Sigit Romadhon.docx

  • Uploaded by: riki anggara
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sigit Romadhon.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 3,690
  • Pages: 22
Name

: Sigit Romadhon

Nim

: 180513626575

Prodi

: S1 Pendidikan Teknik Otomotif

NO VOCABULARY MEANING 1 Alternator Alternator

DEFINITION PICTURE Komponen yang berfungsi merubah energy mekanis yang didapatkan dar mesin menjadi tenaga listrik. (Toyota, 2012)

2

Airbag

Kantung Udara

Sistem keamanan penumpang yang terpasang pada kendaraan, saat terjadi tabrakan atau benturan SRS Airbag akan mengembang membuat kantong udara, yang berfungsi meminimalkan cidera serius akibat benturan. (Ruwanto, 2003)

3

Balljoint

Sambungan Roda

Komponen yang berfungsi menerima beban vertical maupun lateral dan berfungsi sebagai sumbu putaran roda saat kendaraan berbelok (Toyota, 2012)

4.

Brake

Rem

Komponen yang dirancang untuk mengurangi / memperlambat kecepatan kendaraan serta memungkinkan parkir disuatu tempat yang menurun.(Anonim, 1996)

5

Bumper

Bumper

Sebuah alat pengaman yang berada di depan dan di belakang paling luar di dalam sebuah mobil. Bentuk bumper pada mobil sangat bervariasi, tergantung jenis dan model mobil tersebut. (Darmawan, 2003)

6.

Back Seat

Kursi Belakang

Suatu tempat yang disediakan pada mobil agar penumpang bisa duduk dalam mobil. (Ady, 2011)

7.

Bolt

Baut

salah satu komponen pengikat, banyak digunakan dalam industri mekanik, listrik, kimia dan konstruksi, dan bahkan kehidupan seharihari dapat ditemukan penggunaannya. (Eratodi, 2013)

8.

Biofuel

Bahan Bakar Fosil

bahan bakar yang berasal dari pelapukan sisa makhluk hidup yang membentuk minyak bumi/batu bara/gas alam. (Rabiman, 2015)

9.

Bagagge

Bagasi

Tempat Barang bawaan penumpang yang berisi barang-barang kebutuhan penumpang yang akan digunakan selama dalam perjalanan. (Sudjana, 1989)

10.

Battery

Baterai/Aki

alat elektro kimia yang dibuat untuk mensuplai listrik ke sistemstarter mesin, sistem pengapian, lampu-lampu dan komponen kelistrikan lainnya. Alat inimenyimpan listrik dalam bentuk energi kimia. (Beni, 2005)

11.

Bearing

Bantalan

salah satu bagian dari elemen mesin yang memegang peranan cukup penting karena fungsi dari bantalan yaitu untuk menumpu sebuah poros agar poros dapat berputar tanpa mengalami gesekan yang berlebihan. (Toyota Astra Motor, 1995)

12.

Ballancing

(Menyeimbangkan) Proses untuk menyamakan berat dari seluruh roda sehingga bisa berputar secara lancar. Untuk menyamakan berat menggunakan besi kecil untuk menyeimbangkan berat velg dan ban (Bowo, 2010)

13

Coreldraw

Coreldraw

Suatu program aplikasi grafis berbasis vektor yang memungkinkanseseorang membuat sebuah karya seni profesional, mulai dari yang simpel seperti logo sederhana hingga ilustrasi teknis yang rumit (Sirodjuddin, 2008)

14

Carpet

Karpet dasar

sebuah lapisan karpet tambahan yang terbuat dari bahan kulit sintetis dan dipasang di seluruh permukaan dasar ruang kabin mobil. (Servis Division, 1974)

15

Clucth

Kopling

satu bagian yang mutlak di perlukan pada mobil-mobil bensin, diesel dan jenis lainnya di mana penggerak utamanyadi peroleh dari hasil pembakaran di dalam silinder mesin. (Cahalim, 2013)

16

Chamshaft

Poros Bubungan

Sebuah alat yang digunakan dalam mesin untuk menjalankan poppet valve. Dia terdiri dari batangan silinder. Cam membuka katup dengan menekannya, atau dengan mekanisme bantuan lainnya, ketika mereka berputar. (Nugroho, 2005)

17

Cylinder Head

Kepala silinder

Komponen utama sebagai pembentuk ruang bakar dan sebagai tempat terpasangnya busi (Aprinaldi, 2014)

