Spo Intra Operasi.docx

  • Uploaded by: Khusnul Khatimah
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Spo Intra Operasi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 329
  • Pages: 3
RS. SANTA MARIA Jl. Jend. A Yani No. 68 Pekanbaru – Riau Telp (0761) 28831

INTRA OPERASI ( Selama Operasi ) No Dokumen : 07/10/03/12

No. Revisi : B

Tanggal terbit : 1 maret 2012 STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Halaman : 1/2

Ditetapkan Oleh Direktur RS Santa Maria Pekanbaru

Dr. Arifin PENGERTIAN TUJUAN

KEBIJAKAN

Memonitor Pasien selama dilakukan Operasi Terlaksananya pelayanan medis di Kamar Bedah secara optimal terkoordinasi dengan baik

dan

SK Direktur tentang Kebijakan Pelayanan Kamar Operasi

PROSEDUR 1. Pasien dipindahkan dari brancard ke meja operasi dengan hati-hati 2. Lakukan pemasangan monitoring, cauter, serta semua peralatan medis yang diperlukan selama operasi 3. Sebelum dilakukan pembiusan, dokter anestesi mengidentifikasi ulang pasien, memastikan pasien tepat orang, tepat diagnose, tepat lokasi operasi, tepat rencana anestesi. 4. Semua petugas yang akan melakukan operasi mencuci tangan sesuai dengan prosedur cuci tangan 5. Memakai jas operasi steril menurut prosedur yang berlaku 6. Memakai sarung tangan steril sesuai ukuran tangan petugas 7. Asisten Instrumen menyiapkan alat-alat yang dibutuhkan sesuai dengan kebutuhan operasi diatas meja instrument yang sebelumnya dialas dua lapis kain steril. 8. Instrumen menghitung jumlah kasa dan alat-alat sebelum operasi 9. Asisten operasi mendesinfektan daerah operasi dengan bhetadin 100% 10. Asisten operasi menutup tubuh pasien dengan doek steril dan terbuka hanya pada daerah insisi operasi 11. Petugas sirkuler memasang alat-alat yang dibutuhkan dan memonitor keadaan pasien . 12. Tim anestesi melaporkan kepada operator bahwa pasien telah di anestesi dan tindakan pembedahan dapat di mulai 13. Sebelum melakukan insisi, operator mengadakan time out untuk memperkenalkan seluruh tim operasi dan rencana tindakan operasi yang akan dilakukan

RS SANTA MARIA Jl Jend.A Yani No 68 Pekanbaru-Riau Telp (0761)28831

INTRA OPERASI ( Selama Operasi ) No Dokumen :

No.Revisi : B

Halaman : 2 / 2

07/OK/02/12

PROSEDUR

14. Operator dan asisten melakukan operasi sesuai prosedur. 15. Petugas sirkuler siap ditempat untuk keperluan mendadak, dan perawat anestesi terus memonitor keadaan fisiologis pasien berkolaborasi dengan dokter anestesi. 16. Seluruh tindakan di dokumentasikan dalam catatan medis pasien

UNIT TERKAIT

Kamar Operasi

Related Documents


More Documents from ""