Silabus Vii Ipa Smp

  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Silabus Vii Ipa Smp as PDF for free.

More details

  • Words: 5,249
  • Pages: 22
Lampiran SILABUS Sekolah Kelas Semester Mata Pelajaran

: SMP ................... : VII (Tujuh) : 1 (Satu) : Ilmu Pengetahuan Alam

Standar Kompetensi : 1. Memahami prosedur ilmiah untuk mempelajarai benda-benda alam dengan menggunakan peralatan Kompetensi Dasar

Materi Pokok/Pembelajaran

1.1 Mendeskripsikan besaran pokok dan besaran turunan beserta satuannya

Besaran dan satuan

Penilaian Kegiatan pembelajaran o o o

o

o 1.2. Mendeskripsikan pengertian suhu dan pengukurannya

Suhu dan pengukuran

-

-

Mencari informasi tentang besaran dan satuannya Merumuskan pengertian besaran dan satuan Melakukan percobaan dengan menggunakan satuan besaran fisika dalam satuan internasional Melakukan percobaan untuk menemukan konversi satuan panjang, masa, dan waktu dengan tangga konversi Memecahkan masalah tentang besaran pokok dan besaran turunan Mencari informasi caramenggunakan termometer Melakukan eksperimen cara membuat termometer sederhana berdasarkan sifat perubahan volum Melakukan percobaan untuk membandingkan

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Tes PG Pasangan besaran fisika tertulis yang benar .... a. berat dan kilogram b. kecepatan dan kg/jam c. usaha dan joule sekon d. massa dan newton

Mengindentifikasikan besaran-besaran fisika dalam kehidupan seharihari kemudian megelompokkan dalam besaran pokok dan turunan Menggunakan satuan Tes tulis Internasional dalam pengukuran Mengkonversi satuan Tes panjang, masa, dan waktu tertulis secara sederhana

Menggunakan termometer untuk mengukur suhu zat Membuat termometer sederhana, berskala berdasarkan sifat perubahan volume Membandingkan skala termometer Celcsius

Tes tertulis

Isian

Satuan panjang dalam SI adalah ....

isian

Panjang meja 100 cm seta dengan ..... m dan massa 100 gram setara dengan ....... kg

Isian

Untuk mengukur suhu zat adalah ....

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS, lingkungan sekitar dan alat ukur

4x40’

Buku siswa, LKS, termometer

Tes unjuk Uji petik Buatlah termometer dengan kerja kerja menggunakan termometer produk tak berskala, air dan es Tes tertulis

PG

Termometer C menunjuk angka 45 0, ttermometer Fahrenheit menunjuk angka

1

Kompetensi Dasar

Materi Pokok/Pembelajaran

1.1 Mendeskripsikan besaran pokok dan besaran turunan beserta satuannya

Besaran dan satuan

Penilaian Kegiatan pembelajaran o o o

o

o

1.3 Melakukan pengukuran dasar secara teliti dengan menggunakan alat ukur yang sesuai dan sering digunakan dalam kehidupan seharihari

Pengukuran

Mencari informasi tentang besaran dan satuannya Merumuskan pengertian besaran dan satuan Melakukan percobaan dengan menggunakan satuan besaran fisika dalam satuan internasional Melakukan percobaan untuk menemukan konversi satuan panjang, masa, dan waktu dengan tangga konversi Memecahkan masalah tentang besaran pokok dan besaran turunan termometer Celsius dengan termometer yang lain. • Melakukan eksperimen dengan satuan baku dan tak baku • Mengaplikasikan keselamatan kerja dalam pengukuran

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Tes PG Pasangan besaran fisika tertulis yang benar .... a. berat dan kilogram b. kecepatan dan kg/jam c. usaha dan joule sekon d. massa dan newton

Mengindentifikasikan besaran-besaran fisika dalam kehidupan seharihari kemudian megelompokkan dalam besaran pokok dan turunan Menggunakan satuan Tes tulis Internasional dalam pengukuran Mengkonversi satuan Tes panjang, masa, dan waktu tertulis secara sederhana

Isian

Satuan panjang dalam SI adalah ....

isian

Panjang meja 100 cm seta dengan ..... m dan massa 100 gram setara dengan ....... kg

.... a. 25 c. 81 b. 57 d. 113 Mengukur dengan satuan Tes unjuk Uji petik Ukurlah Panjang dan lebar baku dan tak baku secara kerja kerja meja yang kamu gunakan baik dan benar Tes unjuk Memperhatikan dan kerja Uji petik Pilihlah alat yang sesuai menerapkan keselamatan kerja untuk mengukur meja yang kerja dalam pengukuran prosedur ada di hadapanmu dan produk

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS, lingkungan sekitar dan alat ukur

2 x 40’

Buku siswa, LKS, Alat-alat ukur

dengan termometer yang lain

Standar Kompetensi : 2. Memahami kalsifikasi zat

2

Kompetensi Dasar

Materi Pokok/Pembelajaran

2.1 Mengelompokkan sifat larutan asam, larutan basa, dan larutan garam melalui alat dan indikator yang tepat

Asam, Basa, Garam

Penilaian Kegiatan pembelajaran o

o o

2.2 Melakukan percobaan sederhana dengan bahan-bahan yang diperoleh dalam kehidupan sehari-hari

Sifat asam, basa pada bahan makanan

-

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS, lingkungan sekitar dan alat ukur

Melakukan percobaan Tes unjuk Uji petik Lakukan uji asam, basa untuk mengetahui sifat kerja kerja pada bahan makanan asam, basa di prosedur dengan menggunakan laboratorium dan alam bunga kembang sepatu misalnya dengan menggunakan kembang sepatu