18

Chisel

Pahat

perkakas pertukangan berupa bilah besi yang tajam pada ujungnya untuk melubangi atau mengukir benda keras seperti kayu, batu, atau logam (armanto dan Daryanto, 2006)

19

Copper

Tembaga

Tembaga adalah logam berwarna merah muda yang lunak, dapat ditempa, dan dapat liat. (Askeland, 2011)

20

Capasitor

Capasitor

Komponen listrik yang memiliki kemampuan untuk menyimpan muatan listrik. (Budiharto, 2005)

21

Chaim

Rantai

sejenis konveyor besi yang memiliki rangkaian tabung silinder besi dan plat tipis yang mengikat silinder tersebut yang saling mengunci sehingga memiliki kekuatan yang cukup besar untuk memindahkan tenaga dengan lentur tanpa ada halangan sudut dengan lancar dan baik. (American Chain, 2006)

22

Crankshaft

Poros Engkol

sebuah bagian pada mesin yang mengubah gerak vertikal/horizontal dari piston menjadi gerak rotasi (putaran). (Sighley, 1984)

23

Connecting Rod

Batang Piston

suatu komponen utama mesin yang berfungsi untuk menghubungkan piston ke poros engkol dan selanjutnya menerima tenaga dari piston yang diperoleh dari pembakaran dan meneruskannya ke poros engkol (sonawan, 2010)

24

Carbuerator

Karburator

Alat pada sistem bahan bakar. Karburator berfungsi untuk mencampur bahan bakar dan udara. Oleh karburator bahan bakar dibuat kabut sebelum masuk ke dalam silinder. (Habibi, 2007)

25

Central locking

Pengunci Pintu

Central lock merupakan suatu sistem pengaman pintu mobil (kunci pintu mobil) yang digerakkan secara electric (menggunakan motor listrik) dan diatur secara elektronik oleh control module, sehingga dapat dioperasionalkan secara terpusat (sentral). (Boentarto, 2007)

26

Calculator

Kalkulator

alat untuk menghitung dari perhitungan sederhana seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian sampai kepada kalkulator sains yang dapat menghitung rumus matematika tertentu. (Bimonugroho, 2009)

27

Condensor

Kondensor

Alat penukar kalor pada sistem refrigerasi yang berfungsi untuk melepaskan kalor kelingkungan (Arnowo, 2008)

28

Coil

Koil

Suatu Komponen yang mengubah tegangan primer dari baterai kendaraan bemotor menjadi tegangan sekunder sebesar 15000 - 30000 volt yang cukup kuat untuk membantu pengapian motor. (Aliyudin, 2013)

29

Cap

Tutup Distributor

Komponen utama dalam distributor. Saat mesin mobil berjalan, ignition coil atau koil akan menghasilkan tegangan tinggi dan dikirim distributor. (Toyota, 2006)

30

Charging

Sistem Pengisian

sistem yang mempunyai fungsi menyediakan atau menghasilkan arus listrik yang nantinya dimanfaatkan oleh komponen kelistrikan pada kendaraan dan sekaligus mengisi ulang arus pada battray (PT. Astrido, 2007)

31

Car Keys

Kunci Mobil

Serangkaian system kendaraan yang terhubung dengan ignition switch (Anonim, 2001)

32

Dashboard

Dasbord

bagian interior mobil yang paling mendapat perhatian setiap saat. Selain berfungsi sebagai panel berbagai switch dan indicator (Hariyanti, 2008)

33

Door

Pintu

Sebuah komponen yang berfungsi untuk pengemudi agar bias masuk mobil. (Zamidra, 2002)

34

Driver

Pengemudi

orang yang mengemudikan kendaraan baik kendaraan bermotor atau orang yang secara langsung (Adiputra, 2002)

35

Dascam

Kamera Mobil

Kamera yang mengarah ke luar mobil dan berada di dasbor, biasanya ada pada mobil polisi (Sultan, 2015)

36

Diferential

Gardan

komponen pada mobil yang berfungsi untuk meneruskan tenaga mesin ke poros roda yang sebelumnya melewati transmisi dan propeller shaft sehingga dapat memutarkan roda dan menjalankan kendaraan (Agarwal, 2009)

37

Distributor

Distributor

salah satu komponen yang sangat penting dalam sistem pengapian yang tujuannya membagikan tegangan. (Sutiman, 2011)

38

Drill

Bor

suatu jenis mesin gerakanya memutarkan alat pemotong yang arah pemakanan mata bor hanya pada sumbu mesin tersebut (pengerjaan pelubangan). (Terheijden, 1994)

