DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
BAB I PENDAHULUAN 1.1.
Latar Belakang Masalah Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM) merupakan bagian
dari proses pendidikan yang berhubungan erat dengan pembinaan mahasiswa secara utuh serta pengembangan dan peningkatan kemampuan masyarakat. Mahasiswa sebagai bagian dari masyarakat menjadi agent of change dalam sebuah negara diharapkan dalam memberikan sumbangsihnya secara nyata bagi masyarakat, sesuai dengan disiplin ilmu dan keahlian yang dimilikinya. Hal ini bukan hanya sebagai wujud amanat sebagaimana tercantum dalam tri dharma perguruan tinggi, namun juga sebagai bentuk riil kepedulian mahasiswa dalam sebuah dinamika pembangunan bangsa. Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM) merupakan bentuk pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pendidikan, penelitian, dan pengabdian. Dengan berbekal ilmu yang dimiliki, mahasiswa yang terlibat dapat memberi solusi terhadap permasalahan yang dihadapi masyarakat di wilayah KKN dilaksanakan. KKN BBM dilaksanakan dalam lingkungan masyarakat di luar kampus dengan maksud meningkatkan relevansi penhdidikan perguruan tinggi dengan perkembangan kebutuhan masyarakat akan IPTEK serta meningkatkan persepsi mahasiswa tentang relevansi materi kurikulum di kampus dengan realita pembangunan dalam masyarakat. Dengan demikian KKN BBM diharapkan dapat memberikan pengalaman kepada mahasiswa untuk di tengah masyarakat dan menangani masalah-masalah yang dihadapi dalam upaya meningkatkan isi dan kualitas pendidikan serta mendapat nilai tambah bagi proses pembelajaran mahasiswa itu sendiri. Berkaitan dengan hal tersebut, maka Universitas Airlangga melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) menyelenggarakan Kuliah Kerja Nyata sebagai wujud nyata kontribusi mahasiswa dalam memberikan solusi berbagai permasalahan yang dihadapi masyarakat di wilayah KKN BBM, yaitu di wilayah Desa Birem kecamatan Tambelangan pada khususnya dan masyarakat Kabupaten Sampang pada umumnya.
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
1.2
Hasil Observasi Wilayah desa Birem merupakan daerah yang masih sulit diakses. Akses jalan darat
satu – satunya ditempuh dari desa Somber melewati jalan menanjak dengan kondisi jalan terjal bebatuan. Sehingga transportasi yang biasanya digunakan warga untuk keluar dari desa adalah truk, mobil dengan bak terbuka dan sepeda motor. Wilayah desa Birem juga dikelilingi hutan dan persawahan. Pemukiman di desa Birem rata – rata sudah berupa bangunan permanen dari tembok dan kayu. Jarak antar rumah lumayan jauh, sehingga desa tidak padat. Sarana sanitasi yang dipergunakan warga seperti kamar mandi dan kaku masih kurang memadai. Mayoritas sarana sanitasi tersebut digunakan secara umum atau bersama – sama. Selain itu, kebutuhan air masih dibilang belum tercukupi akibat tidak adanya sumber air di desa Birem. Sehingga warga menggunakan sumur yang menampung air hujan untuk mandi dan mencuci. Jika musim kemarau tiba, hampir seluruh warga harus membeli air yang diangkut menggunakan truk untuk mencukupi kebutuhan air sehari – hari. Dari segi perekonomian, penduduk desa Birem kebanyakan bermatapencaharian sebagai petani dan pengrajin tikar dari daun pandan yang berskala home industry atau bersakala kecil. Dari segi kesehatan, sosialisasi pendidikan kesehatan tentang ASI eksklusif dan pentingnya imunisasi wajib bagi bayi berusia kurang dari 6 bulan masih kurang. Masyarakat masih belum menerapkan perilaku hidup sehat sehingga sanitasi yang kurang memadai menimbulkan penyakit berkepanjangan seperti diare dan penyakit kulit. 1.3
Latar Belakang Keilmuan Sesuai dengan tujuan dari KKN BBM – Angkatan 45 ini yang salah satunya
adalah agar mahasiswa dapat membantu memecahkan masalah – masalah dalam masyarakat melalui pendekatan ilmiah berbagai disiplin ilmu. Hal ini sedjalan dengan permasalahan kompleks yang mungkin timbul dalam masyarakat sehingga diharapkan dengan latar belakang keilmuan yang berbeda – beda diantara mahasiswa tersebut tujuan KKN – BBM ini dapat terwujud.
