Sop Skm.docx

  • Uploaded by: faradila tadhfirah
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Skm.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 763
  • Pages: 5
PEMEINTAH KABUPATEN SAMPANG DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS OMBEN STANDARD OPERATING PROCEDURE (S.O.P) SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT Distribusi (Jabatan atau Lokasi)

NO 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

No.

Distribusi (Jabatan atau Lokasi)

KEPALA PUSKESMAS KOORDINATOR UKM PEMBERDAYAAN KOORDINATOR UKM PENGENDALIAN KOORDINATOR UKP RAWAT JALAN KOORDINATOR UKP RAWAT INAP TATA USAHA PUSTU KARANG GAYAM PUSTU TAMBAK PUSTU MADULANG

No. Dok.

: PKM.OMB/SOP-LKT.01

No. Revisi

: 01

Tgl. Berlaku

: 1 September 2011

Hal.

: Hal 219 dari 5

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Pj. Loket

MR

Kepala Puskesmas

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen Puskesmas Omben-Kabupaten Sampang

219

STANDARD OPERATING PROCEDURE (S.O.P) SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

DINKES SAMPANG PUSKESMAS OMBEN

1.0

No. Dok.

: PKM.OMB/SOP-LAB.01

No. Revisi

: 01

Tgl. Berlaku

: 1 September 2011

Hal.

: Hal 220 dari 5

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Pj. Loket

MR

Kepala Puskesmas

DEFINISI Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) adalah salah satu metode yang digunakan untuk mengevaluasi standart pelayanan public dengan membandingkan hasil atau prestasi suatu penerapan

2.0

TUJUAN 2.1.

Mengetahui kelemahan atau kekuatan dari masing-masing penyelenggaraan pelayanan publik

2.2.

Mengukur secara berkala penyelenggaraan pelayanan yang telah dilaksanakan oleh unit pelayanan publik

2.3.

Sebagai bahan penetapan kebijakan yang perlu diambil dan langkah perbaikan pelayanan

2.4.

Sebagai umpan balik dalam mempebaiki. Masyarakat terlibat secara aktif mengawasi pelaksanaan penyelenggaraan pelayanan publik

2.5.

Produk spesifikasi jenis pelayanan adalah hasil pelayanan yang diberikan dan di terima sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan. Produk pelayanan ini merupakan hasil dari setiap spesifikasi jenis pelayanan

2.6.

Kompetensi pelaksana adalah kemampuan yang harus di miliki oleh pelaksana meliputi pengetahuan, keahlian, keterampilan, dan pengalaman

2.7.

Perilaku pelaksana adalah sikap petugas dalam memberikan pelayanan.

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen Puskesmas Omben-Kabupaten Sampang

220

STANDARD OPERATING PROCEDURE (S.O.P) SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

DINKES SAMPANG PUSKESMAS OMBEN

2.8.

No. Dok.

: PKM.OMB/SOP-LAB.01

No. Revisi

: 01

Tgl. Berlaku

: 1 September 2011

Hal.

: Hal 221 dari 5

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Pj. Loket

MR

Kepala Puskesmas

Maklumat pelayanan adalah merupakan pernyataan kesanggupan dan kewajiban penyelenggara untuk melaksanakan pelayanan sesuai dengan standart kewajiban

2.9.

Penanganan pengaduan, saran dan masukan adalah tata cara pelaksana penanganan pengaduan dan tindak lanjut

3.0

RUANG LINGKUP 3.1

Persyaratan adalah syarat yang harus dipenuhi dalam pengurusan suatu jenis pelayanan, baik persyaratan teknis maupun administrasi

3.2

Prosedur adalah tata cara pelayanan yang dibakukan bagi pemberi dan penerima pelayanan, termasuk pengaduan

3.3

Waktu Pelayanan adalah jangka waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan seluruh proses pelayanan dari setiap jenis pelayanan

3.4

Biaya/Tarif adalah ongkos yang dikenakan kepada penerima layanan dalam mengurus dan/atau memperoleh pelayanan dari penyelenggaraan yang besarnya ditetapkan berdasarkan kesepakatan antara penyelenggara dan masyarakat

4.0

STANDAR YANG BERLAKU 4.1

5.0

PerMen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2014

PETUGAS 5.1

Seluruh Petugas Unit Rawat Jalan dan Rawat Inap

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen Puskesmas Omben-Kabupaten Sampang

221

STANDARD OPERATING PROCEDURE (S.O.P) SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

DINKES SAMPANG PUSKESMAS OMBEN

6.0

No. Dok.

: PKM.OMB/SOP-LAB.01

No. Revisi

: 01

Tgl. Berlaku

: 1 September 2011

Hal.

: Hal 222 dari 5

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Pj. Loket

MR

Kepala Puskesmas

PROSEDUR 6.1

Petugas melakukan persiapan perangkat Survey Kepuasan Masyarakat (SKM)

6.2

Melakukan pelayanan sesuai SOP disetiap Unit Pelayanan

6.3

Setelah melakukan pelayanan petugas di setiap masing-masing unit, petugas meminta nomer Hp ke pasien atau keluarga pasien. Kecuali Rawat Inap dan Poned petugas loket rawat inap yang bertugas untuk minta nomer Hp pasien

6.4

Meminta dengan ramah dan menjelaskan maksud dan tujuan. “Ibu/Bapak mohon maaf, puskesmas ingin meminta nomer handphoe (Hp) ibu/bapak untuk melakukan survey kepada masyarakat terkait dengan kepuasan pelayanan puskesmas omben”

6.5

Setiap 1 bulan di Random 10 responden atau pasien dari seluruh unit pelayanan di Puskesmas Omben

6.6

Petugas Menghubungi 10 nomer Hp setelah di random untuk menanyakan perkembangan kondisi pasien dan meminta izin untuk melakukan kunjungan rumah. “Bagaimana kondisi Tuan/Nyonya/Saudara?” Kami dari Puskesmas Omben ingin berkunjung

kerumah

Tuan/Nyonya/Saudara

Tuan/Nyonya/Saudara berkenan?

Bisa

pada

kami

hari…..

tunujukkan

jam….

Apakah

alam

lengkap

Tuan/Nyonya/Saudara? 6.7

Setelah melakukan Kunjugan rumah pasien diminta untuk mengisi kusioner Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) yang dibantu oleh petugas

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen Puskesmas Omben-Kabupaten Sampang

222

STANDARD OPERATING PROCEDURE (S.O.P) SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

DINKES SAMPANG PUSKESMAS OMBEN

6.8

No. Dok.

: PKM.OMB/SOP-LAB.01

No. Revisi

: 01

Tgl. Berlaku

: 1 September 2011

Hal.

: Hal 223 dari 5

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Pj. Loket

MR

Kepala Puskesmas

Jika 10 Survey responden terkumpul maka petugas mentabulasi dan mengevaluasi dari kusioner yang didapat.

Ya

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen Puskesmas Omben-Kabupaten Sampang

223

Related Documents

Sop
July 2020 61
Sop
June 2020 64
Sop
August 2019 88
Sop
May 2020 64
Sop
November 2019 49
Sop
October 2019 55

More Documents from ""

Bukti Pelaksanaan.docx
June 2020 21
3.bukti Evaluasi.docx
June 2020 26
Sop Skm.docx
June 2020 22
Kusioner.docx
June 2020 15
Vulnus Laceratum.docx
June 2020 24