39

Diode

Dioda

komponen elektronika yang terdiri dari dua kutub dan berfungsi menyearahkan arus. (Astra Honda motor, 2000)

40

Electric System

Sistem Kelistrikan

system kelistrikan yang mengatur kinerjanya komponen komponen seperti system penerangan, dan lampu lampu lainnya. (Philip, 2015)

41

Fuse

Sekering

pengaman jika terjadi kelebihan arus pada suaturangkaian. Sekering akan terputus saat arus listrik yang melewati sekering melebihiarus maksimal yang tertera pada body sekering. (Albert, 2003)

42

Frame

Rangka

struktur dari beberapa batang yang dihubungkan dengan sambungan (pin ataupun rigid joint) dimana pada frame ini terdapat variasi gaya aksial, gaya lintang dan momen pada batang itu sendiri (Daryanto, 1985)

43

Fender

Pelindung Mobil

media yang digunakan untuk menjaga kebersihan bodi mobil bagian samping kanan dan kiri serta interior di dalam mobil ketika melakukan service, perbaikan, atau perawatan rutin(Team Toyota, 1995)

44

Flywheel

Roda Gila

satu elemen mesin yang berfungsi meneruskan sekaligus menyimpan energi dari Crank Shaft saat mesin hidup hingga tenaga mesin dapat tersalurkan ke roda (Abdul azis, 1990)

45

Firing order

Urutan Pengapian

cara utama saat melakukan urutan pengapian didalam mobil. (Arismunandar, 1998)

46

Four Elektordes

4 Elektrodes

konduktor yang digunakan untukbersentuhan dengan bagian atau media non-logam dari sebuahsirkuit (misal semikonduktor). (Atkins, 1996)

47

Flasher

Flasher

Satu komponen listrik dalam motor yang berfungsi untuk menyuplai arus ke lampu yang berubah-ubah sehingga menghasilkan nyala lampu yang berkedip-kedip (Sitanggang, 2013)

48

Fusible link

Sekering besar

alat pengaman system kelistrikan yang sam dengansekering, namun yang membedakannya adalah besar kapasitas arus yang bisadilalui lebih besar dari sekering. (Choerony, 2015)

49

Gasoline

Bensin

usunan hidrokarbon yang dihasilkan dengan cara menyuling oli mentah. Sifat yang dimiliki bensin yaitu mudah menguap pada temperatur normal, tidak berwarna tembus pandang dan berbau, mempunyai titik nyala rendah (-10˚ sampai -15˚), mempunyai berat jenis yang rendah (0,60 sampai 0,78), menghasilkan jumlah panas yang besar (9,500 sampai dengan 10,50 kcal/kg) sedikit meninggalkan karbon setelah dibakar (Kusuma, dkk, 2013 : 2-3). 011) tempat untuk menyimpan mobil agar terhindar dari pencurian ataupun untuk melindungi mobil terhadap cuaca terik matahari ataupun oleh air hujan maupun embun di malam hari sehingga mobil terhindar dari embun. (Wibowo, 2014)

50

Garage

Garasi

51

Hydrometer

Hydrometer

alat untuk mengukur berat jenis zat cair pada sebuah baterai. (Supiyanto, 2004)

52

Horn

Klakson

Salah satu instrumen mobil yang secara umum digunakan untuk memberi sinyal-sinyal tertentu. Klakson bisa menandakan peringatan bagi mobil atau pengendara lain. (Enginetheacher, 2015)

53

Hood

Kap Mobil

sebuah komponen penting dalam mobil yang tujuannya melindungi engine dari cuaca buruk. (A. Robinson, 1973)

54

Hammer

Palu

Alat yang digunakan untuk memberikan tumbukan kepada benda,umum digunakan untuk memaku, memperbaiki suatu benda. (Rohyana, 2000)

55

Hydraulic Press

Hidrolik

sistem yang peralatan bekerjanya berdasarkan sifat dan potensi pada zat cair. (Widayati, 2010)

56

Hatchet

Kapak Kayu

Sebuah alat yang biasanya terbuat dari logam, bermata yang diikat pada sebuah tangkai, (Qomarudin, 2009)

57

Helmet

Helm

Alat untuk melindungi kepala bila terjadi kecelakaan lalulintas pada para pengguna sepeda motor (Cardoso, 2013)