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
1.3
Rumusan Masalah Berdasarkan informasi yang kami peroleh dari survey serta observasi di
lapangan, kami akan berusaha untuk memfokuskan KKN-BBM ini pada beberapa permasalahan, diantaranya:
Bagaimana cara meningkatkan kesadaran masyarakat akan perilaku hidup sehat, bagi seluruh warga Desa Birem baik balita, anak-anak, orang dewasa, hingga lansia?
Bagaimana cara meningkatkan kesadaran dan kepedulian masyarakat pada kesehatan lingkungan di wilayah Desa Birem?
Bagaimana upaya peningkatan perekonomian Desa Birem dengan cara yang mudah dan sederhana?
1.4
Tempat dan Waktu Pelaksanaan Kegiatan KKN-BBM ke-46 ini akan dilaksanakan pada: Tanggal
:09 Juli – 04 Agustus 2012
Tempat:Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang. 1.5
Manfaat Kegiatan Bagi masyarakat Desa Birem Kecamatan Tambelangan Kabupaten Sampang: 1. Menambah wawasan dan cara berpikir ilmiah dalam memecahkan berbagai masalah dalam lingkungan masyarakat itu sendiri. 2. Masyarakat menjadi lebih mandiri dalam berkembang dalam bidang kesehatan, perekonomian, pendidikan dan kebersihan lingkungan. Bagi mahasiswa : 1. Melatih cara berpikir di dalam merumuskan, merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi program – program yang berorientasi pada pengembangan masyarakat. 2. Mendewasakan cara berpikir dan menambah keterampilan dalam komunikasi massa. 3. Mengembangkan sikap dan rasa tanggung jawab.
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
BAB II RENCANA BIDANG GARAPAN 1.
Bidang lingkungan 1. PPS & PPO (Penyuluhan Penatalaksanaan Sampah dan Pembuatan Pupuk Organik) Abstraksi
: Program PPS & PPO merupakan program yang sangat berkenaan dengan masalah yang ada di Desa Birem. Di desa Birem, masih banyak warga yang membuang sampah sembarangan, terutama sampah plastik. Padahal, sampah berbahan plastik sulit diuraikan di tanah dan dapat menghambat peresapan air hujan di tanah. Penyuluhan pembuatan pupuk organik berkenaan dengan banyaknya warga yang memiliki hewan ternak sapi, namun tidak mengetahui
bagaimana
memanfaatkan
kotoran
sapi
mereka. Padahal, kotoran sapi dapat dimanfaatkan sebagai pupuk kandang, sehingga tidak terbuang sia-sia. Penanggung jawab
: Yunita Nuraeni
Sasaran
: Peternak sapi Desa Birem
Tujuan
:
Memberikan wawasan kepada masyarakat pentingnya mengolah sampah dengan baik, sehingga tidak mencemari lingkungan. Memberdayakan masyarakat dalam mengolah potensi dari bahan berupa kotoran sapi. Menambah adanya value dari kotoran sapi yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai suatu usaha perdagangan pupuk organik kotoran
sapi. Waktu Pelaksanaan
: 19 Juli 2012
Target
: 30 orang
Tempat
: Desa Birem
Rencana Teknis
: Warga desa akan dikumpulkan dalam ruangan untuk diberikan materi penyuluhan terlebih dahulu. Kemudian, akan ada tanya jawab berkaitan dengan hal ini. Setelah itu,
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
warga diajak ke TKP yang merupakan tempat praktek lapangan dalam skala kecil. Dengan begitu, diharapkan masyarakat mampu secara pemikiran, tindakan, dan mandiri dalam penanganan kotoran ternak sapinya masing-masing atau bisa dijadikan dalam satu wadah sebagai usaha bersama. 2. Minggu Bersih Abstraksi
: Program minggu bersih merupakan progam yang bertujuan untuk mengajak masyarakat bersama-sama membersihkan lingkungan tempat tinggal mereka. Dalam kegiatan ini, masyarakat diharapkan dapat menerapkan cara penatalaksaanaan sampah yang benar, seperti yang disampaikan pada PPS sebelumnya. Program minggu bersih meliputi 2 kegiatan, yaitu kerja bakti massal dan lomba kebersihan lingkungan. Dengan adanya kerja bakti massal, masyarakat akan bergotong-royong membersihkan lingkungannya dan diharapkan dapat menjadi kegiatan rutin di Desa Birem. Lomba kebersihan yang diadakan bertujuan untuk memotivasi dan menimbulkan suasana kompetisi bagi masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungannya, sehingga masyarakat akan terpacu untuk
berlomba-lomba membersihkan lingkungannya. Penanggung jawab : Lu’ulul Amna Sasaran : Warga Desa Birem Tujuan : Mengajak masyarakat bersama-sama membersihkan lingkungan
tempat tinggal mereka. Menerapkan cara penatalaksaanaan sampah yang benar, seperti
yang disampaikan pada PPS sebelumnya. Waktu Pelaksanaan : 15 Juli 2012 Target : 30 KK Tempat : Desa Birem KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Rencana Teknis
:Pada saat PPS & PPO, warga diberitahukan mengenai kegiatan minggu bersih. Warga diajak melaksanakan kerja bakti massal terlebih dulu. Keesokan harinya, penilaian akan dilakukan oleh panitia dan kepala desa. Draft penilaian akan ditentukan oleh panitia. Pemenang lomba kebersihan akan diumumkan pada saat penutupan kegiatan KKN BBM di Desa Birem.