2 x 40’

Buku siswa, LKS, alam sekitar

Menjelaskan aturan Tes tulis penulisan lambang unsur Menuliskan nama dan lambang unsur

3 x 40’

Buku siswa, dan referensi

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Melalui pengamatan - Mengindentifikasikan sifat Tes PG Berikut ini yangmerupakan asam, basa, garam tertulis Sifat asam adalah .... untuk menentukan ciridengan menggunakan a. bersifat korosif ciri zat yang bersifat indikator yang sesuai b. berasa pahit asam, basa, garam c. kertas lakmus menjadi Mengelompokkan zat- - Mengelompokkan bahanbahan di lingkungan biru zat yang bersifat asam, sekitar berdasarkan d. kertas lakmus tidak basa, garam konsep asam, basa dan berubah Melakukan percobaan garam Tes Unjuk Tes dengan alat kerja identifika Tentukan bahan-bahan penentu/penunjuk asam si yang bersifat asam, basa, dan basa misalnya Menggunakan alat sederhana dan garan dari bahankertas lakmus atau pH untuk menentukan skala bahan yang tersedia stik keasaman dan kebasaan Tes Unjuk kerja . Uji petik Tentukan besar, kecilnya kerja keasaman suatu zat prosedur dengan menggunakan alat!

Mengidentifikasi sifat asam dan basa pada bahan makanan

-

2.3 Menjelaskan nama unsur dan rumus kimia sederhana

Unsur kimia

-

Mengidentifikasi lambang unsur dan menuliskannya Mencari informasi nama senyawa menuliskan rumus kimianya -

PG

Lambang K merupakan nama unsur .... a. Kalium c. Karbon b. Kalor d. Kalsium

Menuliskan nama dan Tes tulis Tes isian Tuliskan satu nama dan rumus kimia sederhana lambang sebuah unsur Menentukan nama senyawa dan rumus kimia Tes tulis Tes Tuliskan satu nama dan sederhana uraian rumus kimianya

3

Kompetensi Dasar

Materi Pokok/Pembelajaran

2.1 Mengelompokkan sifat larutan asam, larutan basa, dan larutan garam melalui alat dan indikator yang tepat

Asam, Basa, Garam

Penilaian Kegiatan pembelajaran o

o o

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Melalui pengamatan - Mengindentifikasikan sifat Tes PG Berikut ini yangmerupakan asam, basa, garam tertulis Sifat asam adalah .... untuk menentukan ciridengan menggunakan a. bersifat korosif ciri zat yang bersifat indikator yang sesuai b. berasa pahit asam, basa, garam c. kertas lakmus menjadi Mengelompokkan zat- - Mengelompokkan bahanbahan di lingkungan biru zat yang bersifat asam, sekitar berdasarkan d. kertas lakmus tidak basa, garam konsep asam, basa dan berubah Melakukan percobaan garam Tes Unjuk Tes dengan alat kerja identifika Tentukan bahan-bahan penentu/penunjuk asam si yang bersifat asam, basa, dan basa misalnya Menggunakan alat sederhana dan garan dari bahankertas lakmus atau pH untuk menentukan skala bahan yang tersedia stik keasaman dan kebasaan Tes Unjuk kerja . Uji petik Tentukan besar, kecilnya kerja keasaman suatu zat prosedur dengan menggunakan alat!

Tes tulis

2.4 membandingkan sifat unsur, senyawa, dan campuran

Unsur, senyawa dan campuran

-

Mengidentifikasi sifat unsur, senyawa dan campuran

-

-

Mengklasifikasikan materi secara sederhana

-

Mengidentifikasi campuran homogen dan campuran heterogen

Membandingkan sifat unsur, senyawa dan campuran berdasarkan pengamatan Membuat bagan klasifikasi materi secara sederhana

Rumus kimia asam sulfat adalah .... a. H2SO4 c. H4SO2 b. HS2O4 d. H4S2O Tes unjuk Tes Tentukan zat yang bersifat kerja identifika unsur , senyawa, dan si campuran dari bahan yang disediakan Tes tulis Tes Buatlah bagan materi uraian secara sederhana

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS, lingkungan sekitar dan alat ukur

3 x 40’

Buku siswa, contoh zat

PG

Tes unjuk Mengelompokkan zat-zat kerja Tes Disediakan macam-macam kedalam campuran identifika zat, kelompokkan zat-zat homogen dan heterogen si tersebut ke dalam

4

Kompetensi Dasar

Materi Pokok/Pembelajaran

2.1 Mengelompokkan sifat larutan asam, larutan basa, dan larutan garam melalui alat dan indikator yang tepat

Asam, Basa, Garam

Penilaian Kegiatan pembelajaran o

o o

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Melalui pengamatan - Mengindentifikasikan sifat Tes PG Berikut ini yangmerupakan asam, basa, garam tertulis Sifat asam adalah .... untuk menentukan ciridengan menggunakan a. bersifat korosif ciri zat yang bersifat indikator yang sesuai b. berasa pahit asam, basa, garam c. kertas lakmus menjadi Mengelompokkan zat- - Mengelompokkan bahanbahan di lingkungan biru zat yang bersifat asam, sekitar berdasarkan d. kertas lakmus tidak basa, garam konsep asam, basa dan berubah Melakukan percobaan garam Tes Unjuk Tes dengan alat kerja identifika Tentukan bahan-bahan penentu/penunjuk asam si yang bersifat asam, basa, dan basa misalnya Menggunakan alat sederhana dan garan dari bahankertas lakmus atau pH untuk menentukan skala bahan yang tersedia stik keasaman dan kebasaan Tes Unjuk kerja . Uji petik Tentukan besar, kecilnya kerja keasaman suatu zat prosedur dengan menggunakan alat!