58

Hard Plastic

Plastik Keras

Plastik yang bias di cetak / di daur ulang lagi, contohnya seperti thermoset (Bachriansyah, 1997)

59

In Line Engine

Mesin dalam

Mesin yang digunakan mobil-mobil modern terdiri dari beragam konfigurasi. Banyak alasan pabrikan menggunakan suatu konfigurasi mesin, bisa karena menyesuaikan kompartemen mesin, kemudahan perawatan hingga mengejar performa. (Maleev , 1995)

60

Iron

Jeruji Roda

sebagai penghubung tromol roda dengan peleknya. Jari-jari juga sebagai berat dari sepeda motor dan sekaligus sebagai penyerap getaran / goncangan dari kondisi jalan. (Ahmad Urya, 2013)

61

Ignition

Pengapian

Sistem yang menghasilkan percikan bunga api pada busi pada saat yang tepat untuk membakar campuran bahan bakar dan udara di dalam silinder. (Daryanto, 2001)

62

Inventor

Inventor

sebuah Web Aplikasi yang di kembangkan oleh Google . dan di rilis pada 15 Desember 2010 , App Inventor berbentuk Web Aplikasi yang digunakan untuk mengembangkan atau membuat aplikasi android phone tanpa harus tahu bahasa pe mrograman secara keseluruhan dan tanpa coding (Purnomo, 2014)

63

Injection

Injektor

satu komponen utama dalam sistem bahan bakar diesel di antarnya adalah Injector atau pengabut atau Nozle. Injector berfungsi untuk menghantarkan bahan bakar diesel dariinjection pump ke dalam silinder pada setiap akhir langkah kompresi dimana torak (piston) mendekati posisi TMA. (Budi Santoso, 1989)

64

Intake Manifold Sensor sensor ini berfungsi untuk mengukur atau mendeteksi temperatur Sensor Temeprature Udara udara yang masuk ke dalam intake manifold. (Setiawan, 2009)

65

Intake

Pemasukan

Komponen yang berfungsi untuk menyalurkan campuran udara dan bahan bakar dari alat pencampur bahan bakar dan udara ke dalam ruang bakar pada tiap-tiap silinder. (Busono, 2010)

66

Jack

Dongkrak

Sebuah alat yang berfungsi membantu mengangkat kendaraan bukan untuk menyangga (Zainun, 2006)

67

Knocking Sensor Sensor Getaran

sebuah sensor yang dipasangkan dikepala silinder,dapat bekerja dikarenakan oleh sebuah ketukan/ledakan dari sebuah mesin dari pra ledakan campuran udara dan bahan bakar. Merupakan suatu sensor yg mendeteksi ketukan-ketukan mesin dan mengirim sinyal ke ECM atau mendeteksi pembakaran yang tidak normal. (Ellis, 2009)

68

Lubrication System

Sistem Pelumasan

69

Lifter

Pengangkat

Sistem pendukung yang sangat penting bagi suatu mesin agar bisa bekerja optimal dan memiliki daya tahan yang bagus, didalam komponen mesin banyak sekali persinggungan dua logam yang saling bergesekan oleh karena itu dibutuhkan pelumasan yang bagus untuk mendukung kinerjanya, tujuannya mengurangi gesekan, gesekan langsung antara dua permukaan bagian-bagian mesin yang bergerak. (Catur, 1980) Komponen yang berbentuk Cylinder pada mesin OHV,Masing masing dihubungkan dengan cam yang berhubungan dengan katup melalui pushrod (Toyota, 2012)

70

Lower Tank

Tangki Bawah

menampung air yang telah didinginkan olehh sirip siripyang menyerupai pipa kecil yang gunanysa sebagai alat pendingin & Padahal penampung ini dlengkapi kran pem)uangan air dan lubang aliran menuju pompa air&. (Toyota, 1995)

71

Lamp

Lampu

Salah satu komponen paling penting dari sebuah mobil. Ia berfungsi sebagai mata bagi pengemudinya di malam hari. Peran vital lampu tentu juga berpengaruh dari intensitas cahaya yang dihasilkan. (Otosportmaniak, 2015)

72

Mototcycle

Sepeda Motor

satu alat transportasi yang digunakan untuk memudahkan aktivitas sehari-sehari. (Wagino, 2008)

73

Machine

Mesin

Alat yang merubah tenaga panas listrik,air, angina, menjadi tenaga mekanik. (Toyota, 2012)

74

Mufller

Knapot

alat peredam kebisingan pada kendaraan, apakah itu mobil, sepeda motor, dan lain sebagainya.(Elfasakhany, 2004)