2.
Bidang kesehatan 1. Penyuluhan Penyakit Demam Berdarah Abstraksi : Angka kejadian penyakit demam berdarah di Desa Birem cukup tinggi apalagi jika musim hujan datang. Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang penyakit demam berdarah membuat penyakit ini masih saja datang dengan kejadian yang cukup bansyak. Diharapkan melalui penyuluhan ini masyarakat dapat mengenal tanda-tanda demam berdarah, Penanggung Jawab Sasaran Tujuan : Memberikan
penanganan awal, dan bagaimana cara mencegahsnya. : Muzzar Kresna : Masyarakat Desa Birem, Tambilangan, Kab. Sampang pengetahuan
dan
meningkatkan
pemahaman
kepada
masyarakat desa Birem dalam mengenali gejala awal penyakit demam
berdarah. Memberi pengetahuan dan meningkatkan pemahaman kepada masyarakat Desa Birem mengenai cara mencegah penyakit demam berdarah. ‘
Waktu Pelaksanaan : 21 Juli 2012 Target : 30 KK Tempat : Desa Birem Rencana Teknis : Warga desa dikumpulkan dalam ruangan untuk diberikan materi penyuluhan. Terdapat sesi tanya jawab berkaitan dengan hal ini. Pada bagian akhir, peserta akan memperoleh obat abate dan leaflet mengenai penyakit demam
berdarah.
Dengan
demikian,
diharapkan
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
masyarakat mampu secara pemikiran, tindakan, dan mandiri dalam pencegahan meluasnya penyakit demam berdarah. 2. Sikat Gigi dan Cuci Tangan Siswa Sekolah Dasar Abstraksi : Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) adalah wujud keberdayaan masyarakat yang sadar, mau dan mampu mempraktekkan PHBS. Dalam PHBS, ada 5 program prioritas yaitu KIA, Gizi, Kesehatan Lingkungan, Gaya Hidup, Dana Sehat/Asuransi Kesehatan/JPKM. Dengan demikian,
upaya
tersebut
dapat
meningkatkan
pengetahuan, sikap dan tindakan dalam menciptakan suatu kondisi bagi kesehatan perorangan, keluarga, kelompok Penanggung jawab Sasaran Tujuan
dan masyarakat secara berkesinambungan. : Titania : siswa SD desa Birem : Mengajarkan anak bagaimana cara mencuci tangan dan menggosok gigi yang baik dan benar sehingga dapat menjadi kebiasaan yag baik untuk meningkatkan kualitas
Waktu Pelaksanaan Target Tempat Rencana Teknis
hidup masing-masing anak. : 23 Juli 2012 : 50 anak : Desa Birem :Masing-masing anak akan dibagikan sikat gigi dan pasta gigi. Memberikan penjelasan mengenai bagaimana cara menggosok gigi dan mencuci tangan yang benar. Kemudian dilakukan sesi tanya jawab dilanjutkan dengan demonstrasi cara menyikat gigi dan mencuci tangan yang benar. Kemudian peserta KKN beserta bantuan para guru akan mengajak para siswa SD secara langsung (praktek) untuk menggosok gigi dan mencuci tangan yang benar.
3. Penyuluhan Kesehatan Reproduksi pada Remaja
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Abstraksi
:Penyuluhan tentang kesehatan reproduksi pada remaja sangat penting untuk diselenggarakan untuk menambah wawasan tentang kesehatan reproduksi pada remaja. Serta pengetahuan ini tidak akan dianggap lagi sebagai sesuatu yang tabu. Remaja di pedesaan pada umumnya sering malu untuk membicarakan masalah ini kepada orang tua mereka. Maka kami akan memberikan wadah pada para remaja
Penanggung jawab Sasaran Tujuan
untuk menambah wawasan mereka. : Fransisca Dwijayanti : Remaja penggangguran di Desa Birem :
Memberikan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi pada remaja. Mengenalkan macam-macam masalah pada alat reproduksi serta cara pencegahannya. Waktu pelaksanaan Target Tempat Rencana Teknis
: 26 Juli 2012 : 30 orang : Desa Birem :Penyuluhan diadakan di Sekolah Menengah Pertama namun terbuka nagi remaja – remaja yang tidak bersekolah di sekolah tersebut. Pertama diadakan pretest untuk mengukur pengetahuan remaja mengenai kesehatan reproduksi. Selanjutnya kami mulai melakukan prsentasi tentang
kesehatan
reproduksi
dengan
menunjukkan
beberapa video dan gambar. Peserta dapat bertanya kepada presentan
mengenai
hal
yang
belum
dimengerti.