dalam kehidupan seharihari

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS, lingkungan sekitar dan alat ukur

campuran homogen dan campuran heterogen

Standar Kompetensi : 3. Memahami wujud zat dan perubahannya

5

Kompetensi Dasar 3.1 Menyelidiki sifatsifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Penilaian

Materi Pokok/ Pembelajaran

Kegiatan pembelajaran

Wujud Zat

o o

o o

3.2. Mendeskripsikan konsep massa jenis dalam kehidupan sehari-hari

Massa jenis

Melakukan percobaan perubahan wujud zat Mendiskusikan materi susunan partikel

Indikator -

Mengamati perbedaan kohesi dan adhesi melalui percobaan Mengaplikasikan peristiwa kapilaritas

Tes tertulis

Membedakan kohesi dan Tes Unjuk adhesi berdasarkan kerja pengamatan

-

Mengkaitkan peristiwa kapilaritas dalam peristiwa kehidupan sehari-hari

Mengukur massa dan volume berbagai zat padat dan zat cair untuk mengetahui massa jenisnya

-

Menemukan hubungan antara massa dan volume dalam bentuk persamaan Melakukan percobaan untuk mengenali jenis-jenis zat menggunakan konsep massa jenis

Menafsirkan susunan gerak partikel pada berbagai wujud zat melalui penalaran

-

-

-

Menyelidiki perubahan wujud suatu zat

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Tes tertulis PG Hujan merupakan peristiwa .... a. menguap, mengembun b. menguap, melebur c. melebur, mengembun d. mengembun, melebur

-

Tes tulis

Menyimpulkan dari Tes unjuk percobaan bahwa massa kerja jenis adalah salah satu ciri khas suatu zat

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS dan alatalat praktikum

4x40’

Buku siswa, LKS dan alatalat praktikum

Gaya tarik antar partikel pada zat padat adalah .... a. sangat kuat b. kurang kuat c. tidak tentu d. selalu berubah

Uji petik Lakukan percobaan adhesi kerja dan kohesi dengan produk menggunakan alat dan bahan yang disediakan Tes uraian JelaskanMengapa pada musim hujan tembok menjadi lembab ?

Uji petik Lakukan percobaan massa kerja jenis menggunakan alat dan produk bahan yang disediakan dan buat kesimpulannya

Tes tertulis

Berapa massa jenis kayu Tes uraian yang memiliki massa 8 gr dengan volume 10cm2 ?

Tes unjuk kerja

Tentukan jenis zat yang Tes tersedia dengan identifikasi berdasarkan tabel yang tersedia

Menghitung massa jenis suatu zat Menentukan jenis zat menggunakan konsep massa jenis

PG

Alokasi Waktu

6

Kompetensi Dasar 3.1 Menyelidiki sifatsifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Penilaian

Materi Pokok/ Pembelajaran

Kegiatan pembelajaran

Wujud Zat

o o

o o

3.3 Melakukan Pemuaian zat percobaan yang berkaitan dengan pemuain dalam kehidupan sehari-hari

-

Melakukan percobaan perubahan wujud zat Mendiskusikan materi susunan partikel

Indikator -

Mengamati perbedaan kohesi dan adhesi melalui percobaan Mengaplikasikan peristiwa kapilaritas

Mengamati proses pemuaian zat padat, cair dan gas Melakukan percobaan pemuaian zat padat dan zat cair Menganalisis muai volum bebagai jenis zat cair

Menyelidiki perubahan wujud suatu zat

Menafsirkan susunan gerak partikel pada berbagai wujud zat melalui penalaran

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Tes tertulis PG Hujan merupakan peristiwa .... a. menguap, mengembun b. menguap, melebur c. melebur, mengembun d. mengembun, melebur Tes tertulis

PG

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS dan alatalat praktikum

4x40’

Buku siswa, LKS dan alatalat praktikum

Gaya tarik antar partikel pada zat padat adalah .... a. sangat kuat b. kurang kuat c. tidak tentu d. selalu berubah

-

Membedakan kohesi dan Tes Unjuk adhesi berdasarkan kerja pengamatan

-

Mengkaitkan peristiwa kapilaritas dalam peristiwa kehidupan sehari-hari

-

Menyelidiki proses Observasi Lembar Menggunakan alat pemuain pada zat padat, observas Muschenbroek untuk cair dan gas mengamati pemuaian zat

-

Merencanakan Tes Unjuk percobaan sederhana kerja untuk menunjukkan pemuaian zat cair dan zat padat

-

Menunjukkan prinsip Tes tertulis uraian pemuian dalam teknologi misalnya Bimetal

Tes tulis

Alokasi Waktu

Uji petik Lakukan percobaan adhesi kerja dan kohesi dengan produk menggunakan alat dan bahan yang disediakan Tes uraian JelaskanMengapa pada musim hujan tembok menjadi lembab ?

Uji petik Buatlah rancangan kerja percobaan tentang prosedur pemuaian zat dan produk Jelaskan cara kerja setrika listrik otomatis....