75

Manifold Gauge

Alat Tes AC

alat yang berfungsi untuk mengosongkan atau mengisi refrigerant. Selain untuk mengosongkan dan mengisi refrigerant pada sisitem AC, manifold gauge juga digunakan untuk mendeteksi kerusakan kerusakan yang terjadi pada sisitem AC. (Toyota, 2012)

76

Nut

Mur

Sebuah Komponen Biasanya terbuat dari baja lunak, meskipun untuk keperluan khusus dapat juga digunakan beberapa logam atau paduan logam lain. (Toyota, 2012)

77

Nail

Paku

logam keras berujung runcing, umumnya terbuat dari baja, yang digunakan untuk melekatkan dua bahan dengan menembus keduanya(A Vner, 1974)

78

Oil

Oli

Penopang utama dari sebuah kerja mesin,dan juga menentukan peforma kerja mesin.(Toyota, 2012)

79

Oddometer

Odometer

sebuah alat sebagai penunjuk Jarak Tempuh Kendaraan. Odometer digunakan juga untuk mengetahui kapan waktunya mengganti oli. Cara bekerjanya secara mekanik atau elektronik ()

80

Pillers

Tang

alat yg digunakan untuk memegang benda kerja. Tang terbuat dari baja dan pemegangnya dilapisi dengan karet keras (Nishino, 1994)

81

Piston

Torak

Sebuah komponen yang brfungsi Menerima tekananan pembakaran dan meneruskan tekanan untuk memutar crankshaft melalui Connecting Rod (Toyota, 2012)

82

Photoshop

Editor

Perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. (Nindasabriba, 2013)

83

Pushroad

Batang Pengangkat

Sebuah Komponen yang berbentuk batang kecil yang masing masing dihubungkan pada lifter dan rocker arm. (Toyota, 2012)

84

Puller

Penarik

Alat yang digunakan untuk melepas gear dan bearing serta seal oil. (Toyota, 2012)

85

Punch

Penitik

Alat yang digunakan untuk menandai sebuah komponen.(Toyota, 2012)

86

Plastigage

Plastigage

Sebuah alat yang digunakan untuk mengukur Celah oli antara journal crankshaft ,pin, dan bearing (Toyota, 2012)

87

Relay

Relai

Relai adalah peralatan listrik yang membuka dan menutup sirkuit kelistrikam berdasarkan penerimaan sinyal tegangan. (Toyota, 2012)

88

Regulator

Regulator

Sebuah komponen yang berfungsi besar arus listrik yang masuk ke rotor coil sehingga tegangan yang dihasillkan alternator tetap konstan(Toyota, 2012)

89

Rim

Pelek

Pelek adalah sebuah komponen yang digunakan untuk mengurangi berat dan menambah penampilan kendaraan. (Toyota, 2012)

90

Radiator

Radiator

Komponen yang berfungsi mendinginkan cairan pendingin yang telah menjadi panas setelah melalui saluran water jacket. (Toyota, 2012)

91

Screw Pitch

Pengukur Ulir

92

Spark plug

Busi

Jarak Alat yang digunakan untuk mengukur jarak ulir baut dan mur. (Toyota, 2012)

Komponen yang berfungsi untuk menyalakan percikan bunga api dari campuran bahan bakar dan udara yang telah dikompresikan, (2000 C/setara 3632 F). (Toyota, 2012)

93

Saw

Gergaji

alat yang digunakan untuk memotong suatu benda kerja.Pada gergaji, terdapat logam pemotong yang keras atau kawat dengan tepi kasaruntuk memotong bahan yang lebih lunak. (Dewanto, 2011)

94

Turning Radius

Sudut Belok

95

Tire

Ban

Radius Terkecil Kendaraan yang dapat membelok perlahan lahan pada tempat yang datar dan rata dengasn posisi kemudi membelok penuh. (Toyota, 2012) Bagian kendaraan yang bersinggungan langsung dengan permukaan jalan. (Toyota, 2012)

96

TimmingBelt

Sabuk

97

Torque

Torsi

98

Thermostat

Thermostat

berfungsi menghubungkan putaran dari poros engkol menuju poros cam untuk membuat mekanisme katup bekerja. (Suzuki, 2001) Ukuran kemampuan mesin untuk melakukan kerja yakni menggerakan atau memindahkan mobil dari kondisi diam hingga berjalan. (Nurliansyah, 2014)