Kemudian peserta doberikan posttest untuk mengukur keberhasilan penyuluhan tadi. Lalu diadakan tanya jawab di mana yang mampu menjawab akan mendapat hadiah. 4. Program posyandu (balita dan lansia) Abstraksi :Posyandu merupakan
media
dalam
menjaga
dan
meningkatkan kesehatan balita dan lansia. Penilaian status gizi pada balita diharapkan dapat memantau pertumbuhan KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
dan
perkembangan
pada
balita,
sehingga
apabila
ditemukan kelainan dapat segera diatasi. Pemeriksaan kesehatan pada lansia diharapkan dapat mendeteksi adanya factor risiko beberapa penyakit misalkan hipertensi pada lansia. Diaharapkan para lansia dapat menjaga kualitas Penanggung jawab Sasaran Tujuan
hidupnya dengan baik. : Yuni Indriani Hadi : Warga Desa Birem : Meningkatkan derajat kesehatan melalui program yang
sudah ada di desa Waktu pelaksanaan : Menyesuaikan jadwal desa Target : Menyesuaikan pengunjung posyandu Tempat : Polides Birem Rencana Teknis :Kegiatan ini dilakukan untuk menunjang kegiatan Posyandu yang telah dilakasanakan di desa Birem. Peserta KKN membantu petugas posyandu dalam menilai status gizi balita, pemberian makanan tambahan, pengukuran tensi pada lansia, dan edukasi kepada peserta posyandu. 5. Pembuatan Jamban Umum di Desa Birem Abstraksi : Tingginya angka diare di masyrakat Desa Birem salah satu penyebabnya adalah kebiasaan masyrakat yang masih sembarangan membuang tinja sehingga menjadi media yang baik untuk penyebaran virus maupun bakteri penyebab diare. Diharapkan dengan pembuatan jamban umum di Desa Birem dapat memberikan fasilitas kepada warga
untuk
membuang
tinja
dan
menumbuhkan
kesadaran masyarakat untuk membuat jamban sendiri di Penanggung Jawab Sasaran Tujuan
kemudian hari. : Yuni Indriana Hadi : Warga Desa Birem : Meningkatkan gaya hidup sehat di masyarakat Desa
Birem. Waktu pelaksanaan : Minggu pertama KKN Target : 2 jamban Tempat : desa Birem KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Rencana Teknis
:Peserta KKN dibantu para warga membuat 2 buah jamban di desa Birem. Selanjutnya jamban ini dapat dipakai bersama dan dilihat manfaatnya selama sebulan. Apabila dirasa bermanfaat agar masyarakat dengan sadar dapat membuat sendiri jamban di rumah masing-masing.
6. PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat) dan Pengenalan Diare warga Desa Birem Abstraksi : Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) merupakan perilaku yang dipraktekkan oleh setiap individu dengan kesadaran sendiri untuk meningkatkan kesehatannya dan berperan aktif dalam mewujudkan lingkungan yang sehat. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat harus diterapkan dalam setiap sisi kehidupan manusia kapan saja dan dimana saja. PHBS di rumah tangga/keluarga, institusi kesehatan, tempat-tempat umum, sekolah maupun di tempat kerja karena perilaku merupakan sikap dan tindakan yang akan membentuk kebiasaan sehingga Penanggung jawab Sasaran Tujuan
melekat dalam diri seseorang. : Nuril Ulya : Warga desa Birem : Mengenalkan gaya hidup sehat dan meningkatkan kualitas
kesehatan masyarakat desa Birem Waktu pelaksanaan : 17 Juli 2012 Target : 30 KK Tempat : Balai Desa Birem Rencana Teknis : Warga desa dikumpulkan dalam suatu tempat untuk diberi penyuluhan dan ditunjukkan beberapa video bagaimana kebiasaan hidup sehat harus dibangun sejak awal. Sebelumnya, peserta mendapatkan pretest mengenai PHBS dan diare. Selanjutnya, panitia mengenalkan kepada masyarakat mengenai diare, yang merupakan masalah yang sering muncul akibat perilaku masyarakat yang tidak sehat, meliputi bagaimana tanda awal kegawatan pada diare, pemberian oralit, dan mencegah diare. Acara diselingi KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
dengan wawancara kepada beberapa peserta bagaimana pendapat mereka mengenai gaya hidup sehat dan apa saja yang mereka lakukan dalam mewujudkan gaya hidup sehat ini di rumah. Selanjutnya diadakan diskusi bersama warga bagaimana
tindakan
mereka
ke
depannya
dalam
menerapkan gaya hidup sehat. Lalu diadakan posttest untuk melihat apakah peserta bertambah pengetahuannnya tentang PHBS dan diare ini. 3.
