Sop Bendahara Kapitasi Jkn Puskesmas.docx

  • Uploaded by: Iblis Jahat
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Bendahara Kapitasi Jkn Puskesmas.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 329
  • Pages: 2
BENDAHARA KAPITASI JKN PUSKESMAS

SOP

No. Dokumen

: SOP/A/054/2017

No. Revisi

: 00

Tanggal Terbit

: 18 Januari 2017

Halaman

: 1/2

UPT PUSKESMAS WRINGINANOM

1. Pengertian

dr.Sukadi NIP.19720208 200801 1 008

Pengelolaan dana Bendahara Kapitasi JKN adalah staf/petugas Puskesmas yang ditunjuk dengan SK Bupati dalam rangka menjalankan aktifitas keuangan berupa belanja, penerimaan dan pelaporan keuangan Dana Kapitasi JKN sesuai peraturan yang berlaku.

2. Tujuan

Sebagai panduan/acuan petugas untuk menjalankan pengelolaan keuangan dana kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Puskesmas.

3. Kebijakan

SK Bupati nomor 900/96/HK/437.12/2017 tentang Penunjukan Bendahara Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama.

4. Referensi

1. Peraturan Presiden Nomor 32 Tahun 2014. 2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 21 Tahun 2016.

3. Langkah-langkah

1. Bendahara Menerima Dana Transfer Masuk Kapitasi JKN setiap bulan. 2. Bendahara Kapitasi JKN merencanakan belanja pada bulan tersebut dengan melihat pada Anggaran Kas Bulan bersangkutan. 3. Bendahara Kapitasi JKN bersama Kepala Puskesmas (Bisa diganti dengan surat kuasa bila berhalangan) mengambil uang di bank sesuai dengan dana belanja di anggaran kas bulan tersebut. 4. Bendahara Kapitasi JKN membelanjakan dan melaksanakan pungutan pajak kepada rekanan, pembelanjaan disesuaikan pada rincian belanja pada anggaran kas bulan tersebut. 5. Barang yang sudah dibelanjakan diserahkan kepada bendahara barang untuk dilakukan pengecekan kemudian diserahkan ke bagian pelaksana stok barang untuk dilakukan penyimpanan. 6. Bendahara Kapitasi JKN membuat laporan pertanggungjawaban atas belanja yang sudah dilakukan.

1

7. Bendahara Kpaitasi JKN membuat laporan keuangan atas realisasi dana, SPTJ, LRA, BKU, sisa saldo kas bank maupun kas tunai. 8. Bendahara melaporkan seluruh kegiatan dan pelaporan ke kepala Puskesmas. 9. Bendahara mengirim laporan ke dinas kesehatan. 4. Diagram Alir Menerima transfer masuk

Merencanakan belanja

Mengambil uang di bank

Membelanjakan dan memungut pajak

Memberikan barang ke bagian barang

Membuat laporan atas barang belanjaan

Membuat SPTJ, LRA, BKU, saldo bank, kas tunai

Melapor ke Kepala UPT Puskesmas

Mengirim laporan ke dinas kesehatan 5. Unit terkait

1. Unit Admin 2. Unit Mutu

6. Dokumen Terkait

1. Perencanaan belanja 2. Buku Kas Umum 3. LRA 4. SP2B

2

Related Documents


More Documents from "For Biden"