Tugas Ips 97.docx

  • Uploaded by: Rahmah Indriyani
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tugas Ips 97.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 403
  • Pages: 1
G. Pertempuran di Bandung (Bandung lautan api) Pada tanggal 17 oktober 1945,pasukan sekutu memasuki kota Bandung yang kehadirannya disambut oleh Tentara Republik Indonesia (TRI) dengan senjata yang diperoleh dari bekas senjata lucutan jepang. Pada tanggal 21 November 1945,sekutu mengeluarkan ultimatum agar Bandung Utara dikosongkan. Pada tanggal 27 november 1945, sekutu dan pemerintah RI mengadakan perundingan,dan pada tanggal 27 maret 1946 sekutu mengingkari perundingan dengan caramengeluarkan ultimatum kedua,yang isinya menuntut agar seluruh kota bandung dikosongkan. Pada tanggal 23 maret 1946,rakyat bandung mengikuti perintah pimpinan indonesia untuk meninggalkan kota bandung,tetapi sebelum meninggalkan kota bandung rakyat bertekad membumihanguskan kotanya dari pada fasilitas yang ada dimanfaatkan dan diduduki oleh musuh. H. Pertempuran Puputan Margarana di Bali Pasukan Belanda mendarat di pulau Bali pada tanggal 2-3 Maret 1946. Kedudukan I Gusti Ngurah Rai memang serba sulit, karena berdasarkan perundingan linggarjati tanggal 10 november 1946, Belanda hanya mengakui kekuasaan de facto Republik Indonesia atas Jawa,Madura,dan,Sumatera,sedangkan pulau Bali tidak diakui sebagai daerah Republik Indonesia. I Gusti Ngurah Rai tetap berjiwa nasionalisme dan tidak putus asa.Pada tanggal 18 november 1946,letnan kolonel I Gustu Ngurah Rai dan pasukannya melakukan serangan terhadap Belanda di Tabanan dan berhasil mengusai keadaan,dan Belanda pun mengerahkan seluruh kekuatan yang terdapat di Bali dan Lombok. Pada tanggal 29 november terjadilah pertempuran hebat di Margarana,Bali, dan dalam pertempuran itu letkol I Gusti Ngurah Rai gugur bersama anak buahnya. Rakyat Bali bertekad untuk mempertahankan kemerdekaan daripada dijajah,semua kekuatan dikerahkan untuk menggempur Belanda. I Gusti Ngurah Rai dan rakyat Bali rela mengorbankan jiwa raga demi kemerdekaan tanah air dan bangsanya serta gugur sebagai kusuma bangsa, sebagai pahalawan pembela kebenaran. I. Pertempuran di Palembang Pasukan sekutu yang diboncengi NICA mendarat di Palembang pada tanggal 12 oktober 1945 yang dipimpin oleh letnan kolonel Carmichael atas izin pemerintah RI dan hanya diizinkan mendiami daerah Talang senut,palembang.namun, kedatangan sekutu terlihat tidak untuk melaksanakan tugas semestinya, yakni mengamankan kota palembang dan melucuti bekas serdadu jepang, melainkan cenderung untuk membantu dan mempermudah pasukan belanda merebut dan mengusai kota Palembang. Sikap atau tindakan NICA yang tidak simpati disambut rakyat palembang dengan pertempuran terbuka. Setelah mendapat serangan terbuka oleh rakyat palembang NICA menerapkan politik diplomasi. Pada tanggal 1 Januari 1947, belanda mengajak berunding tetapi belanda justru melancarkan serangan besar-besaran. Rakyat palembang sudah habis kesabarannya dan tidak mau percaya lagi terhadap belanda,dan akhirnya seluruh rakyat palembang bangkit menyerang dan menghancurkan pertahanan Belanda. Peristiwa itu menelan banyak korban dari pihak Belanda sangat besar dan rakyat indonesia dapat menguasai daerah itu kembali

Related Documents

Tugas Ips
June 2020 25
Tugas Ips Sapiteng.docx
December 2019 40
Tugas Ips 97.docx
November 2019 48
Tugas Ips Putri.docx
December 2019 34

More Documents from "Anonymous jJdQ49Cqi5"

Tugas Ips 97.docx
November 2019 48
Sejarah Wali Wali Songo.docx
November 2019 36
Bab Ii Landasan Teori.docx
December 2019 42
Job Advertisment.docx
December 2019 40
Skrining Pasien Dewasa.docx
October 2019 48