Bidang Pemberdayaan Masyarakat 1. Taman Baca Ceria Abstraksi
: Kegiatan utama Taman Baca dengan cara menyediakan perpustakaan sederhana untuk sarana membaca siswasiswa sekolah dasar mulai dari buku akademik maupun non akademik. Pada akhir sesi, tim KKN akan membagikan buku-buku tersebut kepada sasaran.
Penanggung jawab
: Leonita Widyana M
Sasaran
: Siswa SD
Tujuan
: menumbuhkan motivasi gemar membaca untuk anakanak Seklah Dasar di Birem.
Waktu pelaksanaan
: 21 Juli 2012
Target
: 30 siswa
Tempat
: Balai Desa Birem
Rencana teknis
: Siswa dipersilahkan untuk membaca buku yang disiapkan peserta KKN BBM-46. Kemudian siswa diberikan waktu untuk mendalami buku yang telah dibaca. Sebagai penutupan, diadakan lomba story telling atau lomba menceritakan isi buku yang telah dibaca siswa.
2. Mari Menabung Sejak Dini KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Abstraksi
: Kegiatan ini dilakukan dengan cara membuat kaleng sebagai tempat untuk menyimpan uang kemudian dihiasi dengan kertas hias dan diberi pita, sehingga celengan terlihat menarik. Hal tersebut akan menumbuhkan rasa keinginan yang kuat untuk membiasakan diri menabung. Kegiatan ini tidak berhenti begitu saja, karena tim KKN BBM-46 UNAIR mengadakan pemantauan dan akan memberikan
doorprize
bagi
yang
memilki
tabungan/celengan dengan hiasan yang menarik dan dengan jumlah uang yang banyak. Penanggung jawab
: Leonita Widyana M.
Sasaran
: Siswa SD di Birem
Tujuan
: Menumbuhkan budaya menabung pada anak sejak dini.
Waktu pelaksanaan
: 27 Juli 2012
Target
: 15 anak
Tempat
: Balai Desa Birem
Rencana teknis
:Peserta KKN BBM mengajak siswa SD untuk membuat celengan / tabungan dan menghiasnya. Pengarahan untuk tetapan menabung dan pemberitahuan untuk pemantauan dan pembagian doorprise bagi yang memiliki tabungan yang menarik dan jumlah uang yang banyak.
3. Lomba Mewarnai Ceria Abstraksi
: Kegiatan utama Lomba mewarnai dengan cara mengadakan lomba mewarnai untuk siswa siswi PAUD, TK dengan cara diberikan memotivasi dengan adanya hadiah bagi yang hasil yang terbaik.
Penanggung jawab
: Leonita Widyana M.
Sasaran
: Anak-anak desa Birem
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Tujuan
: Untuk meningkatkan kreativitas anak – anak dalam mengekspresikan dalam bentuk seni menggambar dan mewarnai.
Waktu pelaksanaan
: 31 Juli 2012
Target
: 20 anak-anak
Tempat
: Balai Desa Birem
Rencana teknis
: Anak – anak diberikan waktu untuk menggambar dan mewarnai
pada
sarana
yang
telah
diperiapkan.
Kemudian, juri menyeleksi hasil kreasi anak – anak dan menentukan pemenang. Pemenang dari Lomba akan dihadiahi bingkisan menarik. 4. Belajar dan Berbagi (Learn and Share) Abstraksi
:Keinginan masyarakat setempat untuk diadakannya suatu bentuk bimbingan belajar tambahan yang mencakup beberapa pelajaran serta tidak memungkiri adanya suatu bentuk pengembangan di luar pelajaran formal guna mencari potensi masing-masing anak yang dalam hal ini
diselenggarakan di luar jam pendidikan formal. Penanggung jawab : Senja Aprillya. Sasaran : Siswa Sekolah Dasar Tujuan : Memberikan bimbingan belajar tambahan untuk membantu pemahaman anak-anak dalam kaitannya mengatasi kesulitan yang diperoleh dari
pelajaran sekolah. Memberikan bantuan pembelajaran Bahasa Inggris guna meningkatkan
kemampuan mengenai pemahaman Bahasa Inggris. Menggali potensi anak-anak dengan memberikan pengetahuan di luar pendidikan formal berkaitan dengan kesenian maupun keterampilanketerampilan yang disesuaikan dengan keinginan masing-masing anak.
