Prosedur Penggunaan Syirenge Pump.docx

  • Uploaded by: Roynol Fandi
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Prosedur Penggunaan Syirenge Pump.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 210
  • Pages: 3
PROSEDUR PENGGUNAAN DAN PELIHARAAN SYIRINGE PUMP NO. DOKUMEN

NO. REVISI

HALAMAN 1/1

Jln. Gajah MadaMuaraBulianKab. BatangHari Telp. (0743)21555/21777

Tanggal Terbit STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PENGERTIAN

Ditetapkan DirekturRSMitraMedika BatangHari

Dr. Dian Kusumawati Syringe pump adalah alat yang digunakan untuk memberikan terapi dengan dosis tertentu yang tidak bisa dilakukan dengan menggunakan syringe biasa.

TUJUAN

Agar dosis yang diberikan sesuai dengan yang dibutuhkan oleh tubuh atau dapat menghasilkan efek terapi yang maksimal.

KEBIJAKAN PROSEDUR

A. Kriteria alat : 1. Mesin syringe pump 2. Spuit khusus untuk syringe pump 3. Selang perfusor 4. Bengkok B. Kriteria Prosedur : 1. Sambungkan kabel listrik 2. Tekan tombol on/off sampai keluar – xx.x pada layar. 3. Tarik klem syringe dan pasang syringenya. 4. Tutup klem dan tekan F hingga dilayar tampil 000.00 5. Masukkan data rate yang dikehendaki. 6. Tekan start/stop untuk memulai/menjalankan

PROSEDUR PENGGUNAAN DAN PELIHARAAN SYIRINGE PUMP NO. DOKUMEN

NO. REVISI

HALAMAN 2/2

Jln. Gajah MadaMuaraBulianKab. BatangHari Telp. (0743)21555/21777

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PROSEDUR

Tanggal Terbit

Ditetapkan DirekturRSMitraMedika BatangHari

Dr. Dian Kusumawati C. Penggantian rate pada saat pump berhenti : 1. Tekan start/stop untuk menghentikan. 2. Tekan C untuk menghapus hingga tampil 000.0 3. Masukkan rate yang dikehendaki 4. Tekan start/stop untuk memulai/menjalankan pump.

PELAKSANA

1) Perawat 2) Dokter

UNIT TERKAIT

1) Ruang ICU 2) Kamar Operasi

Related Documents


More Documents from "azmir"