7

Kompetensi Dasar 3.1 Menyelidiki sifatsifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Penilaian

Materi Pokok/ Pembelajaran

Kegiatan pembelajaran

Wujud Zat

o o

o o

3.4 Mendeskripsikan Kalor peran kalor dalam mengubah wujud zat dan suhu suatu benda serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Melakukan percobaan perubahan wujud zat Mendiskusikan materi susunan partikel

Melakukan percobaan kalor

-

Mencari informasi tentang faktor-faktor yang dapat mempercepat penguapan

-

-

Mengamati perbedaan kohesi dan adhesi melalui percobaan Mengaplikasikan peristiwa kapilaritas

-

-

Indikator

Mencari informati tentang peristiwa mendidih dan melebur Mendiskusikan hubungan antara Energi, massa, kalor jenis dan suhu

Menyelidiki perubahan wujud suatu zat

Menafsirkan susunan gerak partikel pada berbagai wujud zat melalui penalaran

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Tes tertulis PG Hujan merupakan peristiwa .... a. menguap, mengembun b. menguap, melebur c. melebur, mengembun d. mengembun, melebur Tes tertulis

PG

Sumber Belajar

4x40’

Buku siswa, LKS dan alatalat praktikum

6x40’

Buku siswa, LKS, alat-alat praktikum

Gaya tarik antar partikel pada zat padat adalah .... a. sangat kuat b. kurang kuat c. tidak tentu d. selalu berubah

-

Membedakan kohesi dan Tes Unjuk adhesi berdasarkan kerja pengamatan

-

Mengkaitkan peristiwa kapilaritas dalam peristiwa kehidupan sehari-hari

-

Menyelidiki pengaruh Tes Lembar Pengamatan perubahan kalor terhadap perubahan observasi observasi suhu dan perubahan wujud suhu benda, perubahan zat wujud zat

-

Menyelidiki faktor-faktor Tes tertulis yang dapat mempercepat penguapan

-

Menyelidiki banyaknya Observasi lembar Pengamatan kenaikan kalor yang diperlukan observasi suhu, diperlukan kalor untuk menaikkan suhu zat

-

Menyelidiki kalor yang dibutuhkan pada saat

Tes tulis

Alokasi Waktu

Uji petik Lakukan percobaan adhesi kerja dan kohesi dengan produk menggunakan alat dan bahan yang disediakan Tes uraian JelaskanMengapa pada musim hujan tembok menjadi lembab ?

isian

observasi Lembar

Salah satu cara mempercepat penguapan yaitu dengan .........

Pengamatan pada saat

8

Kompetensi Dasar 3.1 Menyelidiki sifatsifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Penilaian

Materi Pokok/ Pembelajaran Wujud Zat

Kegiatan pembelajaran o o

o o

Melakukan percobaan perubahan wujud zat Mendiskusikan materi susunan partikel

Indikator -

Mengamati perbedaan kohesi dan adhesi melalui percobaan Mengaplikasikan peristiwa kapilaritas

Menyelidiki perubahan wujud suatu zat

Menafsirkan susunan gerak partikel pada berbagai wujud zat melalui penalaran

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Tes tertulis PG Hujan merupakan peristiwa .... a. menguap, mengembun b. menguap, melebur c. melebur, mengembun d. mengembun, melebur Tes tertulis

-

Membedakan kohesi dan Tes Unjuk adhesi berdasarkan kerja pengamatan

-

Mengkaitkan peristiwa kapilaritas dalam peristiwa kehidupan sehari-hari

Tes tulis

mendididh dan melebur -

Menerapkan hubungan Q = m.C. ∆t Q = m.U dan Q = m.L untuk meyelesaikan masalah sederhana

PG

4x40’

Sumber Belajar Buku siswa, LKS dan alatalat praktikum

Gaya tarik antar partikel pada zat padat adalah .... a. sangat kuat b. kurang kuat c. tidak tentu d. selalu berubah

Uji petik Lakukan percobaan adhesi kerja dan kohesi dengan produk menggunakan alat dan bahan yang disediakan Tes uraian JelaskanMengapa pada musim hujan tembok menjadi lembab ?

observasi Tes tertulis

Alokasi Waktu

Uraian

mendidih dan melebur diperlukan kalor! Hitung kalor yang diperlukan bila massa zat, kalor jenis dan kenaikan suhu diketahui

-

Standar Kompetensi : 4. Memahami berbagai sifat dalam perubahan fisika dan kimia 9

Kompetensi Dasar

Penilaian

Materi Pokok

Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

4.1 Membandingkan Sifat fisika dan sifat sifat fisika dan sifat kimia kimia zat

Melakukan percobaan tentang perubahan fisika dan perubahan kimia

-

Mengidentifikasi peristiwa perubahan fisika dan perubahan kimia dalam kehidupan sehari-hari

4.2 Melakukan pemisahan campuran dengan berbagi cara berdasarkan sifat fisika dan sifat kimia

Pemisahan Campuran

- Mencari informasi tentang pemisahan campuran -

Mengamati percobaan tentang penjernihan air

-

Mengidentifikasi dari hasil percobaan tentang pemisahan campuran

Membandingkan hasil pengamatan perubahan fisika dan perubahan kimia

Tes unjuk kerja

Mengklasifikasi Tes tertulis perubahan fisika dan perubahan kimia dalam kehidupan sehari-hari dan mengkomunikasikannya

Bentuk Contoh Instrumen Instrumen Tes Buatlah data dari hasil identifikasi pengamatanmu tentang benda-benda yang mengalami perubahan fisika dan kimia PG

Isian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2x40’

Buku siswa, LKS, alat dan bahan praktikum

2x40’

Buku siswa, LKS, alat praktikum

Perubahan fisika terjadi pada peristiwa .... a. air menjadi es b. kertas dibakar c. nasi menjadi bubur d. besi berkarat

-

Menjelaskan dasar pemisahan campuran berdasarkan ukuran partikel dan titik didih

Tes tertulis

Disediakan bahan-bahan, kemudian pisahkan berdasarkan ukuran partikelnya ....