Semacam katup yang membuka dan menutup secara otomatid sesuai temperatur Cairan Pendingin (Toyota, 2012)

90

Wrench

100 Vernier Caliper

Kunci Jangka Sorong

Alat yang digunakan untuk mengunci atau membuka mur/baut yang bentuknya special. (Toyota, 2012) Alat yang digunakan untuk mengukur diameter luar, dalamm, dan kedalaman. (Toyota, 2012) Daftar Rujukan

Ruwanto,Bambang.2003.Asas – Asas Fisika.Yogyakarta:Yudhistira Darmawan, Iwan, 2003. Merawat dan memperbaiki mobil Bensin.Jakarta:Puspa Swara Anonim, (1996). New Step 2 Training Manual. Jakarta: PT. Toyota Astra Motor. Ady, W. A. (2011). Pengembangan Desain Kursi Roda Khususnya pada Lansia Berdasarkan Citra (Image) Produk dengan Metode Kansei Engineering. Surakarta: Universitas Sebelas Maret. 5. Rabiman Zainal Arifin.(2011).Sistem Bahan Bakar Motor Diesel. Yogyakarta: Graha Ilmu 6. Eratodi. 2013. Perilaku Mekanik Sambungan Struktur Bambu Laminasi menggunakan Pelat dan Baut. Konferensi Nasional Teknik Sipil 7 (Konteks 7). Surakarta : Universitas Sebelas Maret (UNS) 7. Sudjana,dkk.(1989). Pedoman Praktik Mengajar.Bandung;Depdikbud. 8. Beni Setya Nugraha, 2005, Sistem Pengisian dan Penerangan, Sistem Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (SP4) Jurusan Pendidikan Teknik Otomotif, Modul SPD. OTO 225 – 02 9. Toyota Astra Motor. (1995). New Step 1 Training Manual. Jakarta: PT. Toyota Astra Motor 10. Bowo, Arif. 2010. The Balancing. http://ariefbowo.blog.mercubuana.ac.id/ 2010/11/27/the-balancing/. (Diakses 26 Mei 2011). 11. Sirodjuddin, Ardan. 2008. Belajar Corel draw itu mudah. (online),http://ardansirudjuddin.wordpress.com di akses 21 Desember 2011 12. Cahalim, Yayan, 2013, Sistim kopling manual pada mobil, http://tkrwonoasri.blogspot.com/2013/12/sistem-kopling-manualclutchsystem.html 13. Nugroho, Amien, 2005, Ensiklopedia Otomotive, PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta 14. Service division, 1974, Dasar-dasar Automobil, Penerbit : PT Daihatsu-Astra MOTOR, Jakarta 15. Aprinaldi, 2014. Kaji Eksperimental Pengaruh Modifikasi Kepala Silinder Terhadap Campuran Bahan Bakar – Udara (Air Fuel Rasio) Studi Kasus Honda GX-160. Bengkulu : Universitas Bengkulu 16. Amanto, H. Dan Daryanto, 2006. Ilmu Bahan. Jakarta: Bumi Aksara 17. Askeland Donald R. 2011. The Science And Engineering Of Materials. USA: Cengage Learning. 1. 2. 3. 4.