Waktu Pelaksanaan Target Tempat
: Diadakan seminggu 3 kali pada jam 16.00 WIB : 25 Anak. : Rumah Tinggal Mahasiswa KKN-BBM
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Rencana Teknis
:Mengunjungi
masing-masing
rumah
terdekat
sekitar rumah tinggal mahasiswa yang memiliki anak-anak yang bersekolah di desa birem dengan mengajak dan meminta izin daripada orang tua anak-anak tersebut dengan memberikan penjelasan bahwa ada kegiatan berkaitan dengan bantuan berupa pengembangan pendidikan agar pada nantinya masing-masing pihak memahami maksud dan tujuan daripada program ini, berkaitan dengan perlengkapan yang diperlukan maka semua pada dasarnya dibebankan pada mahasiswa dengan memikirkan keinginan daripada anak-anak serta potensi yang dimiliki oleh anak-anak 4. Bidang kewirausahaan 1. Wanginya Laba Kerajinan Anyaman Daun Pandan Abstraksi
: Kerajinan daun pandan merupakan salah satu produk yang
dihasilkan
warga
Desa
Birem
Kecamatan
Tambelangan, Sampang, Madura. Namun produksi kerajinan
ini
terkesan
kurang
inovatif
karena
pemanfaatan daun pandan hanya untuk anyaman tikar. Sedangkan daun pandan dapat dimanfaatkan untuk membuat aneka kerajinan yang lain seperti tas, dompet, sandal dll. Anyaman tikar warga desa Birem juga dapat dikatakan terlalu biasa karena tidak ada inovasi dalam pembuatan tikar tersebut, warna dari tikar cenderung warna asli daun pandan yang dikeringkan tanpa adanya perwarnaan agar tikar terlihat lebih menarik. Penanggung jawab
: Achmad Deni Malana
Sasaran
: Warga Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Sampang, Madura
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Tujuan
: Mengajarkan cara membuat kerajinan dari daun pandan lebih khususnya pada inovasi anyaman tikar dari daun pandan.
Waktu pelaksanaan
: 18, 24, 30 Juli 2012
Target
: Warga Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Sampang, Madura yang ingin atau telah membuat anyaman tikar dari daun pandan.
Tempat
: Desa Birem
Rencana Teknis
:Memberikan penjelasan mengenai kerajinan apa saja yang sebenarnya dapat dibuat dari daun pandan serta inovasi apa saja yang dapat diberikan pada anyaman tikar agar tidak terkesan tidak inovatif. Selain itu akan dijelaskan pula bagaimana mengolah daun pandan menjadi bahan baku yang baik untuk kerajinan yang akan dibuat.
2.
Keripik Singkong bukan Makanan yang Ketinggalan Jaman
Abstraksi
: Keripik singkong merupakan makanan ringan yang telah memasyarakat, baik masyarakat bawah maupun atas. Keripik singkong bukan lagi makanan ringan yang dipandang sebelah mata karena inovasi yang diberikan menjadikan keripik singkong digandrungi masyarakat. Di desa Birem sendiri ada beberapa warga yang juga mengola singkong menjadi keripik, namun pembuatannya masih kurang dikelola dengan baik. Keripik cenderung diolah seperti keripik biasa tanpa memberikan suatu inovasi pada keripik tersebut. Kualitas rasa memang menjadi hal yang perlu diperhatikan dalam industri makanan, tetapi kemasan dari makanan tersebut juga perlu diperhatikan agar dapat menarik minat konsumen.
Penanggung jawab
: Ahmad Deni Malana
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Sasaran
: Warga Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Sampang, Madura
Tujuan
: Mengajarkan cara membuat kripik yang inovatif dengan memberikan varian rasa pada keripik tersebut serta bagaimana mengemas keripik tersebut agar terlihat menarik.
Waktu pelaksanaan
: 27 Juli 2012
Target
: Warga Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Sampang, Madura yang ingin atau telah membuat keripik singkong.
Tempat
: Desa Birem
Rencana Teknis
:Pengarahan lebih kepada bagaimana mengolah keripik singkong yang memiliki kualitas baik serta bagaimana memberikan varian rasa pada keripik tersebut. Tidak hanya pada pengolahannya saja, warga juga akan diberikan penjelasan bagaimana mengemas keripik dengan baik agar dapat menarik minat konsumen.
