Sk Pedoman Pengorganisasian Ppi.docx

  • Uploaded by: via
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sk Pedoman Pengorganisasian Ppi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 334
  • Pages: 4
YAYASAN MANGKUBUMI MEDIKA RSIA dr. Hj. KARMINI E.H Jl Rumah Sakit No. 56 Tasikmalaya Telp. 0265- 330664 KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK dr. HJ. KARMINI E.H NOMOR: 003/Akr-PPI/III/2018 TENTANG PEDOMAN PENGORGANISASIAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI (PPI) DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK dr. HJ. KARMINI E.H Menimbang

:

a. Bahwa pelayanan pencegahan dan pengendalian infeksi harus dikelola dengan baik mengacu pada peraturan yang dikeluarkan kementrian kesehatan b. Bahwa pengorganisasian pencegahan dan pengendalian infeski di RSIA dr. HJ. Karmini E.H disesuaikan dengan keadaan dan kompleksitas pelayanan yang ada c. Bahwa sejalan dengan hal tersebut, TIM PPI telah menyusun Pedoman Pengorganisasian Pencegahan dan pengendalian Infeksi di RSIA dr. Hj. Karmini E.H yang penentapannya perlu disahkan melalui SK Direktur

Mengingat

:

1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit (lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2009 Nomor 153, tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5072); 2. UU No. 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen 3. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 129/MENKES/SK/II/2009 tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit 4. Peraturan Mentri Republik Indonesia Nomor 27 tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Pelayanan. 5. Keputusan Mentri Kesehatan RI nomor 1087/MENKES/SK/VIII/2010 tentang Standar Kesehatan dan Keselamatan Kerja di Rumah Sakit Memutuskan :

Menetapkan KESATU

: Keputusan Direktur RSIA Dr. Hj Karmini.E.H tentang Pedoman Pengorganisasian Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) di RSIA Dr. Hj Karmini. E.H

KEDUA

Keputusan yang dimaksud dalam keputusan ini adalah sebagaimana yang tercantum dalam lampiran keputusan ini

KETIGA

Mengamanatkan kepada setiap orang atau bagian untuk melaksanakan ketentuan mengacu kepada pedoman pengorganisasian PPI yang telah ditetapkan

KEDUA

Keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan dirubah dan diatur kembali sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Pada Tanggal

: Tasikmalaya : 30 Maret 2018

Direktur RSIA dr. HJ. KARMINI E.H

(dr. Wulan Dwi Sakinah)

PEDOMAN PENGORGANISASIAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI ( PPI ) DI RSIA dr. Hj. KARMINI E.H

YAYASAN MANGKUBUMI MEDIKA RSIA dr. Hj. KARMINI E.H Jl Rumah Sakit No. 56 Tasikmalaya Telp. 0265- 330664

Related Documents


More Documents from "Munira Abas"