18. Budiharto, Widodo. 2005. Panduan Lengkap Belajar Mikrokontroller Perancangan dan Aplikasi Mikrokontroller. Jakarta : Gramedia.Putra, 19. American Chain Asociation, 2006, Chain for Power Transmission and Material Handling, New York : Taylor & Francis Group, Second edition 20. Sighley E. Josep., (1984). Perancangan Teknik Mesin. Jakarta 21. Sonawan H. (2010). Perancangan Elemen Mesin. Bandung 22. Habibi., 2007, “Pengaruh Diameter Venturi Karburator Dengan Variasi Bahan Bakar Terhadap Unjuk Kerja Mesin Pada Motor Bensin 4 Langkah 100 cc”, Tugas Akhir S-1, Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Yogyakarta 23. Drs. Boentarto. 2007. Cara Pemeriksaan, Penyetelan dan Perawatan, Yogyakarta 24. Bimonugroho A, D. 2009. Kalkulator Statistik dengan Java ME, Yogyakarta : STMIK Akakom 25. Arnowo, H.W., 2008, Pengaruh Sistem Pendinginan Lurus dan Conformal Terhadap Penyusutan Dimensi Hasil Pada Mesin Injeksi Plastik , Tugas Akhir S-1, Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta. 26. Aliyudin, Yan. 2013, Sistem Pengapian Konvensional. Didapat dari http://tkrwonoasri.blogspot.co.id/2013/12/sistem-pengapiankonvensional.html Diakses pada tanggal 09 Desember 2013 27. Toyota. (2006).Soft Copy Manual Book Toyota .Jepang. PT. Toyota Astra Motor. 28. PT. Astrido Toyota Kelapa Gading Local Training. 2007. Panduan Pemeliharaan Kendaraan Toyota. Astra Motor Training Centre . Jakarta 29. Anonim.(2001). Training Manual Intermediate2. Jakarta: PT. Astra Daihatsu Motor. 30. E. Hariyanti, 2008. “Metodologi Pembangunan Dashboard sebagai Alat Monitoring Kinerja Organisasi Studi Kasus Institut Teknologi Bandung,” Institut Teknologi Bandung. 31. Zamidra, Efvi (2002), Mudah Menguasai Elektronika, INDAH, Surabaya 32. Adiputra, P.B. 2002. Hukum Dan Etik Berlalu Lintas. Bandung: Citra Aditya Bakti. 33. Sultan Salahuddin, Nur. 2015. Rancang Aplikasi Android Pengendali Mobil dan Kamera Menggunakan App Inventor. https://www.researchgate.net/publication/278849852_RANCANG_APLIK ASI_ANDROID_PENGENDALI_MOBIL_DAN_KAMERA_MENGGUN AKAN_APP_INVENTOR . diakses pada 28 Maret 2016 34. Agarwal, R. P., & O'Regan, D. (2009). Ordinary and Partial Differential Equations. New York: Springer Science+Business Media. 35. Sutiman. 2011. Sistem pengapian elektronik. Yogyakarta. PT Citra Aji Parama 36. Terheijden, Harun, 1994, Alat-alat Perkakas 2 Dan 3, Bina Cipta, Bandung 37. PT. Astra Honda Motor, 2000, “Manual Book Tune Up Sepeda Motor Honda Supra”, PT. Astra Honda Motor, Jakarta 38. Phillip Kristanto, 2015, Sistem Kelistrikan Otomotif, Yogyakarta: Garaha Ilm 39. Albert Paul Malvino, Ph.D., E.E, 2003, Prinsip-Prinsip Elektronika, Jakarta: Salemba Teknika 40. Drs. Daryanto, 1985, Teknik Otomotif, Jakarta: Radar Jaya Offset

41. Team Toyota. (1995). NEW STEP 2. Chasiss: Training Manual. Jakarta: Toyota Astra Motor PT. 42. Abdul Aziz, Achmad. (1990). “Dinamika Teknik 1 ”. Surabaya, Fakultas TeknologiIndustriJurusan Teknik Mesin, ITS. 43. Arismunandar, Wiranto. (1988). “Penggerak Mula Motor Bakar Torak “, Bandung, Penerbit ITB. 44. Atkins, P.W., 1996, Physical Chemistry (diterjemahkan oleh Irma, I.K), Jilid 2, Edisi keempat, Erlangga, Jakarta 45. Sitanggang, Rinson. (2013). Pemeliharaan kelistrikan kendaraan ringan 46. Choerony Chilman , (2015): Laporan Tugas Akhir Trainer Kelistrikan Body Mobil Toyota Kijang. Politeknik Muhammadiyah Yogyakarta. 47. Kusumaningrum, Putri Prahara., Ranto dan Ngatou Rohman. 2013. “Pengaruh Variasi Jumlah Plat Stainless Steel Dan Variasi Pemasangan Saluran Brown Gas Pada Elektroliser Terhadap Konsumsi Bahan Bakar Sepeda Motor SUPRA-X 125R CW Tahun 2010”. Jurnal FKIP UNS Vol.2 No.2 2013 (1-9)