-

Melakukan percobaan penjernihan air dengan teknik sederhana

-

Melakukan percobaan untuk memisahkan campuran yang sesuai dengan metode yang dipilih ( penyaringan, destilasi, penguapan dan sublimasi )

Penugasan Tugas proyekLakukan tugas untuk penjernihan air secara sederhana Lembar Observasi observasi Rancanglah alat sederhana untuk menjernihkan air

10

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

4.3 Menyimpulkan perubahan fisika dan kimia berdasarkan hasil percobaan sederhana

Perubahan fisika dan perubahan kimia

4.4 Mengindentifikasi terjadinya reaksi kimia melaui percobaan sederhana

Mengetahui

Penilaian Kegiatan pembelajaran

Teknik -

Reaksi kimia

Indikator

Mengkaji hasil percobaan perubahan fisika dan kimia Mrumuskan kesimpulan hasil percobaan fisika dan kimia

Membuat kesimpulan dari Tes tertulis hasil pecobaan perubahan fisika dan kimia

Bentuk Instrumen PG

Contoh Instrumen Gula larut dalam air merupakan perubahan fisika karena .... a. terjadi zat baru b. tidak terjadi zat baru c. gula mencair d.gula bereaksi

-

Membandingkan karakteristik perubahan kimia dan fisika berdasarkan percobaan

Tes unjuk Uji petik kerja Tunjukkan melalui kerja percobaan perbedaan antara perubahan kimia dan perubahan fisika!

-

Melakukan latihan tentang reaksi kimia

-

Mereaksi dua zat untuk menunjukkan perubahan warna dan atau suhu

Tes tertulis

Isian

Bila Asam sulfat dicampur dengan Natrium Hidroksida akan berubah warna menjadi ....

-

Mendiskusikan hasil kesimpulan tentang reaksi kimia

-

Menyimpulkan ciri-ciri terjadinya reaksi kimia berdasarkan perubahan warna dan atau suhu

Tes tertulis

Uaian

Buatlah kesimpulan tentang reaksi kimia berdasarkan perubahan warna

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2x40’

Buku siswa, LKS dan alat praktikum

2x40’

Buku siswa

.................................,............................ Guru Mata Pelajaran 11

Kepala SMP ............

................................... NIP

.............................................. NIP

SILABUS Sekolah Kelas Mata Pelajaran Semester

: SMP .............................. : VII (Tujuh) : Ilmu Pengetahuan Alam : 2 (Dua)

Standar Kompetensi : 5. Memahami gejala-gejala alam melalui pengamatan Kompetensi Dasar

Materi Pokok

5.1 Melaksanakan pengamatan objek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik dan a-biotik

Gejala Alam Biotik dan Abiotik

Penilaian Kegiatan pembelajaran o

o

o o

5.2 Menganalisis data percobaan gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan serta

Gerak

o

Melakukan pengamatan gejala alam kebendaan pada objek biotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala alam berbentuk kebendaan pada objek abiotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala kejadian pada objek biotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala kejadian pada objek abiotik di lingkungan sekitar Melakukan percobaan gerak lurus beraturan

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Membandingkan gejala alam Observasi Lembar kebendaan dan kejadian pada observasi objek abiotik melalui pengamatan Membandingkan gejala alam Tes Tulis PG Berikut ini manakah yang kebendaan dan kejadian pada termasuk gejala alam objek biotik melalui kejadian pada objek pengamatan biotik? a. bau b. tumbuh c. warna d. ukuran

Menemukan persamaan laju yang ditempuh

Tes tulis

PG

Ciri GLB memiliki kecepatan .... a. dipercepat b. tetap

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 x 40’

Buku siswa, lingkungan, LKS

3 x 40’

Buku siswa, LKS, referensi

12

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

5.1 Melaksanakan pengamatan objek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik dan a-biotik

Gejala Alam Biotik dan Abiotik

Penilaian Kegiatan pembelajaran o

o

o o

Indikator

Melakukan pengamatan gejala alam kebendaan pada objek biotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala alam berbentuk kebendaan pada objek abiotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala kejadian pada objek biotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala kejadian pada objek abiotik di lingkungan sekitar

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Membandingkan gejala alam Observasi Lembar kebendaan dan kejadian pada observasi objek abiotik melalui pengamatan Membandingkan gejala alam Tes Tulis PG Berikut ini manakah yang kebendaan dan kejadian pada termasuk gejala alam objek biotik melalui kejadian pada objek pengamatan biotik? a. bau b. tumbuh c. warna d. ukuran

penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Sumber Belajar

2 x 40’

Buku siswa, lingkungan, LKS

3 x 40’

Buku

c. diperlambat d. beraturan o o

o

Melakukan percobaan tentang gerak lurus berubah beraturan Mengapllikasikan GLB dan GLBB dalam kehidupan sehari-hari Mencari informasi melalui referensi tentang konsep percepatan

-

5.3 Menggunakan

Alokasi Waktu

Mikroskop

o

Mengidentifikasi bagian-

-

Menunjukkan Konsep GLB dalam kehidupan sehari-hari

Testulis

isian

Sebuah benda dilempar vertikal keatas merupakan GLBB .....

Mendefinisikan percepatan sebagai perubahan kecepatan setiap satuan waktu

Tes tulis

Uraian

Tuliskan dalam lambang bahwa percepatan merupakan kecepatan setiap satuan waktu

Tes tulis

Isian

Tes tulis

Isian

Tes unjuk

Tes

Menyelidiki GLBB dipercepat beraturan

Menunjukkan konsep GLBB dalam kehidupan sehari-hari

Mengenal bagian-bagian

Contoh Gerak lurus berubah beraturan dipercepat adalah .....