BAB III RENCANA ANGGARAN Penerimaan
Bantuan LPPM (18 x @ Rp. 150.000,-)
=
Rp.
2.700.000,Swadaya Mahasiswa (18 x @ 300.000,-)
=
Rp.
5.400.000,Sponsor dan Donatur
=
Rp.
12.065.000,-
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Total Penerimaan
= Rp. 20.165.000,-
Pengeluaran I. Bidang Program A. Bidang Kesehatan 1. Waspada Demam Berdarah Leaflet
= Rp.
20.000,-
Abate (90 x @ Rp. 3.500,-)
= Rp.
315.000,-
Konsumsi (30 x @ Rp. 3.500,-)
= Rp.
105.000,-
Lotion anti nyamuk (60x@Rp. 500,-)= Rp.
30.000,-
Bingkisan Total
= Rp.
470.000,-
Sabun Cuci tangan (3 x @ Rp. 20.000,-) = Rp.
60.000,-
2. Cuci Tangan dan Gosok Gigi Bersama Pasta Gigi (50 x @ Rp. 2.500,-)
= Rp.
125.000,-
Sikat gigi (50 x @ Rp. 1.500,-)
= Rp.
125.000,-
Gelas plastik (50 x @ Rp. 1.000,-)
= Rp.
50.000,-
= Rp.
150.000,-
= Rp.
510.000,-
HVS (100 x @ Rp. 100,-)
= Rp.
10.000,-
Pulpen (30 x @ Rp. 1.000,-)
= Rp.
30.000,-
Leaflet
= Rp.
20.000,-
Konsumsi (30 x @ Rp. 3.500,-)
= Rp.
105.000,-
Sticker (30 x @ Rp 1.000,00)
= Rp.
30.000,-
Pin (30 x @ Rp 3.000,00)
= Rp.
90.000,-
= Rp.
285.000,-
Bingkisan Snack (50 x @ Rp 3.000,00) Total 3. Kesehatan Reproduksi pada Remaja
Bingkisan
Total
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
4. Posyandu (Balita & Lansia) Susu bantal (50 x @ Rp. 2.000,-)
= Rp.
100.000,-
Snack (50 x @ Rp. 1.000,-)
= Rp.
50.000,-
Total
= Rp.
150.000,-
Biaya bahan-bahan
= Rp.
900.000,-
Konsumsi
= Rp.
100.000,-
Total
= Rp. 1.000.000,-
5. Pembuatan Jamban Umum
6. PHBS Leaflet
= Rp.
20.000,-
HVS (100 x @Rp. 100,-)
= Rp.
10.000,-
Pulpen (30 x @ Rp. 1.000,-)
= Rp.
30.000,-
Oralit (35 x Rp. 500,-)
= Rp.
17.500,-
Konsumsi (30 x Rp. 3.500,-)
= Rp.
105.000,-
Gula pasir ¼ kg (30x@Rp 3.500,00) = Rp.
105.000,-
Bingkisan Sabun colek (30 x @ Rp 2.000,00) Total
= Rp.
60.000,-
= Rp.
347.500,-
Total Bidang Kesehatan
= Rp.
2.762.500,B. Bidang Perancangan Bisnis 1. Keripik Singkong Bukan Makanan yang Ketinggalan Jaman Hand Sealer
= Rp.
250.000,-
Packaging
= Rp.
50.000,-
Varian Rasa
= Rp.
50.000,-
Singkong
= Rp.
10.000,-
Total
= Rp.
360.000,-
2. Wanginya Laba Kerajinan Anyaman Daun Pandan Contoh Produk
= Rp.
125.000,-
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Bahan Baku ½ jadi
= Rp.
75.000,-
Pewarna daun pandang
= Rp.
100.000,-
Bingkisan
= Rp.
100.000,-
Total
= Rp.
400.000,-
Total Bidang Perancangan Bisnis
= Rp.
760.000,C. Bidang Pemberdayaan Masyarakat 1. Taman Baca dan Lomba Mewarnai Doorprize (15 x @ Rp. 3.000,-)
= Rp.
45.000,-
Konsumsi (70 x @ Rp. 5.000,-)
= Rp.
350.000,-
Spanduk
= Rp.
25.000,-
Buku Cerita (10 x @ Rp. 5.000,-)
= Rp.
50.000,-
Buku Pelajaran SD (10 x @Rp. 5.000,-) = Rp.
50.000,-
Fotocopy kertas bergambar
= Rp.