48. Wibowo, S,, H. (2014, November). Simulasi Pengontrolan Pintu Garasi Otomatis. Jurnal INTEKNA, Tahun XIV, No. 2. 49. Supiyanto. 2004. Fisika 2 untuk SMA KELAS XI. Jakarta: Erlangga. 50. Engineteacher, 2015, Sistem Kelistrikan Body Sepeda Motor, (http://engineteacher.blogspot.co.id/2015/01/sistem-kelistrikanbodysepeda-motor.html, diakses tanggal 24 Februari 2016) 51. Robinson, 1973. The repair of vehicle bodies. London:Heinemann Edication books Ltd 52. Rohyana, Solih, 2000. Pekerjaan Permesinan. Armico; Bandung. 53. Widayati, Sri. 2010. Pengertian dan perbedaan sistem hidrolik dan pneumatikhttp://www.g-excess.com/pengertian-dan-perbedaansistem-hidrolik-danpneumatik.html diakses tanggal 07-01-2016 pkl 13.44 wib 54. Qomaruddin dan Harto, 2009. Panduan Praktek Mesin Perkakas, Universitas Muria Kudus 55. Cardoso,E., 2013, Sistem Penjualan Helm Berbasis Web di Toko Elamor, STIMIK AKAKOM: Yogyakarta. 56. Bachriansyah, S. 1997. Identifikasi Plastik. Makalah Pelatihan Teknologi Pengemasan Industri Makanan dan Minuman, Departemen Perindustrian dan Perdagangan, Bogor 29 November 1997 57. Maleev. V.L, M.E, DR. A.M, 1995. Operasi Dan Pemeliharaan Mesin Diesel, terj. Priambodo bambang, Erlangga, Jakarta, hal 112. 58. Ahmad Urya, .2013. Sejarah ditemukannya ban dan roda. diakses 1 Maret 2014. Dari http:// doodleartis. blogspot. com /2013/06/ sejarah-ditemukanya-bandan-roda.html. 59. Daryanto . 2001. Sistem Pengapian Mobil. Jakarta: Bumi Aksara 60. Purnomo, Hadi.2014.Makalah App Inventor:Ciputat. 61. Budi santoso , 1989“ Teknis Praktis Sevise Motor Diesel “. Surabaya :Karya Anda 62. Setiawan,

Iwan.

2009.

Buku

Ajar

Sensor

dan

http://eprints.undip.ac.id/4886/1/Sensor_dan_Transduser.pdf, diakses 29 Juni 2016.

Tranduser.

Universitas

Diponegoro.

63. Busono, Ardianto Argo, 2010, “Analisis Variasi Intake Manifold Standard dan Porting pada Piston Standard dan Racing Terhadap Kinerja Sepeda Motor Honda GL 100”, Tugas Akhir, UMS, Surakarta. 64. Zainun Achmad. 2006.Elemen Mesin 1 Edisi Kedua. Bandung: Refika Aditama. 65. Ellis, Jeremy. 2009. Dalam presentasi “Knock Sensor” 66. Catur, S. A. dan Djunaidi. 2008. Kegiatan Pelumasan Pada Peralatan Reaktor Serba Guna G. A. Siwabessy 67. TOYOTA, 1995, NEW STEP 1 TRAINING MANUAL, PT. TOYOTA – ASTRA MOTOR, Jakarta 68. Otosportmaniak 2015, Yamaha Mio Cara Mengatasi Masalah Lampu, (http://otosportmaniak.blogspot.co.id/2015/02/yamaha-mio-caramengatasimasalah-lampu.html, diakses tanggal 24 Februari 2016)

69. Wagino, Jalius Jama. 2008. Teknik Sepeda Motor. Jakarta : Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan, Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah, Departemen Pendidikan Nasional 70. PT. Toyota Astra Motor, 2012.New step 1.PT Toyo Astra Motor. 71. Elfasakhany.A (2014), The Effect of Ethanol-Gasoline Blends on Performance and Exhaust Characteistics of Spark Ignition Engines, an International Journal of Automotive Engineering 4(1) 608-620,2014

72. Avner, Sidney, H., 1974, Introduction to physical metalurgi, 2nd Edition, Mc Graw-Hill Publishing Co. Ltd, Singapore.a 73. Nishino, Osamu. 1994. Pengukuran dan Alat-Alat Ukur Listrik. Jakarta: PT Pradya Paramita. 74. Nindasabrina. 2013. Komponen dan Fungsi pada Photoshop. https://nindisabrina.wordpress.com/2013/09/26/komponen-fungsi-padaphotoshop/. Diakses pada tanggal 6 September 2016.

75. Puta, Nurliansyah, Husin, bugis, dan Ranto, 2014. “Pengaruh Jenis bahan bakar bensin dan Variasi Rasio /kompresi pada sepeda Motor Suzuki Shogun FL 125 SP Tahun 2007”.Jurnal FKIP.UNS Vol.2 No. 3 2014 (1-11) 76. Suzuki, 2001, Manulbook Mesin G15, Jakarta: Suzuki Coorporation

Related Documents


More Documents from "atika elvin"