Seorang pengendara mobil melintas di jalan tol merupakan konsep .... Tentukan dan sebutkan

13

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

5.1 Melaksanakan pengamatan objek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik dan a-biotik

Gejala Alam Biotik dan Abiotik

Penilaian Kegiatan pembelajaran o

o

o o

mikroskop dan peralatan pendukung lainnya untuk mengamati gejala-gejala kehidupan

o o

Melakukan pengamatan gejala alam kebendaan pada objek biotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala alam berbentuk kebendaan pada objek abiotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala kejadian pada objek biotik di lingkungan sekitar Melakukan pengamatan gejala kejadian pada objek abiotik di lingkungan sekitar bagian mikroskop Mengamati preparat jadi dengan menggunakan mikroskop Membuat preparat basah

Indikator

Bentuk Contoh Teknik Instrumen Instrumen Membandingkan gejala alam Observasi Lembar kebendaan dan kejadian pada observasi objek abiotik melalui pengamatan Membandingkan gejala alam Tes Tulis PG Berikut ini manakah yang kebendaan dan kejadian pada termasuk gejala alam objek biotik melalui kejadian pada objek pengamatan biotik? a. bau b. tumbuh c. warna d. ukuran

mikroskop Menggunakan mikroskop dengan benar (mengatur fokus, pencahayaan, menemukan objec Mikropis)

kerja Tes unjuk kerja

identifi- nama-nama bagian kasi mikroskop!

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 x 40’

Buku siswa, lingkungan, LKS

siswa, mikroskop, preparat

Uji petik Amati preparat basah kerja atau preparat jadi yang prosedur sudah tersedia hingga ditemukan objek yang dimaksud!

14

Kompetensi Dasar 5.4 Menerapkan keselamatan kerja dalam melakukan pengamatan gejala-gejala alam

Penilaian

Materi Pokok Keselamatan Kerja

Kegiatan pembelajaran o o

Indikator

Bentuk Teknik Instrumen Tes unjuk uji petik kerja kerja produk

Contoh Instrumen Lakukan dengan prosedur yang benar cara membawa dan memperlakuakan mikroskop!

Mencari informasi melalui referensi tentang keselamatan kerja Studi pustaka tentang alat bahan-bahan yang berbahaya dalam pengamatan gejala alam -

Memegang, membawa dan memperlakukan alat dan bahan secara aman

Mendeskripsikan bahanbahan yang berbahaya dan yang dapat menimbulkan penyakit

Tes tulis

PG

Manakah bahan-bahan yang berbahaya dan yang dapat menimbulkan penyakit yang dapat diitemukan di laboratirium? a. air b. asam sulfat c. alkohol d. larutan glukose

-

Mengindentifikasi simbolsimbol dalam Laboratorium

Tes tulis

PG

Apakah arti simbol di bawah ini?

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 x 40 ’

Buku siswa, Carta bahan berbahaya dan alatalat praktektiku m

a. bahan yang mudah terbakar b. bahan yang beracun c. alat mudah pecah d. alat mudah mengalami korosi

15

Standar Kompetensi : 6. Memahami keanekaragaman makhluk hidup Kompetensi Dasar

Penilaian

Materi Pokok

Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

6.1 Mengindentifikasi ciri- Ciri-ciri makhluk o ciri makhluk hidup hidup o

o

Mengamati ciri-ciri • makhluk hidup Merumuskan karakteristik /ke khasan ciri makhluk hidup Mengamati perbedaan ciri tumbuhan, hewan dan • manusia



6.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup berdasrkan ciri-ciri yang dimiliki

Klasifikasi o Makhluk hidup o

o

o

Mengidentifikasi ciri- • ciri khusus yang dimiliki organisme Mengelompokkan organisme yang memliki persamaan ciri dalam satu kelompok tertentu • Mencari informasi melalui referensi tentang dasar-dasar klasifikasi makhluk • hidup Melakukan klasifikasi klsifikasi makhluk hidup berdasar ciri

Mengidentifikasi ciri-ciri mahluk hidup

Tes tertulis

Membuat laporan ciri-ciri makhluk hidup berdasar hasil observasi

Tes kinerja

Membedakan ciri tumbuhan dan hewan

Tes tertulis

Ter tertulis Membedakan makhluk hidup yang satu dengan yang lainnya berdasarkan ciri khusus kehidupan yang dimilikinya

Bentuk Instrumen PG

Contoh Instrumen Berikut ini ciri yang bukan hanya dimiliki oleh mahluk hidup yaitu ... a. tumbuh membesar b. memerlukan sumber energi c. memerlukan oksigen untuk pembakaran d. beradaptasi terhadap lingkungan*

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 x 40’

Buku siswa, lingkunga n, LKS

4 X 40’

Buku siswa, lingkunga n, LKS

Ter unjuk Pilihlah tiga mahluk hidup yang kerja produk ada di sekitar dan lidentifikasilah ciri-cirinya minimum 4 ciri, dan buatlah laporannya! Uraian

Manakah di antara ciri-ciri mahluk hidup yang dapat dipakai untuk membedakan hewan dan tumbuhan?

PG

Ciri yang dengan mudah untuk membedakan antara kadal dan katak yaitu a. kepala b. kulit c. alat gerak* d. ekor Apa sajakah keuntungan yang dapat kita peroleh dengan adanya pengklasifikasian makhluk hidup?

Mendeskripsikan pentingnya dilakukan klasifikasi makhluk hidup

Tes tertulis

Uraian

Membuat perbandingan ciri-ciri khusus tiap kingdom dalam sistem 3 kingdom

Tes tertulis

Uraian

Buatlah tabel perbandingan untuk menunjukkan ciri-ciri khusus tiap kingdom dalam sistem 3 kingdom berdasar sel penyusunnya!