8.000,-
Total
= Rp.
528.000,-
Doorprize (7 x @ Rp. 3.000)
= Rp.
21.000,-
Kertas Hias (15 x @ Rp. 2000,-)
= Rp.
30.000,-
Pita (30 x @ Rp. 1.000,-)
= Rp.
30.000,-
Total
= Rp.
81.000,-
Spidol board marker
= Rp.
20.000,-
White Board
= Rp.
75.000,-
Buku materi
= Rp.
150.000,-
Alat tulis kantor
= Rp.
20.000,-
Alat bantu peraga
= Rp.
50.000,-
Total
= Rp.
315.000,-
2. Belajar Menabung
3. Learn and Share
4. Pemberdayaan Aplikasi Pengolahan serta Pengembangan Sumber Daya Alam Alat perlengkapan pertukangan
= Rp.
300.000,-
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Alat perlengkapan memasak
= Rp.
120.000,-
Keperluan bahan-bahan
= Rp.
110.000,-
Fotocopy modul
= Rp.
20.000,-
Pemateri
= Rp.
150.000,-
Total
= Rp.
700.000,-
Total Bidang Pemberdayaan Masyarakat
= Rp.
1.624.000,-
D. Bidang Lingkungan 1. PPS dan PPO Ember (3 x @ Rp. 20.000,-)
= Rp.
60.000,-
Sarung tangan (3 x @ Rp. 10.000,-)
= Rp.
30.000,-
Masker 1 box
= Rp.
40.000,-
Gula pasir 1 Kg
= Rp.
11.000,-
Larutan EM4 8,5 Liter
= Rp.
212.500,-
Total
= Rp.
353.500,-
Tempat sampah (3x@Rp. 20.000,-) = Rp.
60.000,-
Serokan sampah (3x@Rp. 15.000,-) = Rp.
45.000,-
Sapu ijuk (2x@Rp. 15.000,-)
= Rp.
30.000,-
Kemoceng 1 buah
= Rp.
10.000,-
Sapu lidi 1 buah
= Rp.
5.000,-
Map (5 x @ Rp. 1.000,-)
= Rp.
5.000,-
Bolpoin (5 x @ Rp. 2.000,-)
= Rp.
10.000,-
= Rp.
165.000,-
2. Minggu Bersih Door Prize
Penjurian
Total Total Bidang Lingkungan
= Rp.
518.500,-
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
II. Bidang Operasional 1. Peralatan dan Kesekretariatan Penggandaan dan pembuatan proposal Alat Tulis 2. Akomodasi dan Transportasi
3. 4. 5. 6.
= Rp. = Rp.
150.000,100.000,-
Penginapan
= Rp.
500.000,-
Transportasi dan bensin
= Rp. 1.000.000,-
Konsumsi (18 x @ Rp 600.000,-)
= Rp. 10.800.000,-
Air
= Rp.
880.000,-
Publikasi dan Dokumentasi Pembukaan + Penutupan Obat-obatan Biaya Tak Terduga
= = = =
200.000,400.000,120.000,350.000,-
Total
Rp. Rp. Rp. Rp.
= Rp. 14.500.000,-
Total Bidang Operasional
= Rp.
14.500.000,Total Pengeluaran
= Rp.
20.165.000,-
BAB IV PENUTUP
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS AIRLANGGA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp (031) 5995246, 5995247 e-mail : infolemlit@unair,ac,id – http ://lppm.unair.ac.id
Proposal ini kami susun sebagai langkah awal pelaksanaan KKN BBM ke-46 Universitas Airlangga yang berlokasi di Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Madura. Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan manfaat untuk berbagai pihak, terutama bagi mahasiswa yang erat kaitanya dengan kehidupan bermasyarakat, mahasiswa dapat mengaplikasikan bidang keilmuannya di dalam masyarakat sehingga dapat memberikan kontribusi positif dalam jangka panjang untuk masyarakat. Melalui berbagai program kegiatan KKN BBM yang akan dilaksanakan diharapkan akan meningkatkan kualitas dan harkat hidup masyarakat Desa Birem, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang khususnya dan masyarakat luas pada umumnya. Keberhasilan berbagai program kegiatan tersebut tentunya tidak akan lepas dari peran serta aktif berbagai pihak. Oleh karena itu, besar harapan kami kerjasama dari berbagai pihak demi kelancaran kegiatan
KKN – BBM KE 46 UNIVERSITAS AIRLANGGA DESA BIREM KECAMATAN TAMBELANGAN KABUPATEN SAMPANG Contact Person : Rivani R.M. (0856 9587 2100) Senja Aprilya (0878 5369 0696)