Silabus Teknik Konstruksi Bangunan.docx

  • Uploaded by: ROBIN
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Silabus Teknik Konstruksi Bangunan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 949
  • Pages: 7
mpetensi

SILABUS TEKNIK KONSTRUKSI BANGUNAN SILABUS Nama Sekola : SMK Negeri 5 Padang Program Studi : Teknik Konstruksi Bangunan Kode Mata Pelajaran : …………. Nama Mata Pelajaran : Mekanika Teknik : Siswa memahami jenis-jenis beban yang bekerja pada tumpuan, menentukan besarnya reaksi dan aksi, serta menghitung besarnya gaya-gaya batang dengan metode ritter dan cremona. Semester :1 Kompetensi Dasar Siswa 1. memahami pengertian tentang gaya yang bekerja 2. pada tumpuan

Indikator Siswa dapat menjelaskan pengertian gaya. Siswa dapat menjelaskan gaya-gaya pada tumpuan.

Materi Pokok

Kegiatan Pembelajaran

Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

Pengertian gaya, dan Gaya pada tumpuan.

Ceramah, Diskusi

Latihan Soal

60 menit

Buku, Bahan Ajar

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

60 menit

Buku, Bahan Ajar

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Latihan Soal dan Tugas

90 menit

Buku, Bahan Ajar

Siswa mampu1. melukiskan arah kerja gaya dan resultante 2. gaya .

Siswa dapat menjelaskan arah kerja gaya. Siswa mampu Melukis Gaya melukiskan Dan arah kerja Menentukan gaya. Resultante 3. Siswa mampu Gaya menentukan resultante gaya.

Siswa Mampu1. Mengurai gaya dengan menggunakan metode penguraian 2. gaya.

Siswa dapat mengurai Mengurai gaya terhadap Gaya sumbu X dan terhadap Y. sumbu XY Siswa mampu dan garis mengurai Sembarangan. gaya dengan dengan garis

sembarangan. Siswa mampu1. menjelaskan pembagian atau jenisjenis beban. 2.

Siswa dapat menjelaskan pengertian beban. Siswa dapat menjelaskan jenis-jenis beban.

Siswa mampu1. menjelaskan pengertian dan cara kerja momen. 2.

Siswa dapat menjelaskan pengertian momen. Siswa dapat menjelaskan cara kerja momen.

Siswa mampu1. memahami jenis-jenis tumpuan, konstruksi dan beban. 2.

Siswa dapat mengetahui gaya-gaya yang bekerja pada tumpuan. Siswa dapat menguasai proses kerja gaya lintang, gaya normal dan gaya momen. Siswa mampu1. Siswa dapat memahami menyelesaika beban titik. n perhitungan reaksi pada tiap-tiap tumpuan 2. Siswa dapat menyelesaika n perhitungan momen yang terjadi pada kostruksi sederhana

Jenis-Jenis Beban

Ceramah, Diskusi

Latihan Soal dan Tugas

60 menit

Buku, Bahan Ajar

Momen dan Cara Kerjanya

Ceramah, Diskusi

Tugas

60 menit

Buku, Bahan Ajar

Jenis-jenis tumpuan, konstruksi dan beban

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal dan Tugas

60 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi sederhana

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

90 menit

Buku, Bahan Ajar

3. Siswa dapat menggambar an gaya Normal, gaya lintang dan gaya momen UJIAN TENGAN SEMESTER Siswa mampu1. memahami beban terbagi merata segiempat. 2.

Siswa mampu1. memahami beban terbagi merata segitiga 2.

Siswa mampu1. memahami cara kerja beban titik dan beban terbagi2. rata di lapangan.

Siswa mampu1. memahami beban gabungan

Siswa dapat menyelesaika n perhitungan reaksi dan momen akibat beban. Siswa dapat menggambark an gaya lintang dan gaya momen Siswa dapat menyelesaika n perhitungan reaksi dan momen akibat beban Siswa dapat menggambark an gaya lintang dan gaya momen Siswa mampu menjelaskan cara kerja beban titik. Siswa dapat menjelaskan contoh penempatan beban titik dan beban terbagi rata. Siswa dapat menyelesaika n perhitungan reaksi dan momen akibat

Konstruksi sederhana

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

90 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi sederhana

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

90 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi sederhana

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

100 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi sederhana

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

100 menit

Buku, Bahan Ajar

beban gabungan 2. Siswa dapat menggambark an gaya lintang dan gaya momen Siswa mampu1. Siswa dapat memahami menyelesaika Konstruksi n perhitungan Cantilever. pada konstruksi Cantilever 2. Siswa dapat menggambark an gaya lintang dan gaya momen Siswa mampu Siswa dapat memahami menghitung konstruksi gaya-gaya rangka batang pada batang : Metode dengan Ritter menggunakan Metode Ritter Siswa mampu Siswa dapat memahami menghitung konstruksi gaya-gaya rangka batang pada batang : Metode dengan Cremona menggunakan Metode Cremona

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

100 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi Rangka batang

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

100 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi Rangka batang

Ceramah, Diskusi dan Latihan Soal

Hasil Latihan Soal

100 menit

Buku, Bahan Ajar

Konstruksi sederhana

UJIAN AKHIR SEMESTER

HANDOUT SEKOLAH KELAS SEMESTER JURUSAN BIDANG JUDUL SUB JUDUL WAKTU OLEH

: SMK N 5 Padang :1 :2 : TEKNIK KONSTRUKSI BANGUNAN : MEKANIKA TEKNIK : BEBAN TITIK : MENGHITUNG REAKSI TUMPUAN BEBAN TITIK : 30 MENIT : HADI PURWANTO

A. Materi 1. Gaya Pada dasarnya gaya merupakan suatu beban yang memiliki berat atau satuan. Berdasarkan bebannya gaya dibagi menjadi 2 yaitu ; a. Beban Titik Beban titik merupakan gaya yang bekerja pada sebuah bidang atau tumpuan, dimana luas bidang yang terpengaruh atau dikenai relatif kecil. misalnya; kolom, tekanan kaki meja, roda mobil, dan lain-lain. b. Beban Terbagi Rata Beban terbagi rata merupakan gaya yang bekerja pada suatu struktur atau bidang, dimana luas permukaan beban dan bidang yang terpengaruh relatif luas. contoh; balok sloof, pondasi, plat, dan lainnya. 2. Tumpuan

Tumpuan merupakan suatu penyangga atau penahan konstruksi sebagai sistem untuk menahan gaya-gaya luar yang bekerja pada konstruksi tersebut.

Beberapa jenis tumpuan yaitu :

3. Reaksi Reaksi merupakan gaya atau perlawanan yang diberikan oleh tumpuan akibat adanya gaya aksi. Contoh menghitung besarnya gaya reaksi :

P = 10 ton

A

B 5m

5m

Hitung besarnya reaksi dari tumpuan diatas : 1. MA = 0 RB . 10m + P . 5m = 0 RB . 10m + 10 ton . 5m = 0 RB . 10m + 50tm = 0 RB . 10m = 50tm RB = RB = 5ton 2. MB = 0 RA . 10m - P . 5m = 0 RA . 10m - 10 ton . 5m = 0 RA . 10m - 50tm = 0 RA . 10m = 50tm RA = RA = 5ton

Kontrol : RA + RB = P

5 ton + 5 ton = 10 ton 10 on

= 10 ton……………….OK!

Tugas:

Hitung besarnya reaksi dari tumpuan diatas :

Related Documents


More Documents from "redrik irawan"