16

Kompetensi Dasar

Penilaian

Materi Pokok

Kegiatan pembelajaran

Teknik

6.1 Mengindentifikasi ciri- Ciri-ciri makhluk o ciri makhluk hidup hidup o

o

Mengamati ciri-ciri • makhluk hidup Merumuskan karakteristik /ke khasan ciri makhluk hidup Mengamati perbedaan ciri tumbuhan, hewan dan • manusia

yang dimiliki

6.3 Mendeskripsikan keragaman pada sistem organisasi kehidupan mulai dari tingkat sel sampai organisme

Organisasi Kehidupan

Indikator

o

o

o

Bentuk Instrumen PG

Contoh Instrumen Berikut ini ciri yang bukan hanya dimiliki oleh mahluk hidup yaitu ... a. tumbuh membesar b. memerlukan sumber energi c. memerlukan oksigen untuk pembakaran d. beradaptasi terhadap lingkungan*

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 x 40’

Buku siswa, lingkunga n, LKS

Mengidentifikasi ciri-ciri mahluk hidup

Tes tertulis

Membuat laporan ciri-ciri makhluk hidup berdasar hasil observasi

Tes kinerja



Membedakan ciri tumbuhan dan hewan

Tes tertulis



Mengklasifikasi beberapa Tes unjuk Uji petik kerjaDari gambar hewan yang sudah kerja produk tersedia klasifikasikan berdasar ciri mahluk hidup di sekitar yang dapat diamati dan buatlah berdasar ciri yang diamati tabel klasifikasinya! Tes unjuk Uji petik kerja Deskripsikan keragaman bentuk sel 4 X 40’ Mendeskripsikan kerja produk berdasarkan hasil pengamatan keragaman tingkat sel produk preparat awetan daun yang telah berdasarkan hasil tersedia menggunakan mikroskop! pengamatan menggunakan mikroskop Tes tertulis Uraian Deskripsikan karakteristik sel Mendeskripsikan penyusun jaringan palisade pada keragaman tingkat daun! jaringan menurut sel-sel penyusunnya Tes tertulis Uraian Amatilah bunga ”Kembang Sepatu” Mendeskripsikan dan kemukakan apa saja nama keragaman tingkat organ organ penyusunnya! dan sistem organ berdasarkan hasil pengamatan Tes tertulis Uraian Kemukakan jaringan penyusun Mengkaitkan hubungan organ daun yang paling banyak antara sel, jaringan, organ mengandung klorofil!

Melakukan • pengamatan sel dan jaringan dengan menggunakan mikroskop Melakukan identifikasi • organ-organ pada manusia dan tumbuhan Mencari informasi • melalui referensi tentang konsep sel, jaringan, organ dan sistem organ •

Ter unjuk Pilihlah tiga mahluk hidup yang kerja produk ada di sekitar dan lidentifikasilah ciri-cirinya minimum 4 ciri, dan buatlah laporannya! Uraian

Manakah di antara ciri-ciri mahluk hidup yang dapat dipakai untuk membedakan hewan dan tumbuhan?

Buku siswa, preparat, LKS

17

Kompetensi Dasar

Penilaian

Materi Pokok

Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

6.1 Mengindentifikasi ciri- Ciri-ciri makhluk o ciri makhluk hidup hidup o

o

Mengamati ciri-ciri • makhluk hidup Merumuskan karakteristik /ke khasan ciri makhluk hidup Mengamati perbedaan ciri tumbuhan, hewan dan • manusia



Mengidentifikasi ciri-ciri mahluk hidup

Tes tertulis

Membuat laporan ciri-ciri makhluk hidup berdasar hasil observasi

Tes kinerja

Membedakan ciri tumbuhan dan hewan

Tes tertulis

Bentuk Instrumen PG

Contoh Instrumen Berikut ini ciri yang bukan hanya dimiliki oleh mahluk hidup yaitu ... a. tumbuh membesar b. memerlukan sumber energi c. memerlukan oksigen untuk pembakaran d. beradaptasi terhadap lingkungan*

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 x 40’

Buku siswa, lingkunga n, LKS

Ter unjuk Pilihlah tiga mahluk hidup yang kerja produk ada di sekitar dan lidentifikasilah ciri-cirinya minimum 4 ciri, dan buatlah laporannya! Uraian

Manakah di antara ciri-ciri mahluk hidup yang dapat dipakai untuk membedakan hewan dan tumbuhan?

dan sistem organ penyusun tubuh

Standar Kompetensi : 7. Memahami saling ketergantungan dalam ekositem 18

Kompetensi Dasar 7.1 Menentukan ekosistem dan saling hubungan antara komponen ekosistem

Penilaian

Materi Pokok/ Pembelajaran Ekosistem

Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

o

o

o

Melakukan pengamatan • terhadap lingkungan sekitar sebagai satuan ekosistem Menggali informasi dari nara sumber/melihat • tayangan video tentang komponen suatu satuan ekosistem yang spesifik (ekosistem sawah, ekosistem danau) Membuat beberapa model diagram rantai makanan dan jaring-jaring makanan

Observasi Mengindentifikasikan satuan-satuan dalam ekosistem dan menyatakan matahari merupakan sumber energi utama Tugas Menggambarkan dalam bentuk diagram rantai makanan dan jaring-jaring kehidupan berdasar hasil pengamatan suatu ekosistem

Bentuk Instrumen Lembar observasi

Contoh Instrumen

Tugas proyek

Gambarkan dalam bentuk diagram rantai makanan dan jaring-jaring kehidupan berdasar hasil pengamatan suatu ekosistem yang kamu amati! Lakukan dalam bentuk kerja kelompok! Presentasikan di depan kelas pada saat yang ditetapkan!

