPAT BULANAN/ OUT PUT

PUSKESMAS BPP

SANGAT SERIUS

ADVOKASI DINKES

PUBLIKASI KEPADA MASYARAKAT

PEMERINTAH KABUPATEN SIKKA DINAS KESEHATAN PUSKESMAS NITA PUSKESMAS NITA MENYELENGGARAKAN KEGIATAN EDUKASI, SENAM DAN RILEKSASI (FISIK, PIKIRAN & EMOSI) SEBAGAI TERAPI KOMPLEMENTER BAGI PENDERITA PENYAKIT KRONIS (PROLANIS) SEBAGAI BENTUK UPAYA PELAYANAN HOLISTIK SETIAP HARI JUMAT PERTAMA & KEDUA DALAM BULAN

Related Documents


More Documents from "ipariwati"