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4 x 40’

Buku siswa, lingkungan, LKS

19

Kompetensi Dasar

Materi Pokok/ Pembelajaran

7.2 MengindentifiKeanekaragaman o kasikan makhluk hidup pentingnya dalam pelestarian keanekaragaman ekosistem makhluk hidup dalam pelestarian o ekosistem

Penilaian Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

Mencari informasi melalui • studi pustaka untuk merumuskan pentingnya membudidayakan tumbuhan • dan hewan langka Mengumpulkan tulisan-tulisan yang terkait dengan jenis, bentuk, dan manfaat • tumbuhan, hewan langka yang dilindungi



Tes tulis Mendefinisikan makhluk hidup yang tergolong langka

Bentuk Contoh Instrumen Instrumen Isian Makhluk hidup dinyatakan tergolong langka apabila ....

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4 X 40’

Buku siswa, buku acuan, LKS

Tes lesan Daftar Sebutkan 2 contoh hewan Menyebutkan contoh pertanyaan langka di P. Jawa! makhluk hidup yang tergolong makhluk hidup langka di suatu lokasi PG Salah satu alasan Mengemukakan pentingnya Tes tulis pentingnya membudidayakan membudidayakan tumbuhan tumbuhan dan hewan dan hewan langka supaya langka .... a. terjaminnya ketersediaan plasma nutfah b. jumlah tumbuhan dan hewan tidak berkurang c. menambah keindahan alam d. memutus kelangsungan daur hara yang ada di alam

Membuat tulisan untuk mengenalkan jenis, bentuk, dan manfaat tumbuhan, hewan langka yang dilindungi

Penugas an

Tugas rumah

Buatlah karangan untuk mengenalkan jenis, bentuk, dan manfaat tumbuhan/hewan langka yang dilindungi Buatlah karangan untuk mengenalkan jenis, bentuk, dan manfaat tumbuhan/hewan langka yang dilindungi

20

Kompetensi Dasar 7.3 Memprediksi pengaruh kepadatan populasi manusia terhadap lingkungan

Materi Pokok Kepadatan populasi o hubungannya dengan lingkungan o

Penilaian Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

Bentuk Contoh Instrumen Instrumen Isian . Jika populasi penduduk meningkat dengan cepat maka kebutuhan air bersih akan ......................

Studi pustaka untuk • merumuskan konsep kepadatan populasi Mengkaji hubungan kepadatan populasi manusia terhadap lingkungan melalui • tayangan dan/atau gambar.

Memperkirakan hubungan populasi penduduk dengan kebutuhan air bersih dan udara bersih

Tes tulis

Memperkirakan hubungan populasi penduduk dengan kebutuhan pangan

Tes tulis



Memperkirakan hubungan populasi penduduk dengan ketersediaan lahan

Tes tulis

isian



Mejelaskan pengaruh meningkatnya populasi penduduk terhadap kerusakan lingkungan

Tes tulis

uraian

Isian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

2 X 40’

Buku siswa, buku acuan, video, film, gambar, LKS

. Jika populasi penduduk meningkat dengan cepat maka kebutuhan pangan akan ...................... Jika populasi penduduk meningkat dengan cepat maka ketersediaan lahan akan ..................... Kemukakan kemungkinan kerusakan lingkungan yang dapat terjadi jika populasi penduduk terus meningkat

21

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

7.4 Mengaplikasikan Pencemaran dan o peran manusia Kerusakan Lingkungan dalam hubungannya dengan pengelolaan aktifitas manusia lingkungan untuk o mengatasi pencemaran dan kerusakan lingkungan o

Penilaian Kegiatan pembelajaran

Indikator Teknik

Bentuk Contoh Instrumen Instrumen PG Berikut ini yang tidak ada hubungannya dengan penebangan hutan adalah .... a. menurunnya ketersediaan kayu b. meningkatkan suhu udara secara global c. menurunnya ketersediaan air tanah d. meningkatknya kandungan oksigen di udara

Studi pustaka untuk • merumuskan konsep kerusakan lingkungan dan pencemaran. Melihat gambar dan/atau tayangan tentang aktifitas manusia yang dapat menimbulkan kerusakan dan pencemaran lingkungan Merumuskan tingkat pencemaran dan kerusakan lingkungan hubungannya dengan derajat aktifitas manusia •

Tes tulis Menjelaskan konsekuensi penebangan hutan dan pengaruhnya terhadap kerusakan lingkungan serta upaya mengatasinya

Tes tulis Menjelaskan pengaruh pencemaran air, udara dan tanah kaitannya dengan aktifasi manusia dan upaya mengatasinya.

Uraian

Kemukakan upaya yang harus dilakukan agar pencemaran terhadap air sumur dapat ditekan serendah-rendahnya



Penugas Mengusulkan cara an penanggulangan pencemaran dan kerusakan lingkungan

Tugas rumah

. Buatlah suatu artikel untuk menanggulangi pencemaran lngkungan. Silahkan memilih topiknya, dapat berkait dengan pencemaran udara, pencemaran tanah, atau pencemaran air!

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

4 X 40’

Buku siswa, buku acuan, video, film, gambar, LKS

..............................,.................................... Mengetahui Kepala SMP .................

(.....................................)

Guru Mata Pelajaran

(..........................................) 22

Related Documents

Silabus Vii Ipa Smp
May 2020 28
Silabus Fisika Smp Vii
July 2020 30
Silabus Ix Ipa Smp
May 2020 34
Silabus Viii Ipa Smp
May 2020 26
Ipa Vii
May 2020 16
Silabus Smp